Anda di halaman 1dari 1

Nama : Rahayu Ranila

NIM : 952023093
Mata Kuliah : Pembelajaran Daring dan Bauran

Lembar Kerja Individu 23

Setelah mempelajari konsep pembelajaran daring dan bauran, jawablah pertanyaan-


pertanyaan berikut ini:

1. Berdasarkan pengalaman anda mengajar pada masa pandemi ini, ceritakan model
pembelajaran yang anda lakukan dan deskripsikan dalam bentuk digital.

Jawab :

Pengalaman saya mengajar di masa pandemi terjadi hanya sekali, Ketika saat Magang 1
diminta untuk menggantikan guru yang tidak bisa mengajar saat itu, sehingga saya
menggunakan metode pembelajaran yang saya terapkan menggunakan pendekatan
klasikal. Sehari sebelum pelajaran dimulai, siswa diberi tugas untuk menonton video
tentang bilangan bulat di YouTube. Pembelajaran dilakukan melalui Google Meet, dengan
siswa mengamati masalah-masalah yang disajikan dalam presentasi PowerPoint. Setelah
itu, siswa diminta untuk mengkritisi dan menganalisis masalah berdasarkan
pengamatannya. Kemudian diberikan Lembar Kerja Penilaian Diri (LKPD) yang
sebelumnya sudah disiapkan oleh guru kelas tersebut melalui WhatsApp Grub , pada lkpd
tersebut siswa diminta untuk dapat mengerjakan mengenai sifat-sifat penjumalahan dan
perkalian bilangan Bulat, yang kemudian LKPD tersebut diunggah dalam Google Clasroom
yang sudah disediakan.

Anda mungkin juga menyukai