Anda di halaman 1dari 3

ILMU TAUHID

IMPLEMENTASI KONSEP TAUHID DALAM PENDIDIKAN

DISUSUN OLEH :KELOMPOK 2

NAM : SELA NOPIPEN


NIM : 2020.31.2135
PROGRAM STUDI : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
SEMESTER : VI (ENAM)

DOSEN PENGAMPUH:HASYIM WIBOWO, M.Ag

SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH


YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM (STIT-YPI) LAHAT
TAHUN AKADEMIK 2022/2023
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, segala puji dan syukur bagi Allah SWT yang telah memberikan
kemampuan, kekuatan, serta keberkahan baik waktu, tenaga, maupun pikiran kepada kelompok 2
(dua) sehingga dapat menyelesaikan makalah yang berjudul “Implementasi konsep tauhid dalam
pendidikan” Dalam penyusunan makalah ini, kami banyak mendapat tantangan dan hambatan
akan tetapi dengan bantuan dari berbagai pihak tantangan itu bisa teratasi. Oleh karena itu, kami
mengucapkan terima kasih kepada bapak Hasyim Wibowo, M.Ag. sebagai dosen pengampu, atas
bimbingan, pengarahan, dan kemudahan yang telah diberikan kepada kami dalam pengerjaan
makalah ini.
Kami tentu menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna dan masih
banyak terdapat kesalahan serta kekurangan di dalamnya. Untuk itu, kami mengharapkan kritik
serta saran dari pembaca untuk makalah ini, supaya makalah ini nantinya dapat menjadi makalah
yang lebih baik lagi. Kemudian apabila terdapat banyak kesalahan pada makalah ini penulis
mohon maaf yang sebesar-besarnya. Demikian, semoga makalah ini dapat bermanfaat. Terima
kasih.

Lahat, 21 Maret 2023

Sella Nopipen

Anda mungkin juga menyukai