Anda di halaman 1dari 9

CAIRAN TUBUH & DARAH

dr. Margarita Dewi. L, Sp.Ok. M.M


CAIRAN TUBUH

• Cairan tubuh (bahasa Inggris: interstitial fluid,


tissue fluid, interstitium) adalah
cairan suspensi sel di dalam tubuh yang
memiliki fungsi fisiologis tertentu.
• Cairan tubuh merupakan komponen bagi
cairan ekstraseluler, termasuk :
 plasma darah dan cairan transeluler
CAIRAN TUBUH
• Konsumsi cairan yang ideal untuk memenuhi
kebutuhan harian bagi tubuh manusia adalah 1 ml air
untuk setiap 1 kkal konsumsi energi tubuh
• Rata-rata tubuh orang dewasa akan kehilangan 2.5 L
cairan per harinya.
• ± 1.5 L cairan tubuh keluar melalui urin,
• ± 500 ml melalui keluarnya keringat,
• ± 400 ml keluar dalam bentuk uap air melalui proses
respirasi (pernafasan) dan 100 ml keluar bersama
dengan feces (tinja).
• Sehingga berdasarkan estimasi ini, konsumsi antara 8-
10 gelas
Fungsi Cairan Tubuh
• Mempunyai fungsi utama yaitu
1. Sebagai pembawa zat-zat nutrisi seperti
karbohidrat, vitamin dan mineral
2. Sebagai pembawa oksigen (O2) ke dalam sel-
sel tubuh.
3. Untuk mengeluarkan produk samping hasil
metabolisme seperti karbon dioksida (CO2)
dan juga senyawa nitrat
Fungsi Cairan Tubuh

4. Sebagai pelembab jaringanjaringan tubuh seperti


mata, mulut, dan hidung, pelumas dalam cairan
sendi tubuh,
5. Katalisator reaksi biologik sel, pelindung organ dan
jaringan tubuh
6. Membantu menjaga tekanan darah dan
konsentrasi zat terlarut.
7. Menjaga fungsi-fungsi tubuh dapat berjalan
dengan normal.
8. Berfungsi sebagai pengatur panas untuk menjaga
agar suhu tubuh tetap pada kondisi ideal (± 37°C)
Komposisi Cairan Tubuh
1. Air (H20) merupakan komponen utama yang paling
banyak terdapat di dalam tubuh manusia. (± 60%
dari total berat badan orang dewasa).
Faktor-faktor yang mempengaruhi air dalam tubuh :
• Sel-sel lemak-> mengandung sedikit air, sehingga air
tubuh menurun dengan peningkatan lemak tubuh.
• Usia -> cairan tubuh menurun dengan peningkatan
usia.
• Jenis kelamin -> Wanita mempunyai air tubuh yang
kurang secara proposional,karena lebih banyak
mengandung lemak tubuh.
Komposisi Cairan Tubuh

2. Solut (terlarut) -> yaitu elektrolit dan non elektrolit.


 Elektrolit adalah substansi yang menghantarkan
arus listrik
-> kation (ion-ion yang membentuk muatan
positif dalam larutan dan anion).
-> anion adalah ion-ion yang membentuk
muatan negatif dalam larutan.
 Non-elektrolit adalah merupakan substansi
seperti -> glukosa dan urea
-> kreatinin dan bilirubin
Pergerakan dan Keseimbangan Cairan
Tubuh
 Cairan tubuh berpindah antara kedua
kompartemen untuk mempertahankan
keseimbangan nilai cairan.
 Pergerakan cairan tubuh ditentukan oleh
beberapa proses transpor yaitu
-> difusi -> transpor aktif,
-> filtrasi -> osmosis
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai