Anda di halaman 1dari 6

MODUL 9

MODEL PEMBELAJARAN PKN TEMATIS


DI KELAS I, II, DAN III SD/MI

PDGK 4201
BIMBINGAN : NURMALIA DEWI, S.Pd, M,Pd

KELOMPOK V ( LIMA )
NAMA KELOMPOK : TIARAWATI ( 856746889 )
ZALIAH ( 856749497 )
TRIANA FATRIN ( 856746911 )
MIRNA ( 856749426 )
WIWIK ARIANTI ( 856746982 )
MODUL 9 KB 1 :
Model Pembelajaran PKn Tematis
sldi Kelas I, II, dan III SD/MI

Model pembelajaran adalah rencana pola


yang digunakan dalam menyusun kurikulum
mengatur materi pengajaran dan memberi
petunjuk pada pengajar di kelas dalam
setting pengajaran atau setting lainnya
“(Dahlan dalam Zona Referensi.com Zakky).
Pembelajaran Tematik adalah:

Proses belajar yang menggabungkan beberapa mata pelajaran dalam


satu topik pembicaraan sehingga mata pelajaran tidak terpisah-pisah
bermakna pada peserta didik.

Langkah-langkah Pembelajaran Tematik


Secara umum, langkah-langkah menyusun pembelajaran tematik antar
mata pelajaran sebagai berikut :
1. Pemetaan Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar
dan Indikator dalam tema.
2. Menetapkan jaringan tema.
3. Penyusunan Silabus.
4. Tahap penyusunan RPP
a. Identitas
b. Kompetensi Dasar
c. Materi pokok dan penjelasannya yang perlu di
pelajari sehingga tercapai Kompetensi Dasar
dan Indikator
d. Strategi pembelajaran pembukaan ( hingga
penutupan )
e. Penilaian serta instrumen
Modul 9 KB 2
Model Pembelajaran PKn Tematis di SD

Menurut seorang ahli yang bernama Robin Fogarty (1991)


bahwa terdapat 10 cara atau model dalam merencanakan
pembelajaran terpadu, yaitu:

1. Model tanggalan (Fragmented)


2. Model keterhubungan (Connected)
3. Model sarang (Nested)
4. Model urutan atau rangkaian (Seguerted)
5. Model bagian (Shared)
6. Model jaring laba-laba (Webbed)
7. Model galur (Threated)
8. Model keterpaduan (Integrated)
9. Model celupan (Immersed)
10. Model jaringan (Network).

Anda mungkin juga menyukai