Anda di halaman 1dari 43

LAPORAN

PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)


BALAI TEKNIK KESEHATAN LINGKUNGAN DAN PENGENDALIAN
PENYAKIT (BTKLPP) KELAS I MANADO
Uji Kadar Sulfur Dioksida (SO2) Dengan Metoda Pararosanilin
Menggunakan Spektrofotometer UV-Vis

Disusun Oleh
Agres Krismantona Tarigan (13101101017)

Dosen Pembimbing PKL


Ir. Audy Denny Wuntu, M.Si

PROGRAM STUDI KIMIA


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SAM RATULANGI
MANADO
2016

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN
MAHASISWA PROGRAM STUDI KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SAM RATULANGI
MANADO
11 Januari 11 Februari 2016
DI
BALAI TEKNIK KESEHATAN LINGKUNGAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
(BTKLPP) KELAS I MANADO

Oleh :
Agres Krismantona Tarigan
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Kimia

Telah Diperiksa dan Disetujui oleh Dosen Pembimbing sebagai salah satu syarat untuk
memenuhi Mata Kuliah wajib
Manado, 11 Februari 2016
Dosen Pembimbing PKL

Ir. Audy Denny Wuntu, M.Si


NIP.196912211994021001
Mengetahui,
Dekan F-MIPA UNSRAT

Ketua Program Studi KIMIA

Prof. Dr. Benny Pinontoan, M.Sc


NIP.196606041995121001

Ir. Audy Denny Wuntu, M.Si


NIP.196912211994021001

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL)
PADA
BALAI TEKNIK KESEHATAN LINGKUNGAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
(BTKLPP) KELAS I MANADO

Oleh :
Agres Krismantona Tarigan
NRI : 13101101017
Menyetujui,
Kepala Seksi Pengembangan Teknologi dan Laboratorium

Yohana Liuw, S.ST


NIP.196001171983032001
Mengetahui,
Kepala BTKLPP Kelas I Manado

Ahmad Rizal, SKM, M.Epid


NIP : 195808121982031007

Kepala Sub. Bagian Tata Usaha

Oktovianus Kambu, SKM


NIP: 196610191995011001
3

KATA PENGANTAR
Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena hanya atas berkat
dan Hidayah-Nya, sehingga saya dapat menyelesaikan kegiatan Praktek Kerja Lapangan serta
penulisan laporan hasil Praktek Kerja Lapangan (PKL) tersebut di Balai Teknik Kesehatan
Lingkungan dan Pengendalian Penyakit (BTKLPP) Kelas I Manado. Dalam laporan ini akan
membahas tentang cara menguji kadar sulfur dioksida dengan metode pararosanilin
menggunakan spektrofotometer. Penulisan laporan hasil Praktek Kerja Lapangan ini merupakan
salah satu syarat dalam mata kuliah wajib, yakni Praktek Kerja Lapang (PKL), dan menjadi
syarat akademis dari Program Studi Kimia untuk dapat menyelesaikan studi di FMIPA.
Melalui penulisan laporan ini, diucapkan terima kasih kepada :
1. Dekan FMIPA UNSRAT, Prof. Dr. Benny Pinontoan, M.Sc
2. Ketua Program Studi Kimia, Ir. Audy Denny Wuntu, M.Si
3. Para Dosen Pembimbing PKL khususnya pembimbing saya, Ir. Audy Denny Wuntu,
M.Si
4. Kepala BTKLPP Kelas I Manado, BapakAhmad Rizal, SKM, M.Epid
5. Kepala Sub. Bagian Tata Usaha, Bapak Oktovianus Kambu, SKM
6. Kepala Seksi Pengembangan Teknologi dan Laboratorium, Ibu Yohana Liuw, S.ST
7. Ibu Christine, Ka Andre, Ka Jackson, Ka Juwita, Ka Irma, Ka Icha, Ka Lili, Ka
Didi, Ka Mario, Ka Tiani, Ka Fani, Ka Charles Antouw dan Ka Charles Mengga,
yang sudah membimbing kami selama proses kegiatan PKL di BTKL-PPM Kelas I
Manado.
8. Serta berbagai pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, yang juga telah turut
membantu.
Akhir kata semoga laporan hasil PKL ini, dapat memberikan manfaat bagi penulis
maupun pembaca.
Manado, 29 Januari 2016

Agres Krismantona Tarigan


1

DAFTAR ISI

I.

Halaman
KATA PENGANTAR................................................................................................................ i
DAFTAR ISI ............................................................................................................................ ii
DAFTAR GAMBAR................................................................................................................. iv
DAFTAR LAMPIRAN............................................................................................................. iv
PENDAHULUAN ................................................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang ................................................................................................................. 1
1.2 Perumusan Masalah ......................................................................................................... 4
1.3 Tujuan .............................................................................................................................. 4

II. TINJAUAN PUSTAKA............................................................................................................ 5


2.1 Udara.................................................................................................................................. 5
2.2 Pencemaran udara............................................................................................................... 5
2.3 Penyebab Pencemaran Udara............................................................................................. 6
2.4 Sulfur Dioksida (SO2)......................................................................................................... 7
2.5 Spektrofotometri UV-vis.................................................................................................... 8
III. PELAKSANAAN PKL .................................................................................................... 9
3.1 Tempat Dan Waktu Praktek ............................................................................................. 9
3.2 Visi dan Misi BTKL-PP..................................................................................................... 10
3.3 Tugas Dan Fungsi Balai ................................................................................................... 11
3.4 Fasilitas Kerja.................................................................................................................... 12
3.5 Mitra Kerja......................................................................................................................... 13
3.6 Kegiatan PKL..................................................................................................................... 13
3.7 Metode Pemeriksaan Sampel ........................................................................................... 13
3.7.1 Ruang Lingkup......................................................................................................... 14
3.7.2 Prinsip....................................................................................................................... 14
3

3.8 Alat Dan Bahan ................................................................................................................. 14


3.8.1 Alat ........................................................................................................................... 14
3.8.2 Bahan......................................................................................................................... 15
3.9 Penentuan kemurnian pararosanilin................................................................................. 16
3.10 Pengambilan contoh uji selama 1 jam.............................................................................. 16
3.11 Persiapan pengujian.......................................................................................................... 18
3.11.1 Standarisasi Larutan natrium tiosulfat 0.01 N........................................................ 18
3.11.2 Penentuan konsentrasi SO2 dalam larutan induk Na2S2O5...................................... 19
3.11.3 Pembuatan kurva kalibrasi..................................................................................... 20
3.12 Pengujian contoh uji......................................................................................................... 20
3.12.1 Pengujian contoh uji untuk pengambilan contoh uji selama 1 jam........................ 20
3.13 Perhitungan....................................................................................................................... 21
3.13.1 volum contoh udara................................................................................................ 21
3.13.2 konsentrasi sulfur dioksida (SO2) di udara ambien................................................ 21
IV. HASIL PELAKSANAAN................................................................................................... 22
V. KESIMPULAN DAN SARAN .......................................................................................... 29
6.1 Kesimpulan ...................................................................................................................... 29
6.2 Saran.................................................................................................................................. 29
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................ 30

DAFTAR GAMBAR

Gambar.1 Peta wilayah kerja BTKL-PP Kelas 1 Manado.......................................................... 9


Gambar. 2 Struktur Organisasi.................................................................................................... 10
Gambar. 3 Rangkaian peralatan pengambil contoh uji SO2 selama 1 jam.................................. 17

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran. 1 Perhitungan Konsentrasi SO2................................................................................. 31
Lampiran. 2 Kurva Kalibrasi...................................................................................................... 33
Lampiran. 4 Dokumentasi Praktek............................................................................................. 34

I.

PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang


Udara adalah salah satu komponen yang terpenting bagi kehidupan manusia.
Udara yang dibutuhkan adalah udara yang bersih minim partikulat materi-materi yang
berbahaya namun kaya akan oksigen. Udara yang seperti ini susah dideskripsikan
dengan data-data. Oleh karena itu, untuk memenuhi kebutuhan udara bersih,
pemerintah dari setiap Negara khususnya pemerintah Indonesia membuat peraturan
pemerintah PP RI No. 41 Tahun 1999 Tentang Pengendalian Pencemaran
Udara.Udara sebagai komponen lingkungan yang penting dalam kehidupan perlu
dipelihara dan ditingkatkan kualitasnya sehingga dapat memberikan daya dukungan
bagi mahluk hidup untuk hidup secara optimal (Darmono, 2001).
Pencemaran udara dewasa ini semakin menampakkan kondisi yang sangat
memprihatinkan. Sumber pencemaran udara dapat berasal dari berbagai kegiatan
antara lain industri, transportasi, perkantoran, dan perumahan. Berbagai kegiatan
tersebut merupakan kontribusi terbesar dari pencemaran udara yang dibuang ke udara
bebas.Sumber pencemaran udara juga dapat disebabkan oleh berbagai kegiatan alam,
seperti kebakaran hutan, gunung meletus, gas alam beracun, dan lain-lain (Arya,
2001).
Parameter gas pencemaran udara berdasarkan Standar Indeks Pencemaran
Udara atau ISPU terdapat lima jenis gas berbahaya salah satunya adalah sulfur
dioksida (SO2). Sulfur dapat bergabung dengan oksigen bereaksi di udara menjadi

senyawa SOx dengan reaksi yang bersifat sangat eksotermik. Sulfur dioksida
merupakan gas tidak berwarna, tidak flammable, maupun tidak explosive
(Ali.et.al.,2014).
Sebagai pencemar SO2 diperkirakan memiliki waktu tinggal di dalam udara
selama 2 - 4 hari dan dalam waktu tinggal tersebut SO 2 dapat ditransportasikan sejauh
1000 km sehingga keadaannya relatif stabil di atmosfer (Alifah, 2010). Sulfur
dioksida akan bereaksi dengan oksigen membentuk SO3. Sulfit (SO3) kemudian
bereaksi dengan titik-titik air sehingga menghasilkan presipitasiberupa hujan asam.
Gas SO3 mudah bereaksi dengan uap air yang ada di udara membentuk asam sulfat
atau H2SO4. Asam sulfat sangat reaktif, mudah bereaksi dengan benda-benda lain
yang mengakibatkan kerusakan, seperti proses perkaratan (korosi) dan proses
kimiawi lainnya (Darmono, 2001).
SO2 akan memberikan dampak negatif untuk berbagai aspek kehidupan. Bagi
kesehatan manusia menyebabkan iritasi pada saluran pernapasan manusia, bronkhitis,
dan episema. Kerusakan yang akan terjadi pada tanaman adalah pada struktur daun
serta fungsinya yaitu penyakit nekrosis. Pemaparan sulfur dioksida berlebihan pada
daun menyebabkan kerusakan pada parenkim dalam mesopil diikuti oleh bagian
palisade. Efek sulfur dioksida juga dapat merusak material pembuat dinding
bangunan salah satunya menyebabkan korosi.Kandungan gas sulfur dioksida dalam
udara ambien memiliki dampak negatif bagi lingkungan dan manusia, sehingga perlu
dilakukan kontrol emisi SO2 dalam udara ambien. Pengontrolan tersebut akan
membantu upaya pengelolaan lingkungan serta pemulihan udara ambien. Pengkuran
kadar

sulfur

dioksida

pada

udara

ambien

dapat

menggunakan

metode

pararosanilinyang memanfaatkanabsorbsi SO2 (Sastrawijaya, 2000).


2

Berdasarkan Standard Nasional Indonesia (SNI), pengukuran sulfur dioksida


(SO2) dilakukan dengan metode pararosanilin dan menggunakan spektrofotometer.
Metode pararosanilin dapat mengukur konsentrasi SO2 antara 25 100
g/m3.Konsentrasi yang lebih kecil dari 25 g/m3dapat ditentukan dengan
memperbesar contoh udara. Sulfur dioksida contoh udara diserap dalam kalium
tetrakloromerkurat (TCM) 0.04 M. proses ini akan terbentuk senyawa kompleks
dikloro sulfide mercurat yang tahan terhadap oksigen di udara. Senyawa kompleks
iini kemudian direaksikan dengan pararosanilin dan formaldehid membentuk
kompleks warna, yaitu Asam Pararosanilin metal sulfonat berwarna ungu.Intensitas
warna yang dihasilkan diukur pada panjang gelombang 550nm.

I.2 Perumusan Masalah


Dalam melaksanakan

Paraktek

Kerja Lapangan ini,

yang menjadi

permasalahannya yaitu tentang bagaimana cara menguji kadarsulfur dioksida (SO2)


dengan metoda pararosanilin menggunakan spektrofotometer UV-vis dalam setiap
sampel,yang di lakukan sesuai dengan metode yang digunakan oleh Balai Teknik
Kesehatan Lingkungan dan Pemberantasan Penyakit Menular (BTKL-PPM) Kelas I
Manado.
1.3

Tujuan
Adapun tujuan dari pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini adalah

untuk melatih serta mengkaji materi-materi yang diperoleh secara teori dan
penerapannya, seperti mengetahui cara menguji kadarsulfur dioksida (SO2) dengan
metoda pararosanilin menggunakan spektrofotometer dalam sampelyang di lakukan
sesuai dengan metode standar yang digunakan

II.

TINJAUAN PUSTAKA

II.1 Udara
Udara merupakan campuran dari berbagai gas secar mekanis yang bukan
senyawa kimia yang membnetuk atmosfer bumi. Udara terdiri dari berbagai
komponen gas pada permukaan bumi dengan kadar yang tetap, kecuali gas metana,
ammonia, hydrogen sulfide, nitrogen dioksida dan karbon monoksida yang
mempunyai kadar yang berbeda-beda setiap daerah. Umumnya pada daerah industry
kimia konsentrasi metana, ammonia, hydrogen sulfide, karbon monoksida dan
nitrooksida sangat tinggi (Gabriel, 2001).
II.2 Pencemaran udara
Pencemaran udara diawali oleh adanya emisi. Emisi merupakan jumlah
polutan (pencemaran) yang dikeluarkan ke udara dalam satuan waktu. Emisi dapat
disebabkan oleh proses alam maupun kegiatan manusia. Emisi yang disebabkan
proses alam disebut biogenic emmisions, sebagai contoh gas metana (CH4) yang
terjadi sebab akibat dekomposisi bahan organic oleh bakteri pengurai. Emisi yang
disebabkan kegiatan manusia disebut anthropogenic emmisions. Contoh emisi udara
yang disebabkan oleh kegiatan manusia adalah hasil pembakaran bahan bakar
fosil(bensin,solar,batubara), pemakaian zat-zat kimia yang di semprotkan ke udara
dan sebagainya. Penyebab polusi dapat di klasifikasikan sebagai polusi udara primer
dan sekunder. Polusi primer seperti SO2 dapat langsung mencemari udara sebagai
proses alamiah atau aktifitas manusia. Polusi sekunder seperti asam sulfat terbentuk
di udara melalui reaksi kimia antara polusi primer dengan komponen kimia yang
sudah ada di udara (Darmono,2001).
5

II.3 Penyebab Pencemaran Udara


Pencemaran udara pada suatu tinggkat tertentu dapat merupakan campuran
dari satu atau lebih bahan pencemar yang terdispersi ke udara dan menyebar ke
lingkungan sekitarnya. Kecepatan penyebaran ini tergantung dari keadaan geogrefi
dan meteorology setempat.
Menurut Nugroho (2005) secara umum penyebab pencemaran udara ada 2
macam, Yaitu
a) Faktor internal yang terjadi secara ilmiah, contohnya :
1. Debu yang berterbangan akibat tipuan angin
2. Abu/abu yang di keluarkan akibat letusan gunung berapi,termasuk gas-gas
vulkanim
3. Proses pembusukan sampah organic
4. Kebakaran hutan

b) Faktor eksternal yang terjadi secara ilmiah, contohnya:


1. Hasil pembakaran bahan bakar fosil
2. Debu dan gas-gas akibat aktifitas industry

II.4 Sulfur Dioksida (SO2)


Pencemaran oleh sulfur oksida terutama disebabkan oleh dua komponen
sulfur bentuk gas yang tidak berwarna, yaitu sulfur dioksida (SO2) dan Sulfur
trioksida (SO3), dan keduanya disebut sulfur oksida (SOx). Sulfur dioksida
6

mempunyai karakteristik bau yang tajam dan tidak mudah terbakar diudara,
sedangkan sulfur trioksida merupakan komponen yang tidak reaktif. Pembakaran
bahan-bahan yang mengandung Sulfur akan menghasilkan kedua bentuk sulfur
oksida, tetapi jumlah relative masing-masing tidak dipengaruhi oleh jumlah oksigen
yang tersedia. Di udara SO2 selalu terbentuk dalam jumlah besar. Jumlah SO3 yang
terbentuk bervariasi dari 1 sampai 10% dari total SOx.
Sepertiga dari jumlah sulfur yang terdapat di atmosfir merupakan hasil
kegiatan manusia dan kebanyakan dalam bentuk SO2. Dua pertiga hasil kegiatan
manusia dan kebanyakan dalam bentuk SO2. Dua pertiga bagian lagi berasal dari
sumber-sumber alam seperti vulkano dan terdapat dalam bentuk H2S dan oksida.
Masalah yang ditimbulkan oleh bahan pencemar yang dibuat oleh manusia adalah
ditimbulkan oleh bahan pencemar yang dibuat oleh manusia adalah dalam hal
distribusinya yang tidak merata sehingga terkonsentrasi pada daerah tertentu.
Sedangkan pencemaran yang berasal dari sumber alam biasanya lebih tersebar
merata.

II.5 Spektrofotometri Ultraviolet-Visibel (UV-Vis)


Spektrofotometri UV-Vis merupakan salah satu teknik analisis spektroskopi
yang memakai sumber radiasi eleltromagnetik ultraviolet dekat (190-380) dan sinar
tampak (380-780) dengan memakai instrumen spektrofotometer (Mulja dan
Suharman, 1995:26). Spektrofotometri UV-Vis melibatkan energi elektronik yang
cukup besar pada molekul yang dianalisis, sehingga spektrofotometri UV-Vis lebih
banyak dipakai untuk analisis kuantitatif ketimbang kualitatif (Mulja dan Suharman,
1995:

26).

Spektrofotometer

terdiri

atas

spektrometer

dan

fotometer.

Spektrofotometer menghasilkan sinar dari spektrum dengan panjang gelombang


tertentu dan fotometer adalah alat pengukur intensitas cahaya yang ditranmisikan atau
yang diabsorpsi. Spektrofotometer tersusun atas sumber spektrum yang kontinyu,
monokromator, sel pengabsorpsi untuk larutan sampel atau blangko dan suatu alat
untuk mengukur pebedaan absorpsi antara sampel dan blangko ataupun pembanding
(Khopkar, 1990: 216).
Spektrofotometer UV-Vis dapat melakukan penentuan terhadap sampel yang
berupa larutan, gas, atau uap. Untuk sampel yang berupa larutan perlu
diperhatikanpelarut yang dipakai antara lain:
1. Pelarut yang dipakai tidak mengandung sistem ikatan rangkap terkonjugasi pada
struktur molekulnya dan tidak berwarna.
2. Tidak terjadi interaksi dengan molekul senyawa yang dianalisis.
3. Kemurniannya harus tinggi atau derajat untuk analisis

III.

PELAKSANAAN PKL

3.1 Tempat dan Waktu Praktek


Praktek Kerja Lapangan (PKL) dilaksanakan di Balai Teknik Kesehatan
Lingkungan dan Pemberantasan Penyakit Menular (BTKL-PPM) Kelas I Manado
Selama 30 hari, dari tanggal 11 Januari sampai 11februari 2016 menyesuaikan dengan
waktu kerja, yaitu pukul 08.00 -17.00 WITA.

Gambar 1. Peta wilayah kerja BTKL-PP Kelas 1 Manado

Kepala BTKLPP Kelas I


Manado
Ahmad Rizal, SKM, M.Epid
Kepala Sub. Bagian Tata Usaha
Oktovianus Kambu, SKM

Kepala Seksi
Surveilans Epidemiologi
Sarman, S.Pd., M.Kes

Kepala Seksi
Pengembangan
Teknologi dan Laboratorium
Yohana Liuw, S.ST

INSTALASI
1. Instalasi Pelayanan Teknik
2. Instalasi Laboratorium Biologi
3. Instalasi Laboratorium Fisika, Kimia,
Air, Padat dan B3
4. Instalasi Laboratorium Fisika, Kimia
Gas dan Radiasi
5. Instalasi Media dan Reagensia
6. Instalasi Laboratorium dan
Biomarker, Klinis dan PTM
7. Instalasi Pengembangan Teknologi
Tepat Guna
8. Instalasi Kendali Mutu Pengujian dan
Kalibrasi

Kepala Seksi
Analisis Dampak Kesehatan
Lingkungan (ADKL)
Abdul Azis Hunta, SKM, M.Si

Kelompok Jabatan
Fungsional:
1.
2.
3.
4.

Epidemologi
Sanitarian
Entomology
Pranata laboratorium

Gambar 2. Struktur Organisasi


Sumber: PERMENKES NO:2349/MENKES/PER/XI/2011

10

3.2 Visi dan Misi


Setiap organisasi selalu memiliki visi dan misi yang digunakan sebagai arah
pembangunan dan pengembangan organisasi. Begitu juga dengan sebuah unit
pelaksana di Kementerian Kesehatan juga perlu memiliki visi dan misi yang
digunakan untuk acuan dan tujuan yang hendak dicapai dalam penentuan
keberhasilan program kerja. Visi dan Misi di BTKLPP Kelas I Manado adalah
sebagai berikut:
Visi BTKLPP Kelas I Manado :
Menjadi sentra regional pengendalian penyakit dan faktor risikonya.
Misi BTKLPP Kelas I Manado :
1. Pengembangan sistem surveilans epidemiologi.
2. Analisis Dampak Kesehatan Lingkungan (ADKL).
3. Pengembangan profesionalisme sumber daya manusia dalam peningkatan
kinerja.
4. Pengembangan kemitraan lintas progam, lintas sektor dan swasta.
5. Pengembangan laboratorium rujukan dan IPTEK/kajian kesehatan lingkungan
dan pemberantasan penyakit menular.
6. Meningkatkan kualitas manajemen.
3.3 Tugas dan Fungsi Balai
Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit Kelas 1
mempuyai tugas melaksnakan surveilans epidomiologi kajian dan penapisan
teknologi, laboratorium rujukan, kendali mutu, kalibrasi pendidikan dan pelatihan,
pengembangan model dan teknologi tepat guna, kewaspadaan dini dan pengulangan
kejadian luar biasa (KLB) di bidang pengendalian penyakit dan kesehatan lingkungan
serta kesehatan matra
Dalam melaksanakan tgas sebagaimana yang di maksud BTKLPP Kelas 1
menyelenggarakan fungsi
a. Pelaksanaan surveilans epidimiologi
b. Pelaksanaan analisis dampak kesehatan (ADKL)
c. Pelaksanaan laboratorium rujukan
d. Pelaksanaan pengembangan model dan teknologi tepat guna
e. Pelaksanaan uji kendali mutu dan kalibrasi

11

f. Pelaksanaan penilaian dan respon cepat kewaspadaan dini dan


penanggulangan KLB/wabah dan bencana
g. Pelaksanaan survelans factor risiko penyakit tidak menular
h. Pelaksanaan pendidikan dan pelatihan
i. Pelaksanaan kajian dan pengembangan teknologi pengendalia
penyakit, kesehatan lingkungan, kesehatan matra; dan
j. Pelaksanaan ketatausahaan dan kerumahtanggan BTKLPP Kelas 1
3.4 Fasilitas Kerja
Fasilitas kerja yang dimiliki adalah berupa sarana laboratorium, yaitu
laboratorium Fisika, Laboratorium Kimia, dan Laboratorium Mikrobiologi, yang
dilengkapi dengan fasilitas penunjang, seperti peralatan dan bahan-bahan yang
digunakan untuk pengujian. Sumber daya manusia yang dimiliki adalah ahli keseatan
lingkungan, laboratoran, ahli epidemologi,sanitarian dan ahli entomologi.
Untuk pelaksanaan program tersebut di dukung dengan instalasi yang ada
sebagai berikut:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

Instalasi Pelayanan Teknik


Instalasi Laboratorium Biologi
Instalasi Laboratorium Fisika, Kimia, Cair, Padat dan B3
Instalasi Laboratorium Fisika, Kimia Gas dan Radiasi
Instalasi Media dan Reagensia
Instalasi Laboratorium dan Biomarker, Klinis dan PTM
Instalasi Pengembangan Teknologi Tepat Guna
Instalasi Kendali Mutu Pengujian dan Kalibrasi

3.5 Mitra Kerja


Penguatan jejaring dalam melaksanakan program BTKLPP di dukung oleh
mitra kerja dalam hal ini:
1. Lembaga pemerintah dan swasta yang bergerak di bidang kesehatan dan
lingkungan hidup
2. Lembaga Pendidikan Pemerintah Swasta
3. Dunia Industri dan Pertambangan
4. Konsultan di bidang Kesehatan dan Lingkungan Hidup

12

5. Organisasi Profesi Kesehatan dan Lingkungan Hidup

3.6

kegiatan PKL
Kegiatan PKL dilaksanakan selama 1 bulan, yaitu pada tanggal 11 Januari - 11

Februari 2016 dalam laporan ini dilaporkan semua kegiatan pemeriksaan sampel
udara ambien yang menyangkut analisis kandungan sulfur dioksida (SO2), Sampelsampel yang diperiksa tersebut berasal dari berbagai tempat, daerah pemukiman
masyarakat, rumah sakit, serta dari perusahaan atau industri tertentu.
3.7

Metode Pemeriksaan Sampel


Cara uji kadar sulfur dioksida (SO2) dengan metoda pararosanilin

menggunakan spektrofotometer
3.7.1

Ruang Lingkup
Lingkup pengujian meliputi:
-

Cara pengambilan contoh uji gas sulfur dioksida dengan menggunakan


larutan penjerap

Cara perhitungan volum contoh uji gas yang dijerap

Cara penentuan gas sulfur dioksida diudara ambien dengan metoda


pararosanilin menggunakan spektrofotometer pada panjang gelombang
550 nm dengan kisaran konsentrasi 0,01 ppm sampai 0,4 ppm udara atau
25 g/m3 sampai 1000 g/m3

3.7.2

Prinsip
Gas sulfur dioksida (SO2) diserap dalam larutan penjerap tetrakloromerkurat

membentuk senyawa kompleks diklorosulfonatomerkurat.Dengan menambahkan


larutan pararosanilin dan formaldehida, kedalam senyawa diklorosulfonatomerkurat
maka

terbentuk

senyawa

pararosanilin

metil

sulfonat

yang

berwarna

ungu.Konsentrasi larutan diukur pada panjang gelombang 550 nm.

13

3.8 Alat dan Bahan


3.8.1 Alat

labu ukur 50 mL; 100 mL; 250 mL; 500 mL dan 1000 mL;
pipet volumetrik 1 mL; 2 mL; 5 mL dan 50 mL;
gelas ukur 100 mL;
gelas piala 100 mL; 250 mL; 500 mL dan 1000 mL;
tabung uji 25 mL;
spektrofotometer UV-Vis dilengkapi kuvet;
timbangan analitik dengan ketelitian 0,1 mg;
buret 50 mL;
labu erlenmeyer asah bertutup 250 mL;
oven;
kaca arloji;
termometer;
barometer.
pengaduk; dan
botol pereaksi.

3.8.2 Bahan

Larutan penjerap tetrakloromerkurat (TCM) 0,04 M


Larutan induk natrium metabisulfit (Na2S2O5)
Larutan standar natrium metabisulfit (Na2S2O5)
Larutan induk iod (I2) 0,1 N
Larutan iod 0,01 N
Larutan indikator kanji
Larutan asam klorida (HCl) (1+10)
Larutan induk natrium tio sulfat (Na2S2O3) 0,1 N
Larutan Na2S2O3 0,01 N
Larutan asam klorida (HCl) 1 M
Larutan asam sulfamat (NH2SO3H) 0,6% b/v
Larutan asam fosfat (H3PO4) 3 M
Larutan induk pararosanilin hidroklorida (C19H17N3.HCl) 0,2%
Larutan kerja pararosanilin
Larutan formaldehida (HCHO) 0,2% v/v
Larutan penyangga asetat 1 M (pH = 4,74)

14

3.9 Penentuan kemurnian pararosanilin


a) Dipipet 1 mL larutan induk pararosanilin dimasukkan kedalam labu ukur 100
mL dan diencerkan dengan air suling sampai tanda tera, lalu dihomogenkan.
b) Dipipet 5 mL larutan diatas dan 5 mL larutan penyangga asetat kedalam labu
ukur 50 mL dan diencerkan dengan air suling sampai tanda tera, lalu
dihomogenkan.
c) Setelah 1 jam serapannya diukur dengan pada panjang gelombang 540 nm
dengan spektrofotometer.
d) Dihitung kemurnian larutan induk pararosanilin dengan rumus sebagai
berikut:
M=

A x 21,3
W

Dengan pengertian:
M

adalah kemurnian pararosanilin

adalah serapan larutan pararosanilin

adalah berat pararosanilin yang digunakan untuk membuat 50 mL


larutan induk pararosanilin (g)

21,3
3.10

adalah tetapan untuk mengubah serapan ke berat

Pengambilan contoh uji selama 1 jam

a) disusun peralatan pengambilan contoh uji seperti pada gambar


b) Dimasukkan larutan penjerap SO2 sebanyak 50 mL ke masing-masing botol
penjerap. Atur botol penjerap agar terlindung dari hujan dan sinar matahari.
c) Dihidupkan pompa penghisap udara dan atur kecepatan alir 0,5 L/menit
sampai 1 L/menit, setelah stabil laju alir awal dicatat F1 (L/menit)
d) Dilakukan pengambilan contoh uji selama 1 jam dan dicatat temperature dan
tekanan udara
e) Setelah 1 jam, laju alir akhir F2 (L/menit) dicatat dan kemudian pompa
penghisap dimatikan

15

f) Diamkan selama 20 menit setelah pengambilan contoh uji untuk


menghilangkan pengganggu.

Keterangan gambar:
A adalah botol penjerap volume 30 mL:
B adalah perangkap uap;
C adalah serat kaca (glass wool)

D adalah flow meter


E adalah kran pengatur
F adalah pompa

Gambar 3. Rangkaian peralatan pengambil contoh uji SO2 selama 1 jam

16

3.11 Persiapan pengujian


3.11.1 standarisasi larutan natrium tiosulfat 0,01 N
a) kalium Iodat (KIO3) dipanaskan pada suhu 180 oC selama 2 jam dan
didinginkan dalam desikator.
b) Dilarutkan 0.09 g kalium iodat (KIO3) kedalam labu ukur 250 mL dan
ditambahkan air suling sampai tanda tera, lalu dihomogenkan
c) 25 mL larutan kalium iodat dipipet kedalam labu Erlenmeyer asah 250
mL.
d) Ditambahkan 1 g KI dan 10 mL HCl (1+10) kedalam labu Erlenmeyer
tersebut
e) Labu Erlenmeyer ditutup dan ditunggu 5 menit, dititrasi larutan dalam
Erlenmeyer dengan larutan natrium tiosulfat 0,1 N sampai warna larutan
kuning muda
f) Ditambahkan 5 mL indicator kanji, dan titrasi dilanjutkan sampai titik
akhir (warna biru tepat hilang),dicatat volum larutan penitar yang
diperlukan
g) Dihitung normalitas larutan natrium tio sulfat tersebut dengan rumus
sebagai berikut:
N=

b x 1000 x V 1
35.67 x 250 x V 2

Dengan pengertian:
N

adalah konsentrasi larutan natrium tio sulfat dalam grek/L (N)

adalah bobot KIO3 dalam 250 mL air suling (g)

V1

adalah volum KIO3 yang digunakan dalam titrasi (mL)

V2

adalah volum larutan natrium tio sulfat hasil titrasi

35.67

adalah bobot ekivalen KIO3 (BM KIO3/6)

250

adalah volum larutan KIO3 yang dibuat dalam labu ukur 250 mL

1000

adalah konversi liter (L) ke mL

17

3.11.2 Penentuan konsentrasi SO2 dalam larutan induk Na2S2O5


a) dipipet 25 mL larutan induk Na2S2O5 ke dalam labu erlenmeyer asah dan
dipipet 50 mL larutan iod 0.01 N kedalam labu dan disimpan dalam ruangan
tertutup selama 5 menit.
b) Dititrasi larutan dalam Erlenmeyer dengan larutan tio 0.01 N sampai larutan
kuning muda.
c) Ditambahkan 5 mL indicator kanji, dan dilanjutkan titrasi sampai titik akhir
(warna biru tepat hilang), dicatat volum larutan penitar yang diperlukan (Vc).
d) Dipipet 25 mL air suling sebagai belanko ke dalam Erlenmeyer asah dan
dilakukan langkah-langkah diatas (Vb).
e) Dihitung konsentrasi SO2 dalam larutan induk tersebut dengan rumus sebagai
berikut:
C=

( v bv c ) x N x 32.03 x 1000
va

Dengan pengertian:
C

adalah konsentrasi SO2 dalam larutan induk Na2S2O5 (g/mL);

Vb

adalah volum natrium tio sulfat hasil titrasi blanko (mL);

Vc

adalah volum natrium tio sulfat hasil titrasi larutan induk Na2S2O5;

adalah normalitas larutan natrium tio sulfat 0.01 N (N);

Va

adalah volum larutan induk Na2S2O5 yang dipipet (mL);

1000

adalah konversi gram ke g;

32.2 adalah berat ekivalen SO2 (BM SO2/2)

3.11.3 Pembuatan kurva kalibrasi


a) Dioptimalkan alat spektrofotometer sesuai petunjuk penggunaan alat.
b) Dimasukkan masing-masing 0,0 mL; 1,0 mL; 2,0 mL; 3,0 mL dan 4,0 mL
larutan standar Na2S2O5 kedalam tabung uji 25 mL dengan menggunakan pipet
volum atau buret mikro.
c) Ditambahkan larutan penjerap sampai volum 10 mL
18

d)
e)
f)
g)

Ditambahkan 1 mL larutan asam sulfamat 0,6% dan ditunggu sampai 10 menit


Ditambahkan 2,0 mL larutan formaldehida 0,2%.
Ditambahkan 5,0 mL larutan pararosanilin.
Tepatkan dengan air suling sampai volum 25 mL, lalu dihomogenkan dan

ditunggu sampai 30-60 menit.


h) Diukur serapan masing-masing larutan standar dengan spektrofotometer pada
panjang gelombang 550 nm
i) Dibuat kurva kalibrasi antara serapan dengan jumlah SO2 (g).
3.12
Pengujian contoh uji
3.12.1 pengujian contoh uji untuk pengambilan contoh uji selama 1 jam
a) dipindahkan larutan contoh uji ke dalam tabung uji 25 mL dan ditambahkan 5
mL air suling untuk membilas.
b) Dilakukan langkah-langkah 3.6.2 butir d) sampai h)
c) Dibaca serapan contoh uji kemudian dihitung
menggunakan kurva kalibrasi.
d) Dilakukan langkah-langkah diatas

untuk

konsentrasi

pengujian

blanko

dengan
dengan

menggunakan 10 mL larutan penjerap.


3.13
Perhitungan
3.13.1 Volum contoh udara yang diambil
Volum contoh udara yang diambil dikoreksi pada kondisi normal (25 oC, 760
mmHg) dengan menggunaka rumus sebagai berikut:
F +F
P 298
V= 1 2 xt x a x
2
T a 760
Dengan pengertian:
V
F1
F2
t
Pa

adalah volum udara yang dihisap (L);


adalah laju alir awal (L/menit);
adalah laju alir akhir (L/menit)
adalah durasi pengambilan contoh uji (menit)
adalah tekanan barometer rata-rata selama pengambilan contoh uji

Ta
298
760

(mmHg);
adalah temperature rata-rata selama pengambilan contoh uji (K);
adalah temperature pada kondisi normal 25oC (K)
adalah tekanan pada kondisi normal 1 atm (mmHg)

3.13.2 konsentrasi sulfur dioksida (SO2) diudara ambien

a) konsentrasi SO2 dalam contoh uji untuk pengambilan contoh uji selama 1
jam dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut:
19

C=

a
x 1000
V

Dengan pengertian:
C

adalah konsentrasi SO2 di udara (g/Nm3)

adalah jumlah SO2 dari contoh uji dengan melihat kurva kalibrasi (g);

adalah volum udara pada kondisi normal (L)


1000

adalah konversi liter pada kondisi normal (L) ke m3

20

IV.

HASIL PELAKSANAAN

Penentuan kemurnian pararosanilin

Diambil 1 mL dalam
100 mL labu ukur lalu
encerkan Dengan air
suling sampai tanda

0,1 g pararosanilin hidroklorida


(C19H17N3HCl) ke dalam labu
ukur 50 mL, encerkan dengan
HCl 1M sampai tanda tera
Larutan induk
pararosanilin

Didiamkan
selama 1 jam
50 mL labu ukur

Diambil 5 mL + 5 ml penyangga asetat


dan Encerkan dengan air suling sampai
tanda tera lalu homogenkan

Dibaca serapan denganPanjang


gelombang 540 nm Dengan
spektrofotometer. Dan Hitung
kemurnian pararosanilin

M=

100 mL labu ukur

A x 21,3
W

0,605 x 21,3
0,1 g

128.865
%

21

STANDARISASI LARUTAN NATRIUM TIOSULFAT 0.01 N


kalium

Iodat

(KIO3)

dipanaskan pada suhu


o
180 C selama 2 jam

Dilarutkan 0.09 g kalium iodat


(KIO3) kedalam labu ukur 250
mL dan ditambahkan air suling
sampai
tanda
tera,
lalu
dihomogenkan

Larutan
KIO3
Dipipet 25 ke dalam 250 mL
erlenmyer. + 1 g KI & 10 mL HCl
(1+10)

Labu ditutup
dan ditunggu
5 menit

Titrasi dengan larutan


tiosulfat 0.1 N sampai
berwarna kuning muda

+ 5 mL indikator Kanji & dan


lanjutkan titrasi sampai warna
biru tepat hilang

22

PENENTUAN KONSENTRASI SO2 DALAM Na2S2O5

dipipet 25 mL larutan induk Na2S2O5 ke


dalam lau erlenmeyer asah dan dipipet 50
mL larutan iod 0.01 N kedalam labu
erlenmeyer

Simpan &
ditunggu 5 menit
Titrasi dengan larutan tio 0.1 N

Tambahkan 5
mL indikator
kanji

Sampai warna kuning muda

Titrasi sampai warna biru


tepat hilang. Catat volum
larutan penitar (Vc).

Dipipet 25 mL air suling sebagai


blanko.Perlakuan blanko seperti
diatas (Vb).
23

KURVA KALIBRASI
LARUTAN INDUK Na2S2O5
Diambil 2 mL + larutan penjerap
s/d tanda tera (homogenkan)

Larutan standar Na2S2O5


100
mL
0
mL

25
mL

2
mL

1
mL

25
mL

25
mL

4
mL

3
mL

25
mL

25
mL

+ 10 mL larutan penjerap
+ 1 mL larutan sulfamat & ditunggu 10 menit
+ 2 mL larutan formaldehida
+ 5 mL larutan pararosanilin
Tepatkan dengan air suling sampai tanda tera, homogenkan & diamkan 60 menit
Ukur serapan dengan spektrofotometer pada panjang gelombang 550 nm
Buat kurva kalibrasi

24

Tabel 1. Hasil Penentuan Kemurnian Pararosanilin


Berat
Pararosanolin
(W)
0.1 gram

Absorbansi
Parorosanilin
(A)
0.605

Kemurnian
Pararosanilin (M)
128.865 %

Catatan :Kadar kemurnian larutan induk pararosanilin, sekurang-kurangnya harus


95%.

Tabel 2. Hasil standarisasi larutan natrium tiosulfat 0.01 N


Bobot KIO3
(b)

Volume
KIO3 (V1)

Volume
Na2S2O3 (V2)

25

0.0906 gram

24.5 mL

Konsentrasi
Na2S2O3 (N)
N
0.010367

Tabel 3. Hasil penentuan konsentrasi SO2 dalam larutan Induk Na2S2O5


Volume
Na2S2O3
Hasil
Titrasi
Blanko
(Vb)
45 mL

Volume
Na2S2O3 Hasil
Titrasi Larutan
Induk (Vc)
25.6 mL

Normali
tas
Na2S2O
3 (N)
0.01036
714

Konsentrasi SO2 pada Larutan Induk


Na2S2O5
Konsentrasi SO2 pada Larutan
Standart

Volume
Larutan
Induk
Na2S2O5
(Va)
25 mL

Konsentra
si SO2 [C]
257. g/
68 mL

257.6781
92 g/mL
5.153563
83 g/mL

Larutan Standar dibuat dengan memasukan 2 mL larutan induk kedalam labu 100 mL
dan diencerkan sampai tera dengan larutan penyerap.
Tabel 4.Hasil volum contoh uji udara yang diambil
N
o

NO.
SAMPE
L

WAKTU
SAMPLI
NG
(MENIT)

LAJU ALIR
AW
AL

AKH
IR

TEKAN
AN
(mmH
g)

SUHU
C

TOTAL
VOLUME
UDARA

25

232

60

760

233

60

760

28.
2
28.
5

301.
2
301.
5

59.36254
98
59.30348
259

Tabel 5. Hasil konsentrasi sulfur dioksida (SO2) di udara ambien


TOTAL VOLUME
UDARA
59.3625498
59.30348259

KONSENTRA
SI (ppm)
0.7198
0.4107

HASIL
AKHIR
(g/Nm3)
12.13
6.93

Sulfur dioksida adalah salah satu senyawa polutan yang digunakan sebagai
indikator adanya pencemaran udara ambien berdasarkan Indeks Standar Pencemaran
Udara (ISPU). Senyawa SO2 memiliki karakteristik tidak berwarna, berbau
menyengat, tidak meledak, tidak terbakar, menyebabkan iritasi, dan korosif. Senyawa
SO2 menyebar secara tidak merata di udara. Senyawa sulfur dioksida dapat berasal
dari aktivitas manusia berupa pembakaran bahan bakar yang mengandung belerang,
pelelehan logam non-ferro, kilang minyak, dan letusan gunung berapi. Sulfur
dioksida dapat bereaksi dengan oksigen di atmosfer membentuk senyawa SO 3 yang
akan bergabung dengan awan sehingga saat terjadi presipitasi dapat menyebabkan
hujan asam yang berbahaya untuk lingkungan.Udara yang mengandung gas SO2
diserap menggunakan larutan tetracloromecurate (TCM) 0,1 M sebanyak 10 mL,
dengan cara udara yang menggandung gas SO2 ditarik melalui larutan
tetracloromecurate (TCM) dalam satu botol penyerap menggunakan pompa pengisap
udara. Gas SO2 akan terserap membentuk dichlorosulfitomercurate (II) / Complex
[HgCl2SO3]2-. Reaksi yang terjadi dalam pembuatan TCM samapi terjadi saat
penyerapan SO2 di udara dalam larutan penyerap sebagai berikut:
Reaksi penyerapan:

26

SO2 + [HgCl4]2- + H2O


[HgCl2SO3]2- + HCHO + 2H+

[HgCl2SO3]2- + 2Cl-+2H+
HOCH2SO3H + HgCl2

Dari data hasil penentuan kemurnian pararosanilin didapat bahwa nilai


kemurnian pararosanilin sebesar 128.865% jika kadar kemurnian larutan induk
pararosanilin lebih kecil dari 100% maka ditambahkan setiap kekurangan 1% dengan
0.4 mL larutan induk pararosanilin.Pengambilan sampel gas SO 2 menggunakan
metode pararosanilin dengan peralatan impinger.Prinsip dari metode ini adalah
berdasarkan pada absorbsi gas SO2 dari udara pada larutan penyerap kalium tetra
kloromerkurat (TCM).Dalam hal ini terbentuk kompleks diklorosulfito merkurat yang
tahan oksidasi udara.Selanjutnya kompleks tersebut kemudian direaksikan dengan
pararosanilin dan formaldehidamembentuk asam pararosanilin metil sulfonat yang
berwarna. Intensitas warna yang terjadi diukur dengan spektrofotometer yang
dihubungkan langsung dengan jumlah SO2 yang ada dalam sample udara yang telah
diambil.
Untuk memperoleh larutan standar, perlu dilakukan proses standarisasi.
Melakukan standarisasi bertujuan untuk mengetahui konsentrasi sebenarnya dari
larutan yang dihasilkan. Larutan standarisasi selanjutnya dilakukan proses titrasi.
Proses titrasi diakhiri apabila telah mencapai titik equivalen yaitu titik dimana terjadi
perubahan warna indicator. Dari hasil pengamatan didapat konsentrasi larutan
natrium tiosulfat sebesar 0.010367 N. Setelah dilakukan pengamatan selama 1 jam
tehadap gas SO2 Larutan penyerap yaitu tetrakloromerkurat (TCM) ditambahkan
larutan pararosanilin, saat dicampurkan larutan berubah menjadi warna unggu pekat.
Hal ini merupakan tanda bahwa gas SO2 telah terabsorbsi (terserap) dengan adanya
perubahan warna larutan dari bening menjadi unggu/merah muda.Hasil volum udara
yang yang dihisap pada sampel I sebesar 59.3625498 L dan 59.30348259 L dan hasil
konsentrasi yang diproleh ialah sampel I 12.13 g/m3 dan sampel II 6.93 g/m3.
Menurut Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 1999, menyatakan bahwa baku mutu
untuk SO2 yang ada di udara adalah sebesar 900 g/Nm3. Jika dibandingkan antara
konsentrasi sampel yang diambil dan baku mutu yang telah ditetapkan, konsentrasi

27

sampel yang diambil masih termasuk katagori aman dan tidak berbahaya. Karena
nilainya masih jauh lebih rendah dari baku mutu yang telah ditetapkan (Peraturan
Pemerintah RI No. 41 tahun 1999).

28

V.

5.1

KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan

cara uji kadar SO2 dengan metode pararosanilin yaitu dimana gas sulfur
dioksida (SO2) akan diserap dalam larutan penjerap tetrakloromerkurat
membentuk senyawa kompleks diklorosulfonatomerkurat.

Dengan menambahkan larutan pararosanilin dan formaldehida, kedalam


senyawa diklorosulfonatomerkurat maka terbentuk senyawa pararosanilin
metil sulfonat yang berwarna ungu.Kemudian Konsentrasi larutan diukur pada
panjang gelombang 550 nm.

5.2 Saran

Diperlukan adanya pengamatan lebih lanjut tentang penentuan tempat


pengambilan sampel dan pemberian perlakuan uji sehingga pengamatan yang
akan datang lebih akurat.

Semoga BTKLPP kelas 1 manado akan selalu menerima dan memberikan


kemudahan bagi mahasiswa/mahasiswi untuk melakukan praktek kerja
lapangan.

29

DAFTAR PUSTAKA

Ali, H.N, S. Hamid, dan M. Desira.2014. Analisis Tingkat pencemaran udara Pada
Kawasan Perkantoran di Kota Makasar.UNHAS.
Arya. W. 2001. Dampak Pencemaran Lingkungan. Yogyakarta : PenerbitAndi.
Cara Uji Kadar Sulfur Dioksida (SO2) dengan Metoda Pararosanilin Menggunakan
Spektrofotometer.2005.19-7119.7. Badan Standarisasi Nasional.
Christian, Gary D. 1994. Analytical Chemistry. John Wiley &Sons : Inc. USA
Darmono.2001. Lingkungan Hidup dan Pencemaran.Jakarta : UI-Press.
Departemen Kesehatan, Keputusan Menteri Kesehatan RI, tentang Pengaruh
Konsentrasi SO2 terhadap Kesehatan. www.depkes.go.id.
Enviromental Health Criteria 8. 1979. Sulfur Oxides and Suspended Particulate
matter. World Health Organization : Geneva
Sastrawijaya, A. Tresna. 2000. Pencemaran Lingkungan. Bandung : Rieneka Cipta.
Slamet, J.S. 2002.Kesehatan Lingkungan. Yogyakarta : Gadjah Mada
University Press.
Underwood., A, L & Day, R., Jr. 1996. Analisis Kimia Kuantitatif. Terjemahaan
Pujaatmaka, A., H. Jakarta : Erlangga.
Wiharja. 2002. Identifikasi Kualitas Gas SO2 di Daerah Industri Pengecoran Logam
Ceper. Badan Pengkaji dan Penerapan Teknologi. Jurnal Teknologi
Lingkungan. 3 (3): 251-255

30

LAMPIRAN
Lampiran 1. Perhitungan

4.1 Data hasil penentuan kemurnian pararosanilin


M=

A x 21,3
W

0,605 x 21,3
0,1 g
128.865 %

Kadar kemurnian larutan induk pararosanilin, sekurang-kurangnya harus 95 %.

4.2 Data hasil standarisasi larutan natrium tiosulfat 0.01 N


N=

b x 1000 x V 1
35.67 x 250 x V 2

0.0906 x 1000 x 25 mL
35.67 x 250 x 24.5 mL

= 0.010367 N

4.3 Data hasil penentuan konsentrasi SO2 dalam larutan induk Na2S2O5
C=

( v bv c ) x N x 32.03 x 1000
va

( 45 mL25.6 mL ) x 0.01 x 32.03 x 1000


25 mL

257.68 g/mL
Melalui rumus diatas dapat diketahui jumlah ( g) SO2 tiap mL larutan induk
Na2S2O5, sedangkan jumlah (g) SO2untuk tiap mL larutan standar dihitung dengan
memperhatikan factor pengenceran.

31

V 1 x M 1 =V 2 x M 2
2 mL x 257.68 g/mL = 100 mL x M2

2 mL x 257.68 g/mL
100 mL

= 5.1535 g/mL

4.4 Data hasil volum contoh uji udara yang diambil


V=

F1 + F 2
P 298
xt x a x
2
T a 760
1+1
760 mmHg 298
x 60 x
x
2
301.2
760

59.3625 L

4.5 Data hasil konsentrasi sulfur dioksida (SO2) di udara ambien


1.

a
C= x 1000
v

0.7198 g
x 1000
59.3625 L

12.13 g /m

a
2.C= x 1000
v

32

0.4107 g
x 1000
59.3034 L

6.93 g /m

33

Lampiran 2.
KURVA
KALIBRASI
N KONSENT
O
RASI
1
0
2
5.1535
3
10.307
4
15.4605
5
20.614

ABSORBANS
I
0
0.14
0.292
0.451
0.595
0.7
0.6

f(x) = 0.03x - 0
R = 1

0.5
0.4
Absorbansi

0.3
0.2
0.1
0
0

10

15

20

25

Konsentrasi

Gambar 4.Kurva Kalibrasi antara Konsentrasi Sulfur Dioksida dan Absorbansi

34

LAMPIRAN 3. DOKUMENTASI PRAKTEK

35

Anda mungkin juga menyukai