Anda di halaman 1dari 3

PENYAMPAIAN HAK DAN

KEWAJIBAN
No. Dokumen :
SOP/C.VII/UKP/142/IX/2018
No. Revisi : 01
SOP Tanggal Terbit : 10
September
2018
Halaman : 1/3

Puskesmas dr. Catur Yuni M, MM


Karanglewas NIP 197306152002122006

1. Pengertian Kegiatan memberikan pengertian kepda pasien tentang hak dan


kewajiban
2. Tujuan Sebagai acuan dalam menyampaikan hak dan kewajiban
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Karanglewas
Nomor : 440/78/2018 Tentang Hak dan Kewajiban Pasien
4. Referensi Pedoman Pendaftaran
5. Prosedur/ 1. Pasien datang ke Puskesmas
Langkah- 2. Pasien mengambil nomor antrian, dan menunggu dipanggil
langkah
petugas
3. Petugas menanyakan keperluan dan tujuan datang ke
Puskesmas
4. Petugas menjelaskan hak dan kewajiban pasien saat berada
di loket pendaftaran secara lisan atau melalui player
5. Petugas menanyakan apakah pasien memahami hak dan
kewajibannya
6. Petugas mengarahkan pasien sesuai dengan kebutuhannya
6. Bagan Alir
Pasien datang ke Puskesmas

Pasien mengambil nomor antrian, dan menunggu


dipanggil petugas

Petugas menanyakan keperluan dan tujuan datang


ke Puskesmas

Petugas menjelaskan hak dan kewajiban pasien saat berada


di loket pendaftaran secara lisan atau melalui player

Petugas menanyakan apakah pasien memahami hak


dan kewajibannya

Petugas mengarahkan pasien sesuai dengan


kebutuhannya

7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit terkait Ruang Pendaftaran
9. Dokumen terkait
10. Rekaman historis perubahan
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Diberlakukan
1. No Dokumen SPO/C.VII/UKP/406IV/2016 10 September
2018

2. Tujuan Semua pasien yang datang ke 10 September


Puskesmas Karanglewas 2018
mendapatkan pelayanan yang
sesuai dengan prosedur

3. Kebijakan Keputusan kepala pusat kesehatan 10 September


masyarakat karanglewas Nomor : 2018
440/C.VII/SK/06/I/2016 tentang
kebijakan pelayanan klinis
puskesmas karanglewas

4. Prosedur 1. Pasien datang ke Puskesmas 10 September


2. Pasien mengambil nomor antrian 2018
,dan menunggu dipanggil oleh
petugas
3. Petugas menjelaskan hak dan
kewajiban pasien saat berada
diloket pendaftaran
4. Petugas menanyakan apakah
pasien memahami hak dan
kewajibannya
5. Petugas menanyakan apakah
pasien memahami hak dan
kewajibannya
6. Petugas mengarahkan pasien
sesuai dengan kebutuhannya

Anda mungkin juga menyukai