Anda di halaman 1dari 34

PALS

Pediatric Advance Life Support


Kapriana Tanty Natalia, S.Kep, Ners
Praktisi Keperawatan Gawat Darurat
Pusat Kesehatan Ibu dan Anak Nasional Harapan Kita
Instruktur EMS 119 Jakarta

tantykapriana@gmail.com

O81210060655
Tujuan Pembelajaran

BANTUAN HIDUP DASAR PADA BAYI


DAN ANAK

PALS : TATALAKSANA ARITMIA PADA


PASIEN BAYI DAN ANAK
BANTUAN HIDUP DASAR PADA BAYI DAN ANAK
Tujuan Pembelajaran

Setelah mempelajari materi ini, peserta diharapkan memahami

dan mampu melakukan tindakan bantuan hidup dasar pada Anak

dan bayi secara cepat dan tepat.


KONSEP DASAR 6 RANTAI KESELAMATAN

Penyebab Henti Jantung :

1. Usia anak
2. Status kesehatan yang mendasarinya
3. Lokasi kejadian: di dalam RS (IHCA), di luar RS (OHCA)
4. SIDS (Sudden Infant Death Syndrome) merupakan penyebab yang
paling sering untuk kematian bayi berumur kurang dari 6 bulan
TANDA – TANDA PASIEN YANG MEMERLUKAN RJP

Anak tidak berespon


Tidak bernapas atau hanya gasping
Tidak ada nadi (dikaji tidak lebih dari 10 detik)

Jika ditemui tanda- tanda demikian , langsung lakukan CPR. Mulai dengan kompresi dada.
ALGORITMA ALGORITMA
HENTI HENTI
JANTUNG JANTUNG
PADA ANAK PADA ANAK
DAN BAYI DAN BAYI
UNTUK 1 UNTUK 1
PENOLONG PENOLONG
(AHA 2015) (AHA 2020)
TATALAKSANA BLS PEDIATRIK DI MASA
PANDEMI CO 19
KRITERIA RJP YANG BERKUALITAS

TEKNIK RJP 1 PENOLONG TEKNIK RJP 2 PENOLONG


RINGKASAN RJP YANG BERKUALITAS UNTUK DEWASA, ANAK, DAN BAYI
KONSEP PENGGUNAAN AED PADA BAYI DAN ANAK
PALS : Tatalaksana Aritmia Pada Pasien Bayi dan Anak
LAJU NADI NORMAL
MENGENAL IRAMA JANTUNG NORMAL: IRAMA SINUS

Laju nadi normal sesuai usia


Setiap gelombang P diikuti gelombang QRS
Gelombang P positif di sadapan I dan II, negatif di sadapan aVR
Interval PR teratur dan normal
Interval RR teratur
KONDISI TIDAK STABIL PADA ARITMIA

Hipotensi

Perubahan status mental: penurunan kesadaran atau iritabilitas

Renjatan: Gangguan perfusi organ akhir dengan/tanpa hipotensi

Distress/kegagalan napas

Nyeri dada

Jatuh tiba-tiba
HIPOTENSI PADA ANAK
JENIS BRADIARITMIA

Sinus Bradikardia

AV Blok derajat 1

AV Blok derajat 2 Mobitz tipe I (fenomena Wenkebach)

AV Blok derajat 2 Mobitz tipe II

Av Blok derajat 3 (total AV block)


SINUS BRADIKARDIA

Laju nadi di bawah laju nadi normal sesuai usia

Setiap gelombang P diikuti gelombang QRS (no skipped beats)

Interval PR teratur dan normal

Interval RR teratur
AV BLOK DERAJAT 1

Laju nadi di bawah laju nadi normal sesuai usia

Setiap gelombang P diikuti gelombang QRS (no skipped beats)

Interval PR teratur dan memanjang

Interval RR teratur
AV BLOK DERAJAT 2 MOBITZ TIPE I (FENOMENA WENKEBACH)

Laju nadi di bawah laju nadi normal sesuai usia


Terdapat gelombang P yang tidak diikuti gelombang QRS (skipped beats)
Interval PR tidak teratur: semakin lama semakin memanjang
Interval PP teratur
Interval RR tidak teratur
AV BLOK DERAJAT 2 MOBITZ TIPE I (FENOMENA WENKEBACH)

Laju nadi di bawah laju nadi normal sesuai usia


Terdapat gelombang P yang tidak diikuti gelombang QRS (skipped beats)
Interval PR tidak teratur: semakin lama semakin memanjang
Interval PP teratur
Interval RR tidak teratur
AV BLOK DERAJAT 2 MOBITZ TIPE II

Laju nadi di bawah laju nadi normal sesuai usia

Terdapat gelombang P yang tidak diikuti gelombang QRS (skipped beats)

Interval PR teratur

Interval PP teratur

Interval RR tidak teratur


AV BLOK DERAJAT 3 (TAVB)

Laju nadi di bawah laju nadi normal sesuai usia

Gelombang P yang tidak diikuti gelombang QRS (skipped beats)

Interval PR tidak dapat dinilai (AV disosiasi)

Interval RR teratur
JENIS TAKIARITMIA

Sinus takikardia

Takikardia supraventrikel (SVT)

Atrial flutter

Takikardia ventrikel (VT): monomorfik, polimorfik (torsades de pointes)


SINUS TAKIKARDIA

Laju nadi di atas laju nadi normal sesuai usia


Setiap gelombang P diikuti gelombang QRS
Interval PR teratur dan normal
Interval RR teratur
QRS sempit (≤90 msec/2 kotak kecil)
TAKIKARDIA SUPRAVENTRIKEL (SVT)

Laju nadi di atas laju nadi normal sesuai usia


Tidak ada gelombang P
Interval PR tidak dapat dinilai
Interval RR teratur
QRS sempit (≤90 msec/2 kotak kecil)
ATRIAL FLUTTER

Laju nadi di atas laju nadi normal sesuai usia


Gelombang P berbentuk seperti gergaji
Interval PR tidak dapat dinilai
Interval RR dapat teratur/tidak
QRS sempit (≤90 msec/2 kotak kecil)
TAKIKARDIA VENTRIKEL (VT): MONOMORFIK

Laju nadi di atas laju nadi normal sesuai usia


Tidak ada gelombang P
Interval PR tidak dapat dinilai
Interval RR teratur/tidak
QRS lebar (>90 msec/2 kotak kecil) bentuk seragam
Gelombang T berlawanan arah dengan gelombang QRS
TAKIKARDIA VENTRIKEL (VT): POLIMORFIK (TORSADES DE POINTES)

Laju nadi di atas laju nadi normal sesuai usia


Tidak ada gelombang P
Interval PR tidak dapat dinilai
Interval RR teratur/tidak
QRS lebar (>90 msec/2 kotak kecil) bentuk tidak seragam
Gelombang T berlawanan arah dengan gelombang QRS
Protect pdf from copying with Online-PDF-No-Copy.com

Anda mungkin juga menyukai