Anda di halaman 1dari 4

BAB III

METODOLOGI

A. Lokasi
Desa Karanglewas

B. Sasaran
Anak sekolah & Ibu Hamil

C. Alat, Bahan dan Cara Pembuatan

1. Resep Asli Mie Singkong untuk 15 porsi

Bahan-bahan Alat
3 kg singkong/ketela pohon  Parutan
50 gr Minyak Goreng  Pisau
5 gr garam  Talenan
 Nampah
 Waskom
 Mangkuk
 Panci
 Kompor
Cara membuat :

1. Kupas singkong, cuci bersih, parut


2. Tambahkan air dan aduk hingga rata
3. Masukkan dalam keranjang/ wadah yang berlubang dan diletakkan di atas ember/waskom
sehingga air bisa mengalir kebawah
4. Kira-kira 3-4 jam air endapan dibuang, sisihkan pati/acinya, jemur
5. Ampas singkong dijemur selama 1 hari
6. Masukkan ampas yang telah dijemur kedalam waskom, tutup selama satu malam
7. Pagi hari ampas singkong ditumbuk, tambahkan garam, sisihkan
8. Rebus air dalam panci secukupnya hingga mendidih
9. Masukkan singkong yang telah ditumbuk kedalam waskom
10. Tambahkan pati/aci singkong dan kapur sirih
11. Masukkan air mendidih sedikit demi sedikit, sambil diuleni/diaduk hingga kalis dan tidak
lengket
12. Buat bulatan/gumpalan sebesar bola tenes, kukus hingga kematangan sekitar 2 cm dari luar
13. Angkat dari api dan uleni panas-panas hingga tercampur rata
14. Gilas tipis, angin-anginkan sekitar 1-2 jam
15. Rajang lembaran singkong hingga menjadi mie
16. Rebus air hinga mendidih
17. Masukkan mie mentah kedalam keranjang bambo, masukkan dalam rebus air selama 1 -2
menit, angkat
18. Hamparkan pada nyiur/tampah, olesi dengan minyak goreng telah matang
19. Mie siap dinikmati
Resep Asli Saus Bolognese

Bahan-bahan Alat
6 buah tomat, blender hingga halus  Blender
1 kaleng kecil pasta tomat  Waskom
250 daging giling  Pisau
½ butir bawang bombay cincang  Talenan
½ sdt oregano  Wajan
2 siung bawang putih cincang  Sodet
½ sdt garam
2 sdm gula pasir
½ sdt merica bubuk
1 sdm minyak
1 sdm tepung meizena, larutkan dengan sedikit
air

Cara Membuat :

1. Panaskan minyak, kemudian tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum
2. Masukkan ikan cincang, masak hingga empuk
3. Tuangkan tomat yang sudah diblender, aduk rata
4. Bumbui dengan garam, gula dan merica bubuk, aduk rata
5. Tuangkan air dan larutan meizena sedikit demi sedikit hingga mengental
6. Angkat dan saus siap dihidangkan bersama mie soba
7. Nilai Gizi Per Porsi

Bahan Berat Energi Protein Lemak Karbohidra Serat Vitamin


Makanan (gr) (kkal) (gr) (gr) t (gr) (mg) C (mg)
Singkong 200 308 2 0,6 73,6 3 0
Minyak 3 26,52 0 3 0 0 0
Total 334,52 2 3,6 73,6 3 0

2. Resep Modifikasi Mie Singkong Bayam saus bolognese (Mie Soba Bolognise) untuk 15
porsi

 Resep Mie Soba

Bahan-bahan Alat
Bahan Mie :  Parutan
3 kg singkong/ketela pohon  Pisau
50 gr Minyak Goreng  Talenan
5 gr garam  Nampah
3 gr gula pasir  Waskom
3 butir telur  Mangkuk
½ kg tepung terigu
 Panci
250 gr daun bayam
 Kompor
Bahan Saus :
12 buah tomat, blender hingga halus
500 ikan tongkol
1 butir bawang bombay cincang
4 siung bawang putih cincang
100 – 200 ml
1 sdt garam
4 sdm gula pasir
1 sdt merica bubuk
2 sdm minyak
2 sdm tepung meizena, larutkan dengan sedikit
air

Cara membuat Mie :

1. Kupas singkong, cuci bersih, parut halus


2. Peras parutan singkong menggunakan kais kasa hingga terkuras airnya
3. Sangrai parutan singkong dengan api kecil hingga kering, sisihkan kedalam waskom
4. Siangi bayam, cuci bersih, kalu blancing 2-3 menit
5. Cincang bayam, lalu sisihkan
6. Campurkan adonan singkong, bayam cincang, tepung terigu, telur dan garam
7. Uleni hingga kalis
8. Gilas adonan hingga tipis, lalu rajang lembaran adonan menjadi mie
9. Rebus mie dalam air mendidih hingga matang, angkat dan tiriskan
10. Oleskan mie dengan minyak, sisihka

Cara Membuat Saus :

1. Panaskan minyak, kemudian tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum
2. Masukkan ikan cincang, masak hingga empuk
3. Tuangkan tomat yang sudah diblender, aduk rata
4. Bumbui dengan garam, gula dan merica bubuk, aduk rata
5. Tuangkan air dan larutan meiznena sedikit demi sedikit hingga mengental
6. Angkat dan saus siap dihidangkan bersama mie soba

Nilai Gizi Mie Soba

Bahan Berat Energi Protein Lemak Karbohidra Serat Vitamin


Makanan (gr) (kkal) (gr) (gr) t (gr) (mg) C (mg)
Singkong 200 308 2 0,6 73,6 3 0
Minyak 3 26,52 0 3 0 0 0
Bayam 20 3,2 0,18 0,08 0,58 0 0

Telur 10 15,4 1,24 1,08 0,07 15,4 1,24

Tepung 33 109,89 2,97 0,33 25,476 0 0


terigu
Total 463,01 6,39 5,09 99,726 18,4 1,24
Nilai Gizi Mie soba dengan saus bolognese

Bahan Berat Energi Protein Lemak Karbohidra Serat Vitamin


Makanan (gr) (kkal) (gr) (gr) t (gr) (mg) C (mg)
Singkong 200 308 2 0,6 73,6 3 0
Minyak 5 44,2 0 5 0 0 12,5

Bayam 20 3,2 0,18 0,08 0,58 0 0

Telur 10 15,4 1,24 1,08 0,07 15,4 1,24

Tepung 33 109,89 2,97 0,33 25,476 0 0


terigu
Ikan tongkol 33 33 4,521 0,495 2,64 33 0

Total 513,69 10,911 7,585 102,366 51,4 13,74

Anda mungkin juga menyukai