Anda di halaman 1dari 10

Tujuan Pembelajaran

Setelah menggunakan model pembelajaran


Discovery Learning, diberikan senyawa asam dan
basa, diharapkan peserta didik mampu
menganalisis reaksi ionisasi asam dan basa
menurut Arrhenius secara benar, mampu
bekerjasama dan memiliki sikap toleransi dalam
kegiatan diskusi.
Jangan bersedih janganlah kau
galau
Hanya gara gara Materi kimia
Kalo memang tak ada minatnya
mari kita segra move on
Mari belajar sifatnya si asam kita
mulai dengan
Sifatnya yang masam, asam
bereaksi dalam air melepaskan
ion H +
Ini lagu baru diciptakan,
pembahasan tentang asam basa
Selanjutnya basa itu apa, basa itu
pahit dan licin kena air
Basa dalam air, melepas OH ,
-

Pemberi PEB, menerima proton


Asam spesi yang memberi proton,
juga nerima electron
Basa dalam air, melepas OH ,
-

Pemberi PEB, menerima proton


Dan Itu sifat asam dan basa
sudah kita bahas, ayolah kita
lanjutkan
Yuk kita uji sifat asam basa
dengan kertas lakmus
Jika dia asam, maka lakmus biru
jadi merah, lakmus merah tetap
merah
Ini lagu baru diciptakan,
pembahasan tentang asam basa
Selanjutnya basa kita uji, dengan
lakmus merah berubah jadi biru
Basa dalam air, melepas OH ,
-

Pemberi PEB, menerima proton


Asam spesi yang memberi proton,
juga nerima electron
Basa dalam air, melepas OH ,
-

Pemberi PEB, menerima proton


Dan Itu sifat asam dan basa
sudah kita bahas, KKM nya
harus tuntas

Anda mungkin juga menyukai