Anda di halaman 1dari 4

NAMA : Neppa Nurrohman Assidiqi

NIK : 198809062022021001
SATKER : Ditjen. ILMATE

TUGAS INDIVIDU BERORIENTASI PELAYANAN

Salah satu target capaian Direktorat Industri Permesinan dan Alat Mesin Pertanian di
tahun 2024 adalah peningkatan pangsa pasar industri alat kesehatan dalam negeri dan luar
negeri (pasar non-tradisional). Target kedua adalah memprioritaskan penggunaan produk
industri alat kesehatan dalam negeri pada pengadaan pemerintah. Beberapa bentuk layanan
telah dilakukan dalam mendukung tercapainya kedua target tersebut, antara lain kegiatan
Sosialisasi Ventilator Produksi Dalam Negeri yang dihadiri oleh Menteri Perindustrian RI,
produsen ventilator, serta perwakilan Rumah Sakit Umum dan Pemerintah. Selain itu
dilakukan pendampingan penyelesaian hibah BMN berupa pengadaan generator oksigen
untuk membantu penangan Covid-19 di RSUD Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat.
Dimensi layanan:
1. Tangibles (wujud layanan)
Pengertian tangibles dalam kualitas pelayanan adalah bentuk aktualisasi nyata secara
fisik yang dapat dilihat atau digunakan oleh pegawai sesuai dengan fungsinya yang
dapat dirasakan pelanggan. Tercapainya dimensi tangibles didukung oleh faktor yang
dapat dilihat berupa sarana dan prasarana, penampilan dan attitude pegawai, serta
fasilitas pendukung lainnya yang dapat meningkatkan kepuasan pelanggan.
2. Reliability (keandalan layanan)
Reliability memiliki arti bahwa dalam memberikan pelayanan, setiap pegawai
diharapkan memiliki pengetahuan, keahlian, kemandirian, penguasaan dan
profesionalisme kerja, sehingga aktivitas kerja menghasilkan bentuk pelayanan yang
memuaskan, tanpa ada keluhan dan kesan yang berlebihan atas pelayanan yang
diterima oleh masyarakat.
3. Responsiveness (tingkat ketanggapan layanan)
Pengertian responsiveness adalah ketepatan dan kecepatan layanan kepada
pelanggan dengan penyampaian informasi yang jelas serta tidak membiarkan
konsumen menunggu sehingga tidak tercipta persepsi yang negatif dalam kualitas
pelayanan.
4. Assurance (kepastian layanan)
Bentuk kepastian dari suatu pelayanan sangat ditentukan oleh jaminan dari pegawai
yang memberikan pelayanan, sehingga orang yang menerima pelayanan merasa
puas dan yakin bahwa segala bentuk urusan pelayanan yang dilakukan tuntas dan
selesai sesuai dengan kecepatan, ketepatan, kemudahan, kelancaran dan kualitas
layanan yang diberikan.
NAMA : Neppa Nurrohman Assidiqi
NIK : 198809062022021001
SATKER : Ditjen. ILMATE

5. Empathy (empati)
Pelayanan akan berjalan dengan lancar dan berkualitas apabila setiap pihak yang
berkepentingan dengan pelayanan memiliki adanya rasa empati atau saling perhatian
dalam menyelesaikan, mengurus, atau memberikan komitmen terhadap pelayanan
yang diberikan.

Kondisi yang
No Dimensi & Indikator Kondisi Saat Ini Penilaian Bukti Dukung
Diharapkan
1 Tangibles
a. Ketersediaan Sarana terkait Jumlahnya Confirmed
sarana dan pendampingan mencukupi sesuai
prasarana industri dan jenis layanan yang
meeting diberikan dan
mencukupi serta berfungsi dengan
berfungsi dengan baik
baik

b. Kesesuaian Pegawai rapi dan Confirmed


penampilan dan penuh sopan Pakaian rapi, formal,
attitude pegawai santun dan menerapkan 5S
(senyum, salam,
sapa, sopan, santun)

c. Ketersediaan Tersedianya Confirmed


fasilitas konsumsi, Terdapat fasilitas
pendukung seminar kit, dan pendukung yang
lainnya meja konsums mencukupi
NAMA : Neppa Nurrohman Assidiqi
NIK : 198809062022021001
SATKER : Ditjen. ILMATE

2 Reliability
a. Memberikan Pendampingan Tidak ada Confirmed
layanan sesuai dilakukan sesuai penyimpangan terkait
prosedur dan prosedur dan pelaksanaan
standar kualitas didokumentasikan pelayanan

b. Memberikan Terdapat Tidak ada Not


layanan tepat keterlambatan keterlambatan Confirmed
waktu kendaraan pelayanan

c. Kepuasan Pelanggan Tidak terdapat Confirmed


pelanggan menyatakan puas komplain dari
dan tidak terdapat pelanggan
komplain

3 Responsiveness
a. Memberikan Pertanyaan Cepat dan tanggap Confirmed
layanan yang pelanggan terkait dalam memberikan
cepat dan layanan layanan dan
tanggap direspons dengan pertanyaan dari
cepat pelanggan

b. Menanggapi Feedback dari Feedback dari Confirmed


feedback pelanggan pelanggan
dengan cepat berhasil didengarkan dan
dan tanggap ditanggapi direspons dengan
dengan baik baik

c. Merespon Kendala terkait Kendala yang terjadi Confirmed


kendala yang sosialisasi segera dapat diselesaikan
terjadi dengan ditanggapi dan dengan cepat dan
cepat dan diperbaiki oleh tim tidak mengganggu
mencari solusi IT pelayanan
terbaik

4 Assurance
NAMA : Neppa Nurrohman Assidiqi
NIK : 198809062022021001
SATKER : Ditjen. ILMATE

a. Kejelasan dan Jadwal kegiatan Rowndown atau Confirmed


terincinya sudah dibuat, jadwal kegiatan jelas,
jadwal kegiatan terperinci, dan terperinci, dan
atau layanan disampaikan ke diketahui oleh semua
perserta sebelum peserta
kegiatan dimulai

b. Waktu Selesainya Kegiatan dimulai dan Not


pelaksanaan kegiatan mundur berjalan sesuai Confirmed
beberapa menit jadwal

c. Penyampaian Penyampaian Penyampaian materi Confirmed


materi dan materi dan diskusi dan diskusi berjalan
diskusi peserta berjalan dua arah dua arah sehingga
tidak ada mendapatkan
hambatan masukan terbaik

5 Empathy
a. Penghargaan Penghargaan Penghargaan Confirmed
terhadap diberikan kepada disampaikan kepada
pelanggan dokter, peneliti, pelanggan yang
dan pengusaha berkomitmen dan
yang berjasa berkontribusi kepada
dalam produksi industry
ventilator

b. Tips informatif Flyer tips Terdapat tips yang Confirmed


terkait industri pencegahan informatif mengenai
dan Covid-19 Covid-19 pencegahan Covid-
terpasang 19 atau info
mengenai industri

c. Bersikap rendah Dengan Setiap pegawai Confirmed


hati, sopan, dan kerendahan hati memiliki sikap rendah
berempati di bersedia foto hati, sopan, dan
setiap layanan bersama dengan berempati
atau kegiatan pelanggan

Anda mungkin juga menyukai