Anda di halaman 1dari 8

DVT

suatu kondisi dimana thrombus terbentuk pada vena dalam


(deep vein) yang diikuti oleh reaksi inflamasi dinding
pembuluh darah dan jaringan disekitar vena
Faktor Risiko
• Resiko rendah:
Durasi operasi kurang dari 30 menit, umur lebih dari 40 tahun, perbaikan dari fraktur kecil.
• Resiko sedang:
Umur 40 – 60 tahun,arthroscopy atau perbaikan fraktur tungkai bagian bawah, penggunaan
plaster cast post-operasi.
• Resiko tinggi:
Umur lebih dari 60 tahun, atau umur 40 – 60 tahun dengan adanya faktor resiko tambahan,
immobilisasi lebih dari 4 hari.
• Resiko sangat tinggi:
Operasi arthroplasty lutut dan panggul, operasi fraktur panggul, operasi open fracture pada
tungkai bawah, trauma pada spinal cord
PATOGENESIS
DIAGNOSA
Dapat bersifat asimptomatis
Manifestasi klinis (23-50% pasien) :
• nyeri, bengkak, rasa berat, gatal atau varises vena yang timbul
mendadak.
• Tungkai bengkak unilateral
• dilatasi vena superfisial
• suhu kulit meningkat atau nyeri tekan
DIAGNOSA
Lab :
• Simplie-red D-dimer (meningkat = positif)
Perlu diingat tes akan meningkat pada semua pasien trauma atau pasca bedah

Radiologi :
Venous compression duplex ultrasonography
Tatalaksana
Pencegahan :
• mobilisasi dini
• machine continous passive motion
• pressure vascular stocking
• alat kompresi pneumatik bergradasi secara elevasi tungkai 15-22 cm
Tatalaksana
• Terapi antikoagulan :
• Heparin
Heparin dosis rendah di berikan subkutan dengan dosis 5000U. Diberikan
sebelum operasi dan setelah operasi (setiap 8-12 jam)

• Warfarin
Warfarin dosis sedang, efektif untuk mencegah DVT pada semua kategori
resiko. Dapat mulai diberikan 5 atau 10 mg malam sebelum operasi atau
malam setelah operasi, efek antikoagulan terukur baru dapat dicapai pada
3-4 hari pasca operasi,
Tatalaksana
• Low-dose Unfractionated Heparin (UFH)
Diberikan secara subkutan 3 kali 3500 U sehari, dimulai sejak dua hari
sebelum operasi. Lebih efektif dari heparin dosis rendah bila diberikan
pada pasien operasi panggul elektif.

• Low Molecular Weight heparin (LMWH)


LMWH/enoxaparin diberikan sehingga profilaksi dengan dosis 40 mg
satu kali sehari, pada pasien yang menjalani pembedahan beresiko tinggi
DVT . Dosis pertama diberikan 12 jam sebelum pebedahan dan
dilanjutkan sehari sekali selama tujuh hari. Selain

Anda mungkin juga menyukai