Anda di halaman 1dari 2

1.

2 Rumusan Masalah
Adapun rumusan masalah yang akan dibahas adalah sebagai berikut.
1. Bagaimana konep kerja dari kipas?
2. Apa saja jenis jenis kipas?
3. Bagaimana kegunaan kipas pada bidang pertanian?

1.3 Tujuan
Adapun tujuan yang ingin dicapai adalah sebagai berikut.
1. Dapat memahami konsep kerja dari kipas.
2. Dapat mengetahui kegunaan kipas dibidang pertanian.
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Kipas merupakan sebuah teknologi alat yang dapat menghasilkan aliran pada udara,
keberadaan kipas sangat bermanfaat bagi manusia. Manusia adalah mahluk yang membutuhkan
bantuan alat teknologi untuk mempermudah pekerjaan.
Konsep kerja dari kipas pun memiliki hubungan dengan mata kuliah mekanika fluida.
Dimana udara termasuk kedalam fluida kompresibel yaitu fluida yang dapat dirapatkan. Maksud
dirapatkan ini adalah molekul atau struktur zatnya bisa di rapatkan karena udara memiliki
molekul atau struktur zat yang renggang.
Dari banyaknya penggunaan kipas yang sangat bermanfaat dan dapat mempermudah
pekerjaan manusia, kipas juga dapat membantu pekerjaan manusia dalam bidang teknik
pertanian. Hal ini sangat membantu pekerjaan para petani untuk mengerjakan pekerjaannya.
Aliran yang dihasilkan oleh kipas dan kipas itu sendiri dapat dimanfaatkan untuk membantu
pekerjaan manusia disalam bidang teknik pertanian.

Anda mungkin juga menyukai