Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA 1

Kode Unit : M.70SDM01.010.2


Judul Kompetensi : Menyusun Uraian Jabatan

Pertanyaan 1
Sebutkan 4 metode yang di gunakan dalam melakukan Analisa Jabatan:

1. Metode observasi, yang dimana metode ini dilaksanakan dengan melakukan peninjauan dan
melaksanakan diskusi dengan karyawan yang bersangkutan.
2. Metode wawancara (interview), yang dimana metode ini untuk mengecek kebenaran informasi
atas suatu karyawan dan dilakukan langsung kepada karyawan.
3. Metode angket (koesioner), yang dimana metode ini berisi daftar pertanyaan mengenai jabatan
dan dijawab oleh karyawan dengan baik.
4. Metode kombinasi, yang dimana metode ini gabungan antara metode observasi, wawancara dan
angket

Pertanyaan 2.
Sebutkan Komponen komponen yang ada dalam Fornat Uraian Jabatan !
1. Nomor kode jabatan, yang dimana bertujuan untuk pembeda antara jabatan satu dengan yang
lainnya dan memudahkan pengadministrasian
2. Nama jabatan, yang dimana bertujuan untuk mengelompokan jabatan
3. Unit kerja atasan, yang dimana menunjukan jabatan dari seorang karyawan berada
4. Nama jabatan bawahan langsung (hanya untuk structural), jabatan yang berada dibawah
pemegang jabatan
5. Rumusan tugas, yang dimana berisi rincian atau uraian jabatan
6. Rincian tugas, yang dimana memaparkan semua tugas yang dilakukan
7. Hasil kerja, yang dimana berisi hasil dari pekerjaan yang dilakukan baik berupa fisik maupun
nonfisik
8. Bahan kerja, yang dimana berupa data atau benda
9. Peralatan kerja, yang dimana digunakan dalam melakukan suatu pekerjaan
10. Pedoman kerja, yang dimana biasanya berupa paper yang berisikan ketentuan dari suatu
perusahaan atau pekerjaan
11. Tanggung jawab, yang dimana hal ini adalah suatu tanggung jawab dari berbagai pemegang
jawaban untuk bertanggung jawab atas pekerjaan yang dilakukannya.

Nama Peserta Tanda tangan


I Komang Aditys Prawira Nugraha

No. Registrasi Tanggal :


16 Juni 2022

Anda mungkin juga menyukai