Anda di halaman 1dari 9

Evidende

Based
Kelompok 6
- Rishtya
- Fitriana
- Vina
- Sarah
- Intan
EVIDENCE BASED DALAM
PERIODE ANTEPARTUM
Sebelum dikenal adanya asuhan berdasarkan evidence based, asuhan yang
diberikan
berdasarkan tradisional. Asuhan yang banyak berkembang saat ini sebenarnya
berasal
dari model yang dikembangkan di Eropa pada awal dekade abad ini. Lebih
mengarah
keritual dari pada rasional. Biasanya asuhan ini lebih mengarah ke frekuensi
dan jumlah
daripada terhadap unsur yang mengarah kepada tujuan yang esensia
David L. Sackett et al menyatakan bahwa praktik berbasis bukti adalah penggunaan
bukti terbaik dan terbaru secara teliti, eksplisit, dan bijaksana dalam membuat keputusan
tentang perawatan pasien individual. Praktek kedokteran berbasis bukti berarti
mengintegrasikan keahlian klinis individu dengan bukti klinis eksternal terbaik yang
tersedia dari penelitian sistematis 1
Pendekatan untuk melakukan penatalaksanaan kepada pasien dimana info-infodari
status pasien dan keinginan pasien diintegrasikan dengan pengalaman klinis dan dengan
bukti – bukti keilmuan terbaik yang didapat dari berbagai penelitian terutama Randomized
Controlled Trials (RCTs). Jadi EBM selalu mengenai pelayanan optimal dari masing-
masing pasien yang mengaplikasikan temuan epidemiologi dari penelitian kohort dalam
skala luas dalam pelayanan kesehata individu.
Mengapa evidence based penting untuk praktik kebidanan?

Tujuan EBP Tujuan utama di implementasikannya evidance based


practice di dalam praktek keperawatan adalah untuk meningkatkan
kualitas perawatan dan memberikan hasil yang terbaik dari asuhan
keperawatan yang diberikan.
PENELITIAN KEBIDANAN SEBAGAI IMPLEMENTASI EBM

Penelitian kualitatif Penelitian kuantitatif


Rancangan
merupakan jenis merupakan jenis
PenelitianTerdapat
penelitian yang penelitian dimana
bebagai tipe perbedaan
mengembangkan berbagai jenis
dari berbagai macam
sebuah rancangannya berfokus
rancangan penelitian
pengalaman atau pada keluaran
dan hal ini dapat
fenomena. kuantitatif dengan data
dikategorisasi dalam
yang biasanya
berbagai macam cara
disajikan
yaitu penelitian
dalam bentuk angka-
kuantitatif atau
angka
kualitatif, dan
penelitian
eksperimental atau
observasional.
Meta
Kohort
melihat keterpajanan terhadap
analysis factor risiko untuk mengetahui apa
penyakit yang dapat muncul
sama halnya dengan systematic
review, meta analysus juga
Scase
Sistematic
dapat
dikaji ulang oleh sejawat /
Kontrol
group reviewer literatur Fokus penelitian berdasarkan pada
Review terletak pada analisis keterpajanan terhadap
sebuah proses yang statistic. penyakit. Melacak
orang yang terpajan sebuah
menggunakan standar penyakit (kasus) dan
metodologi untuk membandingkan dengan
memilih dan mengkaji ulang pasien sama yang tanpa

RCTs
berbagai literature dengan penyakit (kontrol)
teman sejawat/group
Opini Ahli
subjek penelitian diacak
biasanya tidak
untuk menerima sebuah berdasarkan penelitian.
terapi baru atau terapi 1 atau lebih ahli.
standar • Terapi: uji coba, RCT
HAL-HAL YANG MENDORONG EFEKTIFITAS
ANC
9%
Jupiter 35%
Asuhan diberikan oleh
bidan yang terampil dan Neptune
berkesinambungan
Persiapan menghadapi
persalinan yang baik dengan
17% memperkirakan serta
komplikasi
Saturn
Asuhan yang diberikan
berdasarkan evidence
based practice
PENDEKATAN RISIKO BUKAN MERUPAKAN STRATEGI
YG EFISIEN ATAUPUN EFEKTIF UNTUK MENURUNKAN
ANGKA MORTALITAS IBU
Problem
Faktor risiko tidak dapat Answer
memperkirakan
komplikasi, faktor risiko
01 Bukan merupakan indikator
yang pasti bahwa ibu hamil
biasanya bukan penyebab akan mengalami komplikasi
langsung terjadinya
komplikasinya 02 05 Not
needed
Math
Mortalitas ibu relatif
03 04 Mayoritas ibu yang tidak
mengalami komplikasi dianggap
berisiko rendah, sebagian besar
rendah pada populasi
ibu yang dianggap berisiko
yang tidak berisiko
rendah melahirkan bayinya
tanpa komplikasi
Memberikan penatalaksanaan yang berorientasi pada tujuan yang
akan memberikan kerangka asuhan antenatal yg efektif

Causes Situation

Deteksi dini penyakit. Kesiagaan


menghadapi
komplikasi
(birth preparedness,
complication
readiness)
Konseling &
promosi kesehatan

Anda mungkin juga menyukai