Anda di halaman 1dari 7

Editor:

Dr. Herry Pordo Nugroho Putro, M.Pd.


Mutioni, M.Pd.
Drs. M. Zqenol A. Anis, M.Hum.

PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN IPS


PROGRAM PASCASARJANA
UN IVERSITAS LAMBUNG MANGKU RAT
BANJARMASIN
Penguatan Kearifan Lokal Dalam Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Alam Banjir
Nazarwaty ..........:...... .......... 90

Peristiwa Banjir Di Pulaq.Kelua Keterkaitannya Dengan Konektivitas Antar Ruang


Dan Waktu
Laily Mahrita ............. ............95

Pentingnya Pendidikan Kebencanaan Berbasis Kearifan Lokal Di Kabupaten Banjar


wendaNovarina """""""" 104

Gotong Royong Kebersihan Wujud Partisipasi Warga Masyarakat Mencegah


Pencemaran Menuju Perilaku Ramah Lingkungan
Agus Suuihrni Isyra .............108

Kearifan Lokal Sebagai Solusi Masyarakat Global Menuju Perilaku Ramah Lingkungan
Nurlatifah .................. .......... 113

Sub Tema 3: Perubahan dan Keberlanjutan dalam Wacana Lingkungan

Penambangan Batubara di Distrik Seblimbingan, Afdeeling Tanah Bumbu & Pulau Laut
Tahun 1900-1930
Herry Porda Nugroho Putro

Kemilau Batu Akik Dalam Merangsang Perekonomian Masyarakat Lokal


(Studi Kasus Masyarakat Desa Pumpung Kab. Banjar Kalimantan Selatan)
Monry F.N. G. R .............. ...145

Pencemaran Lingkungan Hidup Di Kota Besar


Dwisfalail Fitria ................150

Hutan, dulu dan sekarang


Firda Wahyuni .................... 155

Dimensi Sosial Dan Pola Perilaku Masyarakat Dalam Mengkampanyekan


Pelestarian Lingkungan Berkelanjutan
Dewi Sukami ....165

Selayang Pandang Mhkna Bencana Banjir


Trisfa Lail Fitria Dan Noor Hidayah .....171

Pendulangan Emas Desaku "Sebongkah Asa Yang Tak Tersisa."


MardhotillahNachrawie ............. ......... 176

Ironi KeberadaanKelapa Sawit Sebagai Salah Satu Faktor Penyumbang Rusaknya Ekologi
Dan Kekeringan Di Desa Panyipatan (Kecamatan Panyipatan, Tanah-Laut)

VI

I
KEMILAU BATU AKIK DALAM MERANGSANG PEREKONOMIAN
MASYARAKAT LOKAL (STUDI KASUS MASYARAKAT DESA PUMPUNG KAB.
\ BANJAR KALIMANTAN SELATAN)
\:"
Monry F. N.G. R
Dosen Pendidikan Ekonomi FKIP Unlam

Abstract
Public interest in the "akik" higher. This is coming from the elderly to teenagers. This makes
"akik" into a lucrative business. People who work as farmers began to switch professions become
miners and craftsmen of agate. Pumpung village is one of the villages located in the area cempaka
Banjarbaru. In this village, predominately livelihood as diamond miners. However, they now have
'tutany turn to professional miners and craftsmen of agate. The approach used in this study is a
qroiitrtiw approach, the method used is fenomenalogis location of this research lies in the village
Pu*pung, District Cempaka, Banjar regency, South Kalimantan with Community research subjects
aroind ihe village Pumpung. Results of this study say that agate is a new resource that when
maximized anaTutty tupporid by the government can create significant economic development for
the surr ounding communitie s.
Keywords: "akik", mining, and the economy

PENDAHULUAN
Bicara mengenai gaya hidup artinya juga berbicara mengenai trend yang mengikuti
perkemban gan zarflan Keberadaan perhiasaan sebagai pemak-pernik seperti kalung, cincin, gelang
dan sejenisnya. Perhiasann bukan hanya emas,perak,permata ataupun berlian namun ada juga
perhiasaan yang terbuat dari batu mulia yang lebih dikenal dengan batu akik. Batu akik adalah batu
mulia/batu permata yang berasal dari campuran mineral alam.
Akhir-akhir ini trend memakai perhiasaan yang dihiasi dengan batu akik sedang marak
dikalangan masyarakat luas dan juga kaum muda. Sehingga banyak orang berburu untuk membeli
batu akik bahkan mereka datang ke tempat penambangan batu akik. Minat masyarakat terhadap
batu akik semakin tinggi. Hal ini merambah dari kalangan tua hingga remaja. Hal ini membuat batu
akik menjadi bisnis y*g *"rggiurkan. Masyarakat yang berprofesi sebagai petani mulai beralih
profesi menjadi penambang batu akik. Seperti diketahui, penjualan batu akik dalam negeri memang
sedang naik daun. Bahkan, di berbagai daerah batu akik sangat digandrungi oleh masyarakal Tak
jarang, para pedagang batu akik itu pun mampu meraup untung sangat besar dari penjualannya
Fenomena batu akik teriadi ketika warga menemukan bahan mentah batu alam jenis idocrase di
Betung, Kabupaten Nagan Raya, pada 2013. Idocrase kemudian menang dalam Indonesian
Gemstones Competition and Exhibition 2013 dan2Al4 di Jakarta
Menariknya, booming batu akik saat ini malah sedikit meredupkan sinar batu mulia
semisal permata dan berlian. Hal inilah yang nampaknya membuat pemerintah mulai melirik baru
akik menjadi produk ekspor. Pemerintah melalui Kementerian Perdagangan (Kemendag) mulai
melirik batu akik atau bacan sebagai produk yang mampu menambah ragam ekspor Indonesia.
Bahkan, baru akik dipercaya mampu meningkatkan devisa perdagangan nasional. Hal itu juga
sejalan dengan program Menteri Perdagangan menaikan ekspor Indonesia mencapai 300 persen.
(Tribunnews.com). Geriap batu akik juga terdengar di Kota Martapura, Kabupaten Banjar,
Kalimantan Selatan.
Di sini akik bahkan sempat mendunia karena penemuan intan di Pendulangan Cempaka,
Sungai Tiung, Desa Pumpung, Cempaka,pada 1965. Meski menghasilkan akik sejak 1960-an, batu-
batu mulia baru digandrungi sekitar dua tahun terakhir. Sebelumnya, batu akik dari pendulangan
tradisional Cempaka tidak mampu mengimbangi kebesaran intan trisakti yang tersohor hingga ke
luar negeri. Banyak jenis batu alam dari pendulangan intan tradisional, antara lain kecubung, fosil,
u*p*un, badar besi, pirit, kelulut, dan merah borneo. Oleh para perajin, bongkahan batu dibelah-

145
belah dan digosok dengan cara tradisional sehingga menghasilkan batu-batu yang indah dengan
beragam corak. ''(http://bisniskeuangan. kompas.c om/ readl2}$l02l08ll5l500326lLedakan.Batu.
Akik). \
Desa Pumirung adalah salah satu desa yang terletak di kawasan daerah cempaka
Banjarbaru. Di desa ini, sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai pendulang intan.
Untuk menuju kawasan wisata pendulangan intan di desa pumpung ini, banyak akses transportasi
darat yang bisa kita pilih, yaitu seperti kendaraan bermotor, mobil dan bus. Lokasi pendulangan ini
berada tidak jauh dari Kota Martapura. Hanya dibutuhkan waktu sekitar setengah jam perjalanan
dari pusat Kota Martapura. Sementara bila berangkat dari Ibukota Provinsi Kalimantan Selatan,
Banjarmasin, maka Pendulangan Intan Cempaka bisa ditempuh dalam waktu 1 jam. Bandara
Syamsudin Noor yang ada di Banjarmasin, jaraknya lebih dekat lagi. Hanya dibutuhkan waktu
setengafr jam saja bila datang dari Bandara Syamsudin Noor.

KAJIAN PUSTAKA
A. Definisi Persepsi
Persepsi merupakan salah satu dspek psikologis yang penting bagi manusia dalam
merespon kehadiran berbagai aspek dan gejala di sekitarnya. Persepsi mengandung pengertian yang
sangat luas, menyangkut intern dan ekstern Berbagai ahli telah memberikan definisi yang beragam
tentang persepsi, walaupun pada prinsipnya mengandung makna yang sama. Menurut Kamus Besar
Bahasa Indonesia, persepsi adalah tanggapan (penerimaan) langsung dari sesuatu. Proses seseorang
mengetahui beberapa hal melalui panca inderanya. Sugihartono, dkk (2007: 8) mengemukakan
bahwa persepsi adalah kemampuan otak dalam menerjemahkan stimulus atau proses untuk
menerjemahkan stimulus yang masuk ke dalam alat indera manusia.
Persepsi manusia terdapat perbedaan sudut pandang dalam penginderaan. Ada yang
memperSepsikan sesuatu itu baik atau persepsi yang positif maupun persepsi negatif yang akan
mempengaruhi tindakan manusia yang tampak atau nyata. Bimo Walgito (2004: 70)
mengungkapkan bahwa persepsi merupakan suatu proses pengorganisasian, penginterpretasian
terhadap stimulus yang diterima oleh organisme atau individu sehingga menjadi sesuatu yang
berarti, dan merupakan aktivitas yang integrated dalam diri individu. Respon sebagai akibat dari'
persepsi dapat diambil oleh individu dengan berbagai macam bentuk. Stimulus mana yang akan
mendapatkan respon dari individu tergantung pada perhatian individu yang bersangkutan.
Berdasarkan hal tersebut, perasaan, kemampuan berfikir, pengalaman-pengalaman yang dimiliki
individu tidak sama, maka dalam mempersepsi sesuatu stimulus, hasil persepsi mungkin akan
berbeda antar individu satu dengan individu lain. Setiap orang mempunyai kecenderungan dalam
melihat benda yang sama dengan cara yang berbeda-beda. Perbedaan tersebut bisa dipengaruhi oleh
banyak faktor, diantaranya adalah pengetahuan, pengalaman dan sudut pandangnya. Persepsi juga
bertautan dengan cara pandang seseorang terhadap suatu objek tertentu dengan carayang berbeda-
beda dengan menggunakan alat indera yang dimiliki, kemudian berusaha untuk menafsirkannya.
Dari penjelasan di atas dapat ditarik suatu kesamaan pendapat bahwa persepsi merupakan suatu
proses yang dimulai dari penglihatan hingga terbentuk tanggapan yang terjadi dalam diri individu
sehingga individu sadar akan segala sesuatu dalam lingkungannya melalui indera-indera yang
dimilikinya.

B. Klasifikasi Batu Mulia


Batu mulia dapat dibedakan menjadi 2, yaitu batu permata mulia (intan/berlian/diamond)
dan batu permata setengah mulia (ruby, safir, zamrud,topaz, dll). Batu permata adalah sebuah mineral,
batu yang dibentuk dari hasil proses geologi yang unsurnya terdiri dari satu atau beberapa komponen kimia
yang mempunyai harga jual tinggi. Batu permata harus dipoles sebelum dijadikan perhiasan. Batu permata
mempunyai nama dari A-Z yang diklasifikasikan menurut kekerasannya, yang disebut Skala Mohs dari 1-
10. Semakin keras batu permata, maka makin tinggi tingkatannya dan makin mahal harganya. Batu
akik (batu agate atau agaat) adalah batu yang utama dari keluarga batu-batu akik (kelas chalcedony). Batu

L46
akik dapat ditemukan di seluruh dunia dengan bermacam-macam warnanya. Biasanya batu akik terdapat
garis-garis dengan warna yang berbeda seperti coretan, lingkaran atau urat.

C, Konsepsi pepekonomian berbasis kearifan lokal


dtorroriri adalah sebuah ilmu yang mempelajari tentang bagaimana manusia mencukupi
yaitu
kebutuhan hidupnya. Ini didasarkan dari urul kutu ikonomi yang berasal dari bahasa Yunani
oikos dan nomos. Oikos adalah rumah tanggadan nomos berarti ilmu. Dari gabungan kata tersebut,
terbentuklah pengertian ekonomi. Dimana dalam pengertian tersebut, menunjukkan sebuah kondisi
yang merujul pada pengertian tentang aktivitai manusia. Khususnya pada usaha untuk bisa
mengolah sumblr duyu y*g ada di linglungan sekitamya, sebagai alat pemenuh kebutuhan hidup'
-dalam
Menurut Adam Smith bukunya Thi Wealth Of Nation (Muller, 1995), Ilmu ekonomi
merupakan ilmu secara sistematis mempelajari tingkah laku manusia dalam usahanya untuk
mOngalokasikan sumber-sumber dayayangterbatas guna mencapai tujuan tertentu.
pengertian Kearifan Lokal AiHhat dari kamus Inggris Indonesia, terdiri dati 2 kata yaitu
kearifan (wisdom) dan lokal (local). Local berarti setempat dan wisdom sama dengan
kebijaksanaan. Dengan kata lain maka local wisdom dapat dipahami sebagai gagasan-gag1|m,
nilai-nilai-nilai, pan-clangan-pandangan setempat (local) yang bersifat bijaksana, penuh kearifan,
bernilai baik, yang tertanam dan diikuti oleh anggota masyarakatnya. Menurut Putu Oka Ngakan
perilaku
dalam Andi M. Akhmar dan Syarifudin (2007) kiarifan local merupakan tata nilai atau
hidup masyarakat lokal dalam berinteraksi dengan lingkungan tempatnya hidup secara arif'
Berdisarkan pendapat di atas, kearifan lokal merupakan budaya yang dimiliki oleh masyarakat
tertentu dan di tempattempat tertentu yang dianggap mampu bertahan dalam menghadapi aru1
globalisasi, karena kearifan lokal tersetutLerganOrrng nilai-nilai yang dapat dijadikan sebagai
sarana pembangunan karakter bangsa.

METODh PENELITIAN
pendekatan yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif, karena
metode kualitatif tetin-beraasarkan pada filsafat fenomenalogis yang mengutamakan penghayatan'
Metode yang digunakan adalah fenomenalogis yaitu berusaha menafsirkan makna suatu peristiwa
interaksi tingtatr laku manusia dalam situasi tertentu menurut perspektif peneliti sendiri- Lokasi
penelitian ini berada di Desa Pumpung, Kecamatan Cempaka, Kabupaten Banjar, Kalimantan
selatan dengan subjek penelitian Masyarakat sekitar Desa Pumpung.

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN


A., Gambaran Umum dan Kondisi Alam Desa Pumpung
Tempat pendulangan batu akik di Kalimantan ada di Desa Pumpung Kec.Cempaka"
Martapura yang terletak 4l km dari Kota Banjarmasin dan 7 km dari Kota Banjarbaru. Di tempat
ini, pengun;ung dapat melihat langsung bagaimana para pekerja mencari batu akik dan proses
p"*irui=u.r tut" uf.t (gerinda). Bahlan fara wisatawan dapat langsung terjun sendiri untuk mencari
tatu akik di tempat tersebut. Di Kecamatan ini, area tanahnya merupakan tanah
pendulangan. Sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai pendulangan intan (M'
Syafruddin Saleh, 1 983).
Lokasi penambangan dari pintu gerbang Desa Pumpung sebenarnya tidak terlalu
jauh, dapat
ditempuh dengan berjalarikaki Dilokasip.ru*bu.rgan yang masih dilakukan secara tradisional ini,
kita dlpat menyaksilan langsung bagaimana para pekerja melakukan perburuan batu permata I
intan dan batu akik. Semuanya memang masifr alatukan secara tradisional. Kita sama sekali tidak
melihat kehadiran peralatanaeralatan canggih layaknya sebuah pertambangan. Bahkan beberapa
peralatan yang digunakan uniuk mengalirkan tanah dan air hanya dibangun dengan kayu dan seng
juga tidak
tekas tong yang Jirurrl sedemikian rupa. Para pekerja di lokasi pertambangan intan ini
paaa hat resiko pekerjaan yang mereka geluti cukup tinggi'
-"rgg.rnukun p.trgu*an s,rma sekali.

1,47
DiIndolresia ada beberapa daerah yang biasa menghasilkan batu ini seperti Banten,
Selatan
Sumatera Baral Lampung dan Kalimantan. Kota Martapura, Kabupaten Banjar, Kalimantan
merupakan satu dafi sentra batu akik di Indoesia. Di sini bahkan batu akik sempat mendunia karena
p.r"*,r* batu intan'di Pendulangan Cempaka, Sungai Tiung, Desa Pumpung, Cempaka tahun
lgOS.p*u perajin membelah bonfkohan batu dan menggosokannya secara tradisional sehingga
mampu menghasilkan batu-batu yang indah dengan berbagai macam corak. Para petambang
memperoleh bongkahan batu tersebut paling tidak pada kedalaman 20 meter.

B. Kelebihan,dan kekurangan kawasan wisata Desa Pumpung


Tempat pendulangan intan yang berada di desa Pumpung Kecamatan Cempaka merupakan
kawasan wisata yang sekarang ini banyak dikunjungi oleh masyarakat dari dalam daerah ataupun
luar daerah. Kawasan wisata desa Pumpung memiliki beberapa kelebihan sehingga bagi siapa saja
yang datang berkunjung kesana akan merasa senang.
Beberapa kelebihan di kawasan wisata ini diantaranya ialah pengunjung dapat melihat
langsgng proses pendulangan intan, bagaimana para pekerja mencari intan di lobang-lobang yang
teta[ aigaii, berair dan penuh dengan lumpui. Pengunjung dapat menyaksikan bagaimana susahnya
p*u p"rrd.rlang mencari irrt* di tengah terik sinar matahari, di kawasan wisata ini pengunjungjuga
tiru i*grurg turun ke dalam kubangan air di dalam lobang-lobang untuk mencoba mencari intan
dengan cara yangunik seperti melenggang.
- Selain dapat *elifrat langsung proses pendulangan intan di kawasan wisata ini pengunjung
juga dapat melihat proses langsung pembuatan atau penggosokkan batu akik dengan menggunakan
misin gerinda yang berada ai aep* rumah warga di sekitar lokasi pendulangan intan,pengunjung
dapat melihat Leberapa koleksi tatu yang dimiliki oleh warga dan para pengunjung
juga
_dapat
langsung membeli batu-batu indah tersebut disana karena sangat banyak sekali para penjual batu
akik di kawasan itu.
Sedangkan kekurangan yang dimiliki kawasan wisata ini diantaranya adalah tidak adanya
WC umum ,"hirggu sedikit suilt Uagi para pengunjung yang ingin buang air kecil/besar, selain
tidak adanya WC umum di kawasan wisata- ini juga tidak terdapat musholla dan tempat untuk
berteduh.

D. Strategi Pemasaran Batu Akik di Desa Pumpung


Deia pumpung selain menjual batu akik tetapi juga penghasil Intan dan menjual batu.
Dalam kawasin y*g iu*u terdapat 3 matapencaharaian yaitu pendulangan intan, Batu Akik dan
borongan batu. Saat pendulangan intan banyak batu-batu yang dibuang, batu-batu ini akan di pilih
oleh pira pencari baiu akik agar nantinya dapat menjadi batu akik, pemilihan batu nya pun tidak
sembarang batu yang dijadikan batu akik memiliki ciri-ciri atau karakteristik tersendiri jika batu itu
adalah batu akik ,rulurp.r, ada para penjual yang juga membuat batu akik dari batu biasa saja.
Untuk batu-batu yang-tidak terpilih, karena banyak sehingga batu-batu ini akan dijual untuk
pemborong datam membangun rumah atau yang lainnya. Biasanya batu-batu ini akan diangkut oleh
sebuah truck.
Pemasaran ada 3 metode yang digunakan oleh penduduk desa Pumpung yaitu:
1. M8ndatangi konsumen
Saat ini masyarakat lagi demam-demamnya batu akik, sehingga banyak wisatawan yang
berkunjung ke desa pumpung untuk melihat proses batu akik dari pencarian, penggerin daan
ru-pui yang siap;uil. Situasi ini dimamfaatkan masyarakat disana untuk menjual batu akik
dengan mendatangi paru wisatawan yang datang.
2. Menjual sendiri di depan rumah
Selain mendatangi langsung wisatawan, sebagian penduduk desa hanya menjual batu
akik di depan rumah mereka d".rg* membuka toko kecil-kecilan. Biasanya mereka menjual
berbagai jenis batu akik bahkan mereka juga menjual batu akik yang masih berupa bongkahan.

L48
3. Menjual ke pengepul
i Apubitu wisatawan sedikit sepi, biasanya mereka akan menjual ke pengepul di pasal
atau pa(a apengepul yang datanag ke desa Pumpung untuk membeli batu akik yang akan dijual
lagi [e irre^?r bahkan ke luar daerah. Harga biasanya tergantung jenis, ukiran, ukuran dan
"t",
bentuknya.'Semakin bagus kualitas akik maka semakin mahal pula harganya.

SIMPULAN
Batu mulia di tanah air sangatlah berlimpah. Tetapi, sampai saat ini pemanfaatan batu mulia
sebagai komoditas masih dalam skala kecil dan bergerak dalam perjalanan mikro ekonomi'
paraiigm yang berkembang bahwa batu mulia hanya sebagai gaya hidup dan bukan sebagai
investasi yang dapat ikut sebagai penggerak utama perekonomian bangsa. Bahkan bila berbicara
atau
secara individu, khrrrrrryu di tndonesia, orang tertarik memiliki batu mulia dikarenakan iseng
memang karena hobi mengoleksinya.
P"r* pemerintah ierkait dengan pemanfaatan potensi batu mulia yang tersebar di seluruh
kawasan nusantara masih belum terlihat walaupun telah dikeluarkannya Keputusan Menteri Industri
dan perdagangan Kepmen No. 385/l\zIPP/Kep/0612004 mengenai pemberdayaan potensi alam
^ kandungan batu mulia.
berupa
Apabila hal ini dapat ditanggapi dengan serius, pengelolaan potensi batu akik akan sangat
membaniu dalam bidang peret orromian Indonesia, seperti bertambahnya penghasilan pajak-bagi
Negara, menurunkan ungku pengangguran karena terbukanya berbagai lapangan pekerjaan baru,
menambah komoditas ekspor barang mentah, peningkatan pendapatan daerah.

DAFTAR PUSTAKA
Andi M. Akhmar dan Syarifuddin,200l. Mengungkap Kearifan Lingkungan Sulawesi Selatan,
PPLH Regional Sulawesi, Maluku dan Papua, Kementerian Negara Lingkungan Hidup RI
dan Masagena Press, Makasar
Bimo Walgito. (2004). Pengantar Psikologi umum. Yogyakarta: Andi offset.
Muller, Jerry Z. (1995). Adim Smith in hii Time and Ours: Designing the Decent Society. Princeton
Univ. Press
P. J. O'Rourke. (2006). On The Wectlth of Nations (Books That Changed the World)
Rosidi, A. (201 l). Kearifan Lokal dalam Perspektif Budaya Sunda. Bandung: Kiblat Buku Utama
Sugihartono, dkk. (2007). Psikologi Pendidikan Yogyakarta. Uny Press.
hfip://irwan-cahyadi.blogspot.com/2012105lmakalah-kearifan-lokal.html

1.49

Anda mungkin juga menyukai