Anda di halaman 1dari 6

Martikulasi komunitas dan keluarga

Ringkasan Diagnosa

Oleh

Leonarda Amasaman Bwariat

1490123076

Prodi PPNXXXI

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

INSTITUT IMANNUEL

BANDUNG

2023
Diagnose keperawatan Risiko cedera okupasional (D.00256)

Definisi : Rentan pada kecelakaan atau penyakit terkait pekerjaan, yang


menggangu Kesehatan

Batasan karakteristik: DS :
 Distraksi dari hubungan interpersonal.
 Stres berlebihan
 Penggunaan alat pelindung pribadi yang tidak tepat
 Kurang pengetahuan
DO :
 Perilaku terlalu percaya diri
 Kebiasaan tidak sehat
 Perilaku kerja tidak aman
 Distres psikologis

Pengkajian

Faktor yang berhubungan: Halangan lingkungan


Kurang akses pada peralatan pelindung diri
Pajanan agens biologis
Pajanan pada agens kimiawi

Alternative diagnose (saran Defisit pengetahuan


penggunaan)

Nursing Outcome (NOC) Tupen : Setelah dilakukan Asuhan keperawatan di harapkan klien
dapat mengurangi risiko cedera okupasi dengan cara mengontrol
resiko
Tupan : Setelah dilakukan asuhan keperawatan 3x24 jam
diharapkan klien dapat mengurangi risiko cedera okupasi dengan
cara mengontrol risiko dengan kriteria hasil :

- Mengenali faktor risiko individu


- Mengenali kemampuan untuk merubah perilaku
- Memonitor faktor risiko di lingkungan
- Mengembangkan strategi yang efektif dalam mengontrol
resiko
- Menyesuaikan strategi control risiko
-
Intervensi (NIC): - Identifikasi strategi koping yang digunakan/khas
- Diskusikan dan merencanakan aksivitaa-aksivitas
pengurangan risiko berkolaborasi dengan individua tau
kelompok
- Pertimbangkan area yang berguna dalam memprioritaskan
area-area untuk mengurangi
- Pertimbangkan ketersediaan dan kualitas sumber-sumber
yang ada (misalnya ,psikologis, finansial, tingkat
Pendidikan keluarga dan komunitas)

Referensi Bulechek, G. M., Butcher, H. K., Dochterman, J. M., &


M.Wagner, C. (2013). Nursing Interventions Classification (NIC).
Jakarta:
Herdman, T. H. dan S. K. (2018). Nanda Internasional Diagnosis
Keperawatan: Definisi dan Klasifikasi 2018-2020 (Edisi 11).
Jakarta: EGC.
Risiko Keracunan (D.00037 hal 551

Diagnose keperawatan Risiko keracunan (D.00037)

Definisi : Rentan pada pajanan tidak di sengaja pada, atau memakan/minum,


obata atau produk yang berbahaya dalam dosis yang memadai,
yang dapat menggangu Kesehatan.

Batasan karakteristik: DS :
 Akses pada produk berbahaya
 Akses pada obat terlarang yang berpotensi terkontaminasi
oleh aditif beracun
DO :
 Akses pada agens farmaseutikal
 Lingkungan kerja tanpa pengaman yang adekuat

Pengkajian Kaji Pengetahuan


Kaji Riwayat kesehatan

Faktor yang berhubungan: Disfungsi kognitif


Gangguan emosional berlebihan
Kurang pengetahuan tentang agens farmaseutikal
Kurang pengetahuan tentang pencegahan keracunan
Kurang kewaspadaan pada keracunan
Manifestasi neurobehavioral
Tidak dapat mengatasi kurang penglihatan

Alternative diagnose (saran Defisit pengetahuan


penggunaan)

Nursing Outcome (NOC) Tupan : Setelah dilakukan Asuhan keperawatan di harapkan Status
kesehatan pribadi dapat klien dapat membaik
Tupen : Setelah dilakukan asuhan keperawatan 3x24 jam
diharapkan status Kesehatan pribadi meningkat dengan kriteria
hasil :

- Kesehatan mental membaik


- Kebugaran fisik membaik
- Penyembuhan jaringan
- Resistensi terhadap infeksi

Intervensi (NIC): - Kaji ulang data yang di dapatkan dari pengkajian resiko
secara rutin
- Pertimbangkan ketersediaan dan kualitas sumber-sumber
yang ada (misalnya ,psikologis, finansial, tingkat
Pendidikan keluarga dan komunitas)
- Identifikasi risiko biologis, lingkungan dan perilaku serta
hubungan timbal balik
-

Referensi
Bulechek, G. M., Butcher, H. K., Dochterman, J. M., &
M.Wagner, C. (2013). Nursing Interventions Classification (NIC).
Jakarta:
Herdman, T. H. dan S. K. (2018). Nanda Internasional Diagnosis
Keperawatan: Definisi dan Klasifikasi 2018-2020 (Edisi 11).
Jakarta: EGC.
Risiko Keracunan (D.00037 hal 552

Diagnose keperawatan Disfungsi Proses Keluarga (D.00063)

Definisi : Fungsi keluarga gagal menyokong kesejatraan anggotanya


Batasan karakteristik: DS :

- Perubahan performa akademik


- Perubahan perhatian
- Menghindari konflik
- Pola komunikasi kontradiksi
- Pola komunikasi mengendalikan
- Mengkritik orang lain
- Penurunan kontak fisik

DO :

- Kesulitan hubungan interpersonal dekat


- Kesulitan transisi hidup
- Kemampuan pola penggunaan zat
- Peningkatan konflik
- Menghakimi diri sendiri secara keras
- Kurang ketrampilan komunukasi
- Hilang kemandirian

Pengkajian Kaji pengetahuan tentang nilai nilai serta fungsi keluarga

Faktor yang berhubungan: - Kepribadian adiktif


- Kurang ketrampilan pemecahan masalah
- Strategi koping tidak efektif
- Anggapan kerentanan

Alternative diagnose (saran Integritas Keluarga


penggunaan)
Normalisasi Keluarga

Nursing Outcome (NOC) Tupen : Setelah dilakukan Asuhan keperawatan di harapkan klien
dan anggota dapat menunjukan pentingnya menerapkan nilai nilai
kekeluargaan
Tupan : Setelah dilakukan Asuhan keperawatan 3X24 jam di
harapkan klien dan anggota dapat menunjukan pentingnya
menerapkan nilai nilai kekeluargaan dengan kriteria hasil :

- Menciptakan lingkungan dimana anggota keluarga secara


terbuka dapat mengungkapkan perasaan
- Melibatkan anggota keluarga dalam pemecahan masalah
- Menerima keanekaragaman diantara anggota keluarga
- Anggota bisa saling mendukung
- Anggota bisa membantu satu sama lain

Intervensi (NIC): - Dukungan harapan yang realistis


- Tingkat hubungan terbuka, saling percaya dengan keluarga
- Pertimbangkan beban psikologis dari prognosis terhadap
keluarga
- Ciptakan lingkungan yang mendukung terapeutik untuk
keluarga

Referensi Bulechek, G. M., Butcher, H. K., Dochterman, J. M., &


M.Wagner, C. (2013). Nursing Interventions Classification (NIC).
Jakarta:
Herdman, T. H. dan S. K. (2018). Nanda Internasional Diagnosis
Keperawatan: Definisi dan Klasifikasi 2018-2020 (Edisi 11).
Jakarta: EGC.
Risiko Keracunan (D.00037 hal 372

Anda mungkin juga menyukai