Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah :
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : X / Ganjil
BAB I : MENYUSUN LAPORAN HASIL OBSERVASI
Materi Pokok : Mengontruksi teks laporan hasil observasi
Alokasi Waktu : 2 Jam pelajaran @ 45 Menit ( 3 x pertemuan )

A. Kompetensi Inti
 KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
 KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, danperadaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
 KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
KIKD 3 3.2.1. Mendefinisikan tentang isi pokok teks laporan hasil observasi:
3.2. Menganalisis isi pernyataan umum; deskripsi bagian; deskripsi manfaat; dan
dan aspek kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat)
kebahasaan dari 3.2.2. Mengidentifikasi isi, struktur, dan ciri kebahasaan
minimal dua teks 3.2.3. Mengidentifikasikan tentang isi, ciri kebahasaan dalam teks
laporan hasil laporan hasil observasi
observasi 3.2.4. Mendeskripsikan tentang isi pokok teks laporan hasil observasi:
pernyataan umum; deskripsi bagian; deskripsi manfaat; dan
kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat)
3.2.5. Mengklasifikasikan tentang isi pokok teks laporan hasil
observasi: pernyataan umum; deskripsi bagian; deskripsi
manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat)
3.2.6. Menemukan data dan informasi tentang isi pokok teks laporan
hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi bagian; deskripsi
manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat)
3.2.7. Mengeksprolasi temuan data dan informasi tentang isi pokok
teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi,
kata sifat)
3.2.8. Menyusun kembali teks laporan hasil observasi yang dibaca
dengan memerhatikan isi, struktur, dan ciri kebahasaan
3.2.9. Mentabulasikan hasil eksprolasi data dan informasi tentang isi
pokok teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi,
kata sifat)
3.2.10.Menganalisis tabulasi data dan informasi tentang isi pokok teks
laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi bagian;
deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat)
3.2.11. Menguraikan hasil analisa data dan informasi tentang isi pokok
teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi,
kata sifat)
3.2.12.Mengasosiasikan uraian data dan informasi tentang isi pokok
teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi,
kata sifat)
3.2.13.Menyimpulkan hasil asosiasi data dan informasi tentang isi
pokok teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi,
kata sifat)
KIKD 4 4.2.1. memverifikasi kesimpulan data dan informasi tentang isi pokok
4.2. Mengonstruksi teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
teks laporan hasil bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi,
observasidengan kata sifat)
memerhatikan isi 4.2.2. Mempresentasikan hasil verifikasi data tentang isi pokok teks
dan aspek laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi bagian;
kebahasaan. deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat)
4.2.3. Mempresentasikan, menanggapi, dan merevisi teks laporan hasil
observasi yang telah disusun

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1 : Melalui kegiatan pembelajaran pendekatan saintifik dengan model
pembelajaran model Discovery Learning , peserta didik dapat
Melengkapi gagasan pokok dengan gagasan penjelas dengan rasa
ingin tahu, kreatif, tanggung jawab, teliti, serta jujur.

Pertemuan 2 : Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik dengan


model Discovery Learning , dan dengan diskusi dan penugasan,
peserta didik dapat Menyusun teks laporan hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan kebahasaan dengan kreatif, jujur, dan penuh
tanggung jawaab.

D. Materi pembelajaran
Isi pokok teks laporan hasil observasi:
 pernyataan umum;
 deskripsi bagian;
 deskripsi manfaat; dan
 kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat).

Fakta : Observasi
Konsep : Laporan hasil observasi
Prinsip : Hasil observasi
Prosedur : Isi pokok teks laporan hasil observasi

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific Learning
Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan) dan Problem
Based Learning (Pembelajaran Berbasis Masalah )/ projek
F. Media/alat, Bahan
Media :
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)
 lembar penilaian
 Cetak: buku, modul, brosur, leaflet, dan gambar.
 Manusia dalam lingkungan: guru, pustakawan, laboran, dan penutur nativ.

Alat/Bahan :
 Penggaris, spidol, papan tulis
 Laptop & infocus
 Audio: kaset dan CD.
 Audio-cetak: kaset atau CD audio yang dilengkapi dengan teks.
 Proyeksi visual diam: OUT dan film bingkai.
 Proyeksi audio visual: film dan bingkai (slide) bersuara.
 Audio visual gerak: VCD, DVD, dan W.
 Visual gerak: film bisu.
 Objek fisik: Benda nyata, model, dan spesimen.
 Komputer.

G. Sumber Belajar
 Buku penunjang kurikulum 2013 mata pelajaran Bahasa Indonesia, Kelas X,
Kemendikbud, tahun 2017
 Pengalaman peserta didik dan guru

H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit
Nilai-Nilai
Alokasi
Tahap Kegiatan Pembelajaran Karakter, Literasi
Waktu
HOTS, 4C
Pendahuluan
A. MEMBANGUN  Memberi Salam Religiositas 15 Menit
KONTEKS  Mengabsen, mengecek kerapihan
berpakain, kebersihan kelas Disiplin
 Meminta siswa memimpin do’a dan Rasa ingin tahu
kisah inspiratif.
 Menyampaikan penjelasan tentang Tanggungjawab
tujuan pembelajaran yang akan Disiplin
dicapai:
 Memberikan penjelasan tentang
tahapan kegiatan pembelajaran
 Melakukan appersepsi:
 Memberi motivasi kepada peserta
didik
Kegiatan Inti
MENELAAH MODEL 1. Stimulasi ( pemberian rangsangan) Literasi 90 Menit
 Peserta didik diberi motivasi atau
rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik materi
Melengkapi gagasan pokok Kerja sama
dengan gagasan penjelas (Collaborative)
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan
Alat)
 Menayangkan gambar /foto/
video yang relevan. Berpikir kritis
MENGKONSTRUKSI  Lembar kerja Melengkapi (Critical thinking)
MANDIRI gagasan pokok dengan
gagasan penjelas
 Pemberian contoh-contoh
materi menganalisis
kebahasaan teks laporan hasil
observasi untuk dapat
dikembangkan peserta didik,
dari media interaktif, dsb
 Kegiatan literasi ini dilakukan Kerja sama
di rumah dan di sekolah Berpikir kritis
dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/
materi yang berhubungan
dengan Melengkapi gagasan
pokok dengan gagasan Kerja sama
penjelas Berpikir kritis
 Menulis rangkuman dari hasil
pengamatan dan bacaan
terkait Melengkapi gagasan
pokok dengan gagasan
penjelas
 Pemberian materi Melengkapi
gagasan pokok dengan
gagasan penjelas oleh guru.
 Penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar / global
tentang materi pelajaran
mengenai materi Melengkapi
gagasan pokok dengan
gagasan penjelas

2. Identifikasi Masalah
o Peserta didik menyimak
penjelasan Guru untuk
berdiskusi mengidentifikasi
masalah yang akan dibahas
tentang materi Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan
penjelas

3. Pengumpulan data
o Peserta didik berdiskusi
kelompok untuk menentukan :
o Lembar kerja materi Peserta
didik dengan materi / tema /
yaitu Melengkapi gagasan
pokok dengan gagasan
penjelas
o Pemberian contoh - contoh
materi untuk dapat dikembang-
kan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
o Mengajukan pertanyaan
berkaiatan dengan Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan
penjelas. yang telah disusun
dalam daftar pertanyaan kepada
guru.

4. Pengolahan data
o Peserta didik dan guru secara
bersama - sama membahas
contoh dalam buku paket
mengenai materi Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan
penjelas
o Mencatat semua informasi
tentang materi Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan
penjelas yang telah diperoleh
pada buku catatan dengan tulisan
yang rapi dan menggunakan
bahasa Indonesia yang baik dan
benar.
o Peserta didik mengkomunikasi-
kan secara lisan atau
mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri tentang
materi Melengkapi gagasan
pokok dengan gagasan
penjelas..sesuai dengan
pemahamannya.
o Saling tukar informasi tentang
materi Melengkapi gagasan
pokok dengan gagasan penjelas
dengan ditanggapi aktif oleh
peserta didik dari kelompok
lainnya sehingga diperoleh
sebuah pengetahuan baru yang
dapat dijadikan sebagai bahan
diskusi kelompok kemudian,
dengan menggunakan metode
ilmiah yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang
disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan
informasi melalui berbagai cara
yang dipelajari, mengembangkan
kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

5. Pemeriksaan data
MENGKONSTRUKSI o Dua kelompok secara bergantian
TERBIMBING melaporkan hasil kerja
kelompoknya untuk ditanggapi
oleh kelompok lain tentang
materi Perilaku keluhuran budi,
kokoh pendirian, pemberi rasa
aman, tawakal dan perilaku adil
sebagai implementasi dari
pemahaman Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan
penjelas

6. Penarikan kesimpulan
o Di bawah bimbingan pendidik,
peserta didik menyimpulkan isi
materi bahasan tentang
Melengkapi gagasan pokok
dengan gagasan penjelas
o Menyampaikan hasil diskusi
tentang materi Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan
penjelas berupa kesimpulan
berdasarkan hasil analisis secara
lisan, tertulis, atau media lainnya
untuk mengembangkan sikap
jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkap-
kan pendapat dengan sopan.
o Mempresentasikan hasil diskusi
kelompok secara klasikal tentang
materi Melengkapi gagasan
pokok dengan gagasan penjelas
o Mengemukakan pendapat atas
presentasi yang dilakukan
tentang materi Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan
penjelasdan ditanggapi oleh
kelompok yang
mempresentasikan.
B. Kegiatan Penutup  Refleksi Kemandirian
 Tugas menghapal materi Melengkapi
gagasan pokok dengan gagasan Religiositas
penjelas
 Menyampaikan rencana untuk HOTS
pembelajaran pertemuan yang akan
datang
 Memberi penghargaan kepada satu
15
kelompok yang berhasil menjadi
Menit
kelompok yang mempunyai jawaban
yang paling benar dan mampu bekerja
sama secara tim.
 Pendidik melaksanakan penilaian
 Pendidik memberikan tugas
 Menjelaskan rencana pembelajaran
berikutnya.
 Doa dan penutup

Pertemuan Ke-2 ( 4 x 45 menit )


Nilai-Nilai
Karakter, Alokasi
Tahap Kegiatan Pembelajaran
Literasi HOTS, Waktu
4C
Pendahuluan
C. MEMBANGUN  Memberi Salam Religiositas
KONTEKS  Mengabsen, mengecek kerapihan
berpakain, kebersihan kelas Disiplin
 Meminta siswa memimpin do’a dan Rasa ingin tahu
kisah inspiratif.
 Menyampaikan penjelasan tentang Tanggungjawab
tujuan pembelajaran yang akan Disiplin 15 Menit
dicapai:
 Memberikan penjelasan tentang
tahapan kegiatan pembelajaran
 Melakukan appersepsi:
 Memberi motivasi kepada peserta
didik
Kegiatan Inti
MENELAAH MODEL 1. Stimulasi ( pemberian rangsangan) Literasi 90 Menit
 Peserta didik diberi motivasi atau
rangsangan untuk memusatkan
perhatian pada topik materi
Menyusun teks laporan hasil Kerja sama
observasi dengan memerhatikan (Collaborative)
isi dan kebahasaan dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan
Alat)
 Menayangkan gambar /foto/
video yang relevan. Berpikir kritis
MENGKONSTRUKSI  Lembar kerja Menyusun teks (Critical thinking)
MANDIRI laporan hasil observasi
dengan memerhatikan isi dan
kebahasaan
 Pemberian contoh-contoh
materi Menyusun teks laporan
hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan untuk dapat
dikembangkan peserta didik, Kerja sama
dari media interaktif, dsb Berpikir kritis
 Kegiatan literasi ini dilakukan
di rumah dan di sekolah
dengan membaca materi dari
buku paket atau buku-buku
penunjang lain, dari internet/
materi yang berhubungan Kerja sama
dengan Menyusun teks Berpikir kritis
laporan hasil observasi
dengan memerhatikan isi dan
kebahasaan
 Menulis rangkuman dari hasil
pengamatan dan bacaan
terkait Menyusun teks laporan
hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan
 Pemberian materi Menyusun
teks laporan hasil observasi
dengan memerhatikan isi dan
kebahasaan oleh guru.
 Penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar / global
tentang materi pelajaran
mengenai materi Menyusun
teks laporan hasil observasi
dengan memerhatikan isi dan
kebahasaan
2. Identifikasi Masalah
o Peserta didik menyimak
penjelasan Guru untuk
berdiskusi mengidentifikasi
masalah yang akan dibahas
tentang materi Menyusun teks
laporan hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan

3. Pengumpulan data
o Peserta didik berdiskusi
kelompok untuk menentukan :
o Lembar kerja materi Peserta
didik dengan materi / tema /
yaitu Menyusun teks laporan
hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan
o Pemberian contoh - contoh
materi untuk dapat dikembang-
kan peserta didik, dari media
interaktif, dsb
o Mengajukan pertanyaan
berkaiatan dengan Isi pokok teks
laporan hasil observasi:
kebahasaan (kalimat definisi, kata
sifat) . yang telah disusun
dalam daftar pertanyaan kepada
guru.

4. Pengolahan data
o Peserta didik dan guru secara
bersama - sama membahas
contoh dalam buku paket
mengenai materi Menyusun teks
laporan hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan
o Mencatat semua informasi
tentang materi Menyusun teks
laporan hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan yang telah
diperoleh pada buku catatan
dengan tulisan yang rapi dan
menggunakan bahasa Indonesia
yang baik dan benar.
o Peserta didik mengkomunikasi-
kan secara lisan atau
mempresentasikan materi
dengan rasa percaya diri tentang
materi Isi pokok teks laporan
hasil observasi: kebahasaan
(kalimat definisi, kata sifat) sesuai
dengan pemahamannya.
o Saling tukar informasi tentang
materi Menyusun teks laporan
hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan dengan ditanggapi
aktif oleh peserta didik dari
kelompok lainnya sehingga
diperoleh sebuah pengetahuan
baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok
kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat
pada buku pegangan peserta
didik atau pada lembar kerja yang
MENGKONSTRUKSI disediakan dengan cermat untuk
TERBIMBING mengembangkan sikap teliti, jujur,
sopan, menghargai pendapat
orang lain, kemampuan
berkomunikasi, menerapkan
kemampuan mengumpulkan
informasi melalui berbagai cara
yang dipelajari, mengembangkan
kebiasaan belajar dan belajar
sepanjang hayat.

5. Pemeriksaan data
o Dua kelompok secara bergantian
melaporkan hasil kerja
kelompoknya untuk ditanggapi
oleh kelompok lain tentang
materi Perilaku keluhuran budi,
kokoh pendirian, pemberi rasa
aman, tawakal dan perilaku adil
sebagai implementasi dari
pemahaman Menyusun teks
laporan hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan

6. Penarikan kesimpulan
o Di bawah bimbingan pendidik,
peserta didik menyimpulkan isi
materi bahasan tentang
Menyusun teks laporan hasil
observasi dengan memerhatikan
isi dan kebahasaan
o Menyampaikan hasil diskusi
tentang materi Isi pokok teks
laporan hasil observasi:
kebahasaan (kalimat definisi, kata
sifat) berupa kesimpulan
berdasarkan hasil analisis secara
lisan, tertulis, atau media lainnya
untuk mengembangkan sikap
jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkap-
kan pendapat dengan sopan.
o Mempresentasikan hasil diskusi
kelompok secara klasikal tentang
materi Menyusun teks laporan
hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan
kebahasaan
o Mengemukakan pendapat atas
presentasi yang dilakukan
tentang materi Isi pokok teks
laporan hasil observasi:
kebahasaan (kalimat definisi, kata
sifat) dan ditanggapi oleh
kelompok yang
mempresentasikan.
D. Kegiatan Penutup  Refleksi Kemandirian
 Tugas menghapal materi Menyusun
teks laporan hasil observasi dengan Religiositas
memerhatikan isi dan kebahasaan
 Menyampaikan rencana untuk HOTS
pembelajaran pertemuan yang akan
datang
 Memberi penghargaan kepada satu
15
kelompok yang berhasil menjadi
Menit
kelompok yang mempunyai jawaban
yang paling benar dan mampu bekerja
sama secara tim.
 Pendidik melaksanakan penilaian
 Pendidik memberikan tugas
 Menjelaskan rencana pembelajaran
berikutnya.
 Doa dan penutup

I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Penilaian Pembelajaran :
 Kompetensi keagamaan dan sosial
 Teknik penilaian : observasi/ pengamatan
 Bentuk : catatan hasil observasi
 Instrumen : jurnal (terlampir)

 Kompetensi Pengetahuan:
 Teknik penilaian : tes tulis dan tes penugasan
 Bentuk Penilaian : tugas individu dan tugas kelompok.
 Instrumen penilaian : lembar kerja. (terlampir)

 Kompetensi keterampilan :
 Teknik penilaian : tes penugasan
 Bentuk : tugas tertulis.
 Instrumen penilaian : lembar kerja

 Remedial
 Pembelajaran remedial dilakukan bagi Peserta didik yang capaian KD nya belum
tuntas
 Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remidial teaching
(klasikal), atau tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes.
 Tugas remedial, dilakukan sebanyak 3 kali yaitu dengan cara menugaskan
kepada peserta didik untuk membenahi tugas yang telah dikerjakan sehingga
memenuhi ketentuan yang ditetapkan.

 Pengayaan
 Bagi Peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan pembelajaran
pengayaan sebagai berikut:
 Siwa yang mencapai nilai diberikan materi masih dalam cakupan KD dengan
pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.
 Siwa yang mencapai nilai diberikan materi melebihi cakupan KD dengan
pendalaman sebagai pengetahuan tambahan

CONTOH PROGRAM REMIDI

Sekolah : ……………………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………………..
Mata Pelajaran : ……………………………………………..
Ulangan Harian Ke : ……………………………………………..
Tanggal Ulangan Harian : ……………………………………………..
Bentuk Ulangan Harian : ……………………………………………..
Materi Ulangan Harian : ……………………………………………..
(KD / Indikator) : ……………………………………………..
KKM : ……………………………………………..

Nama Indikator Bentuk Nilai


Nilai
No Peserta yang Belum Tindakan Setelah Keterangan
Ulangan
Didik Dikuasai Remedial Remedial
1
2
3
4
5
6
dst

.............……..,.....................

Mengetahui
Kepala Sekolah …………. Guru Mata Pelajaran

…………………………… ……………………………….
NIP/NRK. NIP/NRK.

Catatan Kepala Sekolah


......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
Lampiran- Lampiran

Materi Pembelajaran

Teks Laporan Hasil Observasi

PENGERTIAN :

Teks laporan adalah teks yang berisi penjabaran umum / melaporkan sesuatu berupa hasil dari
pengamatan (observasi). Teks laporan (report) ini juga disebut teks klasifikasi karena memuat
klasifikasi mengenai jenis-jenis sesuatu berdasarkan kriteria tertentu. Jenis teks ini
mendeskripsikan atau menggambarkan bentuk, ciri, atau sifat umum (general) seperti benda,
hewan, tumbuh-tumbuhan, manusia, atau peristiwa yang terjadi di alam semesta kita.

CIRI-CIRI TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI :

 Harus mengandung fakta


 Bersifat objektif
 Harus ditulis sempurna dan lengkap
 Tidak memasukkan hal-hal yang menyimpang, mengandung prasangka, atau pemihakan
 Disajikan secara menarik, baik dalam hal tata bahasa yang jelas, isinya berbobot, maupun
susunan logis.

Pada umumnya teks laporan hasil observasi memiliki bentuk yang hampir sama dengan teks
deskripsi, tetapi sebenarnya sifat kedua teks tersebut berbeda. Teks laporan menggambarkan
sesuatu secara umum dan sesuai fakta apa adanya tanpa ada opini/pendapat penulis.
Sedangkan teks deskripsi menggambarkan secara khusus (unik dan individual) dan
menggambarkan sesuai dengan sudut pandang penulis.

STRUKTUR TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI :


Strukturnya terdiri dari tiga bagian: Pen I Pu

1. Pendahuluan
Di dalam pendahuluan, teks laporan hasil obesrvasi berisikan tentang penjelasan umum
atau klarifikasi umum/definisi umum.

2. Isi
Di dalam isi teks laporan hasil observasi terdapat deskripsi bagian dan deskripsi manfaat

3. Penutup
Di bagian penutup terdapat kesimpulan

LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI:

 Membuat judul laporan yang benar sesuai dengan pengamatan yang dilakukan.
 Menyusun kalimat pembukaan.
 Menyusun isi laporan yang berisi gagasan-gagasan pokok dan saran yang disertai alasan
terhadap laporan hasil pengamatan.
 Menulis kalimat penutup.
KAIDAH TEKS OBSERVASI:
1. Bersifat global dan universal
2. Merupakan hasil penelitian terkini
3. Menggunakan bahasa indonesia yang baik dan benar
4. Objek yang dibicarakan atau yang menjadi pembahasan adalah objek tunggal
5. Tidak ada penutup dari pengarang

FUNGSI TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI

1) Memberitahukan atau menjelaskan tanggung jawab tugas dan kegiatan pengamatan


2) Memberitahukan atau menjelaskan dasar penyusunan kebijaksanaan, keputusan atau
pemecahan masalah dalam pengamatan.
3) Merupakan sumber informasi dan
4) Merupakan bahan untuk pendokumentasian.

TUJUAN PEMBUATAN TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI:


1) Mengatasi suatu masalah,
2) Mengambil suatu keputusan yang lebih efektif.
3) Mengetahui kemajuan dan perkembangan suatu masalah.
4) Mengadakan pengawasan dan perbaikan.
5) Menemukan teknik–teknik baru.

SIFAT-SIFAT TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI:


1. Bersifat objektif
Teks laporan hasil observasi sesuai dengan kenyataan
2. Bersifat informatif
Teks laporan hasil observasi dapat dijadikan sebagai sumber pengalaman orang lain jika
melakukan hal serupa
3. Bersifat komunikatif

SYARAT PENYUSUNAN TEKS HASIL OBSERVASI:


1. Lengkap
2. Informatif
3. tidak berisikan kesimpulan

HAL-HAL YANG HARUS DILAKUKAN KETIKA OBSERVASI :


1. Mencatat data yang diperlukan dan menyesuaikan dengan tujuan dan fungsinya
2. Melakukan survey tempat dan melakukan observasi
3. Menemui narasumber untuk wawancara sebagai bukti penguat dan referensi
4. Mencatat hasil observasi
Lampiran Penilaian
a. Penilaian Pembelajaran :
 Kompetensi keagamaan dan social
 Teknik penilaian : observasi/ pengamatan
 Bentuk : catatan hasil observasi
 Instrumen : jurnal (terlampir)

 Kompetensi Pengetahuan:
 Teknik penilaian : tes tulis dan tes penugasan
 Bentuk Penilaian : tugas individu dan tugas kelompok.
 Instrumen penilaian : lembar kerja. (terlampir)

 Kompetensi keterampilan :
 Teknik penilaian : tes penugasan
 Bentuk : tugas tertulis.
 Instrumen penilaian : lembar kerja

1. Teknik Penilaian
a. Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik
sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum.
Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian
sikap

Aspek Perilaku yang Dinilai Jumla Skor Kode


No Nama Siswa
h Skor Sikap Nilai
BS JJ TJ DS
1 Said 75 75 50 75 275 68,75 C
2 ... ... ... ... ... ... ...
3
dst
Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 =
400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00= Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai

- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta didik,
maka peserta didik diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya
sendiri. Namun agar penilaian tetap bersifat objektif, maka guru hendaknya
menjelaskan terlebih dahulu tujuan dari penilaian diri ini, menentukan kompetensi
yang akan dinilai, kemudian menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan,
dan merumuskan format penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya
disiapkan oleh guru terlebih dahulu. Berikut Contoh format penilaian :

Jumlah Skor Kode


No Pernyataan Ya Tidak
Skor Sikap Nilai
Selama diskusi, saya ikut serta
1 50
mengusulkan ide/gagasan.
Ketika kami berdiskusi, setiap
2 anggota mendapatkan 50
kesempatan untuk berbicara. 250 62,50 C
Saya ikut serta dalam membuat
3 kesimpulan hasil diskusi 50
kelompok.
4 ... 100
Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 4 x 100 = 400
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (250 : 400) x 100
= 62,50
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00= Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat juga digunakan untuk menilai kompetensi pengetahuan
dan keterampilan

- Penilaian Teman Sebaya


Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai temannya
sendiri. Sama halnya dengan penilaian hendaknya guru telah menjelaskan
maksud dan tujuan penilaian, membuat kriteria penilaian, dan juga menentukan
format penilaiannya. Berikut Contoh format penilaian teman sebaya :

Nama yang diamati : ...


Pengamat : ...

Jumlah Skor Kode


No Pernyataan Ya Tidak
Skor Sikap Nilai
Mau menerima pendapat
1 100
teman.
Memberikan solusi terhadap
2 100
permasalahan.
450 90,00 SB
Memaksakan pendapat sendiri
3 100
kepada anggota kelompok.
4 Marah saat diberi kritik. 100
5 ... 50
Catatan :
1. Skor penilaian Ya = 100 dan Tidak = 50 untuk pernyataan yang positif,
sedangkan untuk pernyataan yang negatif, Ya = 50 dan Tidak = 100
2. Skor maksimal = jumlah pernyataan dikalikan jumlah kriteria = 5 x 100 = 500
3. Skor sikap = (jumlah skor dibagi skor maksimal dikali 100) = (450 : 500) x 100
= 90,00
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00= Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)

b. Pengetahuan

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia – Wajib
Kelas : X IPA-IPS

Kompetensi Dasar : 3.1 Menganalisis isi dan aspek kebahasaan dari minimal dua
teks laporan hasil observasi
Indikator : 3.1.1 Mendefinisikan tentang isi pokok teks laporan hasil
observasi: pernyataan umum; deskripsi bagian; deskripsi
manfaat; dan kebahasaan (kalimat definisi, kata sifat)
3.2.2. Mengidentifikasi isi, struktur, dan ciri kebahasaan
Materi :
1. isi dan aspek kebahasaan
2. isi pokok teks laporan hasil observasi

Petunjuk : Bacalah teks berikut, secara berkelompok jawablah pertanyaan yang terdapat di
bawahnya!

1. Jawablah pertanyaan sebagai berikut!


a. Sebutkan Ciri-Ciri Teks Laporan Observasi?
b. Sebutkan struktur Teks Laporan Observasi?
c. Sebutkan kaidah kebahasaan Teks Laporan Observasi?
d. Sebutkan tujuan Teks Laporan Observasi?
2. Apa yang dimaksud teks bersifat objektif?
3. Analisa ciri ciri teks laporan hasil observasi di atas dengan menggunakan bagan berikut!

No Hal Pengertian Contoh

1. teks bersifat objektif

2. Teks berdasarkan fakta


Teks bersifat khusus atau
3.
spesifik
Teks disajikan secara
4.
lengkap
Teks disajikan secara
5. menarik dan mudah
dipahami oleh pembaca

4. Lalu presentasikan di depan kelas!

Rubrik Penilaian Penugasan kelompok :

Penilaian Kompetensi Pengetahuan

Nama kelompok : ……………………………………………


Kelas : ……………………………………………
Tanggal Penugasan : ..............................................................

Pedoman penyekoran:

No Skor
Deskripsi Skor
soal maksimal
1a Menjawab dengan benar disertai alasan yang tepat 10
10
Menjawab hampir benar dengan alasan yang kurang tepat 5
Menjawab dengan benar disertai alasan yang tepat 10
1b 10
Menjawab hampir benar dengan alasan yang kurang tepat 5
Menjawab dengan benar disertai 3 contoh 10
1c Menjawab dengan benar disertai 2 contoh 5 10
Menjawab dengan benar disertai 1 contoh 3
Menjawab dengan benar disertai alasan yang tepat 10
1d 10
Menjawab hampir benar dengan alasan yang kurang tepat 5
Menjawab dengan benar disertai alasan yang tepat 10
2 10
Menjawab hampir benar dengan alasan yang kurang tepat 5
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
10
tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
3.1 5 10
kurang tepat
Menjawab dengan kurang benar disertai pengertian dan
3
contoh yang tidak tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
10
tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang 10
3.2 5
kurang tepat 10
Menjawab dengan kurang benar disertai pengertian dan
3
contoh yang tidak tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
10
tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
3.3 5
kurang tepat 10
Menjawab dengan kurang benar disertai pengertian dan
3
contoh yang tidak tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
10
tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
3.4 5
kurang tepat 10
Menjawab dengan kurang benar disertai pengertian dan
3
contoh yang tidak tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
10
tepat
Menjawab dengan benar disertai pengertian dan contoh yang
3.5 5 10
kurang tepat
Menjawab dengan kurang benar disertai pengertian dan
3
contoh yang tidak tepat
Total 100

Kunci

1.a. Ciri-Ciri Teks Laporan Observasi


 Teks bersifat objektif, yakni penulis tidak dibenarkan untuk memihak kepada orang
atau pihak tertentu.
 Teks berdasarkan fakta, yakni penulis harus memberikan hasil peninjauan atau
pengamatan berdasarkan data yang sebenarnya dalam kehidupan nyata dan bukan
hasil karangan, khayalan, imajinasi, atau angan-angan penulis.
 Teks bersifat khusus atau spesifik, yakni penulis harus memberikan hasil peninjauan
atau pengamatan secara jelas pada suatu hal atau permasalahan dan tidak
membahas hal lain di luar hal atau masalah yang dibahas.
 Teks disajikan secara lengkap, yakni penulis harus menyajikan atau memberikan
semua hasil peninjauan atau pengamatan yang dibutuhkan untuk keperluan pembaca
tanpa terkecuali secara terperinci satu per satu.
 Teks disajikan secara menarik dan mudah dipahami oleh pembaca, yakni penulis
harus menyesuaikan teks laporan observasi yang dibuatnya dengan kebutuhan
pembacanya.

1.b. Struktur Teks Laporan Observasi


 Pernyataan umum berisi definisi atau keterangan umum tentang subjek yang
dilaporkan. Pernyataan umum berisi informasi umum (nama latin, asal usul, kelas,
informasi tambahan tentang hal yang dilaporkan).
 Deskripsi bagian berisi perincian hal-hal yang dilaporkan. Kalau binatang mencakup
ciri fisik, habitat, makanan, perilaku. Kalau tumbuhan berupa perincian ciri fisik bunga,
akar, buah atau perincian bagian yang lain. Perincian manfaat dan nutrisi juga
dipaparkan pada bagian ini. Kalau yang dilaporkan berupa objek, deskripsi bagian
berisi klasifikasi objek dari berbagai segi dan deskripsi manfaat suatu objek, sifat-sifat
khusus objek.
 Simpulan berisi ringkasan umum hal yang dilaporkan.

1.c. Kaidah Kebahasaan Teks Laporan Observasi


 Menggunakan istilah dalam bidang ilmu tertentu. Definisi
menggunakan adalahdan merupakan.
 Menggunakan kata khusus dan kalimat-kalimat yang menjelaskan (memerinci). Pada
bagian deskripsi, digunakan istilah dalam bidang ilmu, kata baku, dan kalimat efektif.
Kata sambung yang digunakan: yaitu, dan, selain itu, di samping itu, dari
segi ...., rincian jenis kelompok pertama, kedua, dan lain-lain.

1.d. Tujuan Teks Laporan Observasi


 Mendapatkan informasi dan penjelasan rinci suatu hal dari sudut keilmuan
 Menyampaikan segala hal yang diperlukan berdasar hasil peninjauan atau
pengamatan secara rinci, sistematis, factual dan cermat kepada pembaca

2. Teks bersifat objektif, yakni penulis tidak dibenarkan untuk memihak kepada orang atau
pihak tertentu.

3.
No Hal Pengertian
1. Teks bersifat objektif penulis tidak dibenarkan untuk memihak kepada orang atau
pihak tertentu.
2. Teks berdasarkan fakta penulis harus memberikan hasil peninjauan atau
pengamatan berdasarkan data yang sebenarnya dalam
kehidupan nyata dan bukan hasil karangan, khayalan,
imajinasi, atau angan-angan penulis
3. Teks bersifat khusus penulis harus memberikan hasil peninjauan atau
atau spesifik pengamatan secara jelas pada suatu hal atau
permasalahan dan tidak membahas hal lain di luar hal atau
masalah yang dibahas
4. Teks disajikan secara penulis harus menyajikan atau memberikan semua hasil
lengkap peninjauan atau pengamatan yang dibutuhkan untuk
keperluan pembaca tanpa terkecuali secara terperinci satu
per satu.
5. Teks disajikan secara penulis harus menyesuaikan teks laporan observasi yang
menarik dan mudah dibuatnya dengan kebutuhan pembacanya
dipahami oleh pembaca
INSTRUMEN PENILAIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia – Wajib
Kelas : X IPA-IPS
Kompetensi Dasar : 4.2 Mengonstruksi teks laporan hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan aspek kebahasaan.
IPK : 4.2.1. memverifikasi kesimpulan data dan informasi tentang isi
pokok teks laporan hasil observasi: pernyataan umum;
deskripsi bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan
(kalimat definisi, kata sifat)
4.2.2. Mempresentasikan hasil verifikasi data tentang isi pokok
teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat
definisi, kata sifat)
Materi : Presentai teks Laporan hasil observasi

1. Buatlah teks laporan hasil observasi tentang alam !


2. Presentasikan hasil ringkasan kalian di depan kelas!

RUBRIK PENILAIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia – Wajib
Kelas : X IPA-IPS
Kompetensi Dasar : 4.2 Mengonstruksi teks laporan hasil observasi dengan
memerhatikan isi dan aspek kebahasaan.
IPK : 4.2.1. memverifikasi kesimpulan data dan informasi tentang isi
pokok teks laporan hasil observasi: pernyataan umum;
deskripsi bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan
(kalimat definisi, kata sifat)
4.2.2. Mempresentasikan hasil verifikasi data tentang isi pokok
teks laporan hasil observasi: pernyataan umum; deskripsi
bagian; deskripsi manfaat; dan kebahasaan (kalimat
definisi, kata sifat)
Materi : Presentai teks Laporan hasil observasi

1. Buatlah teks laporan hasil observasi tentang alam !


2. Presentasikan hasil ringkasan kalian di depan kelas!

Rubrik penilaian presentasi

Kelengkapan Penulisan Kemampuan


No Nama Siswa Materi Materi Presentasi Total Nilai
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 Skor Akhir
1

10

11

12

Aspek yang Rentang Skor


No kriteria
Dinilai skor maksimal
Sangat lancar menyamapiakn isi teks 85-100
Cukup lancar menyampaikan isi teks 70-84
1 Kelancaran 100
Kurang lancar menyampaikan isi teks 55-69
Tidak lancar menyampaikan isi teks 54-40
Isi teks yang disampaikan sangat lengkap 85-100
Kelangkapan Isi teks yang disampaikan sedikit kurang lengkap 70-84
2 100
informasi Hanya separuh isi teks yang disampaikan 55-69
Isi teks yang disampaikan hanya sedikit 54-40
Isi teks yang disampaikan benar semua 85-100
Isi teks yang disampaikan sebagaian besar benar 70-84
3 Kebenaran isi 100
Isi teks yang disampaikan separuh yang benar 55-69
Isi teks yang disampaikan sebagian besar salah 54-40
Total

KISI-KISI SOAL HOTS


No Kompetensi Materi Pokok Kelas/ Bentuk
Indikator Soal Level Kognitif
KD Dasar Sem Soal
3.2 Menganalisisis Menentukan isi X/1 Disajikan teks laporan C4 Uraian
dan aspek pokok laporan hasil observasi, (menganalisis)
kebahasaan hasil observasi peserta didik dapat
menentukan isi pokok
dari minimal
laporan hasil
dua teks observasi
laporan hasil
observasi

Menentukan ciri X/1 Disajikan teks C4 uraian


kebahasaan teks laporan hasil (menganalisis)
laporan hasill observasi, peserta
didik dapat
observasi
menentukan ciri
kebahasaan teks
laporan hasil
observasi

KISI-KISI SOAL HOTS


No Kompetensi Materi Pokok Kelas/ Bentuk
Indikator Soal Level Kognitif
KD Dasar Sem Soal
4.2 Mengonstruksi Isi pokok laporan X/1 Disajikan teks laporan P3; Presisi Uraian
teks laporan hasil observasi hasil observasi , Menunjukkan
hasil observasi peserta didik mampu
dengan menentukan gagasan
memerhatikan utama tiap paragraf
isi dan aspek
kebahasaan.

Disajikan teks P5: naturalisasi uraian


laporan hasil Mendesain
observasi, peserta
didik mampu
menyusun gagasan
pokok yang sudah
ditemukan menjadi
sebuah ringkasan

KARTU SOAL HOTS

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia – Wajib
Kelas : X IPA-IPS

Kompetensi Dasar : 3.2 Menganalisis isi dan aspek kebahasaan dari minimal dua
teks laporan hasil observasi

Indikator soal no:


1. Disajikan teks laporan hasil observasi, peserta didik dapat menentukan isi pokok laporan
hasil observasi
2. Disajikan teks laporan hasil observasi, peserta didik dapat menentukan ciri kebahasaan
teks laporan hasil observasi
3. Disajikan teks laporan hasil observasi , peserta didik mampu menentukan gagasan utama
tiap paragraph
4. Disajikan teks laporan hasil observasi, peserta didik mampu menyusun gagasan pokok
yang sudah ditemukan menjadi sebuah ringkasan

Anda mungkin juga menyukai