Anda di halaman 1dari 15

Terapi chiropractic (kiropraktik)

CHIROPRACTIC
Sejarah kiropraktik
• Innate Intelligence (kecerdasan bawaan) adalah istilah yang
diciptakan oleh Daniel David Palmer (pendiri chiropractic).
• Para chiropractor percaya bahwa mereka dapat menghapus
gangguan pada sistem saraf, dengan cara melalui penyesuaian
tulang belakang dan ketika keselarasan tulang belakang
dibenarkan, maka kecerdasan bawaan dapat bertindak, dengan
cara sistem syaraf menyembuhkan penyakit dari dalam tubuh
(tubuh memiliki kemampuan penyembuhan dari dalam sendiri).
• Chiropractic dikembangkan pada tahun 1895 oleh DD Palmer,
Kanada. Chiropractic atau “Chiropraxy” sendiri telah
dipraktikkan di antara masyarakat mesir kuno, yunani, china, dan
india. Palmer sendiri mengaku bahwa praktik seperti chiropractic
tidak baru dan berhubungan dengan agama kuno pagan di
berbagai masyarakat pada zamannya.
CONTINUE..
• Palmer menyimpulkan bahwa kecerdasan bawaan berasal melalui tubuh dan dihubungkan

dengan kecerdasan universal yang lebih besar yang ada di alam semesta. Setiap orang

seharusnya terhubung ke kecerdasan universal melalui sistem saraf mereka.

Pandangannya adalah bahwa penyesuaian tulang belakang diperlukan karena ketika tulang

belakang tidak sejajar aliran energi diblokir. Chiropractic adalah manipulasi pada tulang

belakang yang dilakukan untuk mengembalikan kemampuan menyembuhkan tubuh dan

menjaga kesehatan.

• BJ (Dr. Bartlett Yosua) adalah putra dari DD Palmer pendiri chiropractic, pada akhir

abad ke-19. BJ mempunyai pengaruh dalam perkembangan chiropractic modern. Ayahnya

tahu bahwa ia telah menemukan cara bagi tubuh untuk menyembuhkan dirinya sendiri

tanpa penggunaan obat-obatan atau operasi. DD beralasan bahwa tubuh memiliki

persediaan banyak daya penyembuhan alami ditularkan melalui sistem saraf. Jika satu

organ sakit, maka tidak bisa menerima suplai saraf normal.


• BJ memiliki minat dan mengembangkan minatnya dalam
chiropractic. BJ Palmer memutuskan untuk membiarkan dunia
tahu tentang penemuan ayahnya yang telah ia buat dan ia
berusaha untuk menjaga rahasianya. BJ bicara kepada ayahnya
dan memulai sebuah sekolah untuk orang-orang belajar seni
chiropractic. Dan akhirnya ia memegang kendali sekolah yang
didirikan ayahnya, kemudian BJ dikenal sebagai “pengembang”
dari chiropractic.
Apa itu kiropraktik ?

• Kata kiropraktik atau chiropractic berasal dari bahasa


Yunani, terdiri atas : cheiros ; tangan, practicos ;
praktik/perlakuan
• Secara harfiah artinya terapi yang dilakukan dengan
tangan
• Secara istilah pengertian kiropraktik adalah salah satu
metode penyembuhan yang berfokus pada kelainan
hubungan antara sistem penggerak pada muskuloskeletal
(muscular = otot, skeletal = tulang/rangka) dan sistem
saraf, serta efek kelainan-kelainan tersebut atau
gangguan yang muncul pada kesehatan tubuh.
Definisi Kiropraktik ?

Kiropraktik adalah disiplin ilmu untuk mencapai kesehatan


optimal dan pencegahan penyakit, menekankan hubungan
antara kekuatan penyembuh di dalam diri/tubuh kita untuk
menyembuhkan dirinya sendiri tanpa menggunakan obat kimia
sintetik atau operasi/bedah dengan tulang belakang dan
sistem saraf, definisi nya diarahkan kepada penyebutan untuk
pergeseran dan pengembalian pergeseran kembali ke
tampatnya dan memadukannya dengan terapi holistik lainnya.
Macam-macam gangguan yang dapat
disembuhkan dengan chiropractic

• Sakit kepala/migran
• Sakit pinggang/sakit punggung bawah/encok/saraf kejepit.
• Gangguan penglihatan dan pendengaran, paru-paru,
perut/maag.
• Kelumpuhan
• Sakit jantung
• Lemah sahwat
• Gangguan psikologi dan perkembangan, seperti
hiperaktif/gagap.
• Kesemutan
• Stroke dini (kesemutan, mati rasa, nyeri, kaku pada kaki-
tangan-leher)atau pasca stroke.
Tujuan terapi chiropractic

• Memperbaiki atau mengembalikan kelainan


susunan ruas-ruas tulang belakang menjadi
normal agar susunan saraf yang tersumbat
dapat terbuka dan kerja saraf dari otak ke
organ-organ tubuh akan kembali normal
• Memperbaiki postur tubuh
• Membantu memperkuat fungsi tubuh dan
panca indra
• Mempercepat kesembuhan
KARAKTERISTIK TERAPI DENGAN KIROPRAKTIK

1. Tanpa alat bantu


2. Tanpa sakit
3. Tanpa obat kimia
4. Tanpa operasi
5. Tanpa tenaga dalam
6. Tanpa jin/setan
7. Tanpa lama, hanya keterampilan tangan insya allah
menyembuhkan
8. Aman untuk anak-anak ataupun orang tua
Metode Chiropractic

Chiropractic meliputi manipulasi fisik yang menyetel


kembali subluxated tulang belakang, dengan
membebaskan aliran syaraf dan memajukan
penyembuhan. Metode yang berhubungan erat dengan
penerapan kinesiologi. Dengan menggosok batas
seluruh badan membentuk garis bujur, memperkuat
beberapa otot dan membuat kemungkinan melawan
otot yang tidak aktif.
Efek samping chiropractic
• Rasa tidak nyaman di area terapi
merupakan keluhan yang paling terjadi
• Sakit kepala
• Rasa lelah
• Rasa tidak nyaman yang menjalar,
misalnya ke bahu dan ke lengan
• Kaku pada leher
SOP terapi chiropractic
• Anamnesis keluhan
• Persiapan pasien
• Persiapan perawat
• Tahap kerja
• a. Memberitahu klien mengenai prosedur yg akan dilakukan
• b. Mencuci tangan
• c. Mengatur posisi klien
• d. Melakukan pemeriksaan panjang kaki : hal ini dilakukan untuk melihat ketidakseimbangan kaki dalam
menopang tubuh
• e. Mangatur area lumbal / panggul : pada tahap ini chiropractor akan melihat kondisi panggul klien terlebih
dahulu, setelah itu jika ada ketidaksesuaian maka terapis akan melakukan terapinya, terapinya sederhana, hanya
menempatkan tangan pada panggul & meminta pasien untuk tarik nafas.
• f. Mangatur area pinggang : untuk membuat rileks tulang belakang
• g. Mangatur area punggung
• h. Mengatur area leher
• I. Tahap akhir relaksasi otot leher
• Tahap evaluasi
• a. Menanyakan reaksi setelah dilakukan terapi
• Mencuci tangan
•Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai