Anda di halaman 1dari 6

Pengenalan

Penyakit Diabetes Mellitus

MARSELITA TAMARA
PROFESI NERS ANGKATAN 28
JAKARTA
2022
DIABETES MELITUS

Diabetes Melitus (DM) adalah penyakit kencing manis atau penyakit gula
darah kronis yang ditandai dengan peningkatan kadar gula dalam darah
(hiperglikemia) sampai >200mg/dl sebagai akibat adanya gangguan atau
kerusakan pada sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya.

PENYEBABNYA

 Usia
 Fungsi pancreas menurun
 Obesitas/kegemukan.
 Riwayat keluarga (keturunan)
 Penyebab lain : kurang olahraga, Pola makan
yang tidak teratur, cenderung berlebih.
BAHAYA DIABETES MELITUS

 Hypertensi (Tekanan darah lebih dari normal), normalnya 120/80 mmHg


 Penyakit Jantung
 Gagal ginjal
 Kebutaan / Rabun
 Impotensi
 Dll

TANDA GEJALANYA
4 Pilar Dasar Pengobatan Diabetes

 Edukasi
 Diit Diabetes
 Latihan Fisik
 Obat DM (Insulin dan OAD)

Perhitungan Kalori
• Kebutuhan kalori harian
Tentukan berat badan ideal.
Rumus berat badan ideal = 0,9 x (Tinggi Badan – 100)
• Hitung kebutuhan basal
Pria = berat badan ideal x 30 kkal
Wanita = berat badan ideal x 25 kkal

Latihan Fisik/Olahraga
Daftar Pustaka
Ariyani, N. (2019). ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN DIABETES MELITUS DI
WILAYAH KERJA PUSKESMAS SEMPAJA SAMARINDA OLEH. Keperawatan, 5–10.
http://repository.poltekkes-kaltim.ac.id/414/1/SELESAI.pdf
Fatimah, R. N. (2015). DIABETES MELITUS TIPE 2. Indonesian Journal of Pharmacy, 27(2), 74–79.
https://doi.org/10.14499/indonesianjpharm27iss2pp74
Hikmat, P. (2017). Komplikasi Kronik dan Penyakit Penyerita pada Diabetes. Medical Care, 1–5.
http://pustaka.unpad.ac.id/wp-content/uploads/2009/09/kompilasi_kronik_dan_penyakit_penyerta_p
ada_diabetesi.pdf
Izati, Z. (2017). Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Diabetes Melitus Di Wilayah Kerja Puskesmas
Andalas Kota Padang. Diabetes Melitus Di Wilayah Kerja Puskesmas Andalas Kota Padang, 4, 12–
50. http://pustaka.poltekkes-pdg.ac.id/repository/KTI_Zikra_Izati_Perpustakaan.pdf
Kementerian Kesehatan RI. (2020). Infodatin tetap produktif, cegah, dan atasi Diabetes Melitus 2020. In
Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI (pp. 1–10).
https://pusdatin.kemkes.go.id/resources/download/pusdatin/infodatin/Infodatin-2020-Diabetes-
Melitus.pdf
Nurarif, A. H., & Kusuma, H. (2016). Asuhan Keperawatan Praktis. In N. H. Rahil (Ed.), Keperawatan
(1st ed., p. 166). Mediaction Jogja.
Permatasari, A. M. (2021). Asuhan Keperawatan Keluarga pada Pasien dengan Diabetes Mellitus Tipe II
di Kelurahan Marga Mulyo Kecamatan Balikpapan Barat Tahun 2021. http://repository.poltekkes-
kaltim.ac.id/1473/1/6.Anggi Maulida Permatasari %28P07220118066%29.pdf
Raharjo, M. (2018). Asuhan Keperawatan Ny . N Dengan Diabetes Melitus Di Ruang Kirana Rumah
Sakit. (Doctoral Dissertation, Poltekkes Kemenkes Yogyakarta), 2, 1–15.
https://riantigorgeouss.files.wordpress.com/2012/03/askep-diabetes.pdf
Rohma, F. A. (2019). Karya Tulis Ilmiah Kerusakan Integritas Jaringan. Keperawatan.
file:///C:/Users/ASUS/Downloads/FITRI AYU ROHMA - 152303101141 split (1).pdf
Soelistijo, S. (2021). Pedoman Pengelolaan dan Pencegahan Diabetes Melitus Tipe 2 Dewasa di
Indonesia 2021. Global Initiative for Asthma, 46. www.ginasthma.org.
Varena, M. (2019). Karya Tulis Ilmia Asuhan Keperawatan Diabetes Melitus. 121.
Walker, & R. (2020). The Diabetes Handbook. Kesehatan.
http://repository.poltekkes-kaltim.ac.id/1473/1/6.Anggi Maulida Permatasari
%28P07220118066%29.pdf

Anda mungkin juga menyukai