Anda di halaman 1dari 6

Kudapan Siang

Talam Ketan

Bahan 1 :
 Beras Ketan 400 gram
 Pandan 2 Lembar Daun Pandan
 Santan 500 ml Cara Membuat 1 :
 Garam 1 sdt 1. Campur semua bahan pertama jadi satu terus
 Lele direbus dengan api kecil aduk rata, kalau sudah
kering angkat.
Bahan 2 : 2. Terus siapkan dandang untuk merebus, kalau
 Tepung Terigu 250 gram sudah mendidih masukkan nasi ketan yang sudah
 Tepung Tapioka 30 gram direbus tadi, masak hingga matang.
 Telur 2 butir 3. Kalau sudah matang diambil atau dikeluarkan dari
 Santan 200 ml dandang dan dicetak ke cetakan yang sudah di
 Garam 1 sdt sediakan dan sisihkan.

Juice Pandan Cara Membuat Bahan Ke 2 :


 2 Lembar Daun Suji + 8 Lembar 1. Daun pandan dan daun suji di blender, campur
Daun Pandan dengan 150 ml air.
 Air 150 ml 2. Siapkan mangkok, masukkan semua bahan
3. Aduk hingga rata kemudian masukkan air suji yang
sudah disaring, terus masukkan 200 ml santan.
Dan yang terakhir masukkan telur dan garam aduk
– aduk hingga rata.
4. Jika adonan sudah rata masukkan diatas ketan,
Terus di kukus selama 20 menit jika sudah matang
angkat dan biarkan dingin
5. Kalau sudah dingin, terus keluarkan dari cetakan.
Dan siap disajikan.
Kudapan Siang

Sayur Menir

Bahan - Bahan :
 Kates 1 Iris
 Kelor 1 Ikat
 Kemangi secukupnya Cara Membuat :
 Jagung 1 Biji di Pipil 1. Sebelum dimasak semua bahan dicuci bersih
dengan air mengalir
Bumbu : 2. Masak air hingga mendidih, kalau sudah mendidih
 Brambang 2 Siung masukkan kates sampai layu terus masukkan
 Kunci 1 Ruas Jari bumbu, dan angkat, siap disajikan.
 Gula Secukupnya
 Garam Secukupnya
Kudapan Siang

Magic Tea Bunga

Bahan :
 Bunga telang kering 1 jumput
 Air perasan lemon 200 ml
 Gula 200 gr Cara Membuat :
 Air 300 ml 1. Masak aie 200 ml sampai mendidih
2. Seduh bunga telang kering dengan air panas
 Es batu
sisihkan
3. Larutkan gula kedalam air 100 ml masak sampai
mendidih
4. Tuang larutan gula kedalam air perasan lemon
sisihkan
5. Siapkan helas lalu tuang larutan perasan air lemon
dan gula sampai setengah gelas
6. Tambahkan es batu lalu tambahkan seduhan
bunga telang sampai gelas penuh
7. Siap disajikan dingin
Kudapan Siang

Oblok - Oblok

Bahan :
 Daun kaspe dirajang halus
 Teri medan
 Lamtoro Cara Membuat :
 Kelapa muda parut 1. Tahu direbus dahulu
 Tahu susu 2. Daun kaspe direbus
3. Semua bahan di cuci terlebih dahulu
Bumbu : 4. Bumbu dihaluskan terus ditumis kalau sudah
 6 Bawang Merah harum masukkan teri, lamtoro, dan kelapa
 3 Bawang Putih parut. Kasih air biarkan sampai mendidih dan
 2 Cabe Merah matang, terus angkat dan sajikan
 3 Cabe Rawit
 2 Kemiri
 Terasi Secukupnya
 Gula ½ Sdt
 Garam ½ Sdt
 Daun Salam 1 Lembar
 Lengkuas 1 Ruas Jari
 Cabe Hijau 2 Buah
Kudapan Siang

Tempe Bacem

Bahan :
 2 papan tempe
 1 sdt ketumbar
 2 kemiri Cara Membuat :
 2 buah mata asam 1. Semua bumbu dihaluskan kecuali santan dan daun
 2 lembar daun salam salam
 25 gr gula batok 2. Tumis bumbu halus sampai harum tambahkan
 Santan 200 ml daun salam
3. Tambahkan santan dan biarkan mendidih
4. Masukkan tempe dan biarkan mendidih
5. Masukkan temped an biarkan sampai buah
mengental
6. Angkat biarkan dingin
7. Setelah dingin baru tempe digoreng sampai
kecoklatan
8. Siap disajikan
Kudapan Siang

Puding Buah

Bahan :
 Agar – Agar Coklat 1 Sachet
 Susu Kental Manis 2 Sachet
 Gula 100 Gram
 Garam
 Buah Jeruk, Anggur, Kiwi
 Nutrisari 1 Sachet
 Air 300 ml

Cara Membuat :
1. Larutkan agar – agar coklat, gula dan susu dengan
air 200 ml
2. Masak sambal diaduk sampai mendidih
3. Angkat dan tuang kedalam cetakan
4. Biarkan dingin lalu tambahkan dan tata buah
jeruk, anggur, kiwi diatas pudding
5. Larutkan 1 sachet nutrisari dengan 100 ml air lalu
siram diatas pudding buah
6. Puding buah siap disajikan

Anda mungkin juga menyukai