Anda di halaman 1dari 57

LAPORAN AKHIR

STASE KEPERAWATAN GERONTIK


PERIODE 19 - 31 MARET 2018

oleh:
Mahasiswa P2N Angkatan XXI
Stase Keperawatan Gerontik

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS JEMBER
JEMBER
2018
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

TIM PENYUSUN
Pembimbing
1. Latifa Aini S.,Skp.,M.Kep.,Sp.Kom NIP. 19710926 200912 2 001
2. Hanny Rasni.,S.Kp.,M.Kep NIP. 19761219 200212 2 003
3. Ns. Tantut Susanto, M.Kep.,Sp.Kep.Kom.,PhD NIP. 19800105 200604 1 004
4. Ns. Kholid Rosyidi MN.,S.Kep.,MNS NRP. 760016843
5. Ns. Rismawan Adi Yunanto, M.Kep NRP. 2921100
Mahasiswa P2N Angkatan XXI
1. Wafi Hidayat, S.Kep NIM 112311101034
2. Dita Oktaviana M., S.Kep NIM 112311101039
3. Fitania Marizka P., S.Kep NIM 112311101064
4. Listya Pratiwi, S.Kep NIM 122311101017
5. Rini Novitasari, S.Kep NIM 122311101040
6. Raditya Putra Y., S.Kep NIM 122311101067
7. Nikmatul Khoiriyah, S.Kep NIM 122311101075
8. Indah Dwi Haryati, S.Kep NIM 132311101005
9. Ahmad Nasrullah, S.Kep NIM 132311101010
10. Kurnia Juliarthi, S.Kep NIM 132311101012
11. M. Fachrillah IA., S.Kep NIM 132311101015
12. Aulia Bella Marinda, S.Kep NIM 132311101030
13. Popi Dyah Ayu PK., S.Kep NIM 132311101035
14. Windi Noviani, S.Kep NIM 132311101036
15. Rizka Agustine W., S.Kep NIM 132311101041
16. Yeni Dwi Aryati, S.Kep NIM 132311101045
17. Saltish Aguinaga, S.Kep NIM 132311101046
18. Sintya Ayu Puspitasari, S.Kep NIM 132311101049
19. Devi Maharani Hapsari, S.Kep NIM 132311101056
20. Siti Nurhasanah, S.Kep NIM 132311101058
21. Bagus Arditya Husadha, S.Kep NIM 132311101060
22. Laili Fajariyatul H., S.Kep NIM 142311101022
23. Yuke Dwi Puspita S., S.Kep NIM 142311101024
24. Nuhita Siti Rohain, S.Kep NIM 142311101042
25. Nifta Rahmawardani, S.Kep NIM 142311101055
26. Fajar Kharisma, S.Kep NIM 142311101060
27. Ika Adelia Susanti, S.Kep NIM 142311101093
28. Dutya Intan Larasati, S.Kep NIM 142311101100
29. Rommiyatun Zaniyah, S.Kep NIM 142311101126
30. Risyda Zakiyah Hanim, S.Kep NIM 142311101134
31. Dinar Izzati SP., S.Kep NIM 142311101142
32. I Komang Arjana, S.Kep NIM 162311101296
33. Umar Faruq, S.Kep NIM 162311101303
34. Feronika Kurniawati, S.Kep NIM 162311101308
35. Raisya Nadirawati, S.Kep NIM 162311101311
36. Sri Wahyuni, S.Kep NIM 162311101314

ii
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

To Make An Elderly Person Happy


Is The Nobles Act A Young Person Can Ever Do

iii
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN AKHIR
STASE KEPERAWATAN GERONTIK ANGKATAN XXI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS
FAKULTAS KEPERAWATAN - UNIVERSITAS JEMBER
Tanggal
Diperiksa dan diajukan oleh PJMK Stase keperawatan Gerontik
Fakultas Keperawatan Universitas Jember

Latifa Aini S., S.Kp., M.Kep., Sp.Kom.


NIP. 19710926 200912 2 001
Disetujui oleh Ketua Program Studi Pendidikan Profesi
Ners Fakultas Keperawatan
Universitas Jember

Ns. Erti I. Dewi, S.Kep., M.Kep., Sp.Kep.J.


NIP. 19811028 200604 2 002
Wakil Dekan I
Fakultas Keperawatan Universitas Jember

Ns. Wantiyah, S.Kep., M.Kep.


NIP. 19810712 200604 2 001
Dekan
Fakultas Keperawatan Universitas Jember

Ns. Lantin Sulistyorini, S.Kep., M.Kes.


NIP. 19780323 200501 2 002

iv
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN AKHIR
STASE KEPERAWATAN GERONTIK ANGKATAN XXI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS
FAKULTAS KEPERAWATAN - UNIVERSITAS JEMBER
Tanggal
Diperiksa dan disetujui oleh PJMK Stase keperawatan Gerontik
Fakultas Keperawatan Universitas Jember

Latifa Aini S., S.Kp., M.Kep., Sp.Kom.


NIP 19710926 200912 2 001
Disetujui oleh Wakil Dekan I
Fakultas Keperawatan Universitas Jember

Ns. Wantiyah, S.Kep., M.Kep.


NIP 19810712 200604 2 001
Dekan
Fakultas Keperawatan Universitas Jember

Ns. Lantin Sulistyorini, S.Kep., M.Kes.


NIP 19780323 200501 2 002

v
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah berjudul “Laporan Akhir Program
Profesi Ners (P2N) Stase Keperawatan Gerontik di UPT PSTW Bondowoso Periode
19-31 Maret 2018” dengan baik dan tepat pada waktunya. Makalah ini disusun untuk
memenuhi tugas stase mata kuliah keperawatan gerontik.
Penyusunan makalah ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu,
penulis menyampaikan terima kasih kepada:
1. Ns. Lantin Sulistyorini., M.Kes selaku Dekan Fakultas Keperawatan
Universitas Jember;
2. Latifa Aini S. M.Kep., Sp.Kom selaku dosen penanggung jawab stase
Keperawatan Gerontik.;
3. Pembimbing (semua dituliskan);
4. Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur;
5. Instansi UPT PSTW Bondowoso;
6. teman-teman yang telah membantu;
7. semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu-persatu.

Penulis juga menerima segala kritik dan saran dari semua pihak demi kesempurnaan
makalah ini. Penulis berharap semoga makalah ini dapat bermanfaat dan menambah
pengetahuan pembaca.

Bondowoso, Maret 2018


Penulis

vi
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ................................................................................................. i
TIM PENYUSUN ..................................................................................................... ii
MOTTO................................................................................................................... iii
LEMBAR PENGESAHAN ...................................................................................... iv
KATA PENGANTAR.......................................................................................................... vi
DAFTAR ISI ...................................................................................................................... vii
DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................................................... x
DAFTAR GAMBAR .......................................................................................................... xv
DAFTAR TABEL .............................................................................................................. xvi
Tabel 2.1 Rerata Usia Lansia di UPT PSTW Bondowoso.........................................4 .......... xvi
DAFTAR DIAGRAM ....................................................................................................... xvii
1.1 Latar Belakang........................................................................................................ 1
1.2 Tujuan .................................................................................................................... 2
1.2.1 Tujuan Umum...................................................................................................... 2
1.2.2 Tujuan Khusus ..................................................................................................... 2
BAB 2. HASIL PENGKAJIAN ............................................................................................ 3
2.1 Karakteristik Lansia ................................................................................................ 3
2.2 Screening Masalah Kesehatan ................................................................................. 7
2.3 Masalah Keperawatan ........................................................................................... 11
BAB 3. TINDAKAN YANG DILAKUKAN...................................................................... 13
3.1 Denah UPT PSTW Bondowoso ............................................................................. 13
3.2 Tindakan yang Dilakukan Berdasarkan Wisma ...................................................... 14
3.2 Tindakan yang Dilakukan Berdasarkan Masalah Keperawatan (NANDA 2015) .... 17
3.2.1 Masalah Keperawatan Aktual............................................................................. 17

vii
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

3.2.2 Masalah Keperawatan Wellness ......................................................................... 18


3.2.3 Masalah Keperawatan Risiko ............................................................................. 18
3.3 Terapi Aktivitas Kelompok (TAK) ........................................................................ 19
BAB 4. PEMBAHASAN ................................................................................................... 20
4.1 Konsep Lanjut Usia (Lansia) ................................................................................. 20
4.1.1 Pengertian Lansia .............................................................................................. 20
4.1.2 Batasan Usia Lansia ........................................................................................... 20
4.1.3 Tugas perkembangan Lansia .............................................................................. 20
4.1.4 Proses Menua .................................................................................................... 21
4.1.5 Perubahan Fisiologis pada Lansia....................................................................... 21
4.2 Definisi Hipertensi ................................................................................................ 21
4.3 Etiologi Hipertensi ................................................................................................ 22
4.3.1 Usia ................................................................................................................... 22
4.3.2 Jenis Kelamin .................................................................................................... 22
4.3.3 Riwayat Keluarga .............................................................................................. 22
4.3.4 Kebiasaan Merokok ........................................................................................... 22
4.3.5 Konsumsi Garam Berlebih ................................................................................. 22
4.3.6 Konsumsi minuman beralkohol .......................................................................... 22
4.3.7 Obesitas ............................................................................................................. 23
4.3.8 Stres .................................................................................................................. 23
4.4 Manifestasi Hipertensi .......................................................................................... 23
4.5 Patofisiologi Hipertensi ......................................................................................... 23
4.6 Penatalaksanaan Hipertensi ................................................................................... 24
4.6.1 Sebelum Terjadinya Hipertensi .......................................................................... 24
4.6.2 Saat Terjadi Hipertensi....................................................................................... 24
4.6.3 Setelah Terjadi Hipertensi .................................................................................. 25
4.7 Komplikasi ........................................................................................................... 25
4.8 Rendam Kaki ........................................................................................................ 25

viii
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

4.8.1 Pengertian Rendam Kaki.................................................................................... 25


4.8.2 Indikasi dan Kontraindikasi Rendam Kaki ......................................................... 25
4.8.3 Teknik Pelaksanaan Terapi Rendam Kaki .......................................................... 26
4.9 Pembahasan Hasil ................................................................................................. 26
BAB 5. PENUTUP ............................................................................................................ 35
5.1 Kesimpulan........................................................................................................... 35
5.2 Saran .................................................................................................................... 36
5.3 Rencana Tindak Lanjut ......................................................................................... 36
DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................................ 37
DAFTAR LAMPIRAN

ix
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 :
Laporan Pertanggungjawaban Kompres Hangat di Wisma Flamboyan UPT PSTW
Bondowoso Tahun 2018 oleh Wafi Hidayat, S.Kep NIM 112311101034

Lampiran 2 :
Laporan Pertanggungjawaban Aromatherapy pada Tn. J dengan Ganguan Pola Tidur
Di Wisma Tulip UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Dita Oktaviana M., S.Kep
NIM 112311101039

Lampiran 3 :
Laporan Pertanggungjawaban Potong Kuku dan Kulit di Wisma Flamboyan UPT
PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Fitania Marizka P., S.Kep NIM 112311101064

Lampiran 4 :
Laporan Pertanggungjawaban Senam Hipertensi di Wisma Flamboyan UPT PSTW
Bondowoso Tahun 2018 oleh Listya Pratiwi, S.Kep NIM 122311101017

Lampiran 5 :
Laporan Pertanggungjawaban Life Review Therapy pada Tn. H dengan Resiko
Kesepian di Wisma Seruni 2 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Rini
Novitasari, S. Kep NIM 122311101040

Lampiran 6 :
Laporan Pertanggungjawaban Balance Excercise pada Tn. W dengan Resiko Jatuh di
Wisma Mawar 1 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Raditya Putra Y., S. Kep
NIM 122311101067

Lampiran 7 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Okupasi: Membuat foto pada Tn. A dengan
Resiko Kesepian di Wisma Melati UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh
Nikmatul Khoiriyah, S. Kep NIM 122311101075

Lampiran 8 :
Laporan Pertanggungjawaban Latihan Keseimbangan pada Tn. S dengan Keletihan di
Wisma Seruni 1 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Indah Dwi Haryati, S.
Kep NIM 132311101005

x
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Lampiran 9 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Dzikir pada Ny. C dengan Nyeri Akut di Wisma
Asoka UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Ahmad Nasrullah, S. Kep NIM
132311101010

Lampiran 10 :
Laporan Pertanggungjawaban Walking Exercise di Wisma Flamboyan UPT PSTW
Bondowoso Tahun 2018 oleh Kurnia Juliarthi, S. Kep NIM 132311101012

Lampiran 11 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Rendam Kaki pada Ny. P dengan Nyeri Akut di
Wisma Mawar 2 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh M. Fachrillah IA., S.Kep
NIM 132311101015

Lampiran 12 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Tebak Gambar pada Ny. J dengan Kerusakan
Memori di Wisma Asoka UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Aulia Bella
Marinda, S. Kep NIM 132311101030

Lampiran 13 :
Laporan Pertanggungjawaban Art Therapy pada Tn. H dengan Keputusasan di Wisma
Seruni 2 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Popi Dyah Ayu PK., S. Kep NIM
132311101035

Lampiran 14 :
Laporan Pertanggungjawaban Modifikasi Lingkungan di Wisma Flamboyan UPT
PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Windi Noviani, S. Kep NIM 132311101036

Lampiran 15 :
Laporan Pertanggungjawaban Perawatan dan Memotong Kuku pada Tn. T dengan
Defisit Perawatan Diri: Mandi di Wisma Seruni 2 UPT PSTW Bondowoso Tahun
2018 oleh Rizka Agustine W., S. Kep NIM 132311101041

Lampiran 16 :
Laporan Pertanggungjawaban Manajemen Kemarahan pada Ny. S dengan Resiko
Perilaku Kekerasaan di Wisma Mawar 2 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh
Yeni Dwi Aryati, S. Kep NIM 132311101045

xi
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Lampiran 17 :
Laporan Pertanggungjawaban TAK Sosialisasi pada Tn. S dengan Isolasi Sosial di
Wisma Dahlia UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Saltish Aguinaga, S. Kep
NIM 132311101046

Lampiran 18 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Menyambungkan Gambar pada Ny. E dengan
Kerusakan Memori di Wisma Asoka UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh
Sintya Ayu Puspitasari, S. Kep NIM 132311101049

Lampiran 19 :
Laporan Pertanggungjawaban Pijat Aromaterapi di Wisma Flamboyan UPT PSTW
Bondowoso Tahun 2018 oleh Devi Maharani H., S. Kep NIM 132311101056

Lampiran 20 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Kognitif pada Ny. S dengan Distres Spiritual di
Wisma Anggrek UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Siti Nurhasanah, S. Kep
NIM 132311101058

Lampiran 21 :
Laporan Pertanggungjawaban Slow Stroke Back Massage pada Ny. S dengan Nyeri
Akut di Wisma Edelweis UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Bagus Arditya
H., S. Kep NIM 132311101060

Lampiran 22 :
Laporan Pertanggungjawaban Massage Aromatherapy pada Ny. K dengan Nyeri
Akut di Wisma Asoka UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Laili Fajariyatul H.,
S. Kep NIM 142311101022

Lampiran 23 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Berkumur Air Garam pada Tn. K dengan
Kerusakan Gigi di Wisma Tulip UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Yuke Dwi
Puspita S., S. Kep NIM 142311101024

Lampiran 24 :
Laporan Pertanggungjawaban Walking Excercise pada Tn. P dengan Resiko Jatuh di
Wisma Tulip UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Nuhita Siti R., S. Kep NIM
142311101042

xii
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Lampiran 25 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Stimulasi: Persepsi di Wisma Flamboyan UPT
PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Nifta Rahmawardani, S. Kep NIM
142311101055

Lampiran 26 :
Laporan Pertanggungjawaban Manajemen Lingkungan pada Tn. S dengan Gangguan
Pola Tidur di Wisma Dahlia UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Fajar
Kharisma., S. Kep NIM 142311101060

Lampiran 27 :
Laporan Pertanggungjawaban TAK Sosialisasi: Perkenalan pada Tn. K dengan Isolasi
Sosial di Wisma Dahlia UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Ika Adelia
Susanti., S. Kep NIM 142311101093

Lampiran 28 :
Laporan Pertanggungjawaban Perawatan Oral Hygine pada Tn. A dengan Kerusakan
Gigi di Wisma Mawar 1 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Dutya Intan
Larasati., S. Kep NIM 142311101100

Lampiran 29 :
Laporan Pertanggungjawaban Acupressure pada Ny. Y dengan Gangguan Pola Tidur
di Wisma Anggrek UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Rommiyatun Zainiyah,
S. Kep NIM 142311101126

Lampiran 30 :
Laporan Pertanggungjawaban Personal Hygine pada Ny. S dengan Defisit Perawatan
Diri: Mandi di Wisma Edelweis UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Risyda
Zakiyah H., S. Kep NIM 142311101134

Lampiran 31 :
Laporan Pertanggungjawaban Perawatan Diri Berpakaian pada Tn. A dengan Defisit
Perawatan Diri: Berpakaian di Wisma Mawar 1 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018
oleh Dinar Izzati SP., S. Kep NIM 142311101142

xiii
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Lampiran 32 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Keseimbangan pada Tn. S dengan Resiko Jatuh
di Wisma Seruni 1 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh I Komang Arjana., S.
Kep NIM 162311101296

Lampiran 33 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Kognitif: Musik dan Tebak Gambar pada Tn. A
dengan Demensia di Wisma Melati UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Umar
Faruq, S. Kep NIM 162311101303

Lampiran 34 :
Laporan Pertanggungjawaban Peningkatan Latihan (Peregangan) pada Tn. U dengan
Kesiapan Meningkatkan Perawatan Diri di Wisma Seruni 2 UPT PSTW Bondowoso
Tahun 2018 oleh Feronika Kurniawati, S. Kep NIM 162311101308

Lampiran 35 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Orientasi Realita pada Tn. MA. dengan
Sindrom Stres Akibat Perpindahan di Wisma Edelweis UPT PSTW Bondowoso
Tahun 2018 oleh Raisya Nadirawati, S. Kep NIM 16231101311

Lampiran 36 :
Laporan Pertanggungjawaban Terapi Keseimbangan pada Ny. R dengan Resiko Jatuh
di Wisma Seruni 1 UPT PSTW Bondowoso Tahun 2018 oleh Sri Wahyuni, S. Kep
162311101314

xiv
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

DAFTAR GAMBAR
Gambar 3.1 Denah UPT PSTW...............................................................................15
Gambar 4.1 Tingkatan Hipertensi............................................................................26

xv
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Rerata Usia Lansia di UPT PSTW Bondowoso.........................................4


Tabel 2.2. Rerata Lama Tinggal Lansia di UPT PSTW Bondowoso.........................4
Tabel 3.1 Tindakan yang Dilakukan Mahasiswa Berdasarkan Kelompok Wisma...16

xvi
Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

DAFTAR DIAGRAM
Diagram 2.1. Jumlah Lansia yang Bisa Dikaji Per Wisma...........................................3
Diagram 2.2 Data Karakteristik Jenis Kelamin......................................... ...................5
Diagram 2.3 Data Karakteristik Agama......................................... ..............................5
Diagram 2.4 Data Karakteristik Suku......................................... .................................6
Diagram 2.5 Data Karakteristik Pendidikan Terakhir......................................... .........6
Diagram 2.6 Jumlah Angka Kejadian Hipertensi DI UPT Bondowoso........................7

Diagram 2.7 Data Karakteristik Tingkat Kemandirian......................................... ........8


Diagram 2.8 Data Karakteristik Tingkat Kognitif......................................... ...............8
Diagram 2.9 Data Karakteristik Status Mental......................................... ....................9

Diagram 2.10 Data Karakteristik Status Depresi......................................... .................9

Diagram 2.11 Data Karakteristik Tingkat Demensia......................................... ........10

Diagram 2.12 Data Karakteristik Tingkat Nyeri....................................... .................10

Diagram 2.13 Jumlah Angka Kejadian Risiko Jatuh......................................... .........11

xvii
1

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Lanjut Usia (Lansia) merupakan seseorang yang berusia lebih dari 60 tahun
dimana terjadi penurunan fungsi fisiologi, kognitif dan motorik (Kemenkes RI,
2016). Masa lansia merupakan masa hidup manusia yang terakhir, dimana pada masa
ini seseorang mengalami kemunduran fisik, mental dan sosial sedikit demi sedikit
sehingga tidak dapat melakukan tugas sehari-hari lagi. Tahap ini terjadi proses
menurunnya kemampuan untuk memperbaiki diri dan mempertahankan fungsi
normal (Nugroho, 2000). Menurut Maryam (2008) Lanjut usia (lansia) adalah fase
dimana seseorang yang telah mengalami tahap akhir perkembangan dari daur
kehidupan manusia. Semua orang akan mengalami proses menjadi tua.
Penuaan dihubungkan dengan perubahan degeneratif pada kulit, otot, tulang,
jantung, pembuluh darah, paru-paru, saraf dan jaringan tubuh lainya. Komposisi
penduduk tua bertambah dengan pesat baik di negara maju maupun negara
berkembang, hal ini disebabkan oleh penurunan angka fertilitas (kelahiran) dan
mortalitas (kematian), serta peningkatan angka harapan hidup (life expectancy), yang
mengubah struktur penduduk secara keseluruhan (Kemenkes RI, 2017). Proses
terjadinya penuaan penduduk dipengaruhi oleh beberapa faktor, misalnya:
peningkatan gizi, sanitasi, pelayanan kesehatan, hingga kemajuan tingkat pendidikan
dan sosial ekonomi yang semakin baik.
Menurut data dari Departement of Economic and Social Affairs, World
Population Prospects (2017) dalam Kemenkes RI (2017) bahwa jumlah lansia di
dunia setiap tahunnya mengalami peningkatan yaitu pada tahun 2015 lansia
berjumlah 12,3% dari seluruh penduduk dunia dan diperkirakan akan meningkat
menjadi 16,4% dari seluruh penduduk dunia pada tahun 2030. Data proyeksi
penduduk Kemenkes RI (2017), jumlah lansia di Indonesia pada tahun 2017
sebanyak 23,66 juta jiwa (9,03%) dari seluruh masyarakat Indonesia. Sedangkan di
Jawa Timur jumlah lansia mengalami peningkatan menjadi 12,25% dari seluruh
jumlah penduduk di Jawa Timur (Pusdatin Kemenkes RI, 2015). Jumlah lansia yang
mengalami peningkatan berpengaruh dengan jumlah penyakit degeneratif yang
semakin meningkat. Salah satu masalah kesehatan berupa penyakit degeneratif adalah
hipertensi.
Hipertensi merupakan kondisi dimana tekanan darah mengalami peningkatan
yang abnormal (Corwin,2009). Peningkatan tersebut dipengaruhi oleh kecepatan
denyut jantung, volume sekuncup dan TPR. Peningkatan salah satu dari ketiga bagian
tersebut maka akan menyebabkan hipertensi. Dengan bertambahnya usia dan
penurunan kondisi fisik lansia mempengaruhi terjadinya hipertensi. Hipertensi
menduduki urutan pertama dengan jumlah prevalensi sebanyak 45,9 % pada rentang
2

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

usia 55-64 tahun, sebanyak 57,6 % pada rentang usia 65-74 tahun dan sebanyak
63,8 % pada usia lebih dari 75 tahun (Kemenkes RI, 2016).

1.2 Tujuan

1.2.1 Tujuan Umum


Setelah dilakukan asuhan keperawatan pada lansia dengan hipertensi,
diharapkan lansia akan mengalami penurunan tekanan darah sehingga hipertensi
terkontrol.

1.2.2 Tujuan Khusus


a. Klien dapat melakukan upaya pencegahan hipertensi melalui
aktivitas fisik, manajemen nutrisi, dan terapi komplementer (rendam
kaki dengan air hangat)
b. Klien dapat melakukan upaya pengendalian hipertensi secara non-
farmakologi
3

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

BAB 2. HASIL PENGKAJIAN


Program Profesi Ners angkatan XXI melakukan pengkajian pada kelompok
lansia di UPT PSTW Bondowoso. Pengkajian dimulai pada tanggal 19 – 20 Maret
2018 yakni dilakukan selama 2 hari. Pengambilan data yang dilakukan di UPT PSTW
Bondowoso menggunakan format meliputi; pengkajian individu, 11 pola Gordon,
Pengkajian Indeks KATZ, Pengkajian Aktivitas Kehidupan Sehari – hari Instrumenal
Lansia, Pengkajian SPMSQ, Pengkajian MMSE, Pengkajian APGAR Keluarga,
Pengkajian Beck’s Scale, Pengkajian Mini-Cog, Kuesioner DSES (Daily Spiritual
Experience Scale), Kuesioner Pengukuran Efikasi Diri, Kuesioner Stres atau
Depression Anxiety Stress Scale (DASS 42), Kuesioner Depression Anxiety Stress
Scale (DASS 14), Skala Pengukuran Nyeri Numeric Rating Scale (NRS), dan Morse
Fall Scale. Data yang diperoleh dari hasil pengkajian mahasiswa sejumlah 36
mahasiswa terlampir sebagai berikut:

2.1 Karakteristik Lansia


a. Jumlah Lansia

JUMLAH LANSIA YANG BISA


DIKAJI PER WISMA
15
10
14
5 8
6 5 4 6 4 6 5 4 2
0

Diagram 2.1. Jumlah Lansia yang Bisa Dikaji Per Wisma

Jumlah lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werdha Bondowoso sejumlah


71 Lansia, data yang bisa dikaji sejumlah 64 lansia dan tersebar di wisma yang
tersedia yaitu 14 orang di wisma Flamboyan, 6 orang di wisma Tulip, 5 orang di
wisma Dahlia, 4 orang di wisma Anggrek, 6 lansia di wisma Melati, 4 orang di wisma
Asoka, 6 orang di wisma Seruni 1, 8 oranga di wisma Seruni 2, 5 orang diwisma
Edelweiss, 4 orang di wisma Mawar 1, 2 orang di wisma Mawar 2.
4

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

b. Usia

Tabel 2.1 Rerata Usia Lansia di UPT PSTW Bondowoso Maret 2018 (n=63)

Minimal-
Variabel Mean Median
Maksimal
Usia
71,86 70,00 51-100
(tahun)
Sumber : Maret 2018

Usia rata-rata lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso yaitu
71, 86 tahun dengan usia minimal 51 tahun dan usia maksimal 100 tahun.

c. Lama Tinggal

Tabel 2.2. Rerata Lama Tinggal Lansia di UPT PSTW Bondowoso Maret 2018
(n=63)

Minimal-
Variabel Mean Median
Maksimal
Lama Tinggal
3,70 2,50 1-30
(tahun)
Sumber : Maret 2018

Lama tinggal rata-rata lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda


Bondowoso yaitu 3,7 tahun dengan lama tinggal minimal 1 tahun dan maksimal 30
tahun.
5

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

d. Jenis Kelamin

JENIS KELAMIN
0%
Perempuan
41%
Laki-laki
59%

Diagram 2.2 Data Karakteristik Jenis Kelamin

Jenis kelamin lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso


terdiri dari 41% Perempuan dan 59% Laki-laki.

e. Agama

AGAMA
Hindu Kong Hu Cu
Kristen 1,6% 1,6%
14%

Islam
82,8%

Diagram 2.3 Data Karakteristik Agama

Agama mayoritas lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso


adalah Islam 82,8%, dan sebagian kecil lainnya adalah agama kristen 14%, Hindu
1,6%, dan Kong Hu Cu 1,6%.
6

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

f. Suku

Lain-lain SUKU
9,4%
Madura
21,9%
0%
Jawa
68,8%

Diagram 2.4 Data Karakteristik Suku

Suku mayoritas lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso


adalah suku jawa 68,8%, suku madura 21,9% dan lain-lain 9,4%.

g. Pendidikan Terakhir

PENDIDIKAN TERAKHIR
25
20
15
24
10 16 13
5 8
3
0
Tidak SD SMP SMA S1/D3
Sekolah

Diagram 2.5 Data Karakteristik Pendidikan Terakhir

Pendidikan mayoritas lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda


Bondowoso adalah SD 24 orang, sedangkan yang lainnya tidak sekolah 16 orang,
SMP 8 orang, SMA 13 orang, dan S1/D3 3 orang.
7

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

2.2 Screening Masalah Kesehatan


a. Masalah Tekanan Darah

HIPERTENSI
Tidak Hipertensi
(22) 0% Hipertensi (26 )
34% 41%
Pra Hipertensi
(16)
25%

Hipertensi Pra Hipertensi Tidak Hipertensi

Diagram 2.6 Jumlah Angka Kejadian Hipertensi di UPT PSTW Bondowoso

Lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso 41% mengalami


hipertensi, 25% mengalami pra hipertensi, dan 34% lainnya tidak mengalami
hipertensi.

b. Tingkat Kemandirian

1 2 3 4
6% 2% 2%

90%

Diagram 2.7 Data Karakteristik Tingkat Kemandirian


8

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Sebanyak 90% lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso


memiliki kemandirian enam fungsi (makan, kontinen, toileting, berpakaian, mandi,
berpindah), 6% memiliki kemandirian kecuali satu fungsi, 2% memiliki kemandirian
kecuali saat mandi dan satu fungsi, 2% memiliki kemandirian kecuali mandi,
berpakaian, toileting, dan satu fungsi.

c. Tingkat Kognitif

TINGKAT KOGNITIF
30
20
29
10 20
11
4
0
Fungsi Kerusakan Kerusakan Kerusakan
intelektual intelektual intelektual intelektual
utuh ringan sedang berat

Diagram 2.8 Data Karakteristik Tingkat Kognitif

Sebanyak 29 lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso


memiliki fungsi intelektual utuh, 20 lansia mengalami kerusakan intelektual ringan,
11 lansia mengalami kerusakan intelektual sedang, dan 4 lainnya mengalami
kerusakan inelektual berat.
d. Status Mental
9

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

STATUS MENTAL

40

30

20 35

10 13 16

0
Kerusakan Kerusakan Fungsi mental
mental berat mental ringan baik

Diagram 2.9 Data Karakteristik Status Mental

Sebanyak 13 lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso


mengalami kerusakan mental berat, 16 lansia mengalami kerusakan mental ringan,
dan 35 lansia mengalami fungsi metal baik.

e. Status Depresi

STATUS DEPRESI
40
20 21 21 16 6
0
Depresi Depresi Depresi Depresi
tidak ada ringan sedang berat

Diagram 2.10 Data Karakteristik Status Depresi

Sebanyak 21 di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso mengalami


depresi ringan, 16 lansia mengalami depresi sedang, 6 lansia mengalami depresi
berat, dan 21 lainnya tidak mengalami depresi.
10

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

f. Tingkat Demensia

TINGKAT DEMENSIA

40
20 40
19
5
0
Tidak Demensia Tidak
terkaji demensia

Diagram 2.11 Data Karakteristik Tingkat Demensia

Sebanyak 19 di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso mengalami


demensia, 40 lansia tidak mengalami demensia, dan 5 lainnya tidak terkaji.

g. Tingkat Nyeri

TINGKAT NYERI

30
20
27 25
10 11
1
0
Tidak ada Nyeri ringan Nyeri sedang Nyeri berat
nyeri

Diagram 2.12 Data Karakteristik Tingkat Nyeri

Sebanyak 25 di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso mengalami


nyeri ringan, 11 lansia mengalami nyeri sedang, 1 lansia mengalami nyeri berat, dan
27 lainnya tidak mengalami nyeri.
11

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

h. Risiko Jatuh
RISIKO JATUH

30
25
20
15 26 25
10
13
5
0
Tidak ada Risiko jatuh Risiko jatuh
risiko jatuh rendah tinggi

Diagram 2.12 Jumlah Angka Kejadian Risiko Jatuh

Sebanyak 25 di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso memiliki


risiko jatuh rendah, 13 lansia memiliki risiko jatuh tinggi, dan 26 lainnya tidak
memiliki risiko jatuh.

2.3 Masalah Keperawatan


a. Masalah Keperawatan Aktual
Diagnosa Keperawatan Frekuensi (%)
Harga Diri Rendah Kronis (00119) 1 1,96
Hambatan Pemeliharaan Lingkungan (00132) 1 1,96
Gangguan rasa nyaman (00214) 2 3,92
Gangguan Rasa nyaman: sosial (00214) 1 1,96
Nyeri Akut (00132) 12 23,53
Isolasi sosial (00053) 3 5,88
Diagnosa Keperawatan Frekuensi (%)
Hambatan mobilitas fisik (00085) 1 1,96
Kerusakan Memori (00131) 3 5,88
Kerusakan integritas kulit (00047) 2 3,92
Hambatan Interaksi sosial (00052) 1 1,96
Defisit perawatan diri : Mandi (00108) 7 13,73
12

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Defisit perawatan diri : Berpakaian (00109) 1 1,96


Kerusakan gigi (00048) 2 3,92
Gangguan pola tidur (000198) 3 5,88
Ketidakefektifan Bersihan jalan nafas (00031) 1 1,96
Distress spiritual (00066) 1 1,96
Demensia (00521) 1 1,96
Keletihan (00093) 1 1,96
Keputusasaan (00124) 1 1,96
Hambatan religiusitas (00170) 2 3,92
Hambatan komunikasi verbal (00051) 2 3,92
Pengabaian Diri (000193) 1 1,96
Sindrom stres akibat perpindahan (002534) 1 1,96
Jumlah 51 100,0
Sumber : Maret 2018
b. Masalah Keperawatan Risiko

Diagnosa Keperawatan Frekuensi (%)


Risiko Jatuh (00155) 11 61,1
Risiko kesepian (00054) 5 27,78
Perilaku kesehatan cenderung berisiko (00188) 1 5,56
Diagnosa Keperawatan Frekuensi (%)
Risiko Perilaku Kekerasan Terhadap Orang Lain (00138) 1 5,56
Jumlah 18 100,0
Sumber : Maret 2018

c. Masalah Keperawatan Wellness

Diagnosa Keperawatan Frekuensi (%)


Kesiapan meningkatkan perawatan diri (000182) 1 50
Kesiapan meningkatkan religiusitas (00171) 1 50
Jumlah 2 100,0
Sumber : Maret 2018
13

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

BAB 3. TINDAKAN YANG DILAKUKAN

3.1 Denah UPT PSTW Bondowoso

POS Taman Tempat


TULIP wc Jemuran
MELATI wc wc I
S
O
Jl. Ki Ronggo No. 33 Parkir TAMAN
DAHLIA L
area A
S
TAMAN
FLAMBOYAN I
ANGGREK
MUSHOL
AH

DAPUR

T
a MES
Kebun m
a
SM WC
n ASOKA
MES kebun
Parkir wc
area
n Tempat
K MES kebun Jemuran
M

E A SM WC
SEKRETA
N
B U
RIAT AULA K T
U S A
M SERUNI
A
N 1
WC TAMAN N

U SERUNI
EDELWEIS
wc MES 2
B T
MAWAR
T. Jemuran

S
14

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

3.2 Tindakan yang Dilakukan Berdasarkan Wisma


Tabel 3.1 Tindakan yang Dilakukan Mahasiswa Berdasarkan Kelompok Wisma

Wisma Nama dan NIM Nama Masalah Keperawatan Implementasi


Klien Utama Keperawatan
Flamboyan 1. Nifta Ny. St Harga Diri Rendah Kronis Memberikan terapi
Rahmawardani, stimulasi: Persepsi
S.Kep/NIM Ny. K Hambatan Pemeliharaan Memberantas kutu busuk
1423111010 Lingkungan
2. Listya Pratiwi, Ny. E Gangguan rasa nyaman Memberikan perawatan
S.Kep/NIM luka
1223111010 Ny. M Nyeri Akut Melakukan Senam
Hipertensi
3. Kurnia Juliarthi, Ny. S Risiko Jatuh Melakukan Walking
S.Kep/ NIM Exercise
132311101012 Tn.S Hambatan mobilitas fisik Melakukan Range of
Motion
4. Devi Maharani H., Tn S1 Nyeri Akut Memberikan Pijat
S.Kep/NIM aromaterapi
132311101056 Tn. R Kerusakan integritas kulit Melakukan Personal
Hygiene
5. Fitania Marizka P., Ny. A Hambatan Interaksi social Melakukan Terapi
S.Kep/NIM okupasi
1123111010 Ny. Y Defisit perawatan diri Memotong kuku
6. Windi Noviani, Ny. Ak Risiko Jatuh Memodifikasi
S.Kep/NIM lingkungan
132311101036 Ny. SA Nyeri akut Memberikan Pijat
punggung
7. Wafi Hidayat, Tn. J Nyeri Akut Memberikan Kompres
S.Kep/NIM hangat
1123111010 Tn. M Nyeri akut Memberikan Kompres
hangat
Tulip 1. Nuhita Siti Rohmin, Tn. P Risiko jatuh Walking excercise
S. Kep/ NIM Tn. M. A Isolasi sosial TAK perkenalan dengan
142311101042 mahasiswa, teman
sekamar dan teman
wisma lainnya secara
bertahap
2. Yuke Dwi Pusita Tn.K Kerusakan gigi Terapi berkumur air
sandrasari, S.kep NIM garam untuk kesehatan
142311101024 gigi dan mulut pasca
gosok gigi
Tn.W Risiko kesepian Terapi writing
3. Dita oktaviana Tn. J Gangguan pola tidur Aromatherapy
Mentar, S. Kep/ NIM Tn. J Kerusakan integritas kulit Perawatan kuku
112311101039
Dahlia Saltish Aguinaga, Tn. P Defisit Perawatan Diri: Menyiapkan klien untuk
S.Kep./NIM Mandi mandi
132311101046 Tn. S IsolasiSosial TAK Sosialisasi
15

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Wisma Nama dan NIM Nama Masalah Keperawatan Implementasi


Klien Utama Keperawatan
Fajar Kharisma, Tn. S Gangguan Pola Tidur Manajemen lingkungan
S.Kep./NIM Tn. R Risiko Kesepian TAK Sosialisasi
142311101060
Ika Adelia Susanti, Tn. K Isolasi Sosial TAK Sosialisasi (Terapi
S.Kep./NIM Berkenalan)
142311101093 Tn. S Risiko Kesepian Reminiscence therapy
(Terapi memori)
Anggrek 1. Rommiyatun Ny. Y Gangguan pola tidur Acupressure
Zainiyah, Ny. M Bersihan jalan nafas Batuk efektif
S.Kep/NIM
142311101126
2. Siti Nurhasanah, Ny. S Distress spiritual Terapi kognitif
S.Kep/NIM Ny. S Risiko jatuh Manajemen lingkungan
132311101058

Melati Nikmatul Khoiriyah, Tn. M Gg. Rasa nyaman: sosial Terapi okupasi
S.kep/ NIM Tn.A Risiko Kesepian Terapi okupasi:membuat
122311101075 bingkai foto)

Umar Faruq, S.Kep/ Tn. A Demensia therapi kognitif ; musik


NIM 162311101303 dan dan tebak gambar
Tn.S Kerusakan Memori Terapi tebak gambar
Laili Fajariyatul H, Ny.K Nyeri akut Masase aromatherapy
S.Kep/ NIM Ny.S Risiko jatuh Walking excercise
142311101022
Asoka 1. Aulia Bella Ny. J Kerusakan Memori Terapi tebak gambar
M.,S.Kep/NIM Ny. M Defisit perawatan diri: Personal Hygine
132311101030 mandi
2. Ahmad Nasrullah, Ny. C Nyeri akut Terapi dzikir
S.Kep/NIM Ny. S Defisit perawatan diri: Personal Hygine
132311101010 mandi
3. Sintya Ayu Ny. E Kerusakan Memori Terapi menyambungkan
P.,S.Kep gambar
Ny. S Risiko jatuh Terapi Walking Exercise
Seruni 1 1. Indah Dwi Haryati, Tn. S Risiko Jatuh Senam Tai Chi
S. Kep/NIM Tn. S Keletihan Latihan Keseimbangan
132311101005
2. I Komang Arjana, Tn. S Risiko Jatuh Terapi Keseimbangan
S. Kep/ NIM Tn. B Perilaku kesehatan Pendidikan kesehatan
162311101296 cenderung berisiko berhenti merokok
3. Sri Wahyuni, S. Ny. R Risiko Jatuh Terapi Keseimbangan
Kep/ NIM Tn. N Risiko Jatuh Terapi Keseimbangan
162311101314
Seruni 2 1.Rini Novitasari, S. Tn. H Risiko Kesepian Life review therapy
Kep / NIM Tn. S Gangguan rasa nyaman Rendam air hangat
122311101040
16

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Wisma Nama dan NIM Nama Masalah Keperawatan Implementasi


Klien Utama Keperawatan
2.Popi Dyah, S. Kep / Tn. H Keputusasaan Art therapy
NIM 132311101035 Tn. K Nyeri akut Kompres air hangat
3.Rizka Agustine W / Tn. T Defisit perawatan Perawatan kuku dan
NIM 132311101041 diri:Mandi memotong kuku
Tn. N Nyeri akut Kompres air hangat
4.Feronika Kurniawati, Tn. U Kesiapan meningkatkan Peningkatan lathan
S. Kep / NIM perawatan diri (peregangan)
162311101308 Tn. M Kesiapan meningkatkan Peningkatan ritual
religiositas keagamaan
Edelweis Risyda Zakiyah H, Ny.S Defisit perawatan Diri: Keramas, potong kuku,
S.Kep/ NIM mandi membersihkan kutu
142311101134 dengan peditox ,
menyisir rambut,
memodifikasi
lingkungan
Ny.B Hambatan komunikasi Latihan keseimbangan
verbal
Bagus Arditya H, Ny.S Nyeri akut Slow stroke back
S.Kep/ NIM massage
132311101060 Ny.S Defisit perawatan diri: Mengajarkan cara mandi
mandi
Raisya Nadirawati, Ny.S Hambatan religiusitas Terapi ibadah
S.Kep/ NIM Ny.Y Sindrom stres akibat Terapi orientasi realita
162311101311 perpindahan
S.Kep/ NIM Ny.Y Sindrom stres akibat Terapi orientasi realita
162311101311 perpindahan
Mawar 1 Dutya Intan Larasati, Tn.A Kerusakan Gigi Perawatan oral Hygine
S.Kep/NIM TnA Nyeri Akut Back Massage
142311101100
Raditya Putra Yuwana, Tn.W Risiko Jatuh Balance excercise
S.Kep/NIM Tn.S Hambatan religiusitas Terapi dzikir/ beribadah
122311101067
Dinar Izzati S PI, Tn.A Defisit perawatan diri: Perawatan diri
S.Kep/ NIM berpakaian berpakaian
142311101142 Tn.J Hambatan komunikasi Terapi wicara
verbal
Mawar 2 1. Yeni Dwi Aryati, Ny. S Risiko Perilaku Kekerasan Manajemen Kemarahan
S.Kep / NIM Terhadap Orang Lain dengan metode menulis
132311101045 buku harian
Ny. M Risiko Jatuh Walking Exercise
2. M. Fachrillah Ny. P Nyeri Akut Terapi Rendam Kaki
Iskandar Arifin, Ny.R Pengabaian Diri Personal Hygiene Mandi
S.Kep/ NIM
132311101015
17

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

3.2 Tindakan yang Dilakukan Berdasarkan Masalah Keperawatan (NANDA


2015)

3.2.1 Masalah Keperawatan Aktual


No Masalah Keperawatan Tindakan Keperawatan
1. Harga Diri Rendah Kronis (00119) Memberikan terapi stimulasi: Persepsi
2. Hambatan Pemeliharaan Memberantas kutu busuk
Lingkungan (00132)

3. Gangguan rasa nyaman (00214) 1. Memberikan perawatan luka


2. Rendam air hangat
4. Gangguan Rasa nyaman: sosial Terapi okupasi
(00214)
5. Nyeri Akut (00132) 1. Melakukan Senam Hipertensi
2. Memberikan Pijat punggung
3. Memberikan Kompres hangat
4. Memberikan Pijat aromaterapi
5. Terapi dzikir
6. Back Massage
7. Terapi Rendam Kaki
8. Slow stroke back massage
6. Isolasi sosial (00053) 1. TAK perkenalan dengan mahasiswa, teman sekamar
dan teman wisma lainnya secara bertahap
2. TAK Sosialisasi
7. Hambatan mobilitas fisik (00085) Melakukan Range of Motion
8. Kerusakan Memori (00131) 1. Terapi tebak gambar
2. Terapi menyambungkan gambar
9. Kerusakan integritas kulit (00047) 1. Melakukan Personal Hygiene
2. Perawatan kuku
10. Hambatan Interaksi sosial (00052) Melakukan Terapi okupasi
11. Defisit perawatan diri : Mandi 1. Memotong kuku
(00108) 2. Menyiapkan klien untuk mandi
3. Perawatan kuku dan memotong kuku
4. Keramas, potong kuku, membersihkan kutu dengan
peditox , menyisir rambut, memodifikasi
lingkungan
12. Defisit perawatan diri : Berpakaian Perawatan diri berpakaian
(00109)
13. Kerusakan gigi (00048) 1. Terapi berkumur air garam untuk kesehatan gigi dan
mulut pasca gosok gigi
2. Perawatan oral Hygine
14. Gangguan pola tidur (000198) Aromatherapy
Manajemen lingkungan
Acupressure
15. Ketidakefektifan Bersihan jalan Batuk efektif
nafas (00031)
18

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

No Masalah Keperawatan Tindakan Keperawatan


16. Distress spiritual (00066) Terapi kognitif
17. Demensia (00521) therapi kognitif ; musik dan dan tebak gambar
18. Keletihan (00093) Latihan Keseimbangan
19. Keputusasaan (00124) Art therapy
20. Hambatan religiusitas (00170) Terapi dzikir/ beribadah
21. Hambatan komunikasi verbal 1. Terapi wicara
(00051) 2. Latihan keseimbangan
22. Pengabaian Diri (000193) Personal Hygiene Mandi
23. Sindrom stres akibat perpindahan Terapi orientasi realita
(002534)

3.2.2 Masalah Keperawatan Wellness


No Diagnosa Keperawatan Tindakan Keperawatan
1. Kesiapan meningkatkan perawatan diri (000182) Peningkatan lathan (peregangan)
2. Kesiapan meningkatkan religiusitas (00171) Peningkatan ritual keagamaan

3.2.3 Masalah Keperawatan Risiko


No Diagnosa Keperawatan Tindakan Keperawatan
1. Risiko Jatuh (00155) 1. Melakukan Walking Exercise
2. Memodifikasi lingkungan
3. Balance excercise
4. Senam Tai Chi
5. Terapi Keseimbangan
2. Risiko kesepian (00054) 1. Terapi writing
2. TAK Sosialisasi
3. Reminiscence therapy (Terapi memori)
4. Life review therapy
5. Terapi okupasi:membuat bingkai foto)
3. Perilaku kesehatan cenderung Pendidikan kesehatan berhenti merokok
berisiko (00188)
4. Risiko Perilaku Kekerasan Manajemen Kemarahan dengan metode menulis
Terhadap Orang Lain (00138) buku harian
19

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

3.3 Terapi Aktivitas Kelompok (TAK)


NO TERAPI NO TERAPI
1 Terapi Bersih-Bersih Dan Merapikan 25 Kognitif Bahasa Inggris
Kamar
2 Terapi Menyanyi Lagu 26 Relaksasi Nafas Dalam
3 Terapi Bersyukur (Doa) Sebelum Dan 27 Senam Wajah
Sesudah Makan
4 Terapi Peregangan Otot Setelah Bangun 28 Guided Imagery
Tidur
5 Terapi Kognitif Main Bola Dan Tebak 29 Terapi Menggambar
Gambar
6 Terapi Senam Otak 30 Terapi Orientasi Tempat Dan Orang
7 Terapi ROM Aktif 31 Terapi Pijat Together
8 Tetapi Cuci Tangan 32 Terapi Sholat
9 Terapi Tawa 33 Berkebun
10 Terapi Okupasi (Kreatifitas Origami) 34 Makan Bersama Teman Wisma
11 Terapi Okupasi (Menghias Kamar) 35 Terapi Kognitif (TTS)
12 Terapi Okupasi ( Menghias Foto 36 Terapi Orientasi Realitas
Kenangan)
13 Walking Exercise 37 Terapi Kerohanian/ Spiritual Therapy
14 Pijat SSBM 38 Terapi Kognitif (Cerdas Cermat)
15 Terapi Berhias 39 Terapi Okupasi (Menjahit)
16 Basmi Kutubusuk 40 Terapi Musik (Gitar)
17 Terapi Life Review 41 TAK Perkenalan Dan Menunjukkan
Bakat
18 Terapi Jalan Anti Rematik 42 Senam Hipertensi
19 Terapi Sensori 43 Terapi Okupasi (Kerjaninan Dari
Sedotan)
20 Terapi Pijat EFT 44 Terapi Tebak Lagu
21 Senam Kaki Diabetikum 45 Terapi Keseimbangan
22 Terapi Sosialisasi : Mengenalkan 46 Senam Lansia
Sahabat
23 Terapi Bermain Kartu : Domino 47 Terapi Kognitif (Puzzle)
24 Terapi Menyambung Gambar 48 Terapi Menari
20

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

BAB 4. PEMBAHASAN

4.1 Konsep Lanjut Usia (Lansia)

4.1.1 Pengertian Lansia


Lanjut usia merupakan tahap akhir hidup manusia yang ditandai dengan
seseorang mengalami kemunduran fisik, mental dan sosial secara bertahap (Potter dan
Perry, 2005; Azizah 2011). Menurut Undang – Undang Nomor 13 tahun 1998 dalam
Pusdatin RI, 2014 dalam bab 1 pasal 1 ayat 2 menyatakan bahwa lansia merupakan
seseorang yang telah mencapai usia > 60 tahun.

4.1.2 Batasan Usia Lansia


World Health Organization (WHO) (2011) menggolongkan lanjut usia
berdasarkan pada tiga kategori, yaitu “old” berusia 60-74 tahun, “old-old” berusia 75-
84 tahun dan “oldest-old’ berusia lebih dari 85 tahun.

4.1.3 Tugas perkembangan Lansia


Seiring tahap kehidupan, kesiapan lansia dalam menyesuaikan diri terhadap
tugas perkembangan didorong proses tumbuh kembang pada tahap sebelumnya. Hal
ini disebabkan karena apabila dalam proses tumbuh kembang sebelumnya dalam
melakukan kegiatan sehari hari teratur serta dapat membina hubungan baik dengan
masyarakat disekitarnya maka, pada saat seseorang sudah masuk kedalam kategori
lansia tetap melakukan kegiatan yang telah biasa dilakukakan. Hal ini dideskripsikan
oleh beberapa ahli dalam Azizah, (2011) tujuh kategori utama tugas perkembangan
lansia:
a. Lansia harus menyesuaikan dengan perubahan fisik yang terjadi akibat
adanya proses menua, perubahan penampilan dan fungsi;
b. Lansia harus menyesuaikam terhadap masa pensiun dan membuat
perubahan akibat hilangnya peran bekerja;
c. Lansia harus menyesuaikan terhadap proses berduka dan harus
menyesuaikan diri terhadap kehilangan;
d. Menerima diri sendiri selama penuaan;
e. Lansia harus mampu mempertahankan kepuasan pengaturan dalam hidup;
f. Lansia harus mampu melakukan penetapan hubungan kembali dengan
keluarga;
g. Lansia harus belajar menerima aktivitas dan minat baru dalam usaha
mempertahankan kualitas hidup.
21

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

4.1.4 Proses Menua


Menua adalah keadaan alami yang terjadi dalam kehidupan manusia dan
dimulai sejak awal kehidupan (Padila, 2013). Aging process merupakan proses
penurunan kemampuan jaringan dalam memperbaiki ataupun mengganti dalam
mempertahankan fungsi normal sehingga menyebabkan kerentanan terhadap masalah
kesehatan (Azizah, 2011).

4.1.5 Perubahan Fisiologis pada Lansia


Pemahaman persepsi lansia terhadap kesehatan diri pribadi dapat menentukan
kualitas hidup lansia tersebut. Hal ini disebabkan karena lansia yang sudah terbiasa
melibatkan diri dalam aktivitas sehari-hari memiliki persepsi bahwa kondisinya
sedang dalam keadaan sehat, sedangkan pada lansia dengan aktivitas terbatas merasa
dirinya sakit. Perubahan pada fisiologis lansia berbeda. Perubahan yang terjadi bukan
sebuah patologis (Potter dan Perry, 2005). Berbagai macam perubahan fisiologis yang
biasa terjadi pada lansia yaitu seperti perubahan sistem kardiovaskular, pernafasan,
persarafan, penglihatan, gastrointestinal, genitourinaria, endokrin, integument, dan
musculoskeletal (Nugroho, 2000 dalam Efendi dan Makhfudli, 2009).
Menurut Nugroho, (2000) dalam Efendi dan Makhfudli, (2009) menurunnya
elastisitas dinding aorta akibat penebalan pada katup jantung menyebabkan
peningkatan resistensi pembuluh darah perifer karena adanya penurunan kontraksi
dan akomodasi volume darah.

4.2 Definisi Hipertensi


Hipertensi merupakan tekanan darah persisten dimana hasil pengukuran
tekanan darah menunjukkan tekanan darah sistolik ≥ 140 mmHg dan tekanan
diastolik ≥ 90mmHg. Peningkatan tekanan darah dapat ditetapkan sebagai hipertensi
apabila peningkatan tekanan darah yang terjadi konsisten ≥ 140/90 mmHg dalam dua
kali pengukuran serta dalam rentang waktu 5 menit.

Klasifikasi TD Sistolik TD Diastolik


Normal <120 <80
Prehipertensi 120-139 80-89
Hipertensi stage 1 140-159 90-99
Hipertensi Stage 2 ≥160 ≥100
Gambar 4.1 Tingkatan Hipertensi
22

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

4.3 Etiologi Hipertensi

4.3.1 Usia
Peningkatan insidensi kejadian hipertensi meningkat dengan bertambahnya usia,
pada usia 24 sampai 54 tahun lebih berisiko mengalami hipertensi daripada seseorang
dengan usia 18 sampai 24 tahun dan secara bermakna risiko hipertensi meningkat
pada kelompok usia ≥ 75 tahun. Tekanan darah lansia meningkat disebabkan karena
adanya perubahan vaskuler serta penumpukan plak pada pembuluh darah sehingga
elastisitas pembuluh darah menurun dan terjadi peningkatan tahanan vaskuler.

4.3.2 Jenis Kelamin


Pada dasarnya secara klinis kejadian hipertensi pada laki-laki ataupun perempuan
tidak ada perbedaan yang signifikan namun pada usia pertengahan insidensi kejadian
hipertensi pada perempuan lebih tinggi, hal ini disebabkan karena adanya penurunan
hormon pada post menopause turut brkontribusi terhadap terjadinya kekakuan arteri
sehingga terjadi peningkatan tekanan darah lansia.

4.3.3 Riwayat Keluarga


Risiko peningkatan kejadian hipertensi yang berhubungan dengan riwayat
keluarga sering dikaitkan dengan gen angiotensinogen dan α-adducin.

4.3.4 Kebiasaan Merokok


Meningkatnya risiko terjadinya penyakit kardiovaskuler, serebrovaskuler dan
penyakit ginjal disebabkan karena perilaku merokok. Perilaku tersebut
mengakibatkan gangguan pada pembuluh darah yang disebabkan oleh adanya saraf
simpatis yang meningkat, radikal bebas, masalah endothelium, serta peningkatan
darah.

4.3.5 Konsumsi Garam Berlebih


Mengkonsumsi garam dengan berlebihan dapat meningkatkan tekanan darah, hal
ini menyebabkan kenaikan terhadap konsentrasi natrium sehingga dapat mendorong
pelepasan hormone ADH dan terjadi peningkatan rearbsorpsi air.

4.3.6 Konsumsi minuman beralkohol


Peningkatan kadar kortisol dalam darah sehingga terjadi peningkatan aktivitas
renin-angiotensin dan aldosterone dalam darah mampu meningkatkan tekanan darah.
23

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

4.3.7 Obesitas
Obesitas atau peningkatan berat badan berlebih sering dikaitkan dengan
peningkatan volume intravaskuler dan beresiko 65 sampai 70 persen terkena
hipertensi primer.

4.3.8 Stres
Hipertensi dapat terjadi akibat adanya stres yang dialami oleh individu, stres
dapat menstimulasi sistem saraf simpatis untuk meningkatkan frekuensi denyut
jantung sehingga terjadi peningkatan tekanan darah.

4.4 Manifestasi Hipertensi


Manifestasi Klinis dari hipertensi yaitu:
4.4.1 Hasil pemeriksaan fisik hanya menunjukkan peningkatan tekanan darah;
4.4.2 Terdapat perubahan pada retina, penyempitan arteriole serta edema pupil;
4.4.3 Terjadi kerusakan vaskuler akibat perubahan pada organ;
4.4.4 Penyakit arteri koroner dengan angina;
4.4.5 Hipertrofi pada ventrikel kiri;
4.4.6 Terdapat perubahan pada ginjal dengan disertai gejala nokturia;
4.4.7 Terdapatnya faktor vaskuler serebral yang berdampak stroke disertai gejala
perubahan penglihatan, hipoglikemia temporer, pingsan (Baughman dan Hackley,
2000).

4.5 Patofisiologi Hipertensi


Mekanisme yang mengontrol kontriksi serta relaksasi terdapat di pusat
vasomotor. Stimulus yang didapat dikirim dalam bentuk implus melalui sistem saraf
simpatis menuju ganglia simpatis sehingga neuron pregangglion terstimulus untuk
mengeksresikan asetilkolin dan serabut saraf pascagangglion akan terstimulus untuk
mengeksresikan norepinefrin sehingga pembuluh darah mengalami kontriksi
(Smeltzer dan Bare, 2001).
Pada saat bersamaan sistem saraf simpatis juga menstimulus kelenjar medulla
adrenal untuk melepaskan epinefrin. Selain itu, aktivitas vasokontriksi juga
menstimulus korteks adrenal untuk melepaskan kortisol dan steroid yang memperkuat
vasokontriksi pada pembuluh darah. Turunnya aliran darah ke ginjal mengakibatkan
pelepasan renin sehingga mendorong terbentuknya angiotensin I yang nantinya akan
diubah menjadi vasokontriktor kuat angiotensin II. Terbentuknya angiotensin II
mendorong pelepasan aldosteron dimana hal ini akan mengakibatkan retensi natrium
yang mengakibatkan volume intravaskuler meningkat (Smeltzer dan Bare, 2001).
24

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Perubahan struktur dan fungsi pada sistem pembuluh perifer merupakan salah
satu faktor yang menyebabkan peningkatan tekanan darah pada lansia dimana hal ini
merupakan efek daripada aging Process. Terdapatnya ateroskelrosis serta
menurunnya daya regang dan distensi pembuluh darah dalam menjaga akomodasi
darah yang dipompa oleh jantung mengakibatkan eningkatan pada tahanan perifer
serta penurunan terhadap curah jantung (Smeltzer dan Bare, 2001).

4.6 Penatalaksanaan Hipertensi

4.6.1 Sebelum Terjadinya Hipertensi


beberapa hal dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya hipertensi seperti
melakukan pola hidup bersih dan sehat serta menghindari stress dan kecemasan
karena sress dan kecemasan dapat meningkatkan tekanan darah. Luangkan waktu
untuk berpikir tentang apa yang menyebabkan Anda merasa stres, seperti pekerjaan,
keluarga, keuangan atau sakit. Setelah Anda tahu apa yang menyebabkan stres Anda,
pertimbangkan bagaimana Anda dapat menghilangkan atau mengurangi stres. Jika
anda tidak dapat menghilangkan semua stres, anda dapat mengatasi dengan cara yang
sehat.Ambil istirahat untuk latihan pernafasan, lakukan pijat relaksasi .

4.6.2 Saat Terjadi Hipertensi

a. Cek tekanan darah


Mengecek rutin tekanan darah juga ritual yang wajib anda lakukan, Anda
perlu mengetahui tekanan darah anda setiap saat demi keselamatan anda
b. Hindari rokok
Nikotin dalam produk tembakau dapat meningkatkan tekanan darah Anda
dengan 10 mm Hg atau lebih sampai satu jam setelah Anda merokok.
Merokok sepanjang hari berarti tekanan darah Anda mungkin tetap terus
tinggi. Anda juga harus menghindari asap rokok.Menghirup asap dari orang
lain juga menempatkan Anda pada risiko masalah kesehatan, termasuk
tekanan darah tinggi dan penyakit jantung.
c. Konsumsi makanan rendah garam
Makan tinggi garam bisa memicu naiknya tekanan darah anda, untuk itu
anda harus mengurangi asupan makanan yang kandungan garamnya sangat
tinggi, seperti sosis, keripik, dan bahan makanan olahan
d. Konsumsi air putih
Minumlah air putih yang cukup karena jika kekurangan cairan dan dehidrasi
bisa memicu tekanan darah naik seketika.
25

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

e. Rendam kaki
Hydrotherapy merupakan teknik relaksasi dengan memanfaatkan air hangat
untuk melancarkan aliran ataupun sirkulasi darah, serta diharapkan
memberkan efek penyegaran terhadap tubuh sehingga, dapat memberikan
efek peningkatan relaksasi (Handoyo, 2014; Sulaiman, 2009 dalam Permadi,
2015).

4.6.3 Setelah Terjadi Hipertensi


Setelah terjadi hipertensi hal-hal yang dapat dilakukan adalah:
a. cek tekanan darah bertujuan untuk mengkontrol tekanan darah dalam keadaan
stabil;
b. rutin minum obat sesuai dengan najuran dokter; dan
c. melakukan aktivitas rutin seperti senam, makan sayur dan buah, kurangi
mengkonsumsi garam, daging kambing.

4.7 Komplikasi
1. stroke 7. pembesaran katub jantung
2. infark miokard akut 8. hipertrofi ventrikel kiri
3. ensefalopati 9. penyakit ginjal kronik
4. gangguan fungsi otak 10. gangguan mata (price dan
5. penyakit arteri koroner wilson, 2005).
6. penyakit serebrovaskuler

4.8 Rendam Kaki

4.8.1 Pengertian Rendam Kaki


Terapi rendam kaki merupakan terapi komplementer dengan memanfaatkan
pemberian modalitas air hangat terhadap anggota tubuh dengan tujuan mengurangi
nyeri yang berhubungan dengan kekakuan otot serta melancarkan sirkulasi darah
(Setyoadi, 2011; Arnot, 2009 dalam Permadi, 2015).

4.8.2 Indikasi dan Kontraindikasi Rendam Kaki


a. Indikasi Rendam Kaki

Terapi rendam kaki dapat diberikan pada klien yang mengalami kaki kram,
sakit tenggorokan, flu, nyeri pinggang, hipertensi, dan klien dengan gangguan tidur
(Swierzewski, 2015).
26

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

b. Kontraindikasi Rendam Kaki


Menurut Swierzewski (2015), terapi rendam kaki tidak dianjurkan pada klien
dengan kondisi penyakit pembuluh darah perifer (arteriosclerosis, trombosis vena
dalam, penyakit buerger), piabetes, hilangnya sensasi perifer, dan ketidaksadaran.

4.8.3 Teknik Pelaksanaan Terapi Rendam Kaki


Teknik pelaksanaan terapi rendam kaki adalah sebagai berikut:

a. Berikan penjelasan tentang prosedur tindakan;


b. Jelaskan tujuan dan prosedur untuk tindakan yang akan dilakukan;
c. Siapkan baskom dan tuangkan air hangat sebanyak 1 liter;
d. Pastikan air pada suhu 37-39oC dengan menggunakan termometer;
e. Dudukkan klien di pinggir tempat tidur;
f. Dekatkan baskom yang telah diisi air hangat;
g. Rendam kaki dengan air hangat selama 10-15 menit;
h. Bilas kaki dengan handuk (Joe dan Willis, 2009; Utami, 2015).

4.9 Pembahasan Hasil


a. Jumlah lansia
Jumlah lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werdha Bondowoso sejumlah
71 Lansia, data yang bisa dikaji sejumlah 64 lansia dan tersebar di wisma
yang tersedia yaitu 14 orang di wisma flamboyan, 6 orang di wisma tulip, 5
orang di wisma dahlia, 4 orang di wisma anggrek, 6 lansia di wisma melati, 4
orang di wisma asoka, 6 orang di wisma seruni 1, 8 oranga di wisma seruni 2,
5 orang diwisma edelweiss, 4 orang di wisma mawar 1, 2 orang di wisma
mawar 2. Peningkatan usia harapan hidup dan penurunan angka fertilitas
mengakibatkan populasi penduduk lanjut usia meningkat. World Health
Organization (WHO) memperkirakan akan terjadi peningkatan proporsi lansia
di dunia dari 7% pada tahun 2020 samapi 23% pada tahun 2025. Hasarungan
dalam Rahajeng dan Tuminah (2009) menemukan bahwa pada lansia
dibanding umur 55-59 tahun dengan umur 60-64 tahun terjadi peningkatan
risiko hipertensi sebesar 2,45 kali dan umur >70 tahun 2,97 kali. Hal ini
terjadi karena pada usia tersebut arteri besar kehilangan kelenturannya dan
menjadi kaku karena itu darah pada setiap denyut jantung dipaksa untuk
melalui pembuluh darah yang sempit daripada biasanya dan menyebabkan
naiknya tekanan darah (Sigarlaki, 2006)
b. Usia
Usia rata-rata lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso yaitu
71, 86 tahun dengan usia minimal 51 tahun dan usia maksimal 100 tahun.
27

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Menurut Depkes dikutip dari Azis (1994), penggolongan lansia dibagi


menjadi tiga yaitu : kelompok lansia dini (55-64 tahun), kelompok lansia (65
tahun ke atas), dan kelompok lansia resiko (70 tahun ke atas). Tingginya
hipertensi sejalan dengan bertambahnya umur yang disebabkan oleh
perubahan struktur pada pembuluh darah besar, sehingga pembuluh darah
menjadi lebih sempit dan dinding pembuluh darah menjadi kaku, sebagai
akibatnya adalah meningkatnya tekanan darah sistolik (Rahajeng dan
Tuminah, 2009).
c. Lama Tinggal
Lama tinggal rata-rata lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda
Bondowoso yaitu 3,7 tahun dengan lama tinggal minimal 1 tahun dan la
amtinggal maksimal 30 tahun. Lingkungan seseorang dapat menjadi pemicu
terjadinya hipertensi. Jika lansia dihadapkan pada beban dan tuntutan dari
lingkungan, maka lansia tersebut akan mengalami stres. Stres dan cemas tidak
akan mampu untuk beristirahat dengan cukup. Stres emosional
mengakibatkan vasokonstriksi, tekanan arteri meningkat, dan denyut jantung
cepat sehingga dapat meningkatkan tekanan darah (Smeltzer dan Bare, 2002).
d. Jenis Kelamin
Jenis kelamin lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso
terdiri dari 41% Perempuan dan 59% Laki-laki. Menurut Singalingging
(2011), rata-rata perempuan akan mengalami peningkatan resiko tekanan
darah tinggi (hipertensi) setelah menopause yaitu usia diatas 45 tahun.
Menurut Novaningtyas (2014), tidak adanya hubungan antara jenis kelamin
dengan tekanan darah, hal ini bisa terjadi karena adanya faktor lain yang
mempengaruhi tekanan darah seperti tingkat stres.
e. Agama
Agama mayoritas lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso
adalah Islam 82,8%, dan sebagian kecil lainnya adalah agama kristen 14%,
Hindu 1,6%, dan Kong Hu Cu 1,6%. Agama merupakan sistem kepercayaan
yang terorganisasi dan pemujaan yang dipraktikkan seseorang untuk
mengeskpresikan spiritualitas dari luar. Agama juga dapat mempengaruhu
cara pandang terhadap pelayanan kesehatan dan respon terhadap penyakit
(Potter & Perry, 2009). Agam atau kepercayaan akan semakin terintegrasi
dalam kehidupan lansia.
f. Suku
Suku mayoritas lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso
adalah suku jawa 68,8%, suku madura 21,9% dan lain-lain 9,4%. Menurut
Smeltzer dan Bare (2002), suku atau budaya merupakan salah satu faktor
resiko terjadinya hipertensi seperti mengkonsumsi makanan kegemaran.
Contohnya suku madura yang menyukai makanan rasa asin, mengkonsumsi
makanan dengan kandungan tinggi garam akan memicu terjadinya hipertensi.
28

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

g. Pendidikan Terakhir
Pendidikan mayoritas lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda
Bondowoso adalah SD 24 orang, sedangkan yang lainnya tidak sekolah 16
orang, SMP 8 orang, SMA 13 orang, dan S1/D3 3 orang. Tingkat pendidikan
secara tidak langsung mempengaruhi tekanan darah pada lansia karena tingkat
pendidikan berpengaruh terhadap gaya hidup seseorang yaitu seperti
kebiasaan merokok, kebiasaan mengkonsumsi alkohol, asupan makan, dan
aktivitas fisik (Anggara dan Prayitno, 2013).

4.9.1 Masalah Tekanan Darah


Lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werdha Bondowoso 41% mengalami
hipertensi, 25% mengalami pra hipertensi dan 34% lainnya tidak mengalami
hipertensi. Hipertensi merupakan suatu keadaan terjadinya peningkatan tekanan darah
yang memberi gejala berlanjut pada suatu target organ tubuh sehingga timbul
kerusakan lebih berat seperti stroke (terjadi pada otak dan berdampak pada kematian
yang tinggi), penyakit jantung koroner (terjadi pada kerusakan pembuluh darah
jantung) serta penyempitan ventrikel kiri / bilik kiri (terjadi pada otot jantung). Selain
penyakit-penyakit tersebut, hipertensi dapat pula menyebabkan gagal ginjal, penyakit
pembuluh lain, diabetes mellitus dan lain-lain (Potter & Perry, 2005).
Menurut Depkes RI dalam Aris Sugiharto (2007), peningkatan usia harapan
hidup akan menambah jumlah lanjut usia (lansia) yang akan berdampak pada
pergeseran pola penyakit di masyarakat dari penyakit infeksi ke penyakit degenerasi.
Prevalensi penyakit menular mengalami penurunan, sedangkan penyakit tidak
menular (PTM) seperti hipertensi cenderung mengalami peningkatan.
Berdasarkan Survei Kesehatan Nasional Tahun 2001, angka kesakitan
Hipertensi pada dewasa sebanyak 6-15% dan kasusnya cenderung meningkat menurut
peningkatan usia. Beberapa penyakit tidak menular yang ada tersebut, penyakit
kardiovaskular mempunyai kontribusi cukup besar terhadap tingginya angka
kesakitan, kecacatan dan kematian akibat PTM (Aris Sugiharto, 2007). Tekanan
darah lansia normalnya adalah 140/90 mmHg.
Menurut Ade Din Anggraini, dkk (2009) faktor resiko hipertensi adalah faktor
genetik, faktor umur, Jenis kelamin, etnis, obesitas, pola asupan garam dan diet,
merokok, tipe kepribadian, aktivitas fisik, dan stres.

4.9.2 Tingkat Kemandirian


Dalam kamus psikologi kemandirian berasal dari kata “independen” yang
diartikan sebagai suatu kondisi dimana seseorang tidak tergantung pada orang lain
dalam menentukan keputusan dan adanya sikap percaya diri (Husain, 2013).
Kemandirian merupakan sikap individu yang diperoleh secara komulatif dalam
perkembangan dimana individu akan terus belajar untuk bersikap mandiri dalam
menghadapi berbagai situasi di lingkungan, sehingga individu mampu berfikir dan
bertindak sendiri. Dengan kemandirian seseorang dapat memilih jalan hidupnya
29

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

untuk berkembang ke yang lebih mantap (Husain, 2013). Kemandirian lansia dalam
secara perlahanlahan kemampuan jaringan untuk memperbaiki diri atau mengganti
dan mempertahankan fungsi normalnya, sehingga tidak dapat bertahan terhadap
infeksi dan memperbaikinya ADLdidefinisikan sebagai kemandirian seseorang
dalam melakukan aktivitas dan fungsi - fungsi kehidupan sehari - hari yang
dilakukan oleh manusia secara rutin dan universal (Ediawati, 2013). Untuk menilai
ADL digunakan berbagai skala seperti Katz Index Barthel yang dimodifikasi, dan
Functional Activities Questioner (FAQ) (Ediawati, 2013). Meningkat jumlah
penduduk suatu negara maka menyebabkan kerusakan yang diderita. Menurut Orem
(2001) menggambarkan lansia sebagai suatu unit yang juga menghendaki
kemandirian dalam mempertahankan hidup, kesehatan dan kesejahteraannya. Faktor
yang mempengaruhi tingkat kemandirian lansia dalam melakukan aktivitas sehari –
hari seperti usia, imobilitas dan mudah jatuh (Ediawati, 2012). Perubahan fisik yang
terjadi pada lansia terjadinya perubahan struktur penduduk negara tersebut.
Perubahan struktur penduduk tersebut dapat mempengaruhi angka beban
ketergantungan, terutama bagi penduduk lansia. Perubahan ini menyebabkan angka
ketergantungan lansia menjadi meningkat. Rasio ketergantungan penduduk tua (old
dependency ratio) adalah angka yang menunjukkan tingkat tentunya akan
mempengaruhi ketergantungan penduduk tua terhadap kemandirian lansia.
Kemandirian adalah kebebasan untuk bertindak, tidak tergantungpada orang lain,
tidak terpengaruh pada orang lain dan bebas mengatur diri sendiri atau aktivitas
seseorang baik individu maupun kelompok dari berbagai kesehatan atau penyakit
(Ediawati, 2012).
Kemandirian pada lansia sangat penting untuk merawat dirinya sendiri dalam
emenuhi kebutuhan dasar manusia. Meskipun sulit bagi anggota keluarga yang lebih
muda untuk menerima orang tua penduduk usia produktif. Angkatersebut
merupakan perbandingan antara jumlah penduduk tua (60 tahun ke atas) dengan
jumlah penduduk produktif (15-59 tahun).Angka ini mencerminkan besarnya beban
ekonomi yang harus ditanggung penduduk produktif untuk membiayai penduduk tua
(Kemenkes RI, 2012). Hasil dari data SUSENAS menunjukkan bahwa angka rasio
ketergantungan penduduk lansia ada tahun 2012 adalah sebesar 11,90 %. Angka
rasio sebesar 11,90% menunjukkan bahwa setiap 100 orang pendudukusia produktif
harus menanggung sekitar 12 orang penduduk lansia. Namun bila dibandingkan per
jenis kelamin,angka rasio ketergantungan penduduk lansia perempuan lebih tinggi
dibandingkan dengan penduduk lansia laki-laki (12,95% berbanding 10,86%)
(Kemenkes RI, 2012).
Lansia di Indonesia memiliki angka kesakitan di daerah perkotaan yaitu
sebesar 24,77 % yang artinya bahwa setiap 100 orang lansia di perkotaan pada tahun
2012 terdapat 24 lansia yang sakit. Sedangkan dipedesaan 28,62% yang berarti bahwa
setiap 100 lansia di pedesaan pada tahun 2012 terdapat 28 lansia yang sakit. Perlu
diperhatikan bahwa lansia yang memiliki penyakit (dalam keadaan sakit) pastinya
akan mengalami gangguan dari kemandirian lansia atau lansia tersebut akan memiliki
30

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

ketergantungan terhadap anggota keluarganya. Dan lansia yang memiliki penyakit


pula merupakan salah satu penyebab dari ketidakmandirian lansia(Kemenkes RI,
2012).
Ketergantungan lanjut usia disebabkan kondisi orang lansia banyak
mengalami kemunduran fisik maupun psikis. Sedangkan bila dilihat dari tingkat
kemandiriannya yang dinilai berdasarkan kemampuan untuk melakukan aktifitas
sehari – hari. Kurang imobilitas fisik merupakan masalah yang sering dijumpai pada
pasien lanjut usia akibat berbagai masalah fisik, psikologis, dan lingkungan yang di
alami oleh lansia. Imobilisasi dapat menyebabkan komplikasi pada hampir semua
sistem organ. Kondisi kesehatan mental lanjut usia menunjukkan bahwa pada
umumnya lanjut usia tidak mampu melakukan aktifitas sehari – hari (Malida, 2011).
Pada penelitian yang dilakukan oleh Suhartini (2009) bahwa faktor – faktor
yang mempengaruhi kemandirian lansia yaitu kondisi kesehatan, kondisi sosial dan
kondisi ekonomi. Faktor pertama yaitu kondisi kesehatan yang mempengaruhi
tingkat kemandirian lansia di Panti Sosial Tresna Wredha Senjarawi bahwa di panti
tersebut sudah cukup memiliki fasilitas kesehatan seperti petugas kesehatan serta alat
kesehatan yang menunjang. Namun panti belum memiliki jadwal yang tetap untuk
memeriksa kesehatan seluruh lansia secara rutin. Serta kegiatan yang menunjang
kemandirian lansia seperti senam lansia sudah lama tidak terlaksana. Faktor kedua
yaitu kondisi sosial, para lansia di panti sudah memiliki jadwal rutinitas untuk
mengikuti acara keagamaan atau beribadah bersama. Dengan mengikuti acara
keagamaan ataupun diadakannya acara bersama kunjungan dari institusi atau
kunjungan donator maka para lansia dapat meningkatkan sosialisasi antar lansia.
Faktor ketiga yaitu kondisi ekonomi, seluruh lansia memiliki kondisi ekonomi yang
kurang dikarenakan sudah tidak memiliki sumber keuangan. Sebagian besar lansia
tersebut sudah tidak bekerja lagi dan bagi lansia yang masih memiliki keluarga hanya
menunggu bantuan dari anak-anak atau saudara. Bagi lansia yang sudah tidak
memiliki keluarga hanya menunggu bantuan dari donatur. Penelitian ini didukung
oleh teori dari Nugroho (2008) bahwa kondisi lanjut usia akan menyebabkan
kemunduran di bidang ekonomi. Masa pensiun akan berakibat turunnya pendapatan,
hilangnya fasilitas-fasilitas, kekuasaan, wewenang dan penghasilan.

4.9.3 Tingkat Kognitif


Proses menua merupakan penyebab terjadinya gangguan fungsi kognitif.
Fungsi kognitif tersebut merupakan proses mental dalam memperoleh pengetahuan
atau kemampuan kecerdasan, yang meliputi cara berpikir, daya ingat, pengertian,
perencanaan, dan pelaksanaan (Santoso&Ismail, 2009). Gangguan fungsi kognitif
berhubungan dengan fungsi otak, karena kemampuan lansia untuk berpikir akan
dipengerahui oleh keadaan otak (Copel, 2007).Berdasarkanhasilpengkajian, sebanyak
29 lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso memiliki fungsi
intelektual utuh, 20 lansia mengalami kerusakan intelektual ringan, 11 lansia
31

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

mengalami kerusakan intelektual sedang, dan 4 lainnya mengalami kerusakan


intelektual berat.
Perubahan struktur sel dan jumlah sel otak pada lanjut usia menyebabkan
penurunan fungsikognitif pada lanjut usia. Lanjut usia mengalami penurunan fungsi
dalam kemampuan untuk mengingat. Kecepatan untuk memproses informasi akan
menurun pada dewasa akhir (Desmita, 2000).Lanjut usia pada umumnya mengalami
perubahan degeneratif pada struktur sel otak, tetapi tidak semua lanjut usia
mengalami penurunan fungsi intelektual dan kognitif. Ada beberapa faktor yang
dapat mempengaruhi perkembangansalah satunya adalah faktor lingkungan.
Rangsangan-rangsangan yang bersifat kognitif emosional dari lingkungan juga
memegang peranan yang amat penting (Irwanto, dkk, 2002).Tingkat pendidikan juga
berpengaruh terhadap intelegensi seorang individu. Alim (2010) menyebutkan bahwa
proses belajar merupakan proses pembentukan intelegensi yang direncanakan.

4.9.4 Status Mental


Berdasarkan hasil pengajian yang dilakukan oleh mahasiswa profesi akultas
keperawatan Fakultas Universitas Jember angkatan 21 didapatkan data bahwa
Sebanyak 13 lansia di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso mengalami
kerusakan mental berat, 16 lansia mengalami kerusakan mental ringan, dan 35 lansia
mengalami fungsi metal baik. Proses penuaan yang terjadi secara normal membawa
perubahan-perubahan pada lanjut usia, adapun perubahan –perubahn yang terjadi
pada lanjut usia meliputi perubahan fisik, perubahan psiokososial, dan perubahan
mental (Riani et al, 2013). Menurut (Stanley & Bare, 2006) perubahan mental
dipengaruhi oleh kesehatan fisik, aktivitas sosial,lingkungan dan dukungan soisal.
Kesehatan mental menunjukkan adanya kemampuan untuk mengatasi masalah secara
efektif dan mengelola stres kehidupan dalam upaya untuk mencapai keadaan
emosianal yang seimbang (Riani et al, 2013).
Menurut Depkes RI (2004) dalam Tarbiyati et al (2004), menyatakan bahwa
prevalensi gangguan mental pada lansia bervariasi luas, secara umum diperkirakan
25% populasi lanjut usia menunjukkan gangguan mental yang bermkana. Gangguan
mental yang sering dijumpai padapopulasi lansia yaitu depresi, ansietas, demensia,
dan delirium. Masalah gangguan kesehatan mental dapat mengganggu kegiatan
sehari-hari lansia dan menurunkan kulaitas hidup lansia.
Menurut Maryam et al (2011) Faktor resiko terjadinya masalah kesehatan
mental pada lansia diantaranya yaitu: kesehatan fisik yang buruk, perpisahan dengan
pasangan, perumahan dan transportasi yang tidak memadai, sumber finansial
berkurang, dan berkurangnya dukungan sosial. Pernyataan juga sejalan dengan
penilitian Qonitah & Isfandiari (2015) bahwa terjadinya penyakit kronis padalansia,
kelemahan dan kerapuhan, kehilangan kemampuan untuk melaksanakan aktivitas
sehari-hari yang dikarenakan masalah mental maupun fisik yang lainnya jugadapat
menyebabkan terjadinya gangguan mental emosional pada lansia. Hal ini berkaitan
dengan hasil pengkajian yang kami lakukan bahwa kondisi yang dialami lansia
32

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

sebagian besar mengalami masalah kesehatan fisik yaitu nyeri akut sebanyak 23,
53%, kemudian masalah tingkat kemandirian lansia yaitu 13,73% lansia mengalami
defisit pearwatan diri, 61. 1% lansia mengalami resiko jatuh, serta 5% lansia
mengalami resiko kesepian. Tentunya dengan hasil data yang menunjukkan keadaan
dan kondisi lansia yang sedemikian rupa mendukung pernyataan para peniliti
sebelumnya bahwa faktor-faktor yang terjadi pada lansia tersebut sangat
mempengaruhi kesehatan mental itu sendiri.

4.9.5 Status Depresi


Sebanyak 21 di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso mengalami
depresi ringan, 16 lansia mengalami depresi sedang, 6 lansia mengalami depresi
berat, dan 21 lainnya tidak mengalami depresi.Berdasarkan hasil penelitian oleh
Kurniawati (2013) dipaparkan bahwa prevalensi depresi pada lanjut usia di panti
wreda pemerintah adalah 57% (21,7% depresi ringan, 20% depresi sedang, 15%
depresi berat). Sedangkan prevalensi depresi pada lanjut usia di panti wreda swasta
yaitu sebesar 68,3% (55% depresi ringan, 13,3% depresi sedang). Menurut Oswari
dalam Kusbaryanto dan Narulita(2009)stressor psikologi akan semakin bertambah
apabila lansia membutuhkan dukungan penghargaan namun keluarga tidak
memberikan dukungan tersebut dengan alasan keluarga tidak tahu apa yang
diinginkan oleh lansia. Hal ini akan memicu terjadinya depresi pada lansia. Lansia
terkadang bertingkah seperti anak-anak. Mereka sangat berharap kedatangan
keluarganya dan terkadang tidak menginginkan keluarganya pulang. Perangainya pun
berubah–ubah, kadang gembira kadang susah/sedih. Dukungan emosional juga
kurang diberikan pada lansia, jika keluarga mengunjungi lansia di panti dan lansia
dalam keadaan sehat, maka keluarga merasa bahwa lansia dalam keadaan baik tanpa
melihat sisi psikologis dari lansia tersebut. Sebenarnya lansia ingin bercerita kepada
keluarganya, namun kesempatan itu tidak diberikan oleh keluarga sehingga hal ini
akan membuat lansia merasa dikucilkan dan tidak diperhatikan. Perasaan ini akan
memicu depresi pada lansia yang merasa hidupnya kosong dan tidak berharga
lagi.Banyak faktor yang menyebabkan terjadinya depresi pada lansia antara lain
dukungan keluarga. Namun ada beberapa lansia yang tidak memiliki keluarga tidak
mengalami depresi yang lebih berat. Hal ini disebabkan karena mereka merasa panti
adalah suatu tempat yang menyenangkan dan banyak teman, mereka sudah pasrah
dengan sisa hidupnya dan siap bila suatu saat Allah SWT memanggilnya. Mayoritas
dari mereka adalah yang mempunyai uang pensiun sendiri sehingga mereka merasa
bahwa dirinya masih berguna untuk dirinya maupun orang lain yang ada di panti
(Kusbaryanto dan Narulita, 2009).

4.9.6 Tingkat Demensia


UPT PSTW Bondowoso berdasarkan data hasil pengkajian mahasiswa
Program Profesi Ners Angkatan 21 Fakultas Keperawatan Universitas Jember
didapatkan hasil bahwa terdapat 19 orang lansia yang mengalami Dimensia, 40 lansia
33

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

tidak mengalami Dimensia dan 5 orang lansia tidak terkaji karena adanya
keterbatasan dari lansia tersebut.
Demensia merupakan istilah umum yang digunakan untuk menggambarkan
kerusakan fungsi kognitif global yang biasanya bersifat progresif dan mempengaruhi
aktivitas kehidupan sehari-hari pada lansia. Pada lanjut usia, daya ingat merupakan
salah satu fungsi kognitif yang sering kali mengalami penurunan. Berbagai jenis
gangguan kognitif yang dialami seperti mudah lupa yang konsisten, disorientasi
terutama dalam hal waktu, gangguan pada kemampuan pendapat dan pemecahan
masalah, gangguan dalam hubungan dengan masyarakat, gangguan dalam. Menurut
Setiawan (2013) menyatakan bahwa kejadian dimensia tidak berhubungan dengan
tingkat pendidikan. Dalam arti lain bahwa tingkat pendidikan tidak mempengaruhi
angka kejadian dimensia pada lansia.
Effendi dkk (2014) menyatakan bahwa aktivitas fisik mempunyai hubungan
erat atau bermakna dengan kejadian dimensia. Dimana aktivitas fisik secara teratur
telah terbukti dapat mengurangi risiko demensia, termasuk penyakit Alzheimer
sebesar 50%. Hal ini setara dengan yang dinyatakan oleh Sauliyusta dan Rekawati
(2016) yang menyatakan bahwa aktivitas fisik mempengaruhi kognitif lansia.
Beranjak dari hasil penelitian ini lah maka kami mahasiswa Program Profesi Ners
Angkatan 21 Fakultas Keperawatan Universitas Jember kebanyakan terapi yang kami
berikan kepada lansia berkaitan dengan kognitif dan aktivitas fisik seperti terapi
keseimbangan berdiri dan berjalan, terapi musik, terapi bernyanyi, terapi okupasi
pengenalan lingkungan sekitar secara realita, terapi membersihkan dan merapikan
kamar dan terapi senam lansia berupa senam hipertensi, senam kaki diabetik, senam
punggung, senam otak dan senam thai chi.

4.9.7 Tingkat Nyeri


Sebanyak 25 orang di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso
mengalami nyeri ringan, 11 lansia mengalami nyeri sedang, 1 lansia mengalami nyeri
berat, dan 27 lainnya tidak mengalami nyeri. Penelitian yang dilakukan oleh Osteras
et al (2009) menunjukkan bahwa sebagian besar yaitu sebanyak 80% dari lansia
mengalami nyeri pada musculoskeletal dengan skala subyektif (VAS) besarnya 2,7 ±
1,9. lokasi nyeri terbanyak didapatkan pada lutut sebesar 41%. Penelitian yang
dilakukan oleh Masyhurrosyidi (2014) menjelaskan bahwa sebagian lansia
mengalami nyeri dikarenan penyakit degenerative seperti osteoartriti yang merupakan
gangguan pada sistem muskuloskeletal dengan ditandai munculnya nyeri dan
kekakuan yang mengakibatkan penurunan kemampuan fisiologis atau kualitas hidup
lansia.
Pada umumnya penyakit pada tubuh menimbulkan rasa nyeri . Nyeri
merupakan suatu fenomena yang kompleks melibatkan komponen neurofisiologis dan
psikologis (Martono, 2019).Nyeri pada lansia sangat berbeda dengan yang dijumpai
pada dewasa muda. Banyak penderita lansia memiliki lebih dari satu macam
penyebab nyeri, antara lain : arthritis, polimialgia, Pagets disease, neuropati, penyakit
34

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

pembuluh darah perifer dan jantung serta proses keganasan (Maryam, 2008). Hasil
data terkait nyeri di UPT PSTW bondowoso sebagian besar lansia mengalami
masalah nyeri, baik nyeri ringan, sedang, dan berat. Hal tersebut kemungkinan dapat
dikarenakan oleh faktor usia dimana di UPT PSTW Bondowoso rata-rata lansia
memiliki usia di atas 71 tahun. Pada usia tersebut faktor degenerative sangat
mempengaruhi dalam kejadian nyeri pada lansia.

4.9.8 Risiko Jatuh


Sebanyak 25 di UPT Pelayanan Sosial Tresna Werda Bondowoso memiliki
resiko jatuh rendah, 13 lansia memiliki resiko jatuh tinggi, dan 26 lainnya tidak
memiliki resiko jatuh .Jatuh pada lansia dapat disebabkan karena terdapat masalah
pada fisik baik dari segi perubahan sensoris, gangguan muskuloskeletal, masalah
kardiovaskuler, gangguan neurologis,gangguan dalam kebutuhan nutrisi dan memiliki
penyakit akut. Jatuh dapat disebabkan karena jenis aktivitas, efek obat-obatan, dan
juga lingkungan. Riwayat jatuh yang dialami oleh responden disebabkan karena
terdapat beberapa perubahan fisik seperti perubahan sensoris, gangguan
musculoskeletal, dan lingkungan (Stanley & Beare, 2006).
Berdasarkan pengamatan penelitian terdapat beberapa lansia yang menyatakan
bahwa sering jatuh di kamar mandi dan teras depan wisma dikarenakan lantai licin.
Peneliti memiliki pendapat yang sama dengan teori diatas bahwa seseorang yang
memiliki riwayat jatuh disebabkan karena faktor fisik, aktivitas, efek obat dan
lingkungan. Semakin banyak perubahan fisik yang dialami oleh seseorang maka
seseorang tersebut mengalami pernurunan fungsi sehingga penurunan fungsi ini dapat
meningkatkan risiko jatuh. Lingkungan juga menjadi salah satu faktor yang
menyebabkan terjadi jatuh karena faktor fisik yang sudah tidak lagi mendukung maka
tubuh akan terasa lemah dan tidak mampu menghadapi lingkungan dengan lantai licin
dan cahaya yang redup sehingga dibutuhkan pegangan agar dapat mengurangi risiko
jatuh.
35

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

BAB 5. PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Hasil Kesimpulan dari pembahasan diatas yaitu
1. Data Demografi
a. Jumlah lansia yang berada di UPT PSTW Bondowoso sebanyak 63 orang
b. Sebagian besar agama lansia yang tinggal di UPT PSTW yaitu Islam
sebanyak 82,8%.
c. Rata-rata usia lansia yang tinggal di UPT PSTW Bondowoso yaitu usia
minimal 51 tahun dan usia maksimal 100 tahun
d. Suku lansia yang tinggal di UPT PSTW Bondowoso terdiri dari Jawa
terdapat 68,8%, suku Madura 21,9% dan lain-lain 9,4%
e. Jumlah lansia tiap wisma di UPT PSTW Bondowoso yaitu 14 lansia di
wisma Flamboyan, 6 lansia di wisma Tulip, 5 lansia di wisma Dahlia, 4
lansia di wisma Anggrek, 6 lansia di wisma Melati, 4 lansia di wisma
Asoka, 6 lansia di wisma Seruni 1, 8 lansia di wisma Seruni 2, 5 lansia di
wisma Edelweis, 4 lansia di wisma Mawar 1, 2 lansia di wisma Mawar 2.
2. Masalah kesehatan yang sering dialami oleh lansia di UPT PSTW
Bondowoso yaitu Hipertensi
3. Nilai Pengkaian KATZ tingkat kemandirian 6 fungsi (makan, kontinen,
pindah, toilet, pakaian dan mandi) sebanyak 90%, 6% memiliki kemandirian
kecuali satu fungsi, 2% memiliki kemandirian kecuali saat mandi dan satu
fungsi, 2% memiliki kemandirian kecuali mandi, berpakaian, toileting, dan
satu fungsi.
4. Status kognitif menggunakan SPMSQ terbanyak pada lansia di UPT PSTW
Bondowoso sebanyak 29 lansia yang memiliki fungsi intelektual utuh, 20
lansia mengalami kerusakan intelektual ringan, 11 lansia mengalami
kerusakan intelektual sedang, dan 4 lainnya mengalami kerusakan inelektual
berat.
5. Hasil pengkajian MMSE dari 71 lansia di UPT PSTW Bondowoso
didapatkan sebanyak 13 lansia mengalami kerusakan mental berat, 16 lansia
mengalami kerusakan mental ringan, dan 35 lansia mengalami fungsi metal
baik.
6. Nilai beck’s scale lansia di UPT PSTW Bondowoso didapatkan bahwa 21
lansia mengalami depresi ringan, 16 lansia mengalami depresi sedang, 6
lansia mengalami depresi berat dan 21 lainnya tidak mengalami depresi.
7. Nilai Mini –Cog dari 71 lansia di PSTW Bondowoso didapatkan hasil 19
lansia mengalami demensia, 40 lansia tidak mengalami demensia dan 5 lansia
tidak terkaji.
36

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

5.2 Saran
Saran dan rekomendasi adalah sebagai berikut.

5.2.1 Bagi Lansia


Mampu menerapkan kegiatan kesehatan yang telah diajarkan selama
mahasiswa melaksanakan praktik di UPT PSTW Bondowoso dan lansia
dapat berperan aktif untuk mengikuti kegiatan yang sudah diadakan di
UPT PSWT Bondowoso yang bertujuan meningkatkan kesehatan bagi
lansia.
7.1.1 Bagi UPT PSTW Bondowoso
Diharapkan petugas dapat meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan
untuk lansia dan dapat mengadakan pelatihan bagi pemberi pelayanan
keperawatan agar dapat mengembangkan ilmu dan pengetahuan sehingga
dapat memberikan pelayanan yang tepat kepada lansia PSTW
Bondowoso.
7.1.2 Bagi Keperawatan
Hasil laporan ini diharapkan dapat dijadikan suatu bahan untuk
megembangkan kemampuan dan pengetahuan bagi seorang perawat dalam
merawat klien lansia secara holistik, membantu lansia dalam memenuhi
kebutuhan sehari – hari dan melatih lansia agar bisa menggunakan
kemampuan untuk kebutuhannya secara mandiri.

5.3 Rencana Tindak Lanjut


Berdasarkan hasil pengkajian yang telah dilakukan oleh mahasiswa Pendidikan
Profesi Ners Fakultas Keperawatan, rencana tindak lanjut yang dapat dilakukan
ialah
1. Pihak PSTW Bondowoso mengadakan pelatihan kepada petugas wisma
terkait beberapa terapi komplementer untuk membantu mengurangi gejala
gangguan kesehatan, seperti hipertensi dapat dilakukan dengan foot soak,
massage punggung, senam hipertensi.

2. Tenaga kesehatan di PSTW Bondowoso dapat melakukan deteksi dini secara


rutin untuk mengontrol kesehatan lansia terutama hipertensi.
3. Pihak petugas PSTW Bondowoso khususnya bagian nutrisi atau penyedia
makanan dapat memantau masing – masing lansia berdasarkan kebutuhan
status kesehatannya.
37

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

DAFTAR PUSTAKA

Agustina S., dkk., 2014. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Hipertensi Pada
Lansia di Atas Umur 65 Tahun [Serial
Online]http://jurnal.htp.ac.id/index.php/keskom/article/download/70/57/
Anggara, FHD., dan Prayitno, N. 2013. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan
Tekanan Darah Di Puskesmas Telaga Murni, Cikarang Barat Tahun 2012 .
Program Studi S1 Kesehatan Masyarakat STIKes MH. Thamrin. Jakarta.
Jurnal Ilmiah Kesehatan. 5(1):20-25
Anggraini, Ade Dian dkk. 2009. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian
Hipertensi Pada Pasien Yang Berobat Di Poliklinik Dewasa Puskesmas
Bangkinang Periode Januari Sampai Juni 2008. University of Riau:
Pekanbaru.
Aronow W.S., dkk. 2011. ACC/AHA 2011 Expert Consensus Document on
Hypertendsion In the Elderly. Journal of the American College of Cardiology.
Vol.57:1-80 [Serial Online]
http://www.onlinejacc.org/content/accj/57/20/2037.full.pdf?download=true
Aziz. 1994. Lansia. [serial online] https://creasoft.wordpress.com/2008/04/15/lansia/
[05 April 2018]
Azizah L. 2011. Keperawatan Lanjut Usia. Edisi 1. Yogyakarta: Graha Ilmu
Copel, Linda Carman. 2007. Psychiatric and Mental Health Care : Nurse’s Clinical
Guide, atau Kesehatan Jiwa dan Psikiatri : Pedoman Klinis Perawat. Alih
bahasa Akemat. Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC.
Baughman, D.C. dan Hackley, J.C. 2000. Keperawatan Medikal-Bedah: Buku Saku
Untuk Brunner & Suddarth. Jakarta: EGC
Dalimartha dkk., 2008. Care Your Self: Hipertensi. [Serial Online]
http://books.Google.co.id/books
Depkes RI, 2003. Indikator Indonesia Sehat 2010 dan Pedoman Penetapan Indikator
Provinsi Sehat dan Kabupaten/Kota Sehat. Jakarta
Dewi S.R.2014.Buku Ajar Keperawatan Gerontik[Serial Online]
http://books.Google.co.id/books
Effendi F dan Makhfudli. 2009. Keperawatan Kesehatan Komunitas: Teori dan
Praktik dalam Keperawatan[Serial Online] http://books.Google.co.id/books
Hadi Masyhurrosyidi, Kumboyono Kumboyono, Yulian Wiji Utam. 2014. Pengaruh
Kompres Hangat Rebusan Jahe Terhadap Tingkat Nyeri Subakut Dan Kronis
Pada Lanjut Usia Dengan Osteoarthtritis Lutut Di Puskesmas Arjuna
38

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Kecamatan Klojen Malang Jawa Timur. Skripsi. Malang. Fakultas Kesehatan


Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya.
Havard Osteras, Tom Arild Torstensen dan Berit Osteras.“High-Dosage Medical
Exercise Therapy in Patients with Long-Term Subacromial Shoulder Pain.
2009.
Indrawati L. 2016. Care Your Self: Stroke. Cegah dan Obati Sendiri [Serial online]
https://books.google.co.id/books
Irwanto. (2002). Psikologi Umum. Jakarta: PT. Prenhallindo.
Joe., Wills, E. 2009. Foot Bath. [Serial Online] http://amazinghealth.com/AHhealth-
hot-bath-blood-feet
Kemenkes RI. 2016. Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI: Situasi
Lanjut Usia (Lansia) di Indonesia. Jakarta: Kementerian Keseharan RI.
Kemenkes RI. 2017. Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI; Analisis
Lansia di Indonesia. Jakarta: Kementerian Keseharan RI
Kurniawati, V. 2013. Kejadian dan Tingkat Depresi Pada Lanjut Usia: Studi
Perbandingan di Panti Wreda Pemerintah dan Panti Wreda Swasta. Skripsi.
Semarang: Program Pendidikan Sarjana Kedokteran Fakultas Kedokteran
Universitas Diponegoro.
Kusbaryanto dan R. Narulita. 2009. Perbedaan Tingkat Depresi antara Lansia yang
Memiliki Keluarga dengan Lansia yang Tidak Memiliki Keluarga. Mutiara
Medika. 9(2): 101-107
Maryam, Siti. 2008. Mengenal Usia lanjut dan Perawatannya. Jakarta: Salemba
Medika
Martono, Hadi. Buku Ajar Boedhi-Darmojo Geriatri Ilmu Kesehatan Usia Lanjut.
2009. Jakarta: Balai Penerbit Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia
Notoatmodjo S. 2002. Metode Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Novitaningtyas, T. 2014. Hubungan Karakteristik (Umur, Jenis Kelamin, Tingkat


Pendidikan) dan Aktivitas Fisik dengan Tekanan Darah Pad Lansia di
Kelurahan Makamhaji Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo. [serial
online] http://eprints.ums.ac.id/29084/9/02._Naskah_Publikasi.pdf

Nursalam. 2008. Konsep & Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan.


Jakarta: Salemba Medika [serial online] http://books.Google.co.id/books

Qonitah, Nabilah., Muhammad Atoillah I. 2015. Hubungan Antara IMT Dan


Kemandirian Fisik Dengan Gangguan Mental Emosional Pada Lansia.
39

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

https://e-journal.unair.ac.id/JBE/article/viewFile/1308/1067 [diakses pada


tanggal 1 April2018]
Padila. 2013. Buku Ajar Keperawatan Gerontik. Cetakan 1. Yogyakarta: Nuha
Medika

Pearce E.C. 2010. Anatomi dan Fisiologi Untuk Paramedis. Jakarta: Gramedia
Pustaka Utama
Permadi G. G. 2015. Pengaruh Merendam Kaki Drngan Air Hangat Terhadap
Kualitas Tidur Lansia di Wilayah Kerja Puskesmas Astanalanggar Kecamatan
Losari Cirebon Jawa Barat.
http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/28907/1/GILANG
%20GUMILAR%20PERMADY-FKIK.pdf
Potter P.A dan Perry, A.G. 2005. Buku Ajar Fundamental Keperawatan: Konsep,
Proses, dan Praktik. Edisi 4 Volume 1. Jakarta: EGC.

Price S.A dan Wilson L.M. 2005. Patofisiologi Konsep Klinis Proses-Proses
Penyakit. Jakarta: EGC

Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI. 2014. Hipertensi. Jakarta:
Kementerian Kesehatan RI.

Rahajeng, E., Tuminah, S. 2009. Prevalensi Hipertensi dan Determinannya di


Indonesia. Majalah Kedokteran Indonesia. 59(12):580-587

Riani, Suksi.,Heryanto Adi, Mamat S. 2013. Studi Deskriptif Status Mental Lansia
berdasarkan karakteristik lansia di kelurahan karangayu Semarang Barat.
http://ejournal.stikestelogorejo.ac.id/index.php/ilmukeperawatan/article/viewF
ile/145/170

Riset Kesehatan Dasar. 2013. Riskesdas 2013. Jakarta: Badan Penelitian dan
Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI

Santoso, H. dan Ismail, A. (2009). Memahami krisis lanjut usia. Jakarta: Gunung
Mulia.
Sauliyusta M., dan Etty Rekawati. 2016. Aktivitas Fisik Mempengaruhi Fungsi
Kognitif Lansia. Skripsi. Depok : UI
Setiawan I.S., Hendro Bidjuni, dan Michael Karudung. 2013. Hubungan Tingkat
Pendidikan dengan Kejadian Dimensia pada Lansia di Balai Penyantunan
Lanjut Usia Senja Cerah Paniki Kecamatan Magetan Manado. Skripsi.
Manado : USR
40

Laporan Akhir P2N Stase Keperawatan Gerontik-F.Kep Universitas Jember 2018

Sigarlaki, HJO. 2006. Karakteristik Dan Faktor Berhubungan Dengan Hipertensi Di


Desa Bocor, Kecamatan Bulus Pesantren, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah,
Tahun 2006. Makara, Kesehatan.10 (2): 78-88
Singalingging, G. 2011.Karakteristik Penderita Hipertensi Di Rumah Sakit Umum
Herna Medan 2011. Medan : 1-6.

Smeltzer S.C. dan Bare B.G. 2001. Keperawatan Medikal Bedah Brunner dan
Suddarth Edisi 8. Jakarta: EGC
Stanley M. dan Beare P.G. 2006. Buku Ajar Keperawatan Gerontik. Jakarta: EGC
[Serial Online] http://books.Google.co.id/books
Sudoyo. 2006. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Jakarta: FKUI
Swierzewski S.J. 2015. Hydrotherapy: Hot Foot Bath. [Serial Online]
http://www.health communities.com
Utami T. 2015. Pengaruh Rendam Air Hangat pada Kaki Terhadap Insomnia pada
Lansia di Panti Sosial Tresna Werdha Yogyakarta Unit Budi Luhur. [Serial
Online] http://opac.unisayogya.ac.id/241/1/naskaaah%20publikasi.pdf

World Health Organization. 2004. Global Burden of Disease. [Serial Online].


http://www.who.int/healthinfo/global_burden_disease/GBD_report_2004upda
te_full.pdf?ua=1[07 Maret 2017]

World Health Organization. 2011. Global Health and Aging. [Serial Online].
http://www.who.int/ageing/publications/global_health.pdf [07 Maret 2017]

World Health Organization. 2013. A Global Brief on Hypertension: Silent Killer,


Global Public Health Crisis [Serial Online]. http://ish-
world.com/downloads/pdf/global_brief_hypertension.pdf [08 Maret 2017]

Zahrah Z. dkk., 2016 Pengaruh Hidroterapi Rendam Kaki Menggunakan Air Hangat
Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Di Desa
Nyatnyono Kecamsatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang [Serial Online].
perpusnwu.web.id/karyailmiah/documents/5120.pdf

Anda mungkin juga menyukai