Anda di halaman 1dari 11

Ulva sp.

Ulva sp.
Deskripsi

Ciri-ciri

Ekologi

Reproduksi

Klasifikasi

Manfaat
 Ulva sp.

 Ulva atau selada laut adalah


rumput laut makro alga yang
tergolong dalam divisi
Chlorophyta
 sel-sel mengandung banyak
mengandung klorofil a
sehingga memberikan warna
hijau pada rumput laut ini
 Morfologinya berupa thallus
tipis dan gepeng seperti
pedang yang terdiri atas 2
lapis sel
back
Ciri- ciri
• Ulva lactuca memiliki panjang • Pada daerah tropis, tumbuhan ini
sampai 100 cm dan berwarna biasanya terdapat di air yang dangkal
hijau apel terang, dan memiliki (zona intertidal bagian atas sampai
bentuk strap-shaped blades kedalaman 10 meter).
(pedang melipat) dengan tepi • Pada substrat yang tepat, seringkali
yang halus tapi bergelombang. melakukan asosiasi dengan daerah
• Bagian tengah dari setiap yang memiliki nutrien yang tinggi
helaian seringkali berwarna (contohnya bakau) atau dekat sumber
air tawar.
pucat dan semakin ke arah tepi
warnanya semakin gelap. • Spesies ini, memiliki blade berwarna
hijau terang, rapuh, berkerut,
• Memiliki diameter lembaran berbentuk lonjong atau bulat.
blade sepanjang 65 cm, dan
hidupnya di zona intertidal
• Ulva hidup pada kisaran suhu 28-31o C.
atau di daerah yang dangkal.
back
EKOLOGI

 Habitat di air laut


 Menempel di karang
atau bebatuan
 Sebagai makanan
plankton dan hewan
laut

back
Siklus Hidup

back
KlasifIkasi
• Ulva spp. merupakan salah satu jenis dari suku Ulvaceae (Divisi
Chlorophyta).
• Domain : Eukaryota
• Kerajaan : Plantae
• Divisi : Chlorophyta
• Kelas : Ulvophyceae
• Ordo : Ulvales
• Suku : Ulvaceae
• Marga : Ulva
• Jenis : Ulva sp.
(Guiry, 2015)
back
MANFAAT
Aktivitas biologi dari senyawa bioaktif yang berasal dari UIva sp.
Spesies Ekstrak/metabolit Aktivitas Biologi
Ulva compressa Metanol Antioksidan
Ulva conglobata Polisakarida sulfat Antikoagulan
Ulva lactuca Etanol Antimikroba dan antiparasit

Metanol Antimikroba,
antiinflamantori,
antitumor,dan antivirus

Ulva fasciata Metanol Antivirus, antibakteri, dan


antioksidan

Etanol Antiploriferasi
Ulva rigida Metanol Antimikroba
Etanol Antimutagen dan
antioksidan

Next
Manfaat Ulva sp.

U. lactuca Sebagai Nori

U. lactuca Penghasil Biogas


Sebagai Nori

Nori dibutuhkan terutama di restoran yang


menyajikan makanan Jepang, Korea, China
Manfaat produk Nori : Diet sehat karena
mengandung serat dan komponen bioaktif sehingga
memberikan manfaat untuk kesehatan.

back
Sebagai Biogas
Rumput laut memiliki kandungan karbohidrat dan air yang tinggi
serta rendah lignin dibandingkan dengan tumbuhan terestrial
sehingga lebih mudah didegradasi.
Spesies Ulva sp. sangat potensial untuk dikembangkan sebagai
bahan baku biogas karena pertumbuhannya yang cepat
(30%/hari) dan tidak dikonsumsi oleh manusia.

CH4 (55- CO2 (35- H2 S


65%) 40%) (>1%)
gas
lainnya
H2O Biogas

Home

Anda mungkin juga menyukai