Anda di halaman 1dari 4

Logbook 7: Bercak Putih di Pipi

Leukoedema → variasi normal

Gambaran klinis:

- seperti lapisan putih-abu abu


- Hilang jika diregangkan
- tidak berpotensi malignant
- simetris dan bilateral

Diagnosis → klinis dan diregangkan

Tata laksana → tidak perlu

Linea Alba → variasi normal

garis putih membentang pada mukosa bukal sepanjang bidang oklusal

Gambaran klinis:

- garis sepanjang bidang oklusal


- bilateral

Diagnosis → gambaran klinis

Tata laksana → tidak perlu

DD: Chronic biting, leukoplakia, candidiasis, leukoedema

Oral Hairy Leukoplakia

manifestasi EBV di pasien immunocompromised


Gambaran Klinis

- asimptomatik
- non-malignant
- uni/bilateral di lateral lidah
- tidak bisa di seka
- garis-garis seperti rambut

Gambaran Histopatologis

- akantosis, parakeratosis, edema


- hibridisasi in situ

DD: idiopathic leukoplakia, frictional hyperkeratosis, leukoplakia with tobacco, lichen planus,
lupus erythematous, hyperplastic candidiasis

Tata laksana → gansiklovir atau famsiklovir, ART

Hiperplastik Candidiasis atau candidal leukoplakia

infeksi candida, berpotensi malignan gak hilang kalo di seka

Gambaran klinis

- bercak putih dengan dasar eritematosa


- putih ireguler
- melekat kuat, keras, kasar, padat
- biasanya di: mukosa bukal, post komusiral, dan dorsum lidah
- gak hilang kalo di seka

Diagnosis → biopsi lalu pewarnaan PAS

DD: lichen planus, OHL, pseudomembran candidiasis (bisa di seka)

Tata laksana → fluconazole, eksisi, hilangkan faktor predisposisi

Morsicattio

iritasi fisik kronis tidak potensial maliganansi terjadi karena kebiasaan pasien menggigit saat
stress

Gambaran klinis

- bisa di mukosa bukal (lateral), bibir, lidah


- epitel kasar seperti terparut (shreded)
Tobacco Induced Keratosis

karena smokeless tobacco

Gambaran klinis

- localized
- bercak putih tidak bisa di hapus

DD: leukoplakia, SCC, candidiasis, lichen planis, WSN, candidal stomatitis

Tata laksana → biopsi

nicotine stomatitis

reverse smoking, atau merokok dengan pipa

gambaran klinis

- penebalan putih
- pembengkakan
- di palatum

Lichen Planus

inflamasi kronis di kulit dan mukosa bukal karena hipersensitivitas tipe 3. bilateral

gambaran klinis

- reticular: whickam striae


- plak
- eritematosis
- erosive
- bulllae

Oral Lichenoid Reaction

bisa karena drug, karena tambalan amalgam, dll. mirip dengan lichen planus

perbedaan:

- sering unilateral
- reaksi ulseratif erosi
- mungkin gatal
- untuk yang disebabkan amalgam localized

Diagnosis → patch test, biopsi

Tata laksana → hilangkan etiologi dan predisposisi, simptomatik

Frictional Keratosis

lesi putih, karena gesekan, atau trauma berulang


gambaran klinis

- terjadi sesuai dengan penyebabnya, misal restorasi tidak halus, alat orto dll.
- biasanya di alveolar ridge

DD: leukoplakia, early SCC, dysplasia epitel

White Sponge Nevus → variasi normal

kelainan autosom langka pada keratin

gambaran klinis

- lesi putih terlipat


- shaggy
- kusut
- tebal seperti sponge

Tata Laksana → tidak perlu

Anda mungkin juga menyukai