Anda di halaman 1dari 9

AL-JUMLAH ISMIYAH

Dosen Pengampu :
Dr. Hj. Rumadani Sagala, M.Ag

Oleh :

kelompok 2
1. Agung Arrasyid (2111010169)
2. Akbar Fauzi (2111010179)
3. Andi Irma Nurhikmah (2111010195)
4. Desta Nanda P. (2111010225)
4. Intan Damayanti (2111010258)
Al-Jumlah Ismiyah

pengertian Al-Jumlah
Ismiyah

Contoh-contoh Jumlah
Ismiyah

2
1.
Pengertian Al-Jumlah Ismiyah

3

ُ ‫ ) اــل‬artinya adalah kalimat,Jamak dari al-jumlah adalah‫ج َُمل‬
al-jumlah ( ‫ج ْملَ ُة‬
jumalu),al-jumlatul ismiyyah adalah kalimat yang dimulai dengan isim (kata
benda).Jumlah ismiyyah mempunyai subjek dan predikat, dimana subjek ini
ُ ‫( اــل‬al-

adalah kata benda.Subjek pada jumlah ismiyyah disebut mubtada' (‫)م ْب َت َدٌأ‬ ُ Predikat
pada jumlah ismiyyah disebut khabar (‫)خ َب ٌر‬, َ biasanya mubtada' pada jumlah
ismiyyah adalah marfu' (‫ع‬ ٌ ‫) َمـ ْرف ُْو‬. Begitu pula khabar (jika tidak ada huruf yang
membuat ia majrur).Biasanya mubtada' itu isim ma'rifah ( ‫)م ْعـ ِر َف ٌة‬ َ Biasanya khabar
itu isim nakirah (‫)نــ ِك َرـ ٌة‬
َ
Sesuai namanya, jumlah ismiyah adalah jumlah (kalimat) yang diawali dengan
isim (kata benda), kalimat ini terdiri dari susunan mubtada’ dan khabar.

4
Mubtada’ merupakan subyek dalam bahasa Arab, karena menjadi subyek maka
mubtada’ mempunyai beberapa sifat yaitu: pertama, harus berupa ma’rifat (kata
khusus/tertentu/spesifik, bukan umum. contoh: nama orang, kemasukan huruf
alif+lam). kedua, tanda i’robnya adalah rofa’.
Sedangkan khobar merupakan predikat, yaitu bertugas menjelaskan atau
menerangkan keadaan mubtada’ (subyek), khobar bisa berupa kata atau anak
kalimat. sifat khobar yaitu : satu, harus nakiroh (kata umum). kedua, khobar juga
mempunyai tanda i’rob rofa’.
Mubdata’ dan khobar harus mempunyai sifat yang sama, ketika mubdata’ nya
mudzakar maka khobar juga harus mudzakar, antara mubtada’ dan khobar juga
harus sama-sama mufrad, tasniyah, atau jamak.

5
2.
Contoh-contoh Al-jumlah Ismiyah

6
CONTOH-CONTOH AL-JUMLAH ISMIYAH

• ‫هذ قلم‬
• Hadzaa qalamun (artinya = ini pena).
• Hadza adalah isim isyarah (kata tunjuk) untuk mudzakkar dan jarak dekat.
• Hadza adalah sebagai mubtada’
• Karena dimulai dengan isim (kata benda), maka kalimat ini dinamakan jumlah
ismiyyah.
• Qalamun adalah isim yang marfu’.
• Qalamun dalam kalimat ini adalah sebagai khabar.
• Qalamun adalah isim nakirah.

7
CONTOH-CONTOH AL-JUMLAH ISMIYAH

 . ‫ل ُكرْ ِس ُّي َم ْكس ُْو ٌر‬UU‫= ا‬


• al-kursiyyu maksuurun (artinya = kursi itu patah/rusak)
• al-kursiyyu adalah isim.
• al-kursiyyu adalah isim yang marfu’
• al-kursiyyu dalam kalimat ini adalah sebagai mubtada’ (subjek).
• al-kursiyyu adalah isim ma’rifah (karena ada partikel al –‫ل‬UU‫)ا‬.
• maksuurun adalah kata sifat, di dalam bahasa Arab kata sifat termasuk
isim atau kata benda.

8
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai