Anda di halaman 1dari 1

RETRAKSI DINDING THORAKS

Retraksi : keadaan tertarik ke belakang, otot-otot yang tertarik tajam ke belakang akibat dari
menurunnya tekanan di rongga dada. (kamus Dorland)

Parameter klinis Ringan Sedang Berat Ancaman henti nafas


Retraksi Dangkal, Sedang, Dalam, Dangkal/hilang
retraksi ditambah ditambah
interkostal retraksi nafas cuping
suprasternal hidung

 Asma : intercostal dan suprasternal


 Bronkiolitis : intercostal dan subcostal
 Heart failure : intercostal dan substernal
 Pneumonia : subcostal dan intercostal
 Early RDS : substernal dan subcostal
 Worse RDS : intercostal dan suprasternal

Anda mungkin juga menyukai