Anda di halaman 1dari 22

MANAJEMEN BISNIS:

Kepemimpina Hello!

n
Oleh : Julia Dewi Ma’rifah, M.Ak.
Hi!

Apa itu
Kepemimpinan?
Apakah sebuah organisasi/ bisnis membutuhkan
Kepemimpinan? Mengapa?
Kepemimpinan

Stephen P. Robbins George P. Terry


01 Kemampuan mempengaruhi
kelompok menuju tercapainya
02 Kemampuan seseorang untuk
mempengaruhi perilaku orang lain
sasaran. menurut keinginannya dalam suatu
keadaan tertentu

Charles J. Keating Richard L. Daft


03 Suatu proses dengan berbagai
cara mempengaruhi orang lain
04 Penggunaan pengaruh untuk
memberikan motivasi kepada
atau sekelompok orang untuk karyawan untuk mencapai tujuan
mencapai tujuan bersama. organisasi.
Pengertian Kepemimpinan
• Pemimpin dan kepemipinan merupakan seni dan keterampilan orang dalam memanfaatkan
kekuasaannya untuk mempengaruhi orang lain agar melaksanakan aktivitas tertentu yang
diarahkan pada tujuan yang telah ditetapkan.
• Sifat kepemimpinan dalam memikul tanggung jawabnya secara moral dan legal formal atas
seluruh pelaksanaan wewenangnya yang telah didelegasikan kepada orang-orang yang
dipimpinnya.
• Kepemimpinan juga merupakan pelaksanaan dari keterampilan mengelola orang lain sebagai
bawahannya, mengelola sumber daya manusia sumber daya organisasi secara umum.

Kesimpulan :
Kepemimpinan adalah sesorang yang menduduki posisi formal dalam suatu organisasi, serta
mengarahkan sumber daya organisassi untuk mencapai tujuan yang diinginkan bersama.
Mencapai tujuan tersebut, pemimpin harus bekerjasama dengan para bawahannya untuk
melakukan pekerjaanpekerjaan yang sifatnya menghasilkan, baik itu dalam bentuk barang atau
jasa.
Unsur Kepemimpinan

Kumpulan Orang Kekuasaan


01 Terdapat kumpulan orang yang
menjadi pengikut untuk
02 Kekuatan yang dimiliki seorang
pemimpin untuk memengaruhi para
mencapai tujuan organisasi pengikutnya dalam memlaksanakan
tersebut tugasnya.

Mempengaruhi Nilai
03 Keahlian untuk mempengaruhi
para anggota, memiliki daya
04 Menganut moral dan nilai sesuai
dengan lingkungan, sosial dan moral
tarik yang menimbulkan kepemimpinan.
kesetiaan, pengabdian, dan
keinginan kuat kepada para
anggotanya.
Prinsip-prinsip Kepemimpinan

Melayani Membuat Keputusan Keteladanan


Mengutamakan Pengambilan keputusan Pengaruh baik dan nilai positif
kepentingan orang2 yang strategis. organisasi dan anggotanya
dipimpinnya.

Bertanggungjawab Bekerjasama Menciptakan Perubahan


Amanah dalam Budaya kerja baik,
Terobosan baru, perubahan ke
melakukan tugasnya. komunikasi efektif, tepat
arah yang lebih baik, kreatifitas,
waktu utk mencapai
peluang, tantangan.
tujuan.
Really
gr eat!

Gaya Kepemimpinan
1.Otokritis 5. Demokratis
2.Militeristis 6. Partisipatif
3.Paternalistik 7. Bebas Kendali
4.Karismatis
Gaya Otokritis
Dikenal sebagai Diktator.
Pemimpin otokratis adalah pemimpin yang memiliki
wewewnang dari suatu sumber, pengetahuan, kekuatan/
kekuasaan untuk memberikan penghargaan ataupun
menghukum.

Great!
• Menganggap organisasi sebagai milik pribadi.
• Bawahan adalah alat.
• Tujuan pribadi adalah tujuan organisasi.
• Tidak mau menerima kritik, saran dan pendapat.
• Perintah yang berunsur paksaan.
Gaya Militeristis

Sifat pemimpin militeristis:

● Lebih sering mempergunakan sistem perintah.


● Bergantung pada pangkat dan jabatannya.
● Disiplin tinggi dan kaku pd bawahan.
● Sulit menerima kritikan dari bawahan.
● Menggemari upacara/ perayaan untuk berbagai
keadaaan.
● Senang pada formalitas yang berlebih-lebihan.
Gaya Paternalistik
Ciri-ciri pemimpin paternalistik :

• Menganggap bawahannya sebagai manusia yang tidak


dewasa.
• Bersikap terlalu melindungi.
• Jarang memberikan kesempatan kepada bawahan untuk


mengambil inisiatif dan mengambil keputusan.
Jarang memberikan kesempatan kepada bawahan untuk Great!
mengembangkan daya kreasi dan fantasinya.
• Sering bersikap mahatau.
Gaya Karismatis

Karisma merupakan salah satu karakterisktik individu


dari pemimpin yang memiliki daya tarik
interpersonal. Berikut adalah karakterisktiknya:

● Percaya diri
● Suatu visi, tujuan ideal yang mengajukan suatu
masa depan.
● Agen perubahan
● Memiliki kepekaan lingkungan
● Keyakinan kuat akan visi dan tujuan
Gaya Demokratis
Gaya demokratis disebut juga gaya kepemimpinan modern
dan partisipatif. Ciri-ciri pemimpin demokratis :

• Mengembangkan kreativitas bawahan.


• Memberikan kesempatan kepada bawahan untuk
mengambil keputusan.
• Mengutamakan musyawarah dan kepentingan bersama.


Mengambil keputusan sesuai dengan tujuan organisasi.
Mendahulukan kepentingan darurat demi keselamatan
Great!
jiwa bawahan dan organisasi.
• Mengembangkan regenerasi kepemimpinan.
Gaya Partisipatif

Pemimpin yang mendesentralisasi wewenang.


Berikut adalah karakterisktiknya:

● Melibatkan dan memberdayakan semua


anggota organisasi untuk berperan dan
bertanggungjawab sebagai seorang pemimpin.
● Menganggap apabila dia sukses dalam
mempimpin maka itu karena melibatkan dan
didukung oleh anggotanya.
Gaya Bebas Kendali
Gaya bebas kendali yaotu pemimpin yang menghindari
kuasa dan tanggungjawab. Ciri-ciri pemimpin bebas
kendali :

• Bergantung oada kelompok untuk menetapkan tujuan


dan menanggulangi masalahnya sendiri.
• Tidak memberikan motivasi bagi bawahan.
• Hanya memainkan peran kecil dan memikirkan
kebutuhannya sendiri terlebih dahulu.
Great!
• Kurang efektif dalam menjalan organisasi untuk
menghadapi persaingan.
Sifat pada Kepemimpinan

Sifat Pemimpin
Ambisi, semangat, hasrat untuk memimpin, kejujuran, integritas,
percaya diri, kecerdasan, dan pengetahuan yang relevan dengan
pekerjaan.

Pemimpin Efektif
Kecerdasan, kemampuan pengawasan, inisiatif, percaya diri, dan
individualitas dalam melaksanakan pekerjaan.
Tingkatan Kepemimpinan

Kepemimpinan Kepemimpinan Kepemimpinan


Tim Operasional Strategis
Memiliki anggota 10-20
Bagian utama organisasi Pemimpin seluruh organisasi dan
orang dengan tugas
spesifik yang harus dan mengendalikan lebih mengarahkan pemimpin operasional.
dari satu pemimpin tim. Membuat strategi, kebijakan,
dicapai. Pekerjaan
mengembangkan pemimpin masa
bersifat teknis.
depan.
Keterbatasan Kepemimpinan

Keterbatasan Manusiawi Keterbatasan Administratif


Keterbatasan norma spiritual, Kondisi didalam pengendalian
Fisik/ Jasmani (usia, gender, proses kerjasama untuk
kesehatan), Psikis. mencapai tujuan, peraturan
perundang-undangan.
Peran penting Kepepimpinan

Menyusun Kebijakan Melakukan Pengawasan

Melakukan Evaluasi
Mendelegasikan Tugas

Mengkoordinasikan Semua Mengendalikan


Elemen Perusahaan Wewenang Anggota
Konsep
Kepemimpinan di
Indonesia
Indonesia memiliki konsep
kepemimpinan sesuai dengan nilai
budaya dan kearifan lokal seperti yang
telah disebutkan Ki Hajar Dewantara
(Bapak Pendidikan Indonesia).
Konsep Kepemimpinan di Indonesia

Ing Ngarsa Sung Ing Madya Tut Wuri


Tuladha Mangun Karsa Handayani
Di Depan Memberikan Di Tengah Membangunkan Dibelakang memberikan
Teladan. Kemauan dorongan
Konsep
Kepemimpinan
di Indonesia
Menjunjung tinggi aspek kemanusiaan,
moral, nilai budaya dan keadilan.

Aspek Kemanusiaan memberikan asumsi


manusia dipandang sebagai suatu hal yang
penting untuk dijaga dimana turut serta
membawa moral, nilai budaya dan keadilan
bagi semuanya.
TUGAS
Buatlah analisa mengenai kepemimpinan di
Indonesia (Tokoh Politik, Pengusaha, Pahlawan, Dll)
mengenai gaya kepemimpinan apa yang mereka
pakai dan proyeksi apabila kalian kelak menjadi
pemimpinan dalam organisasi maka gaya
kepemimpinan apa yang ingin kalian terapkan?
Mengapa?

Anda mungkin juga menyukai