Anda di halaman 1dari 14

Persiapan Lahan 48 (Perkenalan dan Persiapan Pemilihan Lurah Angkatan 48, 26 Agustus 2012 di Koridor Pinus) = PRA MPD

48 Rangkaian Acara : 1. Pemilihan Lurah Pemilihan Lurah disini bertujuan untuk menentukan seseorang untuk menjadi pimpinan AGH angkatan 48. Calon lurah terdiri dari 5 orang yang memiliki sifat kepemimpinan, besedia serta siap untuk memimpin angkatan 48. Calon lurah nantinya akan menyampaikan visi misinya serta progress kedepan secara garis besar yang tentunya untuk kesejahteraan angkatan 48. Perolehanan suara berdasarkan jumlah suara terbanyak dari angkatan.

2. Perkenalan 48 dengan AGH angkatan 46 Perkenalan dengan angkatan 46 disini bertujuan agar 48 dapat mengenali senior serta harapan kedepannya dapat mengeratkan kekeluargaan di AGH. Para senior dapat berbagi pengalaman selama di AGH, serunya ber-AGH, dan lain-lain yang tentunya dapat memotivasi 48 untuk berkuliah di AGH.

3. Latihan gerakan Theme Song Panen Raya 48 Latihan disini bertujuan untuk memperlancar gerakan serta theme song panen raya 48. Hal ini penting karena dalam rangkaian MPD ini terutama LD, 48 sudah harus hafal gerakan serta lagulagu. Disamping itu kegiatan ini dapat meningkatkan kekompakan antara 48 dengan PJK nya juga.

4. Pengecekan tugas serta pelengkapan tugas Pengecekan tugas yang dilakukan oleh padi ini ditujukan untuk memantau serta mengevaluasi sejauh mana penugasan yang telah diselesaikan serta seberapa disiplinkah angkatan 48. Kedisiplinan dalam mengerjakan tugas yang harus diselesaikan serta apa saja yang harus dibawa ini tentunya akan berpengaruh pada pola perkuliahan 48 kelak.

5. Info-info Berupa info-info penting yang berhubungan dengan rangkaian MPD selanjutnya.

RUNDOWN ACARA PERSIAPAN LAHAN 48 WAKTU DURASI KEGIATAN DESKRIPSI Peserta dikumpulkan serta dikondisikan barisannya untuk memulai acara di koridor pinus Pengecekan penugasan pokok dan hari-H tiap peserta oleh Padi tiap PJ KEBUTUHAN Pengeras suara TOA (minimal 2, lebih banyak lebih baik) untuk Padi, Koordinasi yang baik Koordinasi Padi dan Stamen dengan

13.00-13.20

20

Pengkondisian di Koridor Pinus

Padi

13.20-13.40

20

Pengecekan Tugas dan

Padi dan Stamen

Kesehatan 13.40-13.45 5 Pembukaan dan pembacaan doa Perkenalan Peserta dengan AGH angkatan 46 Pemilihan Lurah 48

kelompok Acara dibuka oleh MC dan dimulai dengan membaca doa menurut kepercayaan masing-masing Sharing dengan AGH angkatan 46 sekaligus untuk perkenalan dan melengkapi buku tugas Pemilihan Lurah 48 dari calon-calon yang telah tersedia melalui pengambilan suara terbanyak dari seluruh peserta Latihan gerakan serta nyanyian Theme Song untuk meningkatkan semangat serta membantu peserta menghafal demi persiapan untuk rangkaian acara yang akan dating Info-info tentang rangkaian acara selanjutnya, persiapan, penugasan, serta info lainnya yang berkaitan dengan rangkaian acara Panen Raya 48 Penutupan acara disertai pembacaan doa Hara

Hara

13.45-14.15

30

Hara, Polinator

Pengeras suara (wireless, minimal 2), Koordinasi dan konfirmasi Polinator ke Hara (kehadiran 46)

14.15-15.15

60

Hara

15.15-15.45

30

Latihan gerakan serta Theme Song

Polen

Koordinasi Hara dengan Polen dalam mekanisme latihan

15.45-15.55

10

Info-info

Hara

Pengeras suara (wireless), Info yang perlu disampaikan

15.55-16.00

Penutup

Hara

Menyesuaikan

SOP penugasan: 1. Penugasan pokok : (1) Marka kelompok (2) Buku tugas dengan semua konten terpenuhi kecuali konten diary untuk pra MPD, MPD, dan Pasca Panen I 2. Penugasan hari-H : dari Hara Mikro Penugasan tanggal 26 Agustus (Pra MPD) Setiap peserta MPD wajib membawa : 1. Nametag + buku tugas + penugasan yang lain Esensi : dicek pas penugasan 2. Alat tulis Esensi : dipake saat perkenalan dengan kakak 46 3. Fresh water 1,5 L Air putih untuk minum Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 4. Pure water 1,5 L Air bersih untuk berwudhu/membersihkan diri 5. Makanan yang terbuat dari Triticum Aestivum 2 buah Terbuat dari bahan gandum Esensi : perbekalan saat acara berlangsung

6. Sesuatu yang terbuat dari C6H12O6 dengan aroma Coffea sp. 3 buah Permen kopi Esensi : perbekalan saat acara berlangsung agar tidak mengantuk 7. Sendok makan Esensi : Untuk alat makan 8. Obat-obatan bagi yang sakit Esensi : Untuk antisipasi/pengobatan diri peserta 9. Alat shalat Esensi : menerapkan budaya agamis dalam acara 10. Tugas liburan berupa: Essay perorangan dengan tema Pertanian kemarin, kini, dan esok , diketik, maks 1 lembar A4 (boleh bolak balik), format TNR 12, margin 4 3 3 3 (margin ipb), spasi 1. NB: Tulisan berwarna merah hanya sebagai petunjuk untuk panitia, bukan untuk peserta. Mekanisme: 1. Perkenalan dengan 46 Perkenalan dimulai dengan perkenalan dari tiap-tiap individu angkatan 46 yang hadir. Kemudian jumlah 46 dibagi rata sesuai jumlah kelompok yang nantinya akan kumpul di tiap kelompok membentuk lingkaran (seperti forum sharing) serta 48 dapat meminta biodata dari 46 yang ada di kelompoknya untuk mengisi konten buku tugas bagian biodata angkatan 46. *NB: kondisi mekanisme tergantung dari jumlah 46 yang hadir. Biodata 46 yang dicatat oleh 48 sesuai dengan 46 yang ada di kelompok masing-masing. Jika 46 yang hadir <16 orang, maka 46 akan memperkenalkan diri serta sharing di depan seluruh peserta (layaknya pemateri) dan seluruh 48 wajib mengisi biodatanya.

2. Pemilihan lurah 48 Kondisi seluruh peserta dikumpulkan di korpin. Pemilihan dimulai dengan pengumpulan calon lurah (6 laki-laki, 6 perempuan), laki-laki sebagai calon pak lurah dan perempuan sebagai calon bu lurah. Dari tiap calon menyampaikan visi misi (perorangan 5 menit). Kemudian langsung dilakukan voting terbanyak, dan disaring 3 besar calon terseleksi (3 besar laki-laki dan 3 besar perempuan). Setelah itu calon-calon yang terseleksi akan dibawa ke belakang layar untuk disembunyikan dari forum terlebih dahulu. Karena forum akan melakukan musyawarah yang dibawakan oleh acara selama 15 menit. Musyawarah disini ditujukan agar dari tiap peserta dapat meyakinkan diri untuk memilih dari tiap calon yang lolos seleksi. Setelah musyawarah, para calon akan dibawa kembali ke forum untuk voting suara terbanyak. Calon (dari laki-laki dan perempuan) yang mendapat suara terbanyak dinyatakan sebagai calon terpilih. Calon yang terpilih akan diberikan penghargaan berupa properti lurah yang diberikan oleh pak lurah dan bu lurah 47. Setelah itu dilakukan pidato spontan dari lurah 48 terpilih yang dilanjutkan oleh penjelasan esensi kelurahan oleh lurah 47 serta tanya jawab kepada lurah 48 yang dilakukan oleh tim HARA sesuai dengan poin-poin yang dibentuk oleh tim HARA. *NB: calon lurah dapat dipilih melalui kesediaan dari peserta yang berupa OR. Mekanisme penyaringan bakal calon dapat dilakukan oleh angkatan 48 sendiri dengan syarat maksimal 6 laki-laki dan 6 perempuan dan dari tiap bakal calon harus mempersiapkan visi misinya untuk di acara persiapan lahan 48. Mekanisme pemilihan lurah di hari H dapat berubah tergantung dari jumlah bakal calon. Diharapkan info untuk 48 sudah mempersiapkan bakal calonnya sendiri, siapa sajakah yang ingin maju untuk memimpin angkatan mereka.

SUSUNAN ACARA PANEN RAYA 48 = MPD 48


Waktu 06.00 06.45 Durasi 15 Kegiatan Deskripsi a. Pengumpulan a. Massa MPD 48 dikumpulkan di masa koridor pinus angkatan 48 b. Pemeriksaan penugasan dan SOP c. Sarapan dan pemeriksaan medis Mobilisasi ke Auditorium Toyib b. Absensi kehadiran dan pemeriksaan penugasan, S.O.P pakaian oleh Padi c. Sarapan bersama diselingi pengecekan kesehatan oleh Medis Massa menuju Auditorium Toyib dan pengkondisian acara Stamen PJ Padi Kebutuhan Pengeras suara (speaker TOA min 2 buah), Peralatan medis, absensi peserta dan panitia, koordinasi PJ dengan Hara

15

15

06.45 06.50

10

Padi Polen Stamen

Speaker TOA, koordinasi PJ dengan Hara. Kondisi Auditorium Toyib sudah siap

06.50 06.55 06.55 07.05

5 3

Pengkondisian peserta 48 Pembukaan oleh MC Menyanyikan lagu wajib

Peserta dikondisikan Acara dibuka oleh MC, dilanjutkan menyanyikan Indonesia Raya, Dendang Agronomi, themesong Panen Raya 48 dan greeting oleh MC

Padi Polen Hara

07.05 07.20

Sambutan Ketua Panitia Sambutan Ketua HIMAGRON Sambutan Ketua Departemen Perang yel-yel, dan jargon kelompok Materi I Agronomi Hortikultura dahulu, kini dan nanti AGH oleh Dr. Ir Agus Purwito, M.Agr

MC menyambut para pemberi sambutan

Hara

9 07.20 07.25 5

MC memandu acara perang yel-yel

MC Hara Hara Polinator

07.25 08.25

60

Penyampaian Materi (20) Tanya jawab (35) Plakat (5)

08.25 08.30

08.30 09.20

50

09.20 09.30 5

Pengenalan lurah AGH 48 dan visi misinya Materi II Telaah AGH oleh Dr. Ir. Eny Widjayanti, M.S, Sofyan Zaman, Dr. Ir. Adolf P. Lontoh, M.S, Ice Breaking : Pembacaan Puisi oleh Kamilatusyafiqoh dan atika mayang sari Penampilan akustik oleh Yane, Yogi dan Chairul Pengenalan HIMAGRON MATERI III Pengenalan Dunia Kampus oleh Pak Syukur dan bu Trikoesoemaningt yas MATERI IV Pengenalan pasca Dunia Kampus oleh Alumni AGH Penutupan oleh MC sekaligus persiapan tour departemen Tour departemen

Lurah AGH 48 memperkenalkan diri secara formal dan penyampaian visi misinya Penyampaian materi stuktur AGH, kependidikan, kemahasiswaan, dan sarana prasarana

Hara

Hara Polinator

Hiburan, pembacaan puisi oleh 2 mahasiswi AGH 47

MC Hara

Penampilan akustik theme song Panen Raya 48 Pengenalan Himagron secara umum oleh ketua Himagron Penyampaian materi tentang kehidupan di kampus Hara Polinator Hara Polinator

09.30 09.45 09.45 10.50

15 65

10.50 11.30

40

Penyampaian materi kehidupan dunia luar pasca kampus.

Hara Polinator

11.30 11.40

10

Penutupan Penyampaian mekanisme jelajah dan Persiapan mobilisasi Peserta menjelajahi rute yang telah diberikan kepada setiap kelompok untuk mengetahui tempat-tempat AGH di Faperta Dipandu oleh PAK dan Komdis

Hara MC

11.40 12.20

40

Polen Padi Hara

12.20 12.30 12.30 13.00

10 30

Info-info dan penutupan ISHOMA dan pengalihan ke

Hara Peserta sholat di tempat-tempat Hara Polen

MPF

yang telah disediakan dan ditentukan. Panitia sholat secara bergiliran. Utamakan lebih dahulu peserta untuk sholat. Seusai ishoma peserta langsun di arahkan ke MPF oleh panitia

Padi Panitia MPF

SOP penugasan : 1. Penugasan pokok: Seluruh penugasan pokok saat pra MPD ditambahkan dengan diary pra MPD 2. Penugasan di hari-H: Setiap peserta MPD wajib membawa : 11. Nametag + buku tugas + penugasan yang lain Esensi : dicek pas pengecekan penugasan 12. Alat tulis Esensi : dipake saat berlangsungnya acara 13. Fresh water 600 ml Air putih untuk minum Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 14. Pure water 1,5 L Air bersih untuk berwudhu/membersihkan diri 15. Larutan dari ekstrak Citrus sp. murni Sari jeruk yang botolan Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 16. Makanan yang terbuat dari Triticum Aestivum 2 buah Terbuat dari bahan gandum Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 17. Sesuatu yang terbuat dari C6H12O6 dengan aroma Coffea sp. 3 buah Permen kopi Esensi : perbekalan saat acara berlangsung agar tidak mengantuk 18. Sesuatu yang terbuat dari C6H12O6 yang memiliki rasa 3 in 1 --> permen nano-nano Esensi : Perbekalan saat acara berlangsung agar tidak mengantuk 19. Sendok makan Esensi : Untuk alat makan 20. Obat-obatan bagi yang sakit Esensi : Untuk antisipasi/pengobatan diri peserta 21. Alat shalat Esensi : menerapkan budaya agamis dalam acara NB: Tulisan berwarna merah hanya sebagai petunjuk untuk panitia, bukan untuk peserta.

RUNDOWN PASCA PANEN I TROPIKA 48


Waktu 06.00 06.15 Durasi 15 Kegiatan Pengumpulan masa angkatan 48 di Node HPT Deskripsi Peserta dikumpulkan di Node HPT untuk persiapan mulainya acara serta absensi peserta oleh Polen. Padi mengarahkan peserta yang baru tiba sekaligus mengkondisikan Peserta dikondisikan barisannya serta pengecekan tugas (penugasan pokok dan penugasan hari-H) oleh Padi. Kesehatan peserta dicek oleh medis dan dilakukan penyaringan jika ada peserta yang sakit Pembukaan oleh Ketua Pelaksana sekaligus pembacaan doa diawal acara Sarapan ringan peserta dan panitia dari perbekalan makanan yang dibawa. Sarapan tidak perlu berlama-lama. Penampilan Yel-yel dan jargon dari tiap kelompok untuk pemanasan serta meningkatkan semangat peserta. Persiapan serta penjelasan secara umum rangkaian acara Pasca Panen 1 oleh MC. Penjelasan hanya dilakukan sekali Mobilisasi peserta ke Cikabayan bawah. Mobilisasi cukup dengan berjalan cepat. Panitia wajib menertibkan barisan agar tidak berantakan. Pengkondisian peserta untuk kegiatan di cikabayan bawah Perang Yel-yel untuk membangkitkan semangat tiap kelompok Penjelasan serta persiapan demonstrasi praktek Materi Budidaya Pertanian Hortikultura oleh asprak dashort angkatan 45 Demonstrasi praktek menanam komoditas Hortikultura/Budi daya Pertanian Hortikultura di lahan cikabayan bawah. Dipandu oleh PJ Polen, Padi Kebutuhan

06.15 06.30

15

Pengkondisian, pengecekan tugas dan kesehatan

Padi, Stamen

06.30 06.40

10

Pembukaan dan pembacaan doa Sarapan

Benih, Hara Polen, Hara

06.40 06.55

15

07.10 07.15

Perang Yel-yel dan jargon

Hara

07.15 07.25

10

Persiapan dan pengarahan acara

Hara

07.25 08.15

50

Mobilisasi ke cikabayan bawah

Padi, Polen, Stamen, Hara Padi Hara

08.15 08.25 08.25 08.30

10 5

Pengkondisian Peserta Perang Yel-yel

08.30 08.45

15

Materi Budidaya Pertanian Hortikultura Praktek menanam

Hara, Polinator

08.45 09.25

40

Hara, Polen, Logstran

09.25 09.30 09.30 09.50

5 20

Istirahat Makan bersama

09.50 10.00 10.00 10.15

10 15

Games Persiapan serta mobilisasi ke cikabayan atas Pengenalan tanaman perkebunan oleh Bpk Ade Evaluasi dari Padi

Polen tiap kelompok serta asprak dashort Istirahat sejenak sekaligus sharing Makan bersama sekaligus makan siang dan sharing dengan asprak dashort Games dari acara untuk refreshing peserta Persiapan serta pengkondisian peserta untuk mobilisasi ke cikabayan atas untuk materi tanaman perkebunan oleh Bpk Ade Pengenalan tanaman perkebunan oleh Bapak Ade untuk memperluas wawasan peserta. Ada sesi tanya jawab sekitar 10 Evaluasi oleh Padi kepada peserta selama kegiatan berlangsung. Tempat disesuaikan yang cocok untuk evaluasi peserta Info-info tentang rangkaian acara selanjutnya, persiapan, penugasan, serta info lainnya yang berkaitan dengan rangkaian acara Panen Raya 48 Penutupan sekaligus pembacaan doa bersama untuk menutup acara Mobilisasi peserta kembali ke Node HPT untuk pulang ke tempat masing-masing. Setelah itu dilakukan evaluasi panitia oleh BPH

Hara Hara, Stomata Hara Padi

10.15 10.55

40

Hara, Polinator

10.55 11.10

15

Padi

11.10 11.20

10

Info-info

Hara

11.10 11.15 11.15 12.55

5 40

Doa dan Penutup Pengkondisian dan mobilisasi kembali ke kampus

Hara Padi, Polen, Stamen, Hara, Benih

SOP penugasan: 1. Penugasan pokok: semua penugasan pokok yang tercantum pada MPD ditambah dengan diari MPD 2. Penugasan di hari-H: Setiap peserta MPD wajib membawa : 1. Nametag + buku tugas + penugasan yang lain Esensi : dicek pas pengecekan penugasan 2. Alat tulis

3. 4. 5. 6.

7.

8. 9. 10.

Esensi : dipake saat berlangsungnya acara Fresh water 600 ml Air putih untuk minum Esensi : perbekalan saat acara berlangsung Pure water 1,5 L Air bersih untuk berwudhu/membersihkan diri Makanan yang terbuat dari Triticum Aestivum 2 buah Terbuat dari bahan gandum (roti) Esensi : perbekalan saat acara berlangsung Larutan dari ekstrak Camellia sinensis murni 600 ml Teh botolan (frestea/teh botol sosro) yg rasa teh hijau Esensi : perbekalan saat acara berlangsung Sesuatu yang terbuat Arachis hypogea yang diselimuti Triticum Aestivum 2 bungkus Kacang atom Esensi : perbekalan saat acara berlangsung Sendok makan Esensi : Untuk alat makan Obat-obatan bagi yang sakit Esensi : Untuk antisipasi/pengobatan diri peserta Alat shalat Esensi : menerapkan budaya agamis dalam acara

NB: Tulisan berwarna merah hanya sebagai petunjuk untuk panitia, bukan untuk peserta.

RUNDOWN PASCA PANEN II


Waktu 06.00 06.15 Durasi 15 Kegiatan Pengumpulan masa angkatan 48 di Node HPT dan pengkondisian peserta Pengecekan tugas dan kesehatan Deskripsi Peserta dikumpulkan di Node HPT untuk persiapan mulainya acara serta absensi peserta oleh Polen. Padi mengarahkan peserta yang baru tiba sekaligus mengkondisikan Peserta dikondisikan barisannya serta pengecekan tugas (penugasan pokok dan penugasan hari-H) oleh Padi. Kesehatan peserta dicek oleh medis dan dilakukan penyaringan jika ada peserta yang sakit Pembukaan oleh Ketua Pelaksana sekaligus pembacaan doa diawal acara Sarapan ringan peserta dan panitia dari perbekalan makanan yang dibawa. Sarapan tidak perlu berlama-lama Penampilan Yel-yel dan jargon dari tiap kelompok untuk pemanasan serta meningkatkan semangat peserta Persiapan serta penjelasan secara umum rangkaian acara Pasca Panen 2 oleh MC. Penjelasan hanya dilakukan sekali Mobilisasi peserta ke Sawah Baru. Mobilisasi cukup dengan berjalan cepat. Panitia wajib menertibkan barisan agar tidak berantakan Pengkondisian peserta untuk kegiatan di Sawah Baru Perang Yel-yel untuk membangkitkan semangat tiap kelompok Penjelasan materi Budidaya Pertanian Tanaman Padi oleh dosen di kebun percobaan Sawah Baru Demonstrasi pengolahan lahan sawah menggunakan alat-alat yang mendukung penngolahan lahan Istirahat sejenak Makan berat bersama Mobilisasi ke Taman Rektorat untuk PJ Padi, Polen Kebutuhan

06.15 06.30

15

Padi, Stamen

06.30 06.40

10

Pembukaan dan pembacaan doa Sarapan

Benih, Hara Hara

06.40 06.55

15

07.10 07.15

Perang Yel-yel dan jargon

Hara

07.15 07.25

10

Persiapan dan pengarahan acara

Hara

07.25 08.15

50

Mobilisasi ke sawah baru

Padi

08.15 08.25 08.25 08.30

10 5

Pengkondisian Peserta Perang Yel-yel

Padi Hara, Polen Hara, Polinator Hara, Logstran Hara Stomata Padi

08.30 08.45

15

08.45 09.25

40

09.25 09.30 09.30 09.50 09.50 10.20

5 20 30

Materi Budidaya Pertanian Tanaman Padi Praktek Pengolahan lahan sawah Istirahat Makan bersama Mobilisasi ke

10.00 11.00

60

Taman Rektorat Hiburan

11.00 11.10 11.10 11.15

10 5

Evaluasi dari Padi Info-info

11.15 11.20

Doa+ penutup

kegiatan selanjutnya yaitu hiburan Hiburan berupa games yang dibagi menjadi 4 kelompok besar. Mekanisme dijelaskan oleh Erin Evaluasi dari Padi untuk peserta selama kegiatan berangsung Info-info tentang rangkaian acara selanjutnya, persiapan, penugasan, serta info lainnya yang berkaitan dengan rangkaian acara Panen Raya 48 Penutupan sekaligus pembacaan doa bersama untuk menutup acara

Hara (Erin) Padi Hara

Hara, Benih

SOP penugasan: 1. Penugasan pokok: buku tugas dikumpulkan (semua konten buku tugas harus sudah beres) 2. Penugasan di hari-H: Setiap peserta MPD wajib membawa : 1. Nametag + buku tugas + penugasan yang lain Esensi : dicek pas pengecekan penugasan 2. Alat tulis Esensi : dipake saat berlangsungnya acara 3. Fresh water 600 ml Air putih untuk minum Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 4. Pure water 1,5 L Air bersih untuk berwudhu/membersihkan diri 5. Makanan yang terbuat dari Triticum Aestivum dibaluri Theobroma cacao merk pahlawan terbang 1 buah Wafer superman Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 6. Larutan dari ekstrak Citrus murni Sari jeruk yang botolan Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 7. Sesuatu yang terbuat dari Triticum Aestivum 2 buah roti Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 8. Sendok makan Esensi : Untuk alat makan 9. Obat-obatan bagi yang sakit Esensi : Untuk antisipasi/pengobatan diri peserta 10. Alat shalat Esensi : menerapkan budaya agamis dalam acara

NB: Tulisan berwarna merah hanya sebagai petunjuk untuk panitia, bukan untuk peserta

RUNDOWN LINTAS DESA TROPIKA 48


Waktu 06.00 06.15 Durasi 15 Kegiatan Pengumpulan masa angkatan 48 di Node HPT Deskripsi Peserta dikumpulkan di Node HPT untuk persiapan mulainya acara serta absensi peserta oleh Polen. Padi mengarahkan peserta yang baru tiba sekaligus mengkondisikan Peserta dikondisikan barisannya serta pengecekan tugas (penugasan pokok dan penugasan hari-H) oleh Padi. Kesehatan peserta dicek oleh medis dan dilakukan penyaringan jika ada peserta yang sakit Pembukaan oleh Ketua Pelaksana sekaligus pembacaan doa diawal acara Sarapan ringan peserta dan panitia dari perbekalan makanan yang dibawa. Sarapan tidak perlu berlama-lama. Penampilan Yel-yel dan jargon dari tiap kelompok untuk pemanasan serta meningkatkan semangat peserta. Persiapan serta penjelasan secara singkat rangkaian acara Lintas Desa oleh MC. Penjelasan hanya dilakukan sekali Mobilisasi peserta ke Cikarawang. Mobilisasi cukup dengan berjalan cepat. Panitia wajib menertibkan barisan agar tidak berantakan Pengkondisian peserta untuk kegiatan di cikarawang Perang Yel-yel untuk membangkitkan semangat tiap kelompok Penjelasan mekanisme kegiatan selanjutnya Mencari tahu kondisi real petani serta permasalahannya dan di lanjutkan dengan baksos. Tiap kelompok diarahkan oleh Polen PJ Kebutuhan

Padi

06.15 06.30

15

Pengkondisian, pengecekan tugas dan kesehatan

Stamen

06.30 06.40

10

Pembukaan dan pembacaan doa Sarapan

06.40 06.55

15

07.10 07.15

Perang Yel-yel dan jargon

Benih, Hara, Polen

07.15 07.25

10

Persiapan dan pengarahan acara

07.25 08.15

50

Mobilisasi ke cikarawang

Padi

08.15 08.25 08.25 08.30

10 5

Pengkondisian Peserta Perang Yel-yel

08.30 08.35 08.35 09.25

5 40

Penjelasan acara Peserta observasi serta bakti sosial ke rumah petani

Hara, Padi, Polen dan Polinator

09.25 09.30 09.30 09.40

5 10

Mobilisasi Penjelasan esensi kegiatan observasi ke rumah petani Games Mobilisasi ke sawah

dan Padi tiap kelompok Mobilisasi kembali ke tempat berkumpul semula Penjelasan esensi singkat kepada peserta Games singkat di tempat berkumpul (menyesuaikan) Mobilisasi peserta ke sawah, tempat silaturahmi dengan senior. Sharing sekaligus perkenalan dengan senior AGH Mobilisasi peserta ke Masjid AlHurriyah untuk bebersih dan Ishoma Istirahat solat makan. Solat dan makan dilakukan dengan segera Mobilisasi ke tempat disekitar kampus yang memungkinkan untuk evaluasi dan penutupan (Outdoor) Evaluasi peserta yang diakhiri penutupan dan pembacaan doa. Peserta dibubarkan.

Padi

09.40 10.00 10.00 10.40

10 40

Hara dan Logstran

Padi Hara dan Polinator Padi Hara dan Stomata Padi

10.40 11.40 11.40 12.30

60 50

Silaturahmi dengan senior AGH Mobilisasi ke masjid Al-Hurriyah Ishoma Mobilisasi kembali ke kampus untuk penutupan Evaluasi sekaligus penutupan

12.30 13.30 13.30 14.00

60 30

14.00 14.30

30

Benih dan Hara

Setiap peserta MPD wajib membawa : 1. Nametag Esensi : dicek pas pengecekan perlengkapan 2. Alat tulis dan buku catatan Esensi : dipake saat berlangsungnya acara 3. Agrofresh 1,5 L Air putih untuk minum Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 4. Agropure 1,5 L Air bersih untuk berwudhu/membersihkan diri 5. Makanan yang terbuat dari Triticum Aestivum 2 buah Terbuat dari bahan gandum (roti) Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 6. Larutan dari ekstrak Camellia sinensis murni 600 ml Teh botolan (frestea/teh botol sosro) yg rasa teh hijau Esensi : perbekalan saat acara berlangsung 7. Sendok makan Esensi : Untuk alat makan 8. Obat-obatan bagi yang sakit Esensi : Untuk antisipasi/pengobatan diri peserta 9. Pakaian ganti. Kaos warna hijau, bawahan rapi dan sopan. Esensi : Pakaian bersih untuk ganti

10. Sabun muka, peralatan mandi yang praktis. Esensi : Untuk bebersih setelah rangkaian acara. Tidak perlu membawa peralatan mandi yang berukuran besar 11. Alat shalat Esensi : menerapkan budaya agamis dalam acara NB: Tulisan berwarna merah hanya sebagai petunjuk untuk panitia, bukan untuk peserta.

Anda mungkin juga menyukai