Anda di halaman 1dari 11

PSIKOSIS POST PARTUM

TRI RINI BUDI SETYA NINGSIH


SMF JIWA / Bag.Ilmu Kedokteran Jiwa
RSMS / PPD FKIK Unsoed

St 07
DEFINISI

Suatu sindrom yang terjadi sesudah


persalinan ( post partum ), dengan
karakteristik utama berupa munculnya
depresi berat disertai waham (bizarre),
halusinasi auditorik .
PREVALENSI
 Terjadi 1-2 dalam setiap 1000 persalinan
 Umumnya terjadi pada primipara
 Risiko relaps 30-50%
FAKTOR PREDISPOSISI
 Adanya gangguan mental yang mendasari
sebelumnya (schizoprenia dan gangguan
bipolar)
 Perubahan mendadak kadar hormon post
partum
 Konflik psikodinamik perihal keibuan
(kehamilan tidak dikehendaki, terjebak dalam
perkawinan tidak bahagia, takut menjadi ibu)
GEJALA DAN TANDA
Gejala fisik:
 Tidak mau makan
 Ketidakmampuan mengontrol aktivitas
 Energi berlebihan

Status mental:
 Emosi labil konfusi
 Amnesia
 Inkoherensi
 Waham (bizarre) dan halusinasi (auditorik)
Gejala dan Tanda

Perubahan perilaku:
 Insomnia
 Gelisah
 Curiga extreme
 Mengeluarkan pernyataan yang Irrational
 Preokupasi pada hal-hal sepele
 Kekhawatiran obsesif akan bayinya*
 Pikiran hendak melukai bayi atau diri sendiri
merupakan suatu ciri khas*
DIAGNOSIS
 Terjadi 2-3 hari post partum
 Muncul secara tiba-tiba (not gradually)
 Gejala dan tanda muncul secara
konsisten dan persisten
 Didominasi depresi berat, waham
(bizarre) dan atau halusinasi (auditorik)
tampak menonjol
TERAPI
TERAPI ORGANIK:
TERAPI FARMAKOLOGIS
 Antidepresan (ide bunuh diri dan depresi)
misal Sertralin
 Antiansietas (agitasi, insomnia) misal
Lorazepam
 Mood stabilizer (manik) misal Lithium
Carbonat
 Antipsikotik (waham) misal Halloperidol
TERAPI NON FARMAKOLOGIS
 ECT (Electro Convulsan Therapy)
TERAPI

TERAPI PSIKOLOGIS:
 Cognitif Behavioral Therapy
 Supportif Therapy
TERAPI SOSIAL-KULTURAL:
 Terapi Okupasi
 Manipulasi Keluarga
PROGNOSIS
 Risiko infantisid dan atau bunuh diri
(tanpa terapi)
 Prognosis tergantung dari family
support, kepribadian premorbid,
ketepatan dan kecepatan diagnosis serta
terapi
REFERENCES
 Barlow, D.H. and V. M. Durand. Essentials of
Abnormal Psychology. California: Thomson
Wadsworth, 2006. Accesed at January 25th, 2007
Available at: http://www.nimh.nih.gov/publicat
 Kapplan dan Sadock. 1997. Sinopsis Psikiatri, Ilmu Pengetahuan
Perilaku Psikiatri Klinis. 7th ed. Binarupa Aksara. Jakarta: 113-5.

Anda mungkin juga menyukai