Anda di halaman 1dari 23

STRESS

STRESS PADA
PADA
ANAK
ANAK
Kelompok 1
1. Shely Ananda Widadari
2. M Yudistira
3. Rosa Yuliana
4. Putri Juwita Sari
5. Aulia Beningwhita
TABLE OF CONTENTS

Tugas Perkembangan
01 Pengertian Stress 03 Anak

Teori Mengenai
02 Anak
TABLE OF CONTENTS

Langkah Preventif Untuk


04 Stressor Pada Anak 06 Menangani Stress Pada
Anak

Reaksi Reaksi Stress Langkah Kuratif Untuk


05 Pada Anak 07 Menangani Stress Pada
Anak
01

Pengertian stress
Stress adalah reaksi tubuh
terhadap situasi yang tampak
berbahaya atau sulit, stress
membuat tubuh untuk
memproduksi hormone
adrenaline yang berfungsi
untuk mempertahankan diri.
02

Teori mengenai
Anak
Menurut Augustinus
(dalam Suryabrata, 1987)
Dari perspektif Augustinus yang
dipandang sebagai peletak dasar
permulaan psikologi anak, Menurut WHO
mengatakan bahwa anak tidaklah (2003)
Menurut Haditono sama dengan orang dewasa, anak Mendefinisikan anak-anak
(dalam Damayanti, 1992) mempunyai kecenderungan untuk antara usia 0–14 tahun karena
menyimpang dari hukum dan di usia inilah risiko cenderung
Anak adalah mahluk yang ketertiban yang disebabkan oleh menjadi besar.
membutuhkan pemeliharaan, keterbatasan pengetahuan dan
kasih sayang dan tempat bagi pengertian terhadap realita
perkembangannya. kehidupan, anak-anak lebih mudah
belajar dengan contoh-contoh yang
diterimanya dari aturan-aturan yang
bersifat memaksa.
03

Tugas Perkembangan
Anak
Menurut Havighurst, tugas
perkembangan adalah tugas-tugas
yang harus diselesaikan individu
pada fase-fase atau periode
kehidupan tertentu; dan apabila
berhasil mencapainya mereka akan
berbahagia, tetapi sebaliknya apabila
mereka gagal akan kecewa dan dicela
orang tua atau masyarakat dan
perkembangan selanjutnya juga akan
mengalami kesulitan.
Pembagian tugas-tugas perkembangan untuk masing-masing fase
dikemukakan oleh Havighurst sebagai berikut :

Belajar ketangkasan fisik Belajar peranan jenis


01 untuk bermain 04 kelamin

Mengembangkan dasar-dasar
02 Pembentukan sikap yang sehat
terhadap diri sendiri sebagai 05 kecakapan membaca, menulis, dan
berhitung 􏰀
organisme yang sedang tumbuh􏰀

Mengembangkan pengertian-
Belajar bergaul yang bersahabat
03 dengan anak-anak sebaya􏰀 06 pengertian yang diperlukan guna
keperluan kehidupan sehari-hari􏰀
Mengembangkan kata hati
07 moralitas dan skala nilai-
nilai􏰀

Mengembangkan sikap sehat


09 terhadap kelompok dan lembga-
lembaga

Belajar membebaskan
08 ketergantungan diri􏰀
04

Stressor (faktor
penyebab stress) pada
Anak
1. Aktivitas yang terlalu padat

2. Kurang tidur

3. Intimidasi

4. Penyakit

5. Perceraian orang tua


05

Reaksi Reaksi
Stress pada Anak
Reaksi stress pada anak terbagi menjadi 3, yaitu :
1. Sakit tanpa penyebab
yang jelas
2. Perubahan nafsu
fisik
makan

1. Munculnya perilaku
negatif emosion
2. Merasa takut al
3. Sulit tidur
4. Sulit berkonsentrasi

1. Menarik diri dari sosial


keluarga dan pergaulan
06

Langkah Preventif untuk


Menangani
Stress pada Anak
Kami sebagai tenaga promosi kesehatan memberikan penyuluhan kepada guru dan
orang tua anak mengenai edukasi pencegahan stress pada anak

a.Katakan pada anak bahwa tidak b.Sisihkan waktu untuk berbicara c.Berdiskusi bersama untuk mencari
semua orang harus sempurna dengannya jalan keluar

Quality time antara anak dan Jika anak bercerita mengenai


Sebagai orangtua, tentunya kita
orangtua sangat penting untuk masalahnya, jadilah pendengar
ingin segala sesuatu yang terbaik
dilakukan, terutama jika anak yang baik. Tunjukkan bahwa Anda
untuk anak. Hal ini dapat
mulai menunjukkan tanda stres. tertarik dan anak menjadi sosok
membuat kita secara tidak sadar
Luangkan waktu untuk yang penting.Orangtua bisa
memberikan tekanan pada anak,
menemaninya, dan biarkan anak berdiskusi mengenai penyebab
untuk selalu berhasil dalam segala
nyaman dengan kehadiran kita stresnya dan mencari solusi
hal yang ia kerjakan.Ajari agar ia
bersama. Misalnya dengan
belajar menerima kekalahan serta
mengurangi kegiatan
kesalahan dengan baik.
ekstrakurikuler atau les pelajaran,
yang sedang dijalaninya
d. Jadikan rumah sebagai tempat
e. Beri semangat pada Si Kecil f. Dengarkan Setiap Cerita Anak,
yang aman dan nyaman untuk
untuk menghadapi masalah Biarkan Mereka Bercerita Dengan
anak
Cara Mereka.
Jadikan rumah sebagai tempat Saat anak memiliki masalah,
yang aman, nyaman, dan ia akan cenderung
menyenangkan untuk anak. menghindarinya. Namun, Hal-hal inilah Yang sering
Lakukan rutinitas yang seru tentu ini bukanlah hal yang disimpelkan orangtua namun
seperti bermain games bersama baik. Kita dapat membantu sangat berkesan pada anak
keluarga, dan makan malam Si Kecil untuk menghadapi Usia Dini disekolah dimana
bersama. Ciptakan suasana yang masalah yang membuatnya Masih tahap Perkembangan
menenangkan.Semua cara stres. dan Pertumbuhan baik itu
menghilangkan stres di atas emosional maupun fisik.
membutuhkan hubungan baik
antara anak dan orangtua, agar
dapat dijalankan dengan sukses
07

Langkah Kuratif untuk


Menangani Stress pada Anak
Langkah Kuratif yang akan kami lakukan jika anak Sudah Terpapar
Stres adalah ;

1. Mengajak anak untuk Bermain 2. kami menjadi Tempat mereka dalam


Bersama Sekaligus Belajar dengan bercerita, dengan cara Mendekatkan Diri
Metode-metode sederhana, seperti dengan anak-anak seperti Bertanya ke
Bercerita, Bermain, Menggambar. anak-anak "Bagaimana harinya?
Sehingga anak tidak merasa Stress Senang? Sedih" sehingga si anak merasa
akibat Lingkungan sekitar yang Terbuka dan Merasa Dia bisa bercerita
mereka rasakan tertekan. dengan orang tepat.
smile.
breathe.
and go slowly.

— thich nhat hanh


THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai