Anda di halaman 1dari 44

Kelainan

Endokrinologi Reproduksi

dr.Ririel Kusumosih SpOG


Fungsi Endokrin Reproduksi Wanita
FISIOLOGI PATOLOGI
Ggn.Menstruasi
AN
ORGAN PROSES HASIL OVULS Oligo/ PUD
Amenorhoe
Hipotal Neuro- Neurohormon Kompart IV
endokrin (GnRH) Kel. -
Hipofise Hip.Ant: Gonadotr Sentral
-P.Penyimpan Kompart III
-P.Sekresi (FSH&LH)
Disf.Ovulasi *Ovul(DFL):
Poros Hub: Hub. : -Tidak ada Hub.Kacau
Otak&Ovulasi Umpan balik - E  -Kacau *Anovulasi:
-E E,E
*Ovul:DFL
-Folikulogens -Ovulasi Kel. Perifer *Anovul:
Ovarium (ovarium) Kompart II - E withrdr,
-Steroidogens -E & P - E breakthr
- P breakthr

*DFL (Ovul)
Uterus
Siklus -F.Prolif -
Endomet Kompart I *Anovul 
-F.Sekresi
Endomet
Pubertas Precox

Adalah terjadinya perubahan pubertas


pada anak gadis usia <8 th (2,5 standar deviasi),
berupa thelarche (mamae), adrenarche (tumbuh
bulu), percepatan tinggi badan, menarche (mens).
Pubertas gadis normal

Mamae / telarche : usia 7-13 th  rerata 10,5 th


Adrenarche/pubes : usia 7,5-13,5 rerata usia 11
Percepatan tinggi badan : usia 10-14, rerata 11,4 th
Mens/menarche : usia 9-15, rerata 12,8 th
ETIOLOGI

•Maturasi prematur sumbu hipotal-ovari


•Familial /genetik
GnRH •Kelainan otak : infeksi, trauma, tumor
•Idiopatik
dependen •Hipotiroid lama
•HCG ektopik : chorioepitelioma & disgerminoma ovari

•Tumor ovari : thecal, granulosa sel tumor


GnRH •Sindrom McCune Albright : pubertas
independen precox, lesi kistik tulang, cafe au lait,
kista ovari, hipertiroid, prolaktinoma
GEJALA KLINIS
Pertumbuhan mamae, rambut
pubes, tinggi badan dan haid
sebelum waktu rerata normal.

GnRH > , MRI, foto sella


• Kelainan otak :tumor, radang, trauma
• HCG > : tumor ovari
• Hipotiroid:TSH > FSH >

Estrogen / HcG ektopik >


• USG tumor ovari
• Bone scanning : lesi kistik McCune
Albright
Sindroma Feminisasi Testikuler
Sindroma Insensitivitas Androgen

Sindroma penyebab amenore primer berupa


pseudohermafrodit pria dg genotip kromosom
XY dan fenotip wanita tanpa pertumbuhan bulu
ETIOLOGI

Tidak ada reseptor androgen, walau kadar


testosteron normal pria

Mutasi genetik : resesif terpaut kromosom


X
PATOGENESA

Radiasi/bahan kimia/mutagenmutasi genetik


pada kromosom X yg bersifat resesif diwariskan
risiko muncul pd anak 25%, carier 25%.
Tak ada/sedikit reseptor androgen, walau kadar
testosteron plasma & 17-ketosteroid urin normal 
dehidrotestosteron tak bekerja ductus wolfii tak
terbentuk ovarium (-) FSH/LH(-) E/P (-)
& testis (+) sel sertoli/sel leydig (+) testosteron
(+), E (+) penumpukan lemak wanita, mamae (+)
PATOGENESA

Testis ektopik di labial/vaginal/inguinal/intra


abdominal  suhu tinggi  10% jd seminoma ganas
Di kromosom Y ada Hormon Anti Mulerian 
menghambat perkembangan ductus mulerian 
uterus/tuba/vagian 1/3 proximal (-)
GEJALA KLINIK

Amenore primer
•Ovarium(-)FSH/LH(-), E/P (-)
•Uterus (-), vagina (-)/pendek

Fenotip wanita tubuh gitar


•Genetalia externa wanita normal
•Mamae baik
•Bulu ketiak/pubes (-)

Genotip XY
•Testis aspermia, tp sertoli/leydig normal
•androgen/T (+), E (+)
• hernia inguinalis : testis ektopik  10% ganas
Hipogonadisme-Sindrom Turner

Sindrom penyebab amenore hipergonadotropik


hipoestrogen pada individu dg fenotip wanita, dan
genetik 45 XO tanpa kromatin Barr
ETIOLOGI

60% salah satu kromosom X hilang total, atau


nondisjuantion gamet pria

40% ada anomali struktur atau mosaik dg kromosom X


abnormal
PATOGENESA

Tiadanya kromosom X  gonad rudimenter 


produksi E/P (-)  produksi gonadotropin FSH/LH >
 amenore primer, fenotip wanita yg pendek dan
infantil
Jika ada tunas gonad 20-30% bisa jadi
gonadoblastoma yg ganas
GEJALA KLINIS
Amenore primer : uterus/ovari (-)
• E/P (-), FSH/LH >
• Karyotipe XO, kromatin (-)

Fenotip wanita, pendek, infantil


• Webbed neck, cubitus valgus, high
palate, low hailine on neck
• Rambut pubes/axila(+), mamae (-)

Kelainan sistim organ lain


• Ginjal unilat / tapalkuda
• Hashimoto tiroiditis stl menua
• Kelainan anatomi jantung
HIPOGONADISM-
MIXED GONADAL DISGENESIS

Sindroma pada individu yg sebagian selnya


berkromosom normal dan
sel lain kromosomnya abnormal 45XO 46XY,
bervariasi dari ambigu genetal, lelaki fertil
sampai wanita normal dg tunas gonad
ETIOLOGI

Mitosis nondisjuction pada


pembelahan awal embrio
GEJALA KLINIS

Tampilan pendek bervariasi:ambigu genetal/pria


normal / wanita tampak normal dg tunas gonad,
mampu mens sd hamil, tp menopuse dini,

Karyotip bervariasi 45XO, 46XY


mosaikism

Bila unilateral ada tunas gonad  bisa


ganas
HIPOGONADISME-SINDROM SWYER
GONADAL DISGENESIS XY

Sindroma penyebab kelambatan pubertas pada


fenotip wanita dg genotip XY karena mutasi,
dan adanya gonad
ETIOLOGI

Delesi lengan pendek Y berisi SRY (region


determinan sex)

Mutasi XXqi SRY shg menggangu fungsi


GEJALA KLINIS

Gangguan pubertas
• E/P <, FSH/LH >, T <
• Fenotip external wanita
Genetal interna tak berkembang
• Uterus/tuba (+)
• Tunas gonad (+) 20-30% jd ganas

Genotip 46 XY
Hipogonadisme- Gonadal Agenesis

Sindroma penyebab amenore primer pada


individu dg fenotip wanita karena tidak
berkembangnya gonad
ETIOLOGI

Infeksi virus saat kehamilan dini

Kelainan metabolik saat kehamilan dini

Mutasi gen autosom oleh radiasi, mutagen, bahan kimia


PATOGENESA

Infeksi virus / kelainan metabolik / mutagen /


radiasi / bahan kimia  mutasi genetik  gonad tak
berkembang  individu berkembang ke arah wanita
 E/P (-), FSH/LH >>
Tunas gonad (ovarium/testis) bisa berkembang jadi
keganasan
GEJALA KLINIK

Amenore primer
• Ovarium (-) E/P (-), FSH/LH >>
• Uterus (-)

Genotip XX pd Sindrom Perrault


• Tunas gonad bisa jadi ganas
• Kadang ada tuli neurosensorik

Berkembang ke arah
wanita
HIPOGONADISM-
SINDROMA OVARIUM RESISTEN

Sindroma amenore pada wanita XX


dg tumbuh kembang normal
karena gangguan pembentukan reseptor
gonadotropin di folikel ovarium
PATOGENESA

Proses autoimun  infiltrasi limfosit di ovarium 


gangguan pembentukan reseptor gonadotropin di
folikel ovarium  folikel resisten  kadar
gonadotropin FSH/LH >>  anovulasi, amenore
GEJALA KLINIS

Amenore
• FSH/LH >>

Fenotip wanita normal


• Genetal externa wanita normal
• Uterus/tuba/ovarium normal

Genotip XX normal
• PA : limfosit di folikel ovrium (+)
HIPOGONADISM –
PREMATUR OVARIAN FAILURE

Kelainan penyebab amenore sekunder permanen


pada wanita usia <40 tahun
dg siklus haid sebelumnya normal
karena penurunan jumlah folikel ovarium dini
oleh peningkatan atresia folikel
ETIOLOGI
Kelainan genetik 45XO, 47XXY

Kelainan autoimun

Infeksi orchitis mumps

Radiasi

Kemoterapi
GEJALA KLINIS

Amenore sekunder permanen pada wanita <40 th

E /P<< FSH/LH>

PA : penurunan jumalah folikel dini


Lekosit di folikel (-)

Bisa 45XO, 47XXY, 46XX


Sindroma Androgenital
Hipoplasia Adrenal Kongenital

Sindroma penyebab amenore primer berupa


pseudohermafrodit femina tersering, dg
genotip XX dan androgenisasi berlebih krn
kerusakan enzim adrenal
ETIOLOGI

Kerusakan sistim enzim


adrenal Steroidogenic Acute
Regulato r protein (StAR)
karena mutasi di gen
kromosom 8p11.2
PATOGENESA

Genetik XX, Barr body (+)


Kerusakan sistim enzim adrenal StAR kegagalan
mediasi oleh protein aktivator pd transfer kolesterol
dari luar kedalam membran mitokondria adrenal
pembentukan kortisol <  ACTH >>  merangsang
adrenal berlebihan  hiperplasi kelenjar adrenal 
produksi androgen >>  androgenisasi  klitoris
membesar, hirsutisme (pertumbuhan rambut di
kaki, dada, janggut, kumis) , pembesaran suara, kulit
kasar berjerawat, mamae atrofi.
GEJALA KLINIK

Amenore primer
Genotip XX, Barr body (+)
• Mamae atrofi
• Genetal externa wanita, klitoris (+)

Androgenisasi : T (+) pria


• Hirsutisme
• Suara membesar
• Klitoris membesar
• Epifise cepat menutup
Sindroma Polikistik Ovarial
Sindroma Stein Leventhal

Sindroma yang ditandai dengan :


Ada 1 kriteria mayor : - anovulasi
-hiperandrogenisme
dan ada 2 kriteria minor : - hirsutisme
-peningkatan resistensi insulin
-obesitas
ETIOLOGI

Polikistik ovarium

Anovulasi kronik

Peningkatan resistensi insulin


PATOGENESA

Dengan atau tanpa obesitas


 timbul resistensi insulin 
1. meningkatkan produksi DHEAS di adrenal
2. meningkatkan produksi enzim P450c -17α ovari
 pembentukan testosteron berlebihan 
- lokal ovarium menimbulkan atresia folikel prematur
 LH>,FSH<  anovulasi  amenore/oligomenore
kronik  infertilitas
- sistemik : hirsutisme, acne
GEJALA KLINIK
Amenore/oligomenore
• LH>, FSH N/<, rasioLH/FSH>3
• Infertilitas
Ovarium polikistik spt roda pedati
• TVS : - volum ovari >8 cm
• - ada >11 folikel uk>5mm

Peningkatan resistensi insulin


- Obesitas

Hiperandrogenisme
• DHEAS < 5 ng/ml, testosteron <1,5 ng/ml
• Hirsutism, acne, suara besar
Tumor Penghasil Hormon Ektopik

hCG : normal diproduksi corpus luteum


hCG : ektopik dihasilkan choriocarcinoma,mola
hidatidosa, granulosa cell tumor
Estrogen : normal dihasilkan teka interna granulosa
Estrogen : ektopik dihasilkan granulosa cell tumor
dan thecal cell tumor pada kista ovarium 
menimbulkan haid pubertas precox
T3 dan T4 : normal dihasilkan kelenjar tiroid
TSH : ektopik dihasilkan mola hidatidosa, chorio ca
ovarium  menyebabkan hipertiroid
maturnuwn

Anda mungkin juga menyukai