Anda di halaman 1dari 14

BIOKIMIA

BIOKIMIA SECARA UMUM


PENGERTIAN BIOKIMIA

MATERI/BENDA DI ALAM

BENDA HIDUP BENDA MATI

• BENTUK & UKURAN TERTENTU-----------------------------------TIDAK


• KOMPOSISI KIMIA TERTENTU-----------------------------------TIDAK
• ORGAN DIBENTUK OLEH SEL-------------------------------------MOLEKUL
• MEMILIKI METABOLISME-----------------------------------------TIDAK
• BERSIFAT IRITABILITAS/MERESPON----------------------------TIDAK
• MELAKUKAN REPRODUKSI----------------------------------------TIDAK
• MEMPUNYAI DAUR HIDUP----------------------------------------TIDAK

BENDA HIDUP ---------------- ORGANISME HIDUP


Ciri-ciri Zat Hidup

1. Susunan molekul zat hidup rumit dan terorganisasi


dengan rapih. Struktur dalam yang sangat teratur
terdiri dari susunan molekul /senyawa kimia organik
yang kompleks, setiap organisme mempunyai susunan
yang berlainan.
2. Setiap komponen zat hidup kompleks mempunyai
fungsi yang berlainan dan spesifik, seperti inti sel
(proses biosintesis) di dalam sel. Membran sel (proses
pengangkutan / transfer zat makanan dari dalam sel
atau keluar sel). Mitokondria (terjadinya reaksi
oksidasi).Senyawa kimia yang kompleks tersebut antara
lain lipid, karbohidrat, protein, dan asam nukleat.
3. Zat hidup berkemampuan untuk mengambil energi
dari lingkungan (transformasi energi); mengubah dan
memakai energi tersebut untuk mempertahankan
struktur / molekul penyusunnya
4. Zat hidup berkemampuan untuk mereplikasi, yaitu
menghasilkan zat yang mempunyai bentuk, struktur,
massa yang identik dengan zat asalnya.
DALAM TUBUH TERDAPAT BERBAGAI MACAM REAKSI KIMIA,
ORGANISME SEPERTI:
HIDUP • REAKSI PENGURAIAN/KATABOLISME
• REKASI PEMBENTUKAN/ANABOLISME
• OKSIDASI-REDUKSI

SEMUA REAKSI-REAKSI/PROSES KIMIA YANG TERJADI DI DALAM


ORGANISME HIDUP DIPELAJARI DALAM BIOKIMIA
KARL NEUBERG (1903) MENYATAKAN:
STUDI TENTANG PROSES-PROSES KIMIA YANG
TERJADI DALAM ORGANISME HIDUP DISEBUT
BIOKIMIA

Biokimia merupakan salah satu ilmu pengetahuan yang


mempelajari reaksi-reaksi kimia atau interaksi molekul
dalam sel hidup.
Pengertian biokimia secara klasik adalah kajian ilmu

tentang komposisi kimia dari makhluk hidup dan


perubahan kimia yang terjadi dalam proses kehidupan
MANFAAT BIOKIMIA
 PENGETAHUAN BIOKIMIA DAPAT DITERAPKAN DALAM
BIDANG-BIDANG ILMU LAIN, SEPERTI KEDOKTERAN,
ILMU GIZI, FARMAKOLOGI, PERTANIAN, TOKSIKOLOGI,
EKOLOGI, BOTANI, ZOOLOGI, DLL

 PENGETAHUAN BIOKIMIA SANGAT BERMANFAAT BAGI


DIRI SENDIRI GUNA MENCEGAH TIMBULNYA PENYAKIT

 PENGETAHUAN BIOKIMIA SANGAT BERMANFAAT BAGI


SEORANG GURU UNTUK DISAMPAIKAN KEPADA MURID
ATAU ORANG LAIN.
 Tujuan Mempelajari Biokimia
 Biokimia diperlajari bertujuan antara lain adalah
untuk menjawab beberapa pertanyaan sebagai
berikut: apakah yang membentuk makhluk
hidup?, bagaimanakah proses pembentuk itu
terjadi?, disamping itu memahami keterkaitan
konsep dan prinsip biokimia dengan bidang
lainnya, dan yang terakhir meningkatkan
keyakinan terhadap kekuasaan Tuhan YME.
How does organism get an energy ?

2 type of organisms
1. able to prepare “food” by it self  Autotrophic
2. unable to prepare “food” by it self 
Heterotrophic
“Food”  substances that are ready converted as
an energy  Glucose
Autotrophic means organism that able to make
glucose from inorganic materials
Heterotrophic means organism that unable to
make glucose from inorganic materials
AUTOTROPHIC
Based on the energy sources
a. using light energy
the process called as Photosynthesis
Photoautotrophic
b. using chemical energy
the process called as
hemosynthesis
Chemoautotrophic
HETEROTROPHIC
Based on the type of substrates
a. solid and be eaten Phagotroph
b. solid and dead organism
Saprophyte
c. solid and life organism
Parasite
Light Energy
Light Dependent PHOTOSYNTHESIS
Reaction (in GRANA)

12 H2O Photosystem I (P 700) Photosystem II (P 680)


Photolysis

ATP, NADPH 6 O2

Light Independent Reactions


(in STROMA)

PGAL
PGA

CO2 RuBP 6 H2O

CO2 Fixation
C6H12O6 + P
(Cyclus of
Calvin-Benson)
Metabolism:
Light
Anabolism and
Energy
Catabolism

Photosynthesis
O2
CO2 and H2O
Molecule with energy

Several ATP GLICOLYSIS

Cellular Small molecule with energy


Activities

Aerobic
much ATP Respiration

CO2 and H2O


Map 27.1 HETEROTHROPHS

have require

Species- Nutrient Nutrient


Specific procurement processing
requirements
vary in include may be by may be by

Herbivores, Macro- Micro- Extracellular Intracellular


Carnivores, ingestion absorption digestion digestion
nutrients nutrients
Omnivores
include may be may take place
include from in may take place
in
Carbohydrate, Vitamins, Complete Gastro-
Fat, protein minerals Environ-
ment Digestive Vascular
tract cavity

in in
in in

Parasites, “higher” Flatworms, Protozoans,


saphrophytes animals coelenterates Filter feeders

Anda mungkin juga menyukai