Anda di halaman 1dari 9

Desain Pembelajaran

Bahasa Arab
Maharah Istima’

By: Ervina Soviani Nursiam (126305212037)


Desain Kelas

GURU
Strategi Pembelajaran

01 Pengenalan maharah istima’


terhadap siswa
02 Mengorganisasikan
peserta didik di ruang
pembelajaran

03 Pengarahan terhadap peserta


didik dalam belajar istima’ 04 Peserta didik menyajikan
hasil istima’ yang telah
diperdengarkan oleh
pendidik

05 Pendidik melakukan
evaluasi dan
pengembangan terhadap
pembelajaran istima’
Project Based Learning
.
Desain metode
pembelajaran
Audiolingual/al-syam’iyah al-
syafawiyah
VISUAL
Dengan cara memperdengarkan
paragraph sederhana secara Dengan cara guru memberikan gambar
untuk merangsang gambaran terkait
berulang-ulang. materi yang akan diajarkan
Desain Bahan Ajar
DESAIN MEDIA
Pelaksanaan
Pembelajaran
1. Pendidik menampilkan gambar untuk merangsang peserta didik terkait materi
yang diberikan
2. Pendidik memberikan audio teks istima’ dan peserta didik menyimak dengan
baik.
3. Peserta didik menulis teks dalam audio yang telah ditampilkan oleh pendidik.
4. Peserta didik menyajikan apa yang telah didengarnya
5. Pendidik menyimpulkan mengenai isi dan kesimpulan yang terdapat pada
teks maharah istima’
Desain Evaluasi

Kemampuan
Kemampuan
berkomunikasi
pemahaman isi

Kemampuan
pelafalan
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai