Anda di halaman 1dari 33

A.

TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM


PESERTA MEMILIKI PEMAHAMAN
TENTANG MEMBANGUN TIM KERJA
PUSKESMAS
B. TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS
1.MENJELASKAN KONSEP DASAR TIM KERJA
2.MENJELASKAN NILAI-NILAI SDM DALAM
KAITAN DENGAN MEMBANGUN TIM KERJA
3.MEMERANKAN PRINSIP KOMUNIKASI
DALAM MEMBANGUN TIM KERJA
4.MENJELASKAN TENTANG KEMITRAAN
DALAM KAITANNYA DENGAN MEMBANGUN
TIM KERJA
II. POKOK BAHASAN
1.KONSEP DASAR TIM KERJA
2.NILAI – NILAI SDM
3.KOMUNIKASI
4.KEMITRAAN
James Stoner (1996)
Tim :
- ≥ 2 orang
- Berinteraksi
- Saling mempengaruhi
- Mencapai tujuan bersama
Stamatis (1996)
TEAM
T ogether
E veryone
A chieves
M ore
Hasil tim > penjumlahan hasil-hasil perseorangan
(SINERGI)
Robbin (1996)
KELOMPOK KERJA TIM KERJA
Kelompok yang : Kelompok yang:
- terutama berinteraksi u/ - upaya-upaya individunya
membagi informasi & menghasilkan kinerja >
mengambil keputusan jumlah masukan-masukan
- u/membantu tiap anggota individual
dalam bidang tanggung
jawabnya.
Robbin (1996)
TIM KERJA KELOMPOK KERJA
Kelompok yang : Kelompok yang:
- terutama berinteraksi - upaya-upaya individunya
membagi informasi dan menghasilkan kinerja >
mengambil keputusan jumlah masukan-masukan
- membantu tiap anggota individual
dalam bidang tanggung
jawabnya.
Guna mewujudkan Visi “Masyarakat Yang
mandiri untuk hidup sehat “ dan
mengemban misi “membuat rakyat sehat”,
aparat kesehatan menganut & menjunjung
tinggi nilai – nilai :
 Berpihak kepada rakyat
Dalam UUD 1945 menetapkan bahwa
setiap orang berhak hidup sejahtera serta
berhak memperoleh pelayanan kesehatan
 Bertindak cepat dan tepat
Puskesmas harus menanamkan keyakinan kepada
seluruh petugas tentang betapa berharganya
waktu dalam penanggulangan masalah
kesehatan.

 Kerja sama Tim


Puskesmas meskipun didukung oleh SDM dengan
latar belakang yang berbeda oleh karena itu
perlu upaya untuk mempersatukan mereka
dalam satu ikatan kerjasama
 Integritas Tinggi
Semua anggota aparat kesehatan harus
memiliki Ketulusan hati, kejujuran
kepribadian yang teguh dan bermoral
tinggi

Transparansi dan akuntabilitas


Kegiatan pembangunan kesehatan yang
diselenggarakan oleh aparat kesehatan harus
dilaksanakan secara transparan dan dapat
dipertanggung jawabkan dan dapat
dipertanggunggugatkan kepada Publik
Bagaimana mengaplikasikan
nilai – nilai SDM dalam
penyelenggaraan Upaya
Kesehatan Puskesmas
KOMUNIKASI
“Communicatio” (bahasa latin) asal
Communis yang berarti sama.
Komunikasi akan terjadi bila ada
kesamaan makna mengenai apa yang
dipercakapkan
Proses Komunikasi :
1. Pesan
2. Komunikator
3. Komunikan
Proses Terjadinya Komunikasi

salur
an

PENERIMA
PENGIRIM MEDIA
PESAN
PESAN
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi
Kualitas Komunikasi
1. Apa yang anda katakan
2. Cara anda mengatakannya
3. Medium
4. Pemberi informasi
5. Pendengar
6. Suara atau hal-hal yang mengganggu
7. Menangkap detail yang tidak relevan/menyimpang
dari pembicaraan
Prinsip- Prinsip Komunikasi
 Menghasilkan pengertian yang sama
 Kesederhaan dan kejelasan dalam berkomunikasi
 Beri kesempatan kepada komunikan utk mendapatkan
kejelasan
 Singkat, padat, lengkap, langsung, benar dan nyata
 Hargai perbedaan pada individu
 Disampaikan dalam bentuk yang menarik, gaya bicara
maupun penyajian
 Menunjukkan sikap dan kepercayaan diri, keyakinan utk
mempengaruhi komunikan
 Mampu menjadi pendengar yang baik
 Terjadi proses timbal balik
Udah berapa hari
Di Luwuk ????????..........
Role Playing Komunikasi
Fasilitator memberi penugasan melakukan role
play/bermain peran komunikasi
Petunjuk role play pada halaman 26 (modul)
KESIMPULAN
Dalam membangun tim kerja Puskesmas , komunikasi
adalah penting.

Snyder :
“Kemampuan suatu tim untuk mencapai tujuannya
sangat tergantung pada kemampuan dari para
anggotanya untuk berkomunikasi secara efektif satu
sama lain.”
PENGERTIAN KEMITRAAN
SEKELOMPOK INDIVIDU / INSTITUSI
YANG SEPAKAT BEKERJASAMA DLM
MENCAPAI TUJUAN YANG SAMA
PRINSIP DASAR kemitraan
KESETARAAN (EQUITY)
KETERBUKAAN (TRANSPARANCY)
SALING MENGUNTUNGKAN
(MUTUAL BENEFIT)
LANDASAN
KEMITRAAN
SALING MEMAHAMI KEDUDUKAN, TUGAS,
FUNGSI DAN STRUKTUR MASING-MASING
 SALING MEMAHAMI KEMAMPUAN
SALING MENGHUBUNGI
SALING MENDEKATI
SALING BERSEDIA MEMBANTU DAN DIBANTU
SALING MEMBERI DORONGAN DAN
MENDUKUNG
SALING MENGHARGAI
KUNCI
KEBERHASILAN
ADANYA KOMITMEN/KESEPAKATAN
BERSAMA
ADANYA KERJASAMA YANG HARMONIS
ADANYA KOORDINASI YANG BAIK
ADANYA KEPERCAYAAN SESAMA MITRA
ADANYA KEJELASAN TUJUAN YANG
AKAN DICAPAI
ADANYA KEJELASAN PERAN DAN
FUNGSI DARI MASING – MASING MITRA
“PRINSIP, LANDASAN DAN KUNCI
KEBERHASILAN KEMITRAAN TERSEBUT
HARUS DITERAPKAN DENGAN BAIK DLM
MEMBANGUN KEMITRAAN LINTAS
PROGRAM MAUPUN LINTAS SEKTOR “

“ KEBERHASILAN DALAM MEMBANGUN


KEMITRAAN MERUPAKAN KUNCI
KEBERHASILAN MEMBANGUN TIM KERJA
PUSKESMAS”
KARAKTERISTIK DASAR DARI TIM
EFEKTIF :
a. KEJELASAN TUJUAN
b. KETERAMPILAN YANG RELEVAN
c. KOMITMEN
d. SALING PERCAYA
e. KOMUNIKASI YANG BAIK
f. KEMAMPUAN NEGOSIASI
g. KEPEMIMPINAN YANG TEPAT
h. DUKUNGAN INTERNAL EKSTERNAL
JANGAN
SALAH
SASARAN

Anda mungkin juga menyukai