Anda di halaman 1dari 4

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

STIKES PERTAMEDIKA

RENCANA KEGIATAN PERAWAT PELAKSANA

Nama Ka. Ruangan : Amelia


Nama Ka. TIM : Yulianti
Perawat Pelaksana : Rifki Agus Irawan
Ruangan : Apel
Tanggal : 4 Mei 2019
Jumlah Perawat :2
Jumlah Pasien :2

NO WAKTU KEGIATAN KETERANGAN


1. 08.00 Operan Menerima pembagian tugas dari
Tn R,Usia 35 Tahun dx .Hepatitis Katim
Keluhan nyeri perut sebelah kanan dengan Tn. R,Usia 35 Tahun dx
skalanyeri 5 (0-10)terasa sesak,perut tambah .Hepatitis
membesar,kedua kaki edema derajat 2+,kesdaran Keluhan nyeri perut sebelah
compos mentis kanan dengan skalanyeri 5 (0-
TD : 100/60 mmHg 10)terasa sesak,perut tambah
N : 100 x/menit membesar,kedua kaki edema
S : 36,6℃ derajat 2+,kesdaran compos
RR : 21 xmenit mentis

Tanda Tanda Vital


08.05 Menerima pembagian tugas yang diberikan oleh TD : 100/60 mmHg
katim untuk memberikan asuhan keperawatan N : 100 x/menit
pada klien Tn.R S : 36,6℃
Rencana keperawatan TN.R dengan diagnosa : RR : 21 xmenit
1. Nyer akut b/d pembengkakan hepar yang
mengalami inflamasi hati. Melaksanakan asuhan
Intervensi : keperawatan yang telah di buat
1. Lakukan pengkajian nyeri oleh katim
2. Observasi TTV 1. Melakukan pengkajian nyeri
3. Ajarkan teknik relaksasi nafas dalam Hasil : klien mengatakan
4. Tingkatkan istirahat nyeri perit kanan skala nyeri
5. Kolaborasi pemebrian analgetik MST 1x20mg 5 (0-10)
(oral) dan ketorolac 3x30mg (IV bolus) 2. Mengobservasi TTV
Hasil : TD: 130/90mmhg
N : 110x/menit
RR : 21 x/menit
3. Mengajarkan teknik
relaksasi nafas dalam
Hasil : klien tampak rileks
setelah melakukan teknik
relaksasi nafas dalam
4. Meninngkatkan istirahat
Hasil : tampak klien tertidur
dengan posisi berbaring
5. Memebrikan analgetik MST
1x20mg (oral) dan ketorolac
3x30mg (IV bolus)
Hasil : klien tampak rileks
dan mengatakan nyerinya
hilang setelah minum obat
dan di suntik

2. 08.30 1. Mual b/d fungsi hati yang menurun Melaksanakan asuhan


akibat virus hepatitis keperawatan yang telah di buat
oleh katim
Intervensi
1. Kaji mual 1. Mengkaji mual
2. Ajarkan teknik relaksasi nafas dalam Hasil : Klien
untuk menghilangkan mual mengatakan mual
3. Berikan air putih hangat sebelu dan tanpa muntah dan
sesudah makan mampu
4. Dorong pola makan dengan porsi menghabiskan
sedikit tapi sering makan 5 sendok
5. Kolaborasi pemberian antiemetic makan
onadancentron 3x4mg (IV bolus ) 2. Mengajarkan teknik
relaksasi nafas dalam
untuk
menghilangkan mual
Hasil :

3. Berikan air putih


hangat sebelu dan
sesudah makan
Hasil : klien tampak
minum air hangat
50cc sebelum dan
sesudah makan.
4. Dorong pola makan
dengan porsi sedikit
tapi sering
Hasil : klien tampak
menghabiskan
makan 5 sendok
makan
5. Kolaborasi
pemberian
antiemetic
onadancentron
3x4mg (IV bolus )
Hasil : klien
mengatakan mual
hilang setelah diberi
c. Kelebihan volume cairan b/d gangguan obat suntik untuk
mekanisme hati karena terinfeksi virus mual
08.40 hepatitis
Intervensi : Melaksanakan asuhan
1. Kaji lokasi dan luas edema keperawatan yang telah di buat
2. Anjurkan klien untuk menampung oleh katim
urin 1. Mengkaji lokasi
3. Anjurkan klien untuk membatasi dan luas edema
minum Hasil : tampak
4. Anjurkan istirahat edema pada
5. Kolaborasi pemberian therapy kedua kaki
antidiuretic spironolactone 100 mg dengan grade 2+
2. Menganjurkan
klien untuk
menampung urin
Hasil : Klien
mengatakan
sudah
menampung urin
pagi hari 1 botol
aqua
(600cc),tampak
urin warna coklat
3. Menganjurkan
klien untuk
membatasi
minum
Hasil : Klien
mengatakan
minum tidak
banyak ½ gelas
sesdah
makan,terpasang
cairan infus RL
500cc/24 jam
4. Menganjurkan
istirahat
Hasil : Klien
tampak istirahat
dalam posisi
terbaring
5. Kolaborasi
pemberian
therapy
antidiuretic
spironolactone
100 mg
Hasil : Klien
tampak
meminum obat
spironolactone
100mg,

Pasien Kelolaan :
1. Tn R,Usia 35 Tahun dx .Hepatitis
2. Tn.S, Usia 65 Tahun dx. Hipertensi gr II

Anda mungkin juga menyukai