Anda di halaman 1dari 29

PENYAKIT DEGENERATIF YANG RENTAN

DENGAN COVID-19

Diabetes
Kardiovaskuler
Melitus

Kanker Ginjal
MASA PANDEMIK-PENDERITA PENYAKIT
DEGENERATIF

Physical Konsumsi Jaga Pola


Distance Obat Rutin Hidup Sehat

Jaga
Kebersihan
 Di Indonesia, pasien meninggal Covid-19,
sebagian besar disertai dengan penyakit
penyerta (Comorbid) yaitu
1. Jantung
2. Diabetes Melitus
3. Hipertensi
PHYSICAL DISTANCE- MAGER

Mager, males gerak

Males gerak dapat menurunkan imunitas


tubuh

Sehingga resiko meningkatkan terjadinya


infeksi virus
PANDEMIK- ORDER FAST FOOD
MENINGKAT

Permintaan layanan pesan


antar makanan (food
delivery) meningkat 10%
MENU FAVORIT Cemilan:
crepe, ice
cream
YANG SERING
DIPESAN Ayam gepuk &
geprek
KONSUMEN
SELAMA
PANDEMIK Makanan jepang

SUMBER:SALEDUCK

Aneka bakmi

Makanan Fast food : set burger,


ayam goreng, kentang goreng,
soft drink, pizza)

Minuman buble tea


KANDUNGAN GIZI PER PORSI FAST FOOD FAVORIT

Ener gi Protein Lemak KH (g) Serat sodiu kolester


(kkal) (g) (g) m ol
Buble tea 194 2,8 g 0,16 g 45,8 0,3 42 mg
Pizza 275 12 10 33 2,4 674 18mg
mg
Ayam 270 17,9 16,2 13,1
goreng
Beef 258 7,8 12,8 32,1
burger
Bakmi 360 5,9 16,15 49,87
Makanan 683 30 27 81 1308
jepang
KANDUNGAN GIZI PER PORSI FAST FOOD
FAVORIT
E P L KH kolest sodiu serat
erol m
Ayam 262 17,6 17,8 9,5 139 460 0,8
geprek mg mg
Crepes 262 5,12 10,5 35, 78 277
Nutella
Soft 110 0 0 26 15
drink
Cake 192 8,53 8,58 20,2 22 253 0,05
KANDUNGAN GIZI FAST FOOD

SERAT

Sodium &
kolesterol

Energi & lemak


RESIKO KONSUMSI FAST FOOD
BERKEPANJANGAN
 Menyebabkan kenaikan berat badan
 Meningkatkan tekanan darah

 Meningkatkan profil lipid

 Meningkatkan gula darah


Hipertensi

PJK
Pola
makan
Obesitas
Tidak
sehat

Aktifitas fisik
rendah
Yuuuk
Kembali ke Pola Hidup Sehat…

Sayangi jantung Kita


POLA HIDUP SEHAT-- DEEH
DISIPLIN
 Siapkan diri seperti hari-hari tanpa pandemi
 Bangun pagi pukul 5-6 WIB

 Mandi 2 kali sehari

 Tidur cukup, 7-8 jam

 Kerja dirumah selama 8 jam, buat daftar


pekerjaan
 Buat skala prioritas pekerjaan

 Buat inovasi
EATING RESOLUTION
 Konsumsi gizi seimbang
 Riwayat sakit jantung, kolesterol– batasi lemak

 Cerdas dalam mengikuti trend makanan yang


sedang viral
 Mengolah makanan dengan batasi lemak melalui
variasi masakan panggang, kukus, rebus, tumis (
tidak harus digoreng)
 Batasi garam dengan batasi fast food, tanpa
bumbu instant dan tanpa tambahan saus, kecap,
mayonese, terasi, dan penyedap lainnya
 Perbanyak rempah untuk meningkatkan cita
rasa, tanpa perlu gula garam berlebih
GZ SEIMBANG
REKOMENDASI DIET UNTUKYANG MEMPUNYAI
RIWAYAT SAKIT JANTUNG
 Rendah kolesterol 250 mg/hari dan lemak dlm bentuk
PUFA : MUFA : SFA = 1:1:1
 Tingkatkan asupan ikan, kacang-kacangan, serat larut
air, minyak zaitun, canola dan minyak kedelai.
 Tingkatkan asupan bahan makanan yang
mengandung flavonoid, seperti bawang, teh, apel, buah
anggur dan tomat (licopen)
 Cukup calsium, magnesium dan kalium
 Kurangi asupan kuning telur, full cream milk, daging
merah, lemak daging/ayam dan bakery.
 Tingkatkan vitamin E bila perlu suplemen.
 Tingkatkan bahan makanan sumber asam folat,
riboflavin, vitamin B6 dan B12 jika kadar homocysteine
tinggi dalam serum (hiperhomocysteinemia)
 Asupan vitamin C disarankan 2 – 3 kali RDA
TEKNIK PENGOLAHAN UNTUK
MENGONTROL KANDUNGAN LEMAK

Persiapan Pengolahan Penyajian


• Pilih fresh food • Tambahkan rempah2 • Kurangi toping
• Menghilangkan • Teknik:Rebus,Kukus, • Perhatikan porsi
kotoran Tim, Panggang, • Pilih menu
• Pencucian Tumis pendamping
• Membuang kulit makanan berserat
ayam dan buang
lemak daging
TEKNIK PENAMBAHAN BUMBU/
PENYEDAP— REMPAH
BUMBU DASAR PUTIH

Cocok untuk bumbu


memasak rawon,opor
putih, lodeh, empal,
tumisan

Bahan: bawang
merah,bawang putih,
kemiri, ketumbar
BUMBU MERAH

Bumbu untuk memasak


balado, rica, nasi goreng

Bahan : cabe
merah, bawang
merah,bawang
putih
BUMBU DASAR KUNING

Bumbu untuk
memasak: soto,
pesmol ikan,
ayam goreng,
pepes

Bahan: bawang
merah, bawang
putih, kemiri,
jahe,lengkuas,
lada
BUMBU DASAR ORANGE

Bumbu untuk
memasak gulai,
rendang, kare,
sambal goreng

Bahan: cabe,
kemiri, bawang
merah, bawang
putih, kunyit
bubuk, jinten,
ketumbar,
lengkuas, lada
bubuk
CERDAS DALAM MENGIKUTI TREND MAKANAN
YANG SEDANG VIRAL & KEKINIAN

Dalgona coffee Es kepal CoklatViral Cake lava

Susu full cream bisa diganti


jus buah atau susu kedelai Bisa diganti dengan es kepal Lava coklat bisa diganti jus
buah .. Dibuat dari jus buah buah atau vla dari buah-
Untuk penderita sakit jantung yang dibekukan buahan
kopi bisa diganti dengan
matcha Cake bisa diganti dengan ubi
panggang
EXERCISE CUKUP->SUPAYA TETAP FIT
 Latihan aerobikjalan cepat keliling rumah,
senam aerobik, lompat tali naik turun tangga 10-
15 menit
 Latihan kekuatan otot squat (jongkok berdiri),
push up
 Stretching breakperegangan

 Hindari Over training

 berlebihan akan

 menurunkan imunitas
EXERCISE YANG AMAN BAGI PENDERITA
SAKIT JANTUNG

 Berjalan santai
 Jogging

 Berenang

 bersepeda statis
HINDARI STRESS

Berfikir Positif & • Mengurangi kecemasan


mendekat kepada • Menerima informasi dari
Allah SWT sumber terpercaya

• Memberikan sugesti
Tetap produktif postif
• Jangan buang2 waktu

• Medsos
Silaturahmi • Video call

Anda mungkin juga menyukai