Anda di halaman 1dari 11

PROGRAM PENYEHATAN MAKANAN

Oleh :
KELOMPOK I
Pengertian Penyehatan Makanan

Penyehatan makanan adalah upaya yang menitikberatkan


kegiatan yang perlu untuk membebaskan makan dan
minuman dari segala bahaya-bahaya yang dapat
mengganggu atau merusak kesehatan, mulai dari sebelum
makan itu diproduksi, selama dalam proses pengolahan,
penyimpanan, pengangkutan,penjualan sampai pada saat
dimana makanan dan minuman tersebut siap untuk
dikonsumsikan oleh masyarakat (konsumen).
Tujuan Penyehatan Makanan

Keamanan dan kemurnian


makanan, untuk mencegah
komsumen dari penyakit

Mencegah penjualan
makanan yang
merugikan pembeli

Mengurangi
kerusakan terhadap
makanan
Tujuan Program
Penyehatan Makanan

Meningkatkan kemampuan masyarakat dalam


mengelola makanan dan minuman agar terhindar
dari segala penyakit akibat makanan dan keracunan.
Sasaran Program Penyehatan
Makanan

Tempat Pengolahan Makanan (TPM):


Dapur, Restoran,Kantin, Jasaboga, dan
Industri Makanan Lainnya.
Fungsi Program Penyehatan Makanan

Menyiapkan bahan perumusan dan


pelaksanaan kegiatan teknis di bidang sanitasi
makanan dan bahan pangan.

Menyiapakan bahan penyusun standar, norma,


pedoman, criteria, dan prosedur di bidang
sanitasi makanan dan bahan pangan.
lanjutan

Menyediakan bahan bimbingan teknis di


bidang sanitasi makanan dan bahan pangan

Menyediakan bahan bimbingan teknis di


bidang sanitasi makanan dan bahan pangan
Udang-Undang Yang Mengatur
Penyehatan Makanan
\
Penyehatan makanan di atur dalam Undang-undang
Republik Indonesia No. 18 Tahun 2012 Tentang Pangan
2
1 Sanitasi Makanan
Pangan (BAB VII) : (Bagian Kedua
Pasal 67,68 dan 69 Sanitasi Pangan ) :
Pasal 70, 71, dan 72

3 Bahan Tambahan Pangan


(Bagian Ketiga, Pengaturan
Bahan Tambahan Pangan)
Pasal 73, 74 dan 75
Kegiatan Pokok
Penyehatan Makanan

Mengembangkan dan melengkapi produk-produk


hukum, pedoman umum, petunjuk teknis, petunjuk
pelaksanaan dan sosialisasinya serta advokasi
didaerah
Memantapkan jejaring kerja lintas program, sektor
dan antar propinsi, kabupaten atau kota serta
kemitraan dengan para stakeholder
Meningkatkan kemampuan SDM baik dipusat
maupun daerah
Lanjutan
Mendorong daerah untuk melegalisasi
kegiatan SMBP melalui perda
Memberikan fasilitas ke daerah yang
membutuhkan
Monitoringdan evaluasi kegiatan SMBP
(Sanitasi Makanan dan Bahan Pangan) di
daerah
Pelaporan hasil kegiatan

Anda mungkin juga menyukai