Anda di halaman 1dari 1

AKSI NYATA TOPIK 5

FILOSOFI PENDIDIKAN INDONESIA

Mahasiswa membuat sebuah projek perubahan (change


project) tentang pendidikan yang berpihak pada peserta didik
dan memerdekakan peserta didik dalam pendidikan abad ke-21
dengan sekolah mitra mahasiswa. Projek perubahan ini dapat
dilakukan berdasarkan case-based atau project-based.

Kegiatan/Proyek Perubahan
1.Penerapan Student Center Learning
2.Pembelajaran Berdiferensiasi
3.Asesmen Diagnostik
4.Pendidikan Berbasis Budaya Lokal

Strategi Pembelajaran
1.Apresepsi Pembelajaran
2.Pemilihan konten atau materi
3.Kegiatan kelompok
4.Produk hasil kerja peserta didik

Pelaksanaan Pembelajaran
1.Guru melakukan asesmen diagnostik
2.Guru menampilkan bentuk materi yang
berbeda (visual, audio, audiiovisual,
kinestetik)
3.Guru membagi beberapa kelompok
sesuai dengan gaya belajar atau
kebutuhan peserta didik
4.Guru memberikan tugas dengan
menampilkan hasil kerja sesuai minat
dan keahliannya.

Simpulan
Penerapan sesuai dengan
pemikiran KHD => Abad ke-21
(teknologi) => Pembelajaran
Berdiferensiasi => Muatan Budaya
Lokal

AHMAD MUSTAQIM
X9023083387

Anda mungkin juga menyukai