Anda di halaman 1dari 22

Pengolahan Makanan Daerah

Aulia Mahalyastri S M. Haris Pujiomo Tasya Elvina M


Declara Dewanti M Qoni’ atuzzahra
Makanan Daerah
Makanan khas daerah adalah makanan yang biasa di konsumsi di
suatu daerah
Jenis dan Karakteristik Bahan dan Alat
Pengolahan
Bahan Pangan Bahan Pangan
Nabati Hewani

- Tekstur lunak - Daya simpan


- Mengandung pendek
pigmen warna - Bersifat lembek
- Berasa asam, - Sumber protein
manis dan pahit dan lemak
Peralatan pengolahan dibagi menjadi empat,

Preperation Equipment
Processing Equipment

Serving Equipment
Holding Equipment
Tahu tek
Tahu Tek merupakan kuliner
yang berisi tahu goreng
setengah matang dipadukan
dengan bahan lainnya, seperti
tauge, kentang goreng,
lontong dan timun.
Kemudian disiram dengan
saus kacang.
Manisan Pala
Manisan buah pala biasanya
terdiri dari manisan kering
dan basah.
Nasi Gandul
Menu ini terdiri atas daging
sapi, telur dan disiram
dengan kuah pedas yang
gurih dan kental.
Nasi Jinggo
Nasi jinggo (atau nasi jenggo)
merupakan nasi yang
disajikan seukuran kepalan
tangan dan lauk pauknya
biasanya adalah sambal
goreng tempe, serundeng dan
ayam suwir.
Kondro
Kondro tidak jauh berbeda
dengan sayur tawaoloho
berbahan dasar iga sapi,
dengan kekayaan rempah-
rempah yang digunakan
membuat masakan ini sangat
lezat. Bahan yang digunakan
yakni bawang merah, daun
salam, daun jeruk, cengkeh
dan lain sebagainya.
Nasi Kuning
Nasi Kuning khas Kalimantan
Timur ini terbuat dari beras
yang dimasak dengan
rempah-rempah sepeperti
antara lain kunyit, santan dan
lainnya.
 
Kuliner Nasi Kuning disajikan
dengan berbagai macam lauk
seperti telur, ikan, ayam, atau
daging lainnya.
Papeda
Papeda terbuat dari sagu
mentah yang dimasak
sehingga memiliki tekstur
dan bentuk serupa dengan
lem yang kenyal dan
berwarna agak putih. Rasa
cenderung hambar, sehingga
biasanya disajikan bersama
dengan kuah kuning ikan
tongkol atau ikan gabus.
Sate Padang
Olahan sate khas kota Padang
tersebut dibuat menggunakan
daging sapi, bahkan ada lidah
sapinya yang diberi kuah
khasnya.
Teknik Pengolahan Makanan

1. Teknik Pengolahan Makanan Panas Basah ( Moist Heat )

Boiling Poaching Braising Stewing Steaming


2.   Teknik Pengolahan Panas Kering ( Dry Heat Cooking )

Deep Frying Shallow Frying Baking

Roasting Grilling
Contoh Pengolahan Makanan
Khas Daerah “Tahu Tek”
Tahu tek adalah salah satu masakan khas kota Surabaya. Tahu tek
terdiri atas tahu goreng setengah matang dan lontong yang dipotong
kecil-kecil dengan alat gunting dan garpu untuk memegang tahu atau
lontong, kentang goreng, sedikit taoge, dan irisan ketimun dipotong
kecil-panjang. disiram dengan bumbu, ditaburkan kerupuk
udang yang bentuknya kecil.
Jenis dan Karakteristik
Bahan olahan Tahu Tek
• Kacang Tanah
Bentuk: lonjong berisi
Warna : coklat
Rasa : Gurih sedikit asin dan khas kacang tanah
• Petis
Bentuk: kental
Warna : coklat kehitaman
Rasa : asin dan sedikit amis
• Tahu
Bentuk: padat tapi mudah hancur
Warna : putih
Rasa : tidak memiliki rasa tetapi berbau kedelai
• Kecambah
Bentuk: akar yang masih muda
Warna : putih
Rasa : tidak memiliki rasa dan berbau khas kecambah
• Kentang
Bentuk: padat tetapi mudah hancur
Warna : kekuningan
Rasa : sedikit gurih dan berbau tanah
• Kerupuk
Bentuk: kepingan bulat
Warna : putih
Rasa :gurih dan renyah
Jenis dan Karakteristik Alat
Pengolahan
• Ulekan : digunakan untuk menghaluskan bahan, tetap tetap menyisakan
tekstur kasar
• Wajan : digunakan untuk menggoreng bahan
• Telenan : papan dari kayu atau plastic sebagai alas memotong
• Pisau : untuk memotong bahan
• Sudip : alat untuk mengambil gorengan
• Piring : sebagai alat saji hasil makanan
TAHAPAN PEMBUATAN
TAHU TEK
1. Menyiapkan bahan makanan

Bahan
• 3 sdm Kacang goreng
• 1 sdt Petis Udang
• 1/2 siung Bawang Putih
• 3 buah Cabe Rawit
• 2 butir Telur Ayam
• 5 buah Tahu goreng
• Timun secukupnya
• Tauge rebus secukupnya
• Bawang Goreng (Bawang Merah) secukupnya
• Kecap Manis secukupnya
• Lontong secukupnya
• Kerupuk
• Garam
Langkah-langkah pembuatan

1. Haluskan kacang goreng dengan food processor!


2. Kocok lepas telur ayam, kemudian goreng hingga matang!
3. Haluskan bawang putih dan cabai rawit, kemudian tambahkan kacang goreng yang telah
dihaluskan dan tambahkan sedikit air. Aduk hingga rata!
4. Tambahkan petis dan sedikit air, aduk sebentar dan tuang kecap manis, aduk kembali
hingga rata!
5. Susun telur, tahu, lontong dan touge, kemudian siram dengan saus kacang.
6. Tambahkan timun dan kerupuk. Sajikan!
Pembuatan Tahu Tek
SEKIAN
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai