Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER


PRAKTEK KGD
Dosen : Vino rika Nofia

Soal kasus
1. Seorang laki-laki berusia 45 th, mengalami kecelakaan lalulintas, dibawa ke igd dengan
kondisi diemukan luka lecet pada tangan dan kaki. Pada pemeriksaan dada ada jejas mata
bewarna biru.TD 110/70 mmHg nadi 58x/menit, nafas 34 kali suhu 35,8 c. dari hasil
pemeriksaan nafas gurgling ada sumbatan jalan nafas, pda pemeriksaan fisik ada bunyi
krepitasi pada thorak pasien terpasang NRM , pupil un isokor dimana pupil kanan lebih
besar dari kiri . dari kondisi pasien tersebut buatlah asuhan keperawtan pda pasien!
( analisa data  diagnosa (3 diagnosa)intervensi
2. Seorang wanita usia 24 tahun dengan BB 34 kg menglami luka bakar pada bagian tangan
kiri dan kanan serta sebagaian dari abdomen mengalami luka lebih kurang 2,5% luas luka
dari kasus tersebut hitunglah kebutuhan cairan pasien dalam 24 jam dengan factor tetes
15 .
3. Seorang pasien mengalami trauma thorak ditemukan jejas pada bagian dada dan
klavikula, dari pemeriksaan pasien mengalami open pneumothorak. Jelaskanlah
penatalaksanaan pada pasein tersebut untuk memberikan pertolongan pertama pada
pasien !
4. Wanita 25 tahun menglami trauma spinal satu tahun yang lalu, saat ini wanita tersebut
menglami nyeri hebat dengan skala nyeri 8 , nyeri yang dirasakan membuat wanita
terebut menglami penurunan kesadaran. Apakah yang terjadi pada wanita tersebut!
Jelasknlah penatalksanaan pada wanita tersebut!

=Selamat Mengerjakan=

KEJUJURAN ADALAH CERMIN KEHIDUPAN YANG SESUNGGUHNYA

Anda mungkin juga menyukai