Anda di halaman 1dari 10

Nama : Binasiyah

Nim : 201933226

Kelas : PGSD 4E

1. Jelaskan fungsi utama diterapkannya sistem infomasi manajemen dalam suatu


organisasi!
Shofiyyah FA (201933223)
Jawab :
Fungsi utama diterapkannya sistem infomasi manajemen dalam suatu organisasi
yaitu:

a. Mempermudah pihak manajemen untuk melakukan perencanaan,


pengawasan, pengarahan dan pendelegasian kerja kepada semua departemen
yang mempunyai hubungan komando atau koordinasi dengannya.
b. Meningkatkan efisiensi dan efektifitas data yang tersaji akurat dan tepat
waktu.
c. Meningkatkan produktifitas dan penghematan biaya dalam suatu organisasi.
d. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia karena unit sistem kerja yang
terkoordinir dan sistematis.
Nilai : A
Menurut kelompok kami, jawaban sudah benar karena dalam mejalankan sistem
informasi beberapa fungsi tersebut yang diperlukan akan memudahkan dalam
menjalankan suatu organisasi.
2. Mengapa sistem informasi menjadi sangat penting di sekolah sehingga mampu
melakukan perubahan terhadap sekolah tersebut?
Nuzulul Layli (201933191)
Jawab :
Penggunaan Sistem Informasi Sekolah sangatlah penting bagi manajemen dalam
bidang pendidikan. Adapun beberapa penyebab kenapa sistem sangat dibutuhkan dan
dapat dijadikan gambaran seberapa penting bagi sekolah.

a. Laporan kehadiran semakin dipermudah


b. Pekerjaan rumah lebih mudah
c. Manajemen ujian semakin baik
d. Kemudahan dalam sistem pembayaran
e. Memudahkan penerimaan siswa baru
Nilai : AB
Menurut kelompok kami, Penggunaan Sistem Informasi Sekolah ternyata bukan hal
baru lagi dan memang dapat membantu memberikan kemudahan. Sudah banyak
sekolah yang menggunakan sebuah sistem dengan memanfaatkan kecanggihan
teknologi. Sehingga manajemen dibuat lebih mudah, praktis, data akurat, tersimpan
rapi dan menghemat tenaga maupun waktu.
Nama : Suci Rahayu
NIM : 201933210
Kelas : PGSD 4E

Menjawab 2 pertanyaan dari mahasiswa :

1. Laila ilmiyatul Amalia (201933188)


Apa alasan sistem informasi sangat penting bagi sekolah ?
Alasan utama penerapan sistem informasi di sekolah sangat penting bagi
sekolah adalah memudahkan pengelolaan data. Dengan pemanfaatan sistem informasi
pekerjaan staff dan tenaga pengajar menjadi lebih ringkas. Menyimpan dan
mengeluarkan kembali data yang diperlukan bisa lebih cepat. Penyusunan data lebih
rapi dan terstruktur secara otomatis. Memudahkan penyimpanan database sekolah.
Data guru, staff, siswa, semua data yang berhubungan dengan akademik, kurikulum,
data administrasi sekolah, asset dan sebagainya. Penyimpanan yang terintegrasi
dengan sistem informasi lebih mudah dikelola. Pemantauan setiap ada perubahan bisa
segera dilakukan dalam waktu singkat.

Nilai : A

Menurut kelompok kami, Sistem informasi sekolah penting karena bisa


menghubungkan sekolah secara langsung dengan orang tua. Sistem ini akan
menginfokan perkembangan proses pembelajaran muridnya karena tentu saja orang
tua tidak bisa selalu mengunjungi sekolah untuk tahu bagaimana aktivitas anaknya di
sekolah.

2. Alvina Noor Aini (201933201)


Sebutkan jenis Sistem informasi manajemen sekolah yang ditawarkan untuk instansi
pendidikan !
Sistem informasi manajemen ada 3 tipe sistem yang di tawarkan untuk instansi
pendidikan buat implementasikan IOS (interorganization sistem) Yakni :
a. Internet, Jaringan internal instansi pendidikan yg menghubungkan Pada kantor
cabang yg terpisah geografis baik tempat atau regional.
b. Internet, jaringan computer public yg punya harapan sebgai penghubung instansi
pendidikan dengan beberapa pemakai program pendidikan/calon siswa/Mahasiswa
c. Ekstrranet, Jaringan yg didirikan jadi alat komuikasi antar lebaga pendidikan serta
instansi pendukungnya seperti departemen pendidikan, penduduk, pemerintah
serta dunia usaha.
Instansi pendidikan yg tertarik buat melaksanakan IOS yg sebagai trick dari
unsur-unsur yg di kaitkan dalam tranmisi data elektronik. Ios yaitu set kesempatan
investasi yg bermanfaat jadi predictor perkembangan perusahaan/instansi pendidikan,
kerapkali juga dimaksud pertukaran data elektronik.

Nilai : A

Menurut kelompok kami, Sistem informasi manajemen pendidikan didesain untuk


kebutuhan manajemen dalam upaya mendukung fungsi-fungsi dan aktifitas
manajemen pada suatu organisasi. Maksud untuk dilaksanakannya adalah sebagai
pendukung kegiatan fungsi manajemen.
Nama: fariza sauqi mahmada

Nim: 201933214

Kelas: 4E PGSD

1. Shifania (201933212)

Sistem informasi manajemen dapat diibaratkan sebagai sebuah bangunan piramida, apa
maksudnya?

Jawab: Sistem informasi manajeman digambarkan sebagai sebuah bangunan piramida dimana
lapisan dasarnya terdiri dari informasi, penjelasan transaksi, penjelasan status, dan
sebagainya. Lapisan berikutnya terdiri dari sumber-sumber informasi dalam mendukung
operasi manajemen sehari-hari. Lapisan ketiga terdiri dari sumber daya sistem informasi
untuk membantu perencanaan taktis dan pengambilan keputusan untuk pengendalian
manajemen. Lapisan puncak terdiri dari sumber daya informasi utnuk mendukung
perencanaan dan perumusan kebijakan oleh tingkat manajemen.

Nilai : A

Menurut kelompok kami, Sistem informasi manajemen digambarkan sebagai sebuah


bangunanpiramida dimana lapisan dasrnya terdiri dari informasi untuk pengolahantransaksi,
penjelasan status, dan sebagainya. Lapisan berikutnya terdiri darisumber-sumber informasi
dalam mendukung operasi manajemen sehari-hari.Lapisan ketiga terdiri dari sumber daya
sistem informasi untuk membantuperencanaan taktis dan pengambilan keputusan untuk
pengendalian manajemen,dan lapisan puncak terdiri dari sumber daya informasi untuk
mendukung perencanaan dan perumusan kebijakan oleh manajemen tingkat puncak

2. Alvin Adi (201933177)

Jelaskan bagaimana hubungan sistem informasi manajemen dan fungsi manajemen?

Jawab:Hubungannya menuai sinergi yaitu serangkaian sub sistem informasi yang menyeluruh
dan terkoordinasi dan secara rasional terpadu yang mampu mentransformasi data sehingga
menjadi informasi lewat serangkaian cara guna meningkatkan produktivitas yang sesuai
dengan gaya dan sifat manajer atas dasar kriteria mutu yang telah ditetapkan. Kegiatan utama
dari Semua sistem informasi, yaitu menerima data sebagai masukan (input), kemudian
memprosesnya dengan melakukan penghitungan, penggabungan unsur data, pemutakhiran
dan lain-lain, akhirnya memperoleh informasi sebagai keluarannya (output).serta fungsi dari
manajemen itu sendiri merupakan berbagai jenis tugas ataupun kegiatan manajemen yang
mempunyai peranan khas dan bersifat saling menunjang untuk mencapai tujuan yang telah
ditetapkan sebelumnya.

Dan ada 4 fungsi utama dalam manajemen

a. Perencanaan (Planning)
b. Pengorganisasian (Organizing)

c. Pengarahan (Actuating/Directing)

d. Pengawasan (Controlling)

nilai : A

Menurut kelompok kami, Fungsi manajemen terdiri atas 4 hal utama, yaitu:

1. Planning (fungsi perencanaan)

2. Organizing (fungsi pengorganisasian)

3. Directing (pengarahan)

4. Controlling (pengendalian)

Dengan adanya sistem informasi manajemen, maka 4 fungsi manajemen di atas dapat
dilakukan secara lebih baik
Nama : Dela Febila

NIM : 201933224

Kelas : 4E-PGSD

SOAL

1. Menurut kelompok anda mengapa di dalam pendidikan harus terdapat manajemen


sistem informasi sekolah? Intan Nila Sari (201933220).
2. Apa manfaat sistem informasi manajemen bagi lembaga pendidikan? Kuntari
(201933225)

JAWABAN

1. Dengan sistem informasi sekolah, lembaga pendidikan akan lebih mudah dalam
pengolahan data. Baik itu data akademik ataupun data non akademik dengan lebih
efektif. Data tersebut bisa tersaji dengan rapi dan terstruktur dengan sistem informasi
yang ada di sekolah.
Nilai : AB
Menurut kelompok saya, Sistem Informasi Manajemen Pendidikan (informasi
berbasis Web) merupakan sarana untuk memperkenalkan kepada siswa/mahasiswa,
dosen dan karyawan teknologi berbasis web, menggunakan serta mendapatkan
layanan berbasis web. Dengan penggunaan sistem informasi manajemen pendidikan
berbasis web diharapkan dapat menunjang pelaksanaan dan keberhasilan studi
mahasiswa, serta pengembangan diri guru/dosen maupun karyawan.
2. Adapun manfaat dari sistem informasi manajemen bagi lembaga pendidikan meliputi:
a. Mempermudah pengelolaan data.
b. Penyimpanan database sekolah.
c. Meningkatkan pelayanan pendidikan.
d. Memantau perkembangan pendidikan siswa secara akurat.
e. Mengembangkan proses perencanaan dan kegiatan manajemen yang efektif.

Nilai : AB

Menurut kelompok saya, sistem informasi dapat mendorong keunggulan persaingan di


lembaga pendidikan, karena teknologi informasi sudah menjadi senjata persaingan.
Kemudian masyarakat juga lebih memilih lembaga pendidikan yang memiliki
perangkat teknologi informasi yang memadai dalam berbagai aktivitas operasional
pendidikan. Sehingga teknologi informasi sudah menjadi alat untuk meningkatkan
efesiensi dan aktivitas operasional lembaga pendidikan dan dapat meningkatkan
kualitas mutu pendidikan. Oleh sebab itu lembaga pendidikan harus
mengimplementasikan sistem informasi manajemen guna mempermudah pendidik,
siswa, orang tua dan pihak lain untuk mengelola dan memperoleh data informasi.
Nama : Intan Nila Sari

Nim : 201933220

Kelas : PGSD 4 E

1. Apa alasan sistem informasi sangat penting bagi sekolah ?( Laili Ilmiyatul Amalia_
201933188)
Jawab :
Alasan sistem informasi sangat penting bagi sekolah yaitu untuk mempermudah
mengelola data, dengan memanfaatkan sistem informasi pekerjaan staff dan tenaga
pengajar menjadi lebih ringkas, menyimpan dan untuk mengeluarkan kembali data
yang diperlukan bisa lebih cepat. Untuk menyusun data juga bisa lebih rapi dan
terstruktur secara otomatis.
Nilai : A
Alasan penerapan sistem informasi di sekolah adalah memudahkan pengelolaan data.
Dengan pemanfaatan sistem informasi pekerjaan staff dan tenaga pengajar menjadi
lebih ringkas. Menyimpan dan mengeluarkan kembali data yang diperlukan bisa lebih
cepat. Penyusunan data lebih rapi dan terstruktur secara otomatis. Memudahkan
penyimpanan database sekolah. Data guru, staff, siswa, semua data yang berhubungan
dengan akademik, kurikulum, data administrasi sekolah, asset dan sebagainya.
Penyimpanan yang terintegrasi dengan sistem informasi lebih mudah dikelola.
Pemantauan setiap ada perubahan bisa segera dilakukan dalam waktu singkat.

2. Apa saja hal-hal yang menyebabkan sistem informasi sekolah yang dibangun tidak
berjalan sesuai dengan harapan ?( Suci Rahayu _ 201933210)
Jawab :
Hal-hal yang menyebabkan sistem informasi sekolah tidak berjalan sesuai dengan
yang diharapkan diantaranya yaitu :
a. Kurangnya organisasi
b. Kurangnya perencanaan yang memadai
c. Kurang personil yang handal
d. Kurangnya partisipasi manajemen dalam bentuk keikutsertaan para manajer dalam
merancang sistem.
Nilai : A

Menurut kelompok kami, Hambatan yang ditemukan dalam menerapkan sistem


informasu manajemen dalam dunia pendidikan dapat berupa kelengkapan fasilitas
yang ada, karena sistem informasi manajemen ini lebih kepada penggunaan teknologi
komputer yang digunakan untuk dapat mengelola data-data yang dibutuhkan. Oleh
sebab itu, jika fasilitas penunjang dari penggunaan sistem ini masih kurang dan tidak
dapat memenuhi kebutuhan dalam mengolah data tersebut maka itu akan menjadi
suatu penghambat bagi kelancaran penggunaan sistem. Penerapan sistem informasi
manajemen disekolah ini adalah kurangnya pengetahuan dan keterampilan tentang
bagaimana penggunaan sistem ini dan bagaimana cara mengoperasikannya
sedemikian rupa sehingga dapat berfungsi dengan baik dan dapat di manfaatkan.

Anda mungkin juga menyukai