Anda di halaman 1dari 6

RESEP PRAKTEK 2 PPB KELAS XI

RESEP 1
CREAM PUFF
Bahan Qty Cara Membuat
KULIT Membuat kulit sus
Tepung terigu 260 gr  Didihkan air,masukkan margarin dan garam hingga
(protein tinggi) tercampur rata .
Margarin / 200 gr  Kecilkan api, masukkan tepung terigu hingga kalis.
Butter Tunggu sampai dingin
Air 500 ml  Jika sudah dingin, masukkan telur satu persatu mixer
Garam 1 sdt sampai rata dan halus. Masukkan ke plastik segitiga,
Telur 6 butir beri spuit dan cetak sesuai ke inginan.
Baking powder 10 gram  Siapkan Loyang, cetak diatas Loyang, oven
Vla / Pastry dipanaskan hingga suhu 200 ℃. sebelum digunakan.
Cream : Panggang hingga matang (sudah tdk keluar buih-
Kuning telur 4 butir buihnya) 40 menit.
Gula pasir 100 gr
Tepung Terigu 30 gr Cara membuat Vla :
Tepung 20 gr  Cairkan tepung maizena dan tepung terigu dengan
maizena sebagian susu cair, kocok lepas kuning telur, satukan.
Susu cair 400 ml Lalu didihkan sisa susu cair dan gula pasir, garam,
Garam ½ sdt margarin diaduk hingga gula larut.
Margarin 2 sdt  Tuangkan larutan maizena, aduk hingga cepat dan
Vanili Secukupnya rata. Angkat dan siap dimasukkan di kulit dan berikan
Whipped 200 ml topping buah potong
Cream

Topping :
Kiwi
Strawberry
Gula donat

NB : pada saat dipanggang jangan dibuka tutup ovennya hingga mengembang

RESEP 2
SUS BUAH
Bahan Qty Cara Membuat
KULIT Membuat kulit :
Tepung terigu 260 gr  Didihkan air,masukkan margarin dan garam hingga
(protein tinggi) tercampur rata .
Margarin / 200 gr  Kecilkan api, masukkan tepung terigu hingga kalis.
Butter Tunggu sampai dingin
Air 500 ml  Jika sudah dingin, masukkan telur satu persatu mixer
Garam 1 sdt sampai rata dan halus. Masukkan ke plastik segitiga,
Telur 6 butir beri spuit dan cetak sesuai ke inginan.
Baking powder 10 gram  Siapkan Loyang, cetak diatas Loyang, oven
Vla / Pastry dipanaskan hingga suhu 200 ℃. sebelum digunakan.
Cream : Panggang hingga matang (sudah tdk keluar buih-
Kuning telur 4 butir buihnya) 40 menit.
Gula pasir 100 gr
Tepung Terigu 30 gr Cara membuat Vla :
Tepung 20 gr  Cairkan tepung maizena dan tepung terigu dengan
maizena sebagian susu cair, kocok lepas kuning telur, satukan.
Susu cair 400 ml Lalu didihkan sisa susu cair dan gula pasir, garam,
Garam ½ sdt margarin diaduk hingga gula larut.
Margarin 2 sdt  Tuangkan larutan maizena, aduk hingga cepat dan
Vanili Secukupnya rata. Angkat dan siap dimasukkan di kulit dan berikan
topping buah potong
Topping :
Kiwi
Strawberry
Jeruk Kaleng

NB : pada saat dipanggang jangan dibuka tutup ovennya hingga mengembang

RESEP 3
KASTANGLE
Bahan Qty Cara Membuat
Terigu protein rendah 400 gr  Mixer margarin dan gula halus hingga rata, masukkan
Maizena 20 gr
kuning telur aduk hingga rata
Kuning telur 2 btr
Margarin 320 gr  Masukkan keju lalu aduk, tambahkan terigu, maizena,
Gula halus 2 sdm
aduk menggunakan spatula hingga rata
Susu bubuk 2 sdm
Keju edam 100 gr  Bentuk kotak panjang seukuran jari, lalu isi bagian
Keju cheddar 100 gr
atasnya dengan keju
 Oven hingga matang
Topping:
Keju cheddar 100 gr

RESEP 4
BOMBOLONI
Bahan Qty Cara Membuat
BAHAN Adonan Bomboloni :
Bomboloni : a. Buat biang ragi : campurkan air hangat, 2 sdt gula pasir,
Tep. Terigu 600 gr ragi instan tunggu sampai mengembang
Protein sedang b. Campurkan tepung terigu, gula halus, kuning telur.
Tep. Terigu c. Masukkan biang ragi sedikit demi sedikit, uleni hingga
Protein tinggi 300 gr tercampur rata
Gula halus 150 gr d. Masukkan margarin. Uleni hingga kalis dan tidak lengket.
Margarin 150 gr e. Lakukan proofing selama 45-60 menit (proofing) tutup
Kuning telur 3 butir dengan lap lembab atau disimpan di tempat yang hangat
Garam 1,5 sdt
Yeast/ragi f. Setelah 45-60 menit, angkat. Timbang adonan menjadi 30
1,5 sct gr sampai adonan habis lalu bulatkan.
instan
Gula pasir g. Proofing kembali selama 30 menit. Goreng di minyak
2 sdt
Minyak untuk yang sudah dipanaskan. Jika sudah cokelat bagian
Secukupnya
menggoreng bawahnya lalu balik hanya sekali tidak boleh lebih. Lalu
BAHAN ISI : angkat. Sisihkan
Glaze cokelat
Glaze tiramisu Penyelesaian
Glaze matcha Lubangi bagian tengah bomboloni, taburi dengan gula donat,
lalu semprotkan isian menggunakan pipping bag.
Topping
Gula donat

RESEP 5
CURRY PUFF
Bahan Qty Cara Membuat
BAHAN KULIT Bahan Isi :
PUFF :  Tumis bawang putih, Bombay hingga layu,
Tep. Terigu 900 gr tambahkan dada ayam. Masukkan kentang dan
Protein sedang bahan isi lainnya, tambahkan susu, lalu tambahkan
Garam 1 sdt terigu yang sudah dicairkan dengan air
Telur 2 butir  Masak sampai bumbu meresap. Angkat dan
Korsvet 550 gr sisihkan.
Air es 175 ml
Mentega 100 gr Kulit Puff :
Gula pasir 2 sdm a. Aduk terigu, garam, mentega menggunakan 2 buah pisau
hingga menjadi butiran seperti pasir
BAHAN ISI : b. Tuangkan air sedikit demi sedikit sambil diremas sampai
tidak lengket di tangan
Bombay (cincang 1 buah
c. Giling adonan sampai tipis dan oles sebagian dengan
halus)
korsvet 2/3 bagian lembaran
Bawang putih 4 siung d. Lipat lembaran menjadi 3 lipatan kemudian gilas kembali
(cincang halus) dan lakukan hal itu sampai semua korsvet terpakai
Dada ayam 500 gr seluruhnya
(cincang halus) e. Gilas adonan sampai tipis melebar stebal ½ cm. potong-
Kentang (potong 200 gr potong dengan ukuran 8x8 cm
kotak kecil) f. Masukkan isian, lipat hingga berbentuk segitiga tekan
Terigu 80 gr bagian pinggir dengan garpu, rekatkan dengan air. Olesi
Susu cair 100 ml permukaan dengan kuning telur, taburi dengan wijen
Bubuk kari 1 sdt g. Susun diloyang yang sudah diolesi margarin/mentega
Daun prey (iris 3 batang panggang dalam oven hingga matang (kuning
kecoklatan). Lalu angkat
halus)
Seledri (iris Secukupnya
halus) Secukupnya
Merica Secukupnya
Kaldu bubuk 10 sdm
Margarin

RESEP 6
CREAM HORN
Bahan Qty Cara Membuat
BAHAN : a. Aduk terigu, garam, mentega menggunakan 2 buah pisau
Tep. Terigu Protein 900 gr hingga menjadi butiran seperti pasir
sedang b. Tuangkan air sedikit demi sedikit sambil diremas sampai

Garam tidak lengket di tangan


1 sdt
Telur c. Giling adonan sampai tipis dan oles sebagian dengan
2 butir
korsvet 2/3 bagian lembaran
Korsvet 550 gr
d. Lipat lembaran menjadi 3 lipatan kemudian gilas kembali
Air es 175 ml
dan lakukan hal itu sampai semua korsvet terpakai
Mentega 100 gr seluruhnya
Gula pasir 2 sdm e. Gilas adonan sampai tipis dan potong memanjang,
dengan lebar 1 cm
Vla / Pastry f. Siapkan cetakan bentuk terompet yang kecil, kemudian
Cream : gulung lembaran adonan sehingga seluruh cetakan
tertutup adonan
g. Olesi permukaan dengan kuning telur dan taburi gula
Kuning telur 4 butir
pasir.
Gula pasir 400 gr
h. Susun diloyang yang sudah diolesi margarin/mentega
Tepung Terigu 100 gr
panggang dalam oven hingga matang (kuning
Sedang
kecoklatan). Lalu angkat
Tepung maizena 60 gr
Susu cair 1000 ml Cara membuat Vla :
Garam 1 sdt  Cairkan tepung maizena dan tepung terigu dengan
Margarin 2 sdt sebagian susu cair, kocok lepas kuning telur,
Vanili Sck satukan. Lalu didihkan sisa susu cair dan gula pasir,
Whipped Cream Sck garam, margarin diaduk hingga gula larut.
(Bisa  Tuangkan larutan maizena, aduk hingga cepat dan
ditambah/ rata. Angkat dan siap dimasukkan di kulit
tidak)

Anda mungkin juga menyukai