Anda di halaman 1dari 20

Laporan jaga

Wafiq Desarta
20360270

Pembimbing dr. Nurdiani, Sp.A


Identitas Pasien
 Nama Pasien : BY.NY Dian maya sari
 Umur : 0 tahun 2 bulan
 Jenis Kelamin : Lakii-laki
 Agama : Islam
 Alamat : Jl.Pringgan dusun III Tumpatan nibung deli serdang
 Ruangan : Hijir Ismail
 Orang Tua : Dian Maya Sari
 Tanggal Masuk : 18-07-2022 Pukul : 11.00 WIB
FOTO KLINIS
Keluhan Telaah
Utama Os datang ke Poli anak dengan keluhan terdapat
benjolan didaerah inguinal sebesar telur puyuh
DEMAM (5cm x 5cm) benjolan diketahui sejak 2 bulan
yang lalu atau beberapa hari setelah os lahir.
Benjolan bersifat hilang timbul. Biasanya
benjolan timbul saat os sedaang menangis.
Demam (-) mual (-) muntah (-).
BAK : 2x ganti pampers/hari ini
BAB : Belum ada
RPT :-
RPO :-
RPK :-
Riwayat Alergi :-
Kebiasaan :-
Riwayat Kehamilan
Riwayat kehamilan : ibu rutin kontrol Tumbuh kembang : tumbuh kembang baik
secara teratur ke dokter, G3P3A0.
ASI : tidak diberi asi (Orang tua memiliki
riwayat hepatitis)

Imunisasi : BCG,Hepatitis,Polio

Riwayat kelahiran : Cukup Bulan( 37Mngg),


lahir SC, BBL :2400 gram, PBL : 50 cm
Keadaan Umum
Kesan sakit : tampak sakit sedang
Sensorium :
 kualitatif : Compos Mentis.
 kuantitatif : GCS = 15 ( E = 4, V= 5, M = 6 )
Nadi : 129 x/ menit
Pernapasan : 30 x/ menit
Temperature : 360C
SPO2 : 99%
Pemeriksaan Fisik
• Kepala : Microcephali
• Rambut : Terdistribusi merata, tidak mudah di cabut
• Mata : Konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-), Pupil isokor (+/+),
Refleks cahaya (+/+)
• Telinga : Bentuk telinga normal, nyeri tekan tragus (-/-), nyeri tarik aurikula
(-/-), serumen (-/-), sekret (-/-)
• Hidung : Simetris, Sekret (-/-), nafas cuping hidung (-), perrdarahan (-)
• Mulut : Sianosis (-), bibir kering (-),pucat (+)
• Lidah : Tremor (-), beslag (-)
• Leher : Pembesaran KGB (-), pembesaran kelenjar tiroid (-)
Pemeriksaan Fisik
 Thorax
1. Pulmo
• Inspeksi : Bentuk dada normal, saat inspirasi dan ekspirasi simetris,

Tidak ada sisi yang tertinggal, retraksi dinding dada (-)


• Palpasi : Pengembangan dada simetris kanan dan kiri, krepitasi (-)

Nyeri tekan (-)


• Perkusi : sonor (+/+)
• Auskultasi : - Suara pernafasan : Vesikuler (+/+),
- Suara tambahan : Rhonki (-/-), Wheezing (-/-)
Pemeriksaan
Thorax
Fisik
2. Cor
• Inspeksi : Pulsasi iktus cordis tidak tampak
• Palpasi : Tidak dilakukan pemeriksaan
• Perkusi : Tidak dilakukan pemeriksaan
• Auskultasi : Bunyi jantung I-II reguler, gallop (-),
murmur (-)
Pemeriksaan Fisik
 Abdomen
• Inspeksi : Distensi (-)
• Auskultasi : Perstaltik (+)
• Perkusi : Hipertimpani pada seluruh kuadran abdomen
• Palpasi : Soepel, hepar dan lien tidak teraba

 Ekstremitas
Akral hangat, sianosis (-/-), capillary refill time < 2 detik

 Genitalia
• Terdapat benjolan di scrotum sinistra dengan ukuran sebesar telur puyuh (5cm x 5cm)
Status Antropometri

5,5 kg 50 Cm 2 bulan
• BB/U = -2 SD +2 = BB Cukup
• TB/U = -2 SD +3 = Sangat Pendek
• BB/TB = -2 SD s/d +2 SD = Gizi Baik
• LK = -2 =Normocephali
Pemeriksaan Thorax

Foto Thorax AP Supine :

- Sinus costofrenikus Kanan-kiri dan diafragma


normal..
- Jantung : Jantung ukurannya dalam batas
normal.
- Paru :corakan bronchovaskular normal

Tidak Tampak kelainan aktif spesifik dan


pathologist lainnya.

Kesan : cor/pulmo dalam batas normal


Diagnosis Banding
 Hernia Inguinal Lateralis Sinistra
 Hernia Femoralis Sinistra

Diagnosis
Hernia Inguinal Lateralis Sinistra
Terapi
Terapi Poli:
Tidak Ada Terapi Konsul dr. Nurdiani , Sp.A

IVFD Cairan 4:1 10tpm/mikro


Sementara :
Konsul dr.Erjan,Sp.BA(K) - Inj. Cefotaxim 250mg/12jam
-Anjuran Oprasi HIL (Herniotomy) pada  Inj.Novalgin 75mg (k/p)
Tanggal 19 July 2022 Pukul : 13.00
Pemeriksaan Anjuran

Darah Rutin
Masa Perdarahan
faktor pembekuan
photo thorax
HbsAg
Antigen
Hasil Laboratorium Hitung Jenis Leukosit
Basofil 0 0–1%
Darah Lengkap Eosinofil 4 1–3%
10,1 11.7-15.5g/dL 36 50 – 70 %
Hemoglobin Neutrofil Seg
47 20 – 45 %
37-45 % Limfosit
Hematokrit 28,8
13 4–8%
8,7O 4 – 11 ribu/mm3 Monosit
Leukosit
335 150 – 440 ribu/mm3
Trombosit Jumlah Total Sel
3.14 4.19-5.96 juta/ uL
Eritrosit
Total Lymposit 4.06 0.58-4.47 ribu/ uL
15.5 9.0 – 13.0 fL
PDW
16,3 11.5 – 14.5 % Total Basofil 0.00 0-0.1 ribu/ uL
RDW-CV
8,6 7.2 – 11.1 fL 1.10 0.17=1.22 ribu/ uL
MPV Total Monosit
0.287 0.150 – 0.400 % 0.37
PCT Total Eusinofil 0-0.61 ribu/ uL
Indeks Eritrosit Total Neutrofil
3.2 1.88-7.82 ribu/ uL

MCV 92 77-95 fL

MCH 32 25 – 33 pg
Rapid Antigen : Negatif (-)
3 31–37 g/dL
MCHC
Hemostasis
ELEKTROLIT
Masa Perdarahan (BT) 3 MENIT 1-3 Natrium (Na) 136 135-155
Masa Pembekuan (CT) 5MENIT 2-6
Kalium (K) 5.30 3.3-4.9

Klorida (Cl) 100.45 96-113


Karbohidrat
GDA 63 <200 MG/DL

HEPATITIS MARKER
HBsAg Negatif Negatif

HIV NON-REAKTIF NON-REAKTIF


THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai