Anda di halaman 1dari 4

Uji Molisch

Molisch Test
Raissya Adinda
Raissyaadinda.bio18@gmail.ac.id
Abstak
Karbohidrat adalah molekul kompleks yang tersusun dari unsure C, H, O. Karbohidrat
digolongkan menjadi 3, monosakarida, disakarida, dan polisakarida. Pratikum yang berjudul
“Hidrolisis Pati dengan Asam” dilaksanakan pada tanggal 5 Maret 2019 bertempat di Laboratorium
Pendidikan Biologi FKIP Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh. Tujuan dari pratikum ini adalah
untuk memecahkan molekul kompleks pati menjadi molekul yang sangan sederhana seperti
disakarida dan monosakarida dengan bantuan air.. Pratikum ini dilakukan dengan pendekatan
kualitatif yaitu dengan metode pengamatan langsung dijelaskan dalam bentuk deskriptif dan data
disajikan dalam bentuk gambar. Dari pratikum yang telah dilakukan diperoleh bahwa iodine
berfungsi untuk menentukankan karbohidrat dan benedict untuk membuktikan bahwa pati sudah
terurai menjadi molekul monosakarida.
Kata Kunci: Hidrolisis, pati, iodin, benedict.

Abstrack
Carbohydrates are complex molecules composed of elements C, H, O. Carbohydrates
are classified into 3, monosaccharides, disaccharides, and polysaccharides. The practice entitled
"Starch Hydrolysis with Acid" was held on March 5, 2019 at the Biology Education Laboratory
FKIP Syiah Kuala University, Banda Aceh. The purpose of this practice is to break the complex
molecules of starch into simple molecules such adisaccharides and monosaccharides with the help
of water. This practice is carried out with a qualitative approach that is by direct observation
method described in descriptive form and data presented in the form of images. From the practices
that have been done, it was found that iodine serves to determine carbohydrates and benedict to
prove that starch has broken down into monosaccharide molecules.
Keywords: Hydrolysis, starch, iodine, benedict.
.

1
Raissya Adinda: Uji Molisch

Pendahuluan dengan hidrasi yang merupakan penambahan


Pola makan sehat pada kehidupan elemen-elemen pada air ganda tetapi tidak
sehari-hari sangat penting untuk menjaga terkait dengan fragmentasi molekul. Reaksi
tubuh agar terhindar dari macam penyakit. hidrolisis berjalan cukup lambat tetapi dengan
Tubuh membutuhkan asupan zat gizi yang adanya basa atau asam laju reaksi meningkat
cukup untuk mempertahankan kesehatan baik dan dapat terjadi ekomposisi yang sangat
makro maupun mikro. Zat gizi makro seperti signifikan (Aung, 2016, p. 186).
karbohidrat yang menempati kedudukan inti
metabolisme tumbuhan sehingga deteksi dan Metode/ Cara Kerja
perkiraan kuantitatifnya sangat penting bagi Waktu dan Tempat
ahli tumbuhan (Yuliati, 2017, p. 50). Pratikum ini dilakukan di
Karbohidrat merupakan salah satu zat Laboratorium Pendidikan Biologi FKIP
gizi yang diperlukan oleh manusia yang Unsyiah hari Selasa 19 Maret 2019 pukul
befungsi untuk menghasilkan energi bagi 14.00- 15.50 WIB.
tubuh manusia. Karbohidrat sebagai zat gizi
merupakan nama kelompok zat-zat organik Target/ Subjek/ Populasi/ Sampel
yang mempunyai struktur molekul yang Alatnya yaitu tabung reaksi, rak
berbeda-beda, meski terdapat persamaan- tabung reaksi, pipet tetes, gelas beaker,
persamaan dari sudut kimia dan fungsinya. pemanas spritus. Bahannya yaitu larutan pati
Semua karbohidrat terdiri atas unsur Carbon 1%, asam sulfat pekat, reagen iodine dan
(C), hidrogen (H), dan oksigen (O) (Siregar, reagen benedict.
2014, p. 38).
Karbohidrat diabsorpsi terutama Prosedur
dalam bentuk monosakarida, glukosa, fruktosa Pada gelas beaker tambahkan 15 ml
dan galaktosa. Guyton and Hall menyatakan larutan pati 1%, lalu masukkan 0,5 ml asam
bahwa absorpsi karbohidrat terutama dalam klorida (HCL) pekat kesitiap tabung reaksi,
bentuk monosakarida, dan hanya sejumlah lalu panaskan dengan menggunakan hotplate
kecil yang di absorpsi sebagai disakarida dan sekitar 15 menit , setelah itu dinginkan dan
hampir tidak ada sebagai senyawa karbohidrat tambhkan Natrium hidroksida NaOH agar
yang lebih besar (Lengkong, 2013, p.304). membuktikan larutan netral uji dengan kertas
Pati merupakan homopolimer glukosa lakmus sampai pH 7, tambahkan air 15 ml
dengan ikatan á-glikosidik. Berbagai macam lalu masukkan kedalam 2 tabung reaksi, satu
pati tidak sama sifatnya, tergantung dari tabung reaksi ditetesi benedict dan satu lagi
panjang rantai C-nya serta lurus atau ditetesi iodine. Untuk tabung reaksi yang
bercabang rantai molekulnya. Pati terdiri dari ditetesi iodine tidak perlu dipanaskan, namun
2 fraksi yang dapat dipisahkan dengan air untuk tabung reaksi yang telah dicampuri
panas. Fraksi terlarut disebut amilosa dan benedict dipanaskan di atas spiritus dan amati
fraksi yang tidak larut disebut amilopektin. perubahan warna.
Amilosa merupakan suatu polimer rantai
tunggal tidak bercabang. Sedangkan Teknik Analisis Data
amilopektin adalah suatu polimer rantai Adapun metode yang dilakukan pada
bercabang (Ratna, 2015, p. 7). pengamatan ini adalah pengamatan langsung
Untuk menguraikan molekul kompleks dan metode diskriptif, yaitu menjelaskan
bisa dilakukan dengan hidrolisis. Hidrolisis secara rinci perubahan reaksi dan warna yang
dalam pengertian luas adalah pemecahan terjadi pada setiap tabung reaksi yang di
ikatan akibat reaksi air. Hal ini berlawanan amati.

2
Raissya Adinda: Uji Molisch

Hasil dan Pembahasan Gambar 1: Larutan pati dicampur asam


Karbohidrat yang penting dalam ilmu
gizi dibagi menjadi dua golongan yaitu
karbohidrat sederhana dan karbohidrat
kompleks. Karbohidrat sederhana terdiri atas
monosakarida yang merupakan molekul dasar
dari karbohidrat, disakarida yang terbentuk
dari dua monosa yang dapat saling terikat, dan
oligosakarida yaitu gula rantai pendek.
Karbohidrat kompleks terdiri atas polisakarida
yang terdiri atas lebih dari dua ikatan
Sumber: Dokumentasi Pribadi
monosakarida dan serat yang dinamakan juga
polisakarida nonpati (Santoso, 2011, p. 38).
Larutan ditetesi asam klorida pekat
Karbohidrat berfungsi menyediakan
bertujuan sebagai katalis (mempercepat suatu
energi bagi kerja sel, termasuk kerja kontraktil
reaksi) dengan membuka ikatan kimia.
serabut otot. Oleh karena itu, karbohidrat
Setelah itu untuk menetralkan larutan dengan
merupakan sumber energi utama untuk
basa NaOH lalu buktikan dengan kertas
melakukan olahraga. Pada saat melakukan
lakmus hingga sampai pH mecapai 7. Selain
latihan, karbohidrat berperan sebagai sumber
asam sulfat ada beberapa yang bias dijadikan
energi utama bagi organ-organ tubuh,
katalis seperti enzim, asam nitrat (Wijayanti,
termasuk otot rangka membutuhkan energi
2016, p. 377).
untuk melakukan aktivitas (Lengkong,2013,
p. 302).
Gambar 2: larutan ditetesi iodine dan benedic
Polisakarida yang penting dalam ilmu
gizi adalah pati, dekstrin, glikogen dan
polisakarida nonpati. Pati merupakan
karbohidrat utama yang dimakan manusia
yang berasal dari tumbuh-tumbuhan. Pati
terdiri dari 2 fraksi yang dapat dipisahkan
dengan air panas. Fraksi terlarut disebut
amilosa dan fraksi yang tidak larut disebut
amilopektin. Amilosa merupakan suatu
polimer rantai tunggal tidak bercabang.
(Bahri, 2015, p. 36). Sumber: Dokumentasi Pribadi
Hidrolisis pati yaitu dengan
memecahkan molekul kompleks pati menjadi Gambar 3: larutan saat dipanaskan
disakarida dan monosakarida dengan bantuan
air, agar reaksi berjalan cepat maka akan
dikatalis oleh asam sulfat pekat dan
dinetralkan oleh NaOH. Untuk menguji
karbohidrat dapat dilakukan dengan uji iodine
dan membuktikan bahwa larutan sudah
terpecah dengan uji benedict (Abdillah, 2017,
p. 33).
Untuk lebih jelasnya bisa dilihat dari
gambar berikut ini Sumber: Dokumentasi pribadi

3
Raissya Adinda: Uji Molisch

Gambar 4: Gambar larutan setelah Bahri, Syamsul. 2015. Pembuatan ekstraks


dipanaskan pati dari gandum. Jurnal
Teknologi, 4(2): 36-50.
Fachraniah, dkk. 2012. Ekstraksi Antioksidan
dari Fruktosa. Jurnal Kimia, 1(3):
35-44.
Lengkong, Jan. 2013. Pengaruh Sukrosa dan
Laktosa Sebelum Latihan terhadap
Kadar Glukosa Darah Setelah
Latihan. Jurnal Vini Vidi Vici,
1(4): 299-399.
Sumber: Dokumentasi pribadi
Ratna, dkk. 2015. Pembuatan Gula Cair Dari
Larutan dicampurkan dengan iodine Pati Singkong Menggunakan
agar membuktikan adanya karbohidrat Hidrolisis Enzimatis. Jurnal
(polisakarida) yang memiliki 6 glukosa Fluida, 11(2): 9-14.
dengan menghasilkan warna orange. Santoso, Agus. 2011. Karbohidrat dan
Sedangkan larutan dicampur dengan benedict Manfaatnya bagi Kesehatan.
agar membuktikan bahwa larutan itu sudah Jurnal Pertanian, 2(75): 35-40
benar benar terhidrolisis menjadi molekul
yang sangat sederhana dan warna yang Siregar, Njrhamidasari. 2014. Karbohidrat.
dihasilkan merah bata kecoklatan Jurnal Ilmu Keolahragaan. 3(2):
38-44.
Simpulan dan saran Sumbomo, Aung. 2016. Biokimia Pangan
Dasar. Jakarta: Erlangga.
Simpulan
Untuk memecahkan molekul pati Wijayanti, dkk. 2016. Modifikasi
dapat dilakukan dengan hidrolisis yaitu Pati Karbohidrat- Enzim Meningkatkan
dipecah oleh HCL dengan bantuan air lalu Pemahaman Konsep Bioimia
dinetralkan oleh NaOH. Untuk membuktikan secara Komprehensif dan Efesien.
bahwa pati sudah pecah dapat dilakukan Jurnal Kependidikan, 15(4): 369-
dengan uji benedict dan membuktikan bahawa 376.
adanya polisakarida dengan iodine
Yuliati, dkk. 2017. Analisis Kadar Vitamin C
Saran dan Fruktosa Pada Buah Mangga.
Untuk pratikum selanjutnya agar Jurnal Wiyata, 4(1): 47-57.
setiap anggota membagi tugas sebelum masuk
laboratorium agar tidak terjadi lagi kesalahan
saat pratikum dalam laboratorium..

Daftar Pustaka
Abdillah, dkk. 2017. Indentification Of Aktive
Substance In Ajwa. Jurnal
Tropikal Biologi, 1(1): 32-40.

Anda mungkin juga menyukai