Anda di halaman 1dari 4

Nama : Reiza Khoirunnisa

Nim : 06121381924054
Makul : Adminitrasi sekolah ptm

1. Gambaran bagan struktur organisasi sekolah kejuruan, Struktur organisasi


Kompetensi Keahlian TPL/TPM/Struktur Organisasi Unit Produksi) dan
Manajemen sekolah kejuruan.

2. Mengelola suatu Diklat Vokasional/ Pendidikan Kejuruan diperlukan seorang


pimpinan yang dapat mengelola fasilitas dan SDM yang ada, sehingga PBM diklat
vokasional/pendidikan kejuruan dapat berjalan dengan baik
A. Gaya kepemimpinan yang sesuai dengan masalah diatas adalah Gaya
Kepemimpinan Suportif
B. Strategi pembelajaran yang efektif adalah strategi pembelajar- an yang aktual
kontekstual berbasis dunia kerja, berbasiskompetensi kerja, nyaman, aman,
mudah, dan murah dilaksanakan.
C. Pengelolaan tenaga pendidik dan kependidikan merupakan proses pengelolaan
sumber daya manusia yang potensial serta berperan dalam mewujudkan tujuan
pendidikan nasional. Diantara tenaga pendidik dan kependidikan ini meliputi
guru, dosen, kepala sekolah, rector, staf tata usaha dan staf-staf lainnya.
Pengelolaan tenaga pendidik dan kependidikan adalah mekanisme pengelolaan
yang harus dilakukan secara menyeluruh dan berkesinambungan mulai dari
tenaga pendidik dan kependidkan melalui proses perencanaan sumber daya
manusia, perekrutan, seleksi, penempatan, pemberian kompensasi,
penghargaan, pembinaan dan latihan/pengembangan, dan
pemberhentian.Semua itu dilakukan untuk membentuk dan menghasilkan
tenaga pendidik dan kependidikan yang berkualitas sesuai dengan bidangnya
masing-masing. Suatu organisasi pendidikan seperti sekolah berhak memilih
dan melakukan seleksi untuk menerima tenaga pendidik daan kependidikannya.
Hal ini dimaksudkan agar sekolah bias lebih baik dan berkualitas sehinga siswa
sebagai inputnya bisa berkualitas pula.
Tujuan pengelolaan tenaga pendidik dan kependidikan
Tujuan pengelolaan tenaga pendidik dan kependidikan berbeda dengan sistem
manajerial sumber daya manusia pada konteks bisnis. Di dunia pendidikan
tujuan pengelolaan SDM lebih mengarah kepada pembangunan pendidikan
yang bermutu, membentuk SDMyang hamdal, produktif, kreatif, berprestasi.
Tujuan dari pengelolaan tenaga pendidik dan kependidikan adalah agar mereka
memiliki kemampuan, motivasi, dan kretivitas untuk : 1) Mewujudkan sistem
sekolah yang mampu mengatasi kelemahan-kelemahannya sendiri 2) Secara
berkesinambungan menyesuaikan program pendidikan sekolah tehadap
kebutuhan kehidupan peserta didik dan persaingan terhadap kehidupan
masyarakat secara sehat dan dinamis. 3) Menyediakan bentuk kepemimpinan
yang mampu mewujudkan human organization yang pengertiannya lebih dari
relationship pada setiap jenjang manajemen orgaanisasi pendidikan nasional.
D. 1. Penataan ruang kelas
2. mengantisipasi kondisi kelas
3. tetapkan atruan dengan tegas namun bersahabat
4. pastikan siswa tetap fokus
5. serius tapi santai
6. jangan biarkan ada waktu tersisa yang kosong
7. bersemangat sejak awal pembelajaran
8. posisi berdiri ketika mengajar

3. Bagaimana seharusnya posisi/ sikap diklat vokasional/pendidikan kejuruan dalam


rangka menghadapi tuntutan era industry 4.0 dan masyarakat 5.0, sehingga program
yang diimplementasikan betul2 memenuhi tuntutan kompetensi dari perubahan
tersebut ?
• Evaluasi sumatif biasanya dilakukan dengan maksud membuat penilaian
mengenai keseluruhan aktivitas dan program. Pengumpulan dan analisis
biasanya ditujukan pada pengukuran hasil dan tingkat pencapaian dengan
mengacu pada tujuan dan standar tertentu yang telah dipahami. Hasil
penilaian melalui proses ini dijadikan dasar formal untuk membuat
keputusan. Contoh dari putusan ini antara lain yang berkenaan dengan
apakah suatu program itu akan dilanjutkan atau dihentikan, aktivitas
sekolah, penilaian guru, Dengan perencanaan yang matang, berarti 50% dari
pekerjaan kita sudah selesai.
• penempatan siswa, dan kenaikan kelas atau naik pangkat. Putusan ini juga
bisa menjadi dasar untuk penilaian komparatif, mengganti kurikulum lama
dengan kurikulum baru berdasarkan perbandingan yang dilakukan dari
berbagai segi.Evaluasi formatif, sebaliknya, mengacu pada evaluasi yang
muncul selama proses atau produk itu dirancang. Evaluasi formatif biasanya
digunakan untuk memperbaiki pengembangan, dan dapat dikatakan sebagai
evaluasi berkelanjutan yang mengiringi upaya pengembangan atau proses
perubahan yang lebih besar.

4. Qusthalani menyebutkan lima kompetensi yang harus dimiliki oleh guru pada era
Revolusi Industri 4.0 ini yaitu:
1) educational competence, kompetensi mendidik/pembelajaran berbasis
internet of thing sebagai basic skill.
2) competence for technological commercialization, punya kompetensi untuk
mendidik siswa memiliki sikap kewirausahaan (entrepreneurship) berbasis
teknologi dan hasil karya inovasi siswa Berikutnya adalah
3) competence in globalization, dunia tanpa sekat, tidak gagap terhadap berbagai
budaya, kompetensi hybrid dan keunggulan memecahkan masalah (problem
solver competence).
4) competence in future strategies, dunia mudah berubah dan berjalan cepat
sehingga punya kompetensi memprediksi dengan tepat apa yang akan terjadi
di masa depan berikut strateginya.
5) counselor competence. Mengingat ke depan masalah anak bukan pada
kesulitan memahami materi ajar, tetapi lebih terkait masalah psikologis,
stress akibat tekanan keadaan yang makin kompleks dan berat, dibutuhkan
guru yang mampu berperan sebagai konselor/psikolog (Kemdikbud, 1 Mei
2019).
Jadi, ketika kita akan memperbaiki mutu pendidikan maka kita harus
memperbaiki kualitas guru terlebih dahulu
4. Carilah informasi mengenai manajemen sekolah yg baik (contonya: SMK Mikael
Surakarta) bagaimana manajemennya,dll.
a. Informasi terupdate
Informasi adalah hal paling penting di zaman modern ini. Jika anda ingin
meningkatkan pelayanan kepada siswa dan orangtua murid, langkah pertama
yang bisa anda tempuh adalah memberikan informasi terbaru mengenai
perkembangan anak mereka di sekolah anda. Manajemen sekolah yang baik
haruslah memiliki portal informasi yang bisa siswa dan orangtuanya akses
kapan saja dan dari mana saja. Dengan cara ini, orangtua murid tak perlu lagi
datang ke sekolah untuk mencari informasi seputar siswa dan keperluan sekolah
lainnya.Sekolah harus bisa beradaptasi dengan segala perubahan yang ada,
terutama di tengah situasi pandemi. Salah satunya adalah dengan melaksanakan
kegiatan belajar mengajar secara digital. Dengan menggunakan online learning
system terbaik dari HashMicro, proses belajar mengajar antara guru dengan
murid akan terjalin dengan lebih mudah. Murid dan guru juga dapat saling
bertukar informasi, mengakses materi, dan memonitor perkembangan murid
hanya dalam satu platform.
b. Kelola Inventaris Lebih Baik
Tak bisa dipungkiri bahwa inventaris sekolah sangatlah rentan untuk rusak atau
hilang. Benda-benda kecil seperti mouse di lab komputer, atau yang mudah
rusak seperti mikroskop di lab biologi haruslah dijaga dan dirawat dengan baik.
Karena jika tidak, maka sekolahlah yang akan menanggung ruginya.
Penggunaan sistem inventaris yang terintegrasi dengan barcode sangatlah
membantu pengelolaan inventaris sekolah. Dengan sistem inventaris, staf atau
guru yang bertugas akan lebih mudah mencatat dan melacak keberadaan dan
kondisi inventaris sekolah dengan lebih akurat.
c. Olah Data Siswa Baru
Jumlah pendaftar siswa baru sebuah sekolah biasanya sangatlah banyak. Makin
popular sekolah tersebut, maka makin banyaklah orangtua yang ingin anaknya
bersekolah di sana. Namun untuk pihak sekolah, ratusan atau ribuan data siswa
baru berpotensi jadi penyebab sakit kepala. Inilah alasan sejumlah sekolah
mulai menggunakan software helpdesk terkustomisasi untuk membantu
mereka. Sistem helpdesk akan mengotomatiskan pendataan para siswa baru
tersebut sehingga pekerjaan yang biasanya menumpuk saat penerimaan siswa
baru bisa berkurang cukup banyak. Selain itu, sekolah juga dapat memberikan
pelayanan terbaik untuk orangtua siswa dengan memudahkan tugas
administrasi.
d. Manajemen Guru dan Karyawan
Staf yang ada di lingkungan sekolah bukanlah hanya guru. Ada juga petugas
administrasi, kemanan, petugas lab, hingga tukang kebun dan kebersihan.
Mengelola data kehadiran, gaji, asuransi dan pajak untuk setiap karyawan
pastilah akan makan waktu jika dilakukan secara manual. Sebab itulah sekolah
dan universitas mulai menggunakan software HRM terbaik. Sistem ini akan
memudahkan admin sekolah anda mengelola guru dan karyawan dengan lebih
mudah, cepat dan akurat. Kelola gaji, absensi, sampai pengurusan asuransi dan
pajak karyawan dalam satu platform.
e. Sederhanakan Pembukuan Keuangan
Apapun lini bisnis yang anda jalankan, anda akan selalu berhubungan dengan
pembukuan dan keuangan. Sama halnya dengan sekolah. Mengelola keuangan
sekolah, mengetahui mana siswa yang belum bayar dan sudah bayar SPP adalah
pekerjaan yang memakan waktu dan melelahkan. Sederhanakan pembukuan
dan keuangan sekolah anda dengan sistem akuntansi. Dengan demikian, anda
bisa lebih fokus dalam pekerjaan lainnya, seperti misalnya mengembangkan
bisnis anda supaya lebih maju lagi.

Anda mungkin juga menyukai