Anda di halaman 1dari 12

AGEN-AGEN INFEKSIUS RIKETSIA

CLAMIDIA

MOH. KAMAL TRIHADI MOPANGGA


(21210414)
OSIANA MANTIR
(2121015)
ZHADIAN WARDANI ABDULLAH
(2121016)
EMANUEL DEDO NGARA
(2121017)
MUHAMMAD TAHIR
(2121018)
DEFINISI AGEN-AGEN
INFEKSIUS
Definisi Agen-agen infeksius

Infeksi merupakan peristiwa masuk dan penggandaan


mikroorganisme di dalam tubuh pejamu (Pronggoutomo, 2002).
Sedangkan agen infeksius adalah mikroorganisme yang
dapatmenimbulkan infeksi. Mikroorganisme yang termasuk
dalam agen infeksi antara lain virus, bakteri, jamur, parasit,
riketsia, dan clamidia. Agen pencetus infeksi terdiri atas beberapa
jenis dengan kemampuan yang berbeda-beda dalammenimbulkan
infeksi progresif dan penyakit.
HANYA DUA SIFAT UMUM DIPERLUKAN
OLEH SUATU AGEN INFEKSI AGAR
MENIMBULKAN PENYAKIT.
YAITU:

Dua Sifat
Umum 1. Agen infeksi tersebut harus mampu melakukan
metabolisme dan memperbanyak diri di dalam jaringan

Agen hospes. Agen infeksi tersebut harus mampu mendapatkan


tekanan oksigen, pH yang sesuai, suhu, danlingkungan

Infeksi nutrisi yang cukup untuk pertumbuhannya.

2. Agen infeksius patogen harus memiliki kemampuan


untuk menahan mekanisme pertahanan h ospesyang
cukup lama untuk mencapai jumlah kritis yang diperlukan
sehingga agen tetap dapat menimbulkan penyakit. Setiap
ada gangguan dari mekanisme pertahanan hospes jelas
akan membantu terjadinya prosesinfeksi (Herold, 1994)
DEFINISI VIRUS
VIRUS BERASAL DARI BAHASA YUNANI “VENOM”
YANG BERARTI RACUN. VIRUS ADALAH PARASIT
MIKROSKOPIK YANG MENGINFEKSI SEL ORGANISME
BIOLOGIS. SECARA UMUM VIRUS MERUPAKAN
PARTIKEL TERSUSUN ATAS ELEMEN GENETIK (GENOM)
YANG MENGANDUNG SALAH SATU ASAM NUKLEAT
YAITU ASAM DEOKSIRIBONUKLEAT (DNA) ATAU ASAM
RIBONUKLEAT (RNA) YANG DAPAT BERADA DALAM
DUA KONDISI YANG BERBEDA, YAITU SECARA
INTRASELULER DALAM TUBUH INANG DAN
EKSTRSELULER DILUAR TUBUH INANG.
BENTUK DAN
UKURAN VIRUS SUSUNAN
Bentuk dan Ukuran Virus Bentuk virus bervariasi dari segi
ukuran, bentuk dan komposisi kimiawinya. Bentuk virus
TUBUH VIRUS
ada yang berbentuk bulat, oval, memanjang, silindariis,
dan ada 4 juga yang berbentuk T. Ukuran Virus sangat • Kabsid
kecil, hanya dapat dilihat dengan menggunakan mikroskop • Isi
elektron, ukuran virus lebih kecil daripada bakteri.
Ukurannya berkisar dari 0,02 mikrometer sampai 0,3 • Kepala
mikrometer (1 µm = 1/1000 mm). Unit pengukuran virus
• Ekor Serabut
biasanya dinyatakan dalam nanometer (nm).
DEFINISI Bakteri
DEFINISI BAKTERI MERUPAKAN ORGANISME
PROKARIOT, YAITU MEMILIKI KROMOSOM TUNGGAL
DAN TIDAK MEMILIKI NUKLEUS. (GILLESPIE ET AL,
2007) BAKTERI ADALAH NAMA SEKELEMPOK
MIKROORGANISME YANG TERMASUK PROKARIOTIK
YANG BERSEL SATU. ISTILAH BAKTERI DARI BAHASA
YUNANI DARI KATA BEKTERION BERARTI TONGKAT
ATAU BATANG DAN UMUMNYA TIDAK BERKLOFROFIL.
1. KAPSUL
1. Kapsul

STRUKTU 2. Lipo polisakarida


R SEL 3. Fimbria/Pili
BAKTERI 4. Flagela
5. Lendir
6. Spora
DEFINISI JAMUR
DEFINISI ISTILAH JAMUR BERASAL DARI BAHASA
YUNANI, YAITU FUNGUS (MUSHROOM) YANG BERARTI
TUMBUH DENGAN SUBUR. ISTILAH INI SELANJUTNYA
DITUJUKAN KEPADA JAMUR YANG MEMILIKI TUBUH
BUAH SERTA TUMBUH ATAU MUNCUL DI ATAS TANAH
ATAU PEPOHONAN (TJITROSOEPOMO, 1991).
Organisme yang disebut jamur bersifat
heterotrof, dinding sel spora mengandung kitin,
tidak berplastid, tidak berfotosintesis, tidak
bersifat fagotrof, umumnya memiliki hifa yang
berdinding yang dapat berinti banyak
(multinukleat), atau berinti tunggal
(mononukleat), dan memperoleh nutrien dengan
cara absorpsi (Gandjar, et al., 2006).
RIKETSI
A
Riketsia Riketsia merupakan golongan bakteri, karena itu riketsia memiliki sifat
yang sama dengan bakteri, termasuk bakteri Gram negatif. Riketsia mempunyai
enzim yang penting untukmetabolisme. Dapat mengoksidasi asam piruvat,
suksinat, dan glutamat serta merubah asam glutamat menjadi asam
aspartat.Riketsia tumbuh dalam berbagai bagian dari sel. Riketsia prowazekii dan
Riketsia typhi tumbuh dalam sitoplasma sel. Sedangkan golongan penyebab
spotted fever tumbuh di dalam inti sel. Riketsia dapat tumbuh subur jika
metabolisme sel hospes dalam tingkat yang 14 rendah, misalnya dalam telur
bertunas pada suhu 320 C. Pada umumnya riketsia dapat dimatikan dengan cepat
pada pemanasan danpengeringan atau oleh bahanbahan bakterisid.
CLAMIDI
A
Clamidia termasuk bakteri, memiliki ribosom, RNA, dan DNA, dinding sel dari
peptidoglikan yang mengandung asam muramat. Dikenal juga dengan
Miyagawanellla atau Bedsonia, termasuk Gram negatif, berukuran 0,2-1,5 mikron,
berbentuk sferis, tidak bergerak dan merupakan parasit intrasel obligat. Clamidia
berkembang melalui beberapa stadium mulai dari badanelementer yang infeksius,
berbentuk sferis dengan garis tengah 0,2-0,4 mikron, memiliki satu inti dan
sejumlah ribosom. Badanelementer kemudian berubah menjadi badan inisial dan
kemudian badan intermedier. Siklus perkembangan Clamidia memakan waktu 24-
48 jam. Clamidia mempunyai 2 jenis antigen yaitu antigen grup dan antigen
spesies. Keduanya terdapat di dalam dinding sel.
Sekian dan
Terima Kasih
"Jangan mengatakan tidak mampu sebelum
anda berusaha menjadikan diri anda
mampu"

Anda mungkin juga menyukai