Anda di halaman 1dari 25

KOMPETENSI DASAR STAF HRD :

- Pencarian Sumber Calon Pekerja


- Perhitungan upah lembur
Materi Kompetensi Staf HRD disesuaikan dengan
Skema Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI)
dari Badan Nasional Sertifikasi Kompetensi (BNSP)
Organisasi

Pelatihan &
Rekrutment
Pengembangan

Manajemen
SDM

Manajemen Personalia
Kinerja (adm)

Pengupahan
Pencarian sumber
calon pekerja
(Rekrutmen)
Proses
Recruitment
• Proses Rekrutment pada awalnya dimulai dengan dibuatnya Perencanaan
Tenaga Kerja (Man Power Planning / MPP) pada akhir tahun, untuk tahun
berikutnya, oleh HR Manager.
• MPP dibuat berdasarkan rencana strategi perusahaan untuk tahun
mendatang, di setujui oleh Pimpinan (Direktur) dan disepakati oleh
Manajemen (all manager)
Proses Permintaan
SDM
• Proses permintaan SDM dimulai dari user ,
sesuai dengan MPP, kepada HR Manager.
Menggunakan Form Permintaan SDM
• Permintaan disetujui oleh Pimpinan
• Setelah mendapat persetujuan Pimpinan,
From diserahkan ke HR Manager
• HR Manager meminta Staf HR untuk
memproses

User meminta Persetujuan Diterima HR Proses rekrutmen


SDM (Form) Pimpinan Manager oleh Staf HR
Form PERMINTAAN SDM
Manfaat menggunakan Form Permintaan SDM : CONTOH
Human Resource Requisition Form
• Dapat dipertanggung jawabkan oleh yang
Position:
meminta dan oleh Staf HR
• Dapat dianalisa lebih detail dan jelas Reporting to:
kebutuhannya Department:
• Menjadi titik awal perhitungan waktu pemenuhan
kebutuhan SDM supaya dilakasankan sesuai Experience
standar, Dapat digunakan untuk mengukur Level:
performance When the position is to be recruited:
• Dapat menjadi acuan standar untuk evaluasi
proses rekrutmen Job Requirements:
• Dapat diperbandingkan kesesuaiannya dengan
Signature of the Department:
Job Description
Approved By:
PROSES
RECRUITMENT

RENCANA
PELAKSANAAN PENEMPATAN
PENCARIAN PROSES
PENCARIAN KARYAWAN
SUMBER SDM & SELEKSI
SDM BARU
ANGGARANNYA
RENCANA PENCARIAN SUMBER
SDM
 Rekomendasi/memorandum dari management
 Karyawan perusahaan dan kesempatan
interna terbuka
untuk semua
l

 Rekomendasi karyawan
 Walk-ins dan Write-ins
 Pemasangan iklan di media ( socmed, radio,
eksternal TV, koran)
 Institusi Pendidikan (sekolah/kampus/kursus)
 Jobfair
 Jasa konsultan rekrutmen (search firms)
Posting
• Employer branding ; daya tarik perusahaan
Lowker
kepada calon pelamar. Dapat berupa
prestasi perusahaan, keunggulan, skala, visi,
budaya, karir, gaji, fasilitas dll
• Media yang tepat, waktu tayang yang tepat,
frekuensi yang tepat, lokasi yang tepat
• Pertimbangkan biaya berbanding efek daya
tariknya
• Informasi perusahaan, membuat pelamar
yakin bahwa info-nya benar
• Informasi yang jelas tentang nama posisi,
kode, persyaratan, lokasi kerja, uraian
singkat pekerjaan, tanggung jawab,
• Infomasi, cara melamar (email/pos/dll),
deadline, alamat tujuan, pihak yang dituju
• Keterangan2 tambahan ; tahapan proses,
syarat-syarat khusus dll
Kebutuhan SDM di kolom A dapat dipenuhi
dengan Metode rekrutmen di kolom B yang
mana saja ?
A (Kebutuhan SDM) B (Metode Rekrutmen)
A. Perusahaan ingin merekrut Sales 1. Job Fair
B. Mendapatkan Ahli Peledak Level 2 untuk tambang 2. Leaflet, spanduk, famplet
C. Perusahaan ingin merekrut penduduk sekitar 3. Linkedin
D. Perusahaan membutuhkan Supervisior Produksi di
4. Job Portal
tengah capaian produksi yang menurun
5. Broadcast &Social Media
E. Lowongan MDP/MT untuk fresh graduate dalam
jumlah besar 6. Internal
F. 1 orang Interpreter Bahasa Rusia 7. Institusi Pendidikan
G. Direktur Sales untuk perusahaan yg akan 8. Referensi dari karyawan atau relasi
ekspansi bisnis
H. Lowongan fresh graduate untuk berbagai posisi 9. Iklan Koran
dari UKM yang minim budget
10. Executive Search/Head Hunter
I. Perusahaan ingin merekrut Manajer HRD
PROSES
SELEKSI
awal Metode akhi
seleksi r
• Resume/CV • Tes Tertulis • Medical Test
• Pre-liminary • Psikotest • Job offer
• LGD • Employment
interview
• Interview contract
• In Basket/In • Induction
tray
• Presentasi
• Studi Kasus
psikotes Case
LGD presentasi In basket
Analysis
interview
Menyeleksi dokumen calon pekerja

match
Menyeleksi dokumen calon pekerja

• Sesuaiakan persyaratan jabatan dengan data


kandidat dalam dokumen
• Kelengkapan dokumen (KTP, ijazah,
sertifikat, trasnkrip nilai dll)
• Nama sesuai KTP
• Alamat tinggal dan alamat sesuai KTP
• Ijazah dan sertifikat
• Urutan pendidikan, tahun lulus
• Kesesuaian antara Surat Lamaran, CV dan
dokumen lainnya
• Analisa kesesuaian aktifitas, kemampuan
dengan data di dokumen
• Berikan informasi kepada kandidat bahwa ybs
Penempatan telah lulus seleksi

Karyawan • Berikan Offering Letter (bila perlu)


• Siapkan Perjanjian Kerja . (Tanggal perjanjian
Baru kerja menunjukkan bahwa permintaan SDM
sudah terpenuhi)
• Koordinasikan dengan User tentang tempat
kerja, peralatan, dll
• Jadwalkan untuk hari pertama masuk kerja
• Serahkan kepada User
• Berikan Training Induksi
• Sampaikan bahwa anda terbuka untuk
pertanyaan2 dan akan memberi panduan
• Monitor bekerjasama dengan user
• Berikan Evaluasi Masa percobaan kepada user
(apabila PKWTT)
Menghitung
upah
lembur
LEMBU
R
Ketentuan
Lembur
• Waktu kerja lembur adalah waktu kerja yang melebihi 7 (tujuh) jam sehari dan
40 (empat puluh) jam 1 (satu) minggu untuk 6 (enam) hari kerja dalam 1 (satu)
minggu atau 8 (delapan) jam sehari, dan 40 (empat puluh) jam 1 (satu) minggu
untuk 5 (lima) harikerja dalam 1(satu) minggu atau waktu kerja pada hari istirahat
mingguan dan atau pada hari libur resmi yang ditetapkan Pemerintah.
• Waktu kerja lembur hanya dapat dilakukan paling banyak 4 (empat) jam dalam 1
(satu) hari dan 18 (delapan belas) jam dalam 1 (satu) minggu (Ps 78 ayat 1b UU 11
Ciptaker)
• Ketentuan waktu kerja lembur tersebut tidak termasuk kerja lembur yang
dilakukan pada waktu istirahat mingguan atau hari libur resmi.
• Untuk melakukan kerja lembur harus ada perintah tertulis dari pengusaha dan
persetujuan tertulis dari pekerja/buruh yang bersangkutan -> menggunakan
Form Lembur / Surat Perintah Lembur
Ketentuan
Lembur
• Pengusaha yang mempekerjakan pekerja/buruh melebihi waktu kerja, wajib
membayar upah lembur.
• Bagi pekerja/buruh yang termasuk dalam golongan jabatan tertentu, tidak berhak atas
upah kerja lembur, dengan ketentuan mendapat upah yang lebih tinggi.
• Yang termasuk dalam golongan jabatan tertentu adalah mereka yang memiliki tanggung
jawab sebagai pemikir, perencana, pelaksana dan pengendali jalannya
perusahaan yang waktu kerjanya tidak dapat dibatasi menurut waktu kerja yang
ditetapkan perusahaan sesuai denga peraturan perundangundangan yang berlaku.
• Perusahaan yang mempekerjakan pekerja/buruh selama waktu kerja lembur
berkewajiban :
a. Membayar upah kerja lembur;
b. Memberi kesempatan untuk istirahat secukupnya;
c. Memberikan makanan dan minuman sekurang-kurangnya 1.400 kalori apabila kerja
lembur dilakukan selama 3 (tiga) jam atau lebih. Pemberian makan dan minum
sebagaimana dimaksud tidak boleh diganti dengan uang
Contoh Form
Lembur
Upah
Lembur
• Perhitungan Upah lembur didasarkan pada Upah Sejam.
• Upah Sejam = 1/173 x Upah Sebulan.
• Upah Sebulan :
• Pekerja/buruh Harian : Upah sehari x 25 atau 21
• Pekerja/buruh Satuan Hasil : Upah Rata-rata 12 bulan terakhir
• Pekerja Bulanan
• Total Upah = Upah tanpa tunjangan
• Total Upah = Upah Pokok + Tunjangan Tetap (Upah Pokok
min 75% dari total upah)

• Dasar perhitungan angka 173


Dalam 1 tahun ada 52 minggu, dalam 1 minggu karyawan bekerja selama 40 jam. Maka, dalam 1
tahun karyawan telah bekerja selama 2080 jam (52 minggu X 40 jam).
Jumlah jam kerja karyawan dalam 1 bulan = 2080 jam/12 bulan dan hasilnya adalah 173,333
(berlaku pembulatan menjadi 173 jam).
Perhitungan upah
lembur
1.Apabila kerja lembur dilakukan pada hari kerja :
a.Untuk jam kerja lembur pertama harus dibayar upah sebesar 1,5 kali upah
sejam;
b.Untuk setiap jam kerja lembur berikutnya harus dibayar upah sebesar 2 kali
upah sejam.
2.Apabila kerja lembur dilakukan pada hari istirahat mingguan dan/atau hari libur
resmi untuk waktu kerja 6 hari kerja 40 jam seminggu maka :
a.Upah kerja lembur untuk 7 jam pertama dibayar 2 kali upah sejam, jam
kedelapan dibayar 3 kali upah sejam dan jam lembur kesembilan dan
kesepuluh dibayar 4 kali upah sejam.
b.Apabila hari libur resmi jatuh pada hari kerja terpendek perhitungan
upah
lembur 5 jam pertama dibayar 2 kali upah sejam, jam keenam 3 kali upah
sejam dan jam lembur ketujuh dan kedelapan 4 kali upah sejam.
3.Apabila kerja lembur dilakukan pada hari istirahat mingguan dan/atau hari
libur
resmi untuk waktu kerja 5 hari kerja dan 40 jam seminggu, maka upah
lembur
untuk 8 jam pertama dibayar 2 kali upah sejam, jam kesembilan dibayar 3kali
Perhitungan Lembur = Perhitungan Lembur =
Jika Upah Sebulan Rp. 1.730.000, maka Jika Upah Sebulan Rp. 1.730.000, maka
Upah sejam sebulan = Upah sejam sebulan =

1/173 X 1.730.000 = 10.000 1/173 X 1.730.000 = 10.000


Tarif Lembur
(5 hari Lembur Hari Kerja Lembur Hari Libur

LEMBURkerja)
LEMBUR LEMBUR Jam ke 1 1,5 x upah sejam = 15.000 Jam ke 1 2 x upah sejam = 20.000
JAM KE HARI KERJA HARI LIBUR
1 1,5 2 Jam ke 2 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 2 2 x upah sejam = 20.000
2 2 2 Jam ke 3 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 3 2 x upah sejam = 20.000
3 2 2
Jam ke 4 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 4 2 x upah sejam = 20.000
4 2 2
5 2 2 Jam ke 5 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 5 2 x upah sejam = 20.000

6 2 2 Jam ke 6 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 6 2 x upah sejam = 20.000


7 2 2
Jam ke 7 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 7 2 x upah sejam = 20.000
8 2 2
9 2 3 Jam ke 8 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 8 2 x upah sejam = 20.000

10 2 4 Jam ke 9 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 9 3 x upah sejam = 30.000


11 2 4
Jam ke 10 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 10 4 x upah sejam = 40.000

Jam ke 11 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 11 4 x upah sejam = 40.000


Perhitungan Lembur Perhitungan Perhitungan
= Lembur = Lembur =
Upah Sebulan Rp. Upah Sebulan Rp.
Upah Sebulan Rp. 1.730.000, 1.730.000, 1.730.000,
Tarif Upah sejam sebulan Upah sejam sebulan

(6 hari
Upah sejam sebulan = = =

Lembur 1/173 X 1.730.000 = 10.000


1/173
X 1.730.000 = 10.000
1/173
X 1.730.000 = 10.000
kerja)
LMB HR Lembur Hari Kerja Lembur Libur Hari Kerja Terpendek Lembur Hari Libur
LEMBUR LEMBUR LBR LEMBUR
JAM KE HARI KERJA HR KERJA HR LIBUR Jam ke 1 1,5 x upah sejam 15.000 Jam ke 1 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 1 2 x upah sejam = 20.000
TERPENDEK
1 1,5 2 2 Jam ke 2 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 2 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 2 2 x upah sejam = 20.000

2 2 2 2 Jam ke 3 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 3 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 3 2 x upah sejam = 20.000

3 2 2 2 Jam ke 4 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 4 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 4 2 x upah sejam = 20.000

4 2 2 2
Jam ke 5 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 5 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 5 2 x upah sejam = 20.000
5 2 2 2
Jam ke 6 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 6 3 x upah sejam = 30.000 Jam ke 6 2 x upah sejam = 20.000
6 2 3 2
Jam ke 7 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 7 4 x upah sejam = 40.000 Jam ke 7 2 x upah sejam = 20.000
7 2 4 2
8 2 4 3 Jam ke 8 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 8 4 x upah sejam = 40.000 Jam ke 8 3 x upah sejam = 30.000

9 2 4 Jam ke 9 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 9 4 x upah sejam = 40.000

10 2 4 Jam ke 10 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 10 4 x upah sejam = 40.000


Overtime Index (5 hari Overtime Index (6 hari
kerja) kerja)
JUMLAH JAM LMB HR LBR
LEMBUR HARI LEMBUR HR
JUMLAH JAM LEMBUR HARI KERJA LEMBUR HR LIBUR LEMBUR KERJA HR KERJA LIBUR
LEMBUR TERPENDEK

1 1,5 2 1 1,5 2 2
2 3,5 4 2 3,5 4 4
3 5,5 6 3 5,5 6 6
4 7,5 8
4 7,5 8 8
5 9,5 10
5 9,5 10 10
6 11,5 12
6 11,5 13 12
7 13,5 14
8 15,5 16 7 13,5 17 14
9 17,5 19 8 15,5 21 17
10 19,5 23 9 17,5 21
11 21,5 27 10 19,5 25
Lembur Hari Kerja Lembur Libur Hari Kerja Terpendek

Jam ke 1 1,5 x upah sejam 15.000 Jam ke 1 2 x upah sejam = 20.000


Perhitungan manual Jam ke 2 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 2 2 x upah sejam = 20.000

Jam ke 3 2 x upah sejam = 20.000 Jam ke 3 2 x upah sejam = 20.000


55.000 60.000

Anda mungkin juga menyukai