Anda di halaman 1dari 2

NAMA : MIQUEL STEVEN GINTING

NIM : 044944555
TUGAS: TEORI KRIMINOLOGI

Buatlah essay singkat mengenai kasus-kasus kejahatan yang kerap muncul


pemberitaannya di media massa, yang disebabkan oleh merebaknya wabah
covids 19/ corona di tahun 2020 hingga saat ini, dengan dikaitkan dengan
pendekatan, teori, konsep dan mashab yang ada dalam bahasan teori
Kriminologi
KASUS-KASUS KEJAHATAN PADA VIRUS COVID-19
Kejahatan merupakan masalah yang universal tak terkecuali pada masa pandemi
Covid-19 yang merupakan penyebaran penyakit yang menyebar dengan cepat
dan mematikan. Dengan adanya pandemi Covid-19 ini, beberapa negara
mencatat terdapat penurunan kejahatan, akan tetapi terdapat beberapa catatan
bagi kejahatan jalanan, kekerasan rumah tangga serta kejahatan siber yang
jumlahnya meningkat. Fenomena tersebut dipicu oleh faktor ekonomi, dimana
pada masa pandemi Covid-19 terdapat pembatasan di berbagai sektor dalam
upaya pencegahan penyebaran covid 19. Metode yang digunakan dalam
penelitian ini adalah pendekatan undang-undang (statute approach) dan
spesifikasi penelitian menggunakan metode deskriptif analitis. Hasil analisis
menunjukan bahwa selain terdapat beberapa faktor kondusif penyebab
terjadinya kejahatan serta kendala-kendala dalam menemukan penyebab
terjadinya kejahatan secara jelas, diperlukan suatu konsep atau sistem yang
harus dilakukan secara terus-menerus dan berkesinambungan terhadap
pencegahan dan penanggulangan kejahatan yang terjadi di masyarakat dengan
melibatkan berbagai macam elemen negara termasuk warga negara.
Kejahatan siber juga meningkat Beberpa faktor antara lain
Peningkatan angka pengangguran
Pandemi covid 19 telah mendorong masyrakat untuk menggunakan internet
dalam berbagia kegiatan, termasuk dalam hal transaksikeuangan. Hal ini
menciptakan peluang barau bagi pelaku kejahatan siber untuk mencarkan
aksinya.
Pembatasan interaksi sosial
Pandemi covid telah membuat masyarakat lenih banyaj menghabiskan waktu di
rumah. Hal ini dapat meningkatkan ketganagn dalam rumah tangga, yang yang
dapat menyebabkan kekrasan .
Peningkatan tekanan ekonomi
Covid 19 telah menyebakan banyak keluarga mengalamikesulitan ekonomi
halini dapat membuat anggota keluarga menjadi lebih mudah marah dan
melakukan kekerasan.
Pendekatan teori konsep mazhab dalam teori krimonologi dapat digunakan untuk
menjelaskan kasus kasus kejahatan yg terjadi dimasa pademi covid 19.
Bebrapa pendekatan yang dapat di gunkan, antara lain:
1. Pendekatan sosiaologis menekankan pada peran faktor sosial dalam
terjadunya kejahatan. Dalam hal ini, pademi covid 19 telah menciptakan
situasi sosial yang kondusif bagi terjadinya kejahtan, spseri peningkatan
angka pengangguran penyebaran informasi yang tidak akurat, dan
melemahnya kontrol sosial.
2. Pendekatan psikologis menekankan pad peran faktor psikologis dalam
terjdainya kejahtan. D alam hal ini,pademi covid 19 telah menyebakan
tekanan psikologis yang tinggi pada masyarakat, yang dapat mendorong
merke untuk melakukan kejahatan.
3. Pendketan biologis menekan pada peran faktor biologis dalam terjadinya
kejahatan dalam hal ini , pandemi covid19 telah menyebabkan perubahan
pola hidup masyarakat yang dapat memepngaruhi pengaruh prilaku
mereka.
Dari uraian tersebut, dapat diketahui bahwa potensi terjadinya perilaku kejahatan
tetap harus diwaspadai selama masa pandemi COVID-19 ini. Meningkatnya
aktivitas penggunaan internet disaat stay at home perlu diiringi dengan
kewaspadaan yang kuat pula. Cybercrime dapat terjadi pada siapapun dan
dimanapun, oleh karena itu mulailah untuk lebih berhati-hati saat 'berselancar' di
internet, selalu hindari mengakses tautan yang mencurigakan, lengkapi
perangkat dengan sistem keamanan, dan selalu batasi informasi pribadi yang
bersifat kredensial di media sosial.
Referensi:
Siegel, Larry J. (2016). Criminology: Theories, Patterns, and Typologies. Boston:
Cengage Learning.

Anda mungkin juga menyukai