Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BIMBINGAN KONSELING (RPLBK)

BIMBINGAN KELOMPOK
SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2021/2022

1. SPESIFIKASI
Topik Layanan Motivasi Belajar Komponen Layanan Layanan Dasar
(Ambis)
Sasaran Siswa SMA Kelas XI Bidang Pribadi dan Belajar
Metode/Teknik Sinema Edukasi Semester/Tahun Ganjil/ 2021-2022
Pelajaran
2. TUJUAN Capaian Layanan: 7. Pengembangan Pribadi
Tahapan Pengenalan: Merencanakan dan meningkatkan motivasi
belajar siswa
Pengenalan akomodasi tindakan
Menjelaskan Mengembangkan Membiasakan diri
penjelasan dan menampilkan termotivasi belajar
pentingnya motivasi strategi motivasi dengan baik
belajar belajar yang baik
3. KEGIATAN
Kegiatan/Tahap 1. Guru BK membuka kegiatan dengan salam dan berdoa.
Awal 2. Guru BK membangun dan membina hubungan baik
dengan siswa (menanyakan kabar, mengecek presensi
dan mengajak berkenalan).
3. Guru BK menginformasikan tujuan kegiatan hari ini.
4. Guru BK menjelaskan langkah-langkah kegiatan dalam
bimbingan kelompok hari ini.
5. Guru BK mengajak siswa melakukan permainan/ ice
breaking Tepuk Nyamuk dimana kelompok siswa
membuat lingkaran. Lalu guru BK/ konselor meminta siswa
mengangkat tangan kanannya dan tangan kiri berada di
depan dada seperti tangan ingin menepuk nyamuk. Siswa
diminta mengikuti apa yang disebutkan guru BK, misalnya
“tepuk nyamuk” maka siswa harus menepuk telapak
tangannya sendiri, jika pemimpin menyebut “tepuk
nyamuk kanan” maka siswa harus menepuk telapak
tangan kanan temannya. Begitu pula jika pemimpin
menyebut “tepuk nyamuk kiri” maka siswa harus
menepuk telapak tangan kiri temannya. Jika ada salah satu
siswa yang salah menepuknya maka dipersilahkan keluar
dari lingkaran permainan.
6. Setelah melakukan permainan, Guru BK menanyakan
kesiapan siswa melaksanakan kegiatan tahap inti
Kegiatan Inti/ Tahap 7. Guru BK mulai menayangkan film sinema edukasi yang
Inti berjudul “AMBIS” di layar proyektor.
8. Guru BK mempersilahkan siswa menonton dan menyimak
isi film sinema edukasi dengan fokus.
9. Setelah film selesai, Guru BK ,memberikan kesempatan
kepada siswa berdiskusi untuk merefleksikan,
mengungkapkan perasaan terkait film yang sudah
ditonton
10. Guru BK memberikan lembar LKPD untuk diisi oleh siswa
sebagai bentuk evaluasi dari kegiatan bimbingan
kelompok yang dilakukan.
Kegiatan 11. Guru BK meminta perwakilan siswa menyimpulkan hasil
Penutup/Tahap bimbingan kelompok tentang film sinema edukasi yang
Penutup ditonton hari ini.
12. Guru BK menyampaikan kesimpulan menurut sudut
pandang Guru BK mengenai film sinema edukasi.
13. Guru BK menutup kegi atan bimbingan kelompok dengan
rasa syukur dan berdoa.
4. PENILAIAN
Penilaian Proses Instrumen terlampir
Penilaian Hasil Instrumen terlampir dari hasil LKPD

Anda mungkin juga menyukai