Anda di halaman 1dari 12

KONSEP HUKUM DAN

HAM DALAM ISLAM


Anggota Kelompok 1 :

ARNIDA MAULIDYA D. TANTJA


SALWA DZULFIAH
KAYLA RAHMAYANTI
ANDINI HURIYAH ZAHRA
NABILA
NUR ANNISA
PENGERTIAN HUKUM ISLAM

Hukum Islam adalah hukum yang berasal dari agama


Islam, yaitu hukum yang diturunkan oleh Allah untuk
kemaslahatan hamba-hambaNya di dunia dan akhirat
Click icon to add picture

CIRI – CIRI UTAMA


DARI HUKUM ISLAM
1) Merupakan bagian dan bersumber dari agama Islam
2) Mempunyai hubungan yang erat dan tidak dapat dipisahkan
dengan iman atau aqidah dan kesusialaan atau akhlak islam
3) Mempunyai dua istilah kunci yaitu syariat dan fiqh
4) Terdiri dari dua bidang utama yaitu ibadah dan muamalat
5) Strukturnya berlapis yaitu terdiri dari nas atau teks Al-Qur'an
dan sunnah Nabi Muhammad dan hasil ijtihad
6) Mendahulukan kewajiban dari hak, amal dari pahala
7) Dapat dibagi menjadi hukun taklifi yaitu al-ahkan al-khamsah
(lima jenis hukum) dan hukum wadh 7
8) Berwatak universal, berlaku abadi untuk umat Islam di manapun
mereka berada, tidak terbatas pada umat Islam di suatu tempat
9) Menghormati martabat manusa sebagai kesatuan jiwa dan raga,
rohani dan jasmani
RUANG LINGKUP
HUKUM ISLAM

Ruang lingkup hukum Islam diklasifikasi ke dalam dua


kelompok besar, yaitu :
o Hukum yang berkaitan dengan persoalan ibadah
o Hukum yang berkaitan dengan persoalan
kemasyarakatan
TUJUAN HUKUM ISLAM

Hukum Islam bertujuan untuk memastikan setiap individu dalam masyarakat


memiliki hak-hak yang diakui dan dilindungi, termasuk hak atas properti, kebebasan
beragama, dan hak mendapatkan pendidikan. Hukum Islam tidak hanya memiliki
tujuan untuk membentuk masyarakat yang adil dan makmur, tetapi juga bertujuan
untuk mengatasi berbagai masalah sosial yang mungkin muncul, seperti
ketidakadilan, ketidaksetaraan dan kemiskinan
SUMBER HUKUM ISLAM
Pada hakekatnya yang dimaksud dengan sumber hukum adalah tempat kita
dapat menemukan atau menggali hukumnya. Ada 2 sumber utama hukum,
yaitu:
a. Al-Quran
Adapun hukum-hukum yang terkandung dalam Al-Qur'an, meliputi 3
1) Hukum-hukum I'tiqadiyyah
2) Hukum-hukum Khuluqiyyah
3) Hukum-hukum Amaliyah

b. As-Sunah
Adapun hubungan Al-Sunnah dengan Al-Qur'an dilihat dari sisi materi
hukum yang terkandung di dalamnya sebagai berikut :
4) Muaqqid
5) Bayan
TUJUAN HUKUM ISLAM
Sedangkan fungsi hukum islam dirumuskan dalam empat fungsi, yaitu :

1. Fungsi ibadah

2. Fungsi amr makruf naahi munkar (perintah kebaikan dan peencegahan kemungkaran).

3. Fungsi zawajir (penjeraan)

4. Fungsi tandzim wa ishlah al-ummah (organisasi dan rehabilitasi masyarakat)

Hukum Islam bertujuan untuk memastikan setiap individu dalam masyarakat memiliki hak-hak yang
diakui dan dilindungi, termasuk hak atas properti, kebebasan beragama, dan hak mendapatkan
pendidikan. Dengan demikian, hukum Islam menjadi tulang punggung dalam membangun fondasi
masyarakat yang adil, bersatu, dan sejahtera.
HAM ISLAM
Ada perbedaan prinsip antara HAM dilihat dari sudut pandangan Barat dan
Islam. HAM menurut pemikiran Barat semata-mata bersifat antroposentris,
artinya, segala sesuatu berpusat kepada manusia. Berbeda dengan pendekatan
Barat, strategi Islam sangat mementingkan penghargaan kepada hak-hak asasi
dan kemerdekaan dasar manusia sebagai sebuah aspek kualitas dari kesadaran
keagamaan yang terpatri di dalam hati, pikiran dan jiwa penganut-penganutnya.
Perspektif Islam sungguh-sungguh bersifat teosentris.
SIKAP MUSLIM TERHADAP HAM
Dalam pandangan Islam, konsep hak asasi manusia sangatlah penting dan sejalan
dengan nilai-nilai yang diajarkan oleh agama. Prinsip-prinsip dalam Islam seperti
keadilan, kasih sayang, dan kebebasan merupakan landasan yang sama dengan
prinsip-prinsip HAM. Beberapa poin pandangan Islam terhadap HAM antara
lain :

1. Kehormatan dan martabat manusia : Islam menekankan pentingnya


menghormati martabat setiap individu, karena setiap manusia diciptakan oleh
Allah dengan martabat yang sama.
2. Keadilan : Prinsip keadilan sangat ditekankan dalam Islam, yang mencakup
hak untuk mendapatkan perlakuan yang adil dan setara di depan hukum.
3. Kebebasan beragama : Islam memberikan kebebasan kepada individu untuk
memilih agama dan keyakinan mereka.
4. Hak hidup : Islam menekankan hak untuk hidup dan melindungi kehidupan
manusia.
5. Kebebasan berbicara dan berekspresi : Islam mendukung kebebasan untuk
berpendapat dan berekspresi, namun tetap dalam batas-batas moral dan etika
yang diajarkan agama.
Macam - Macam Hak dalam Islam
dikenal Beberapa Macam Hak

Sulthah
o Hak wali terhadap
o Anak kecil dan seperti hak hadlanah
o Hak manusia menguasai sesuai, seperti hak termallukan dan
hak
o Memanfaatkan sesuatu benda, hak wilayah (perwalian) atas
harta
Taqsimul Haqqi
o Mali yaitu sesuatu yang berhubungan dengan harta, seperti
pemilikan benda atau hutang-hutang
QOESTION OR ADVICE ?
(Please Reise Your Hand Before Speaking)

Anda mungkin juga menyukai