Anda di halaman 1dari 30

MEMAHAMI PRINSIP-PRINSIP

PEMASARAN
Kuliah minggu ke 5

( MARKETING )
APAKAH PEMASARAN ITU ?
• Mengidentifikasi dan memenuhi
kebutuhan manusia dan sosial
• Memenuhi kebutuhan dengan cara yang
menguntungkan
• Mengubah kebutuhan pribadi atau sosial
menjadi peluang bisnis yang
menguntungkan
PEMASARAN JANTUNG DARI
PERUSAHAAN / ORGANISASI
KONSEP INTI MANAJEMEN
PEMASARAN (FONDASI)
• KEBUTUHAN,KEINGINAN,DAN PERMINTAAN
• PASAR SASARAN,PENENTUAN POSISI DAN
SEGMENTASI
• TAWARAN DAN MEREK
• NILAI DAN KEPUASAN
• SALURAN PEMASARAN(Saluran Komunikasi, Saluran
Distribusi, Saluran Pelayanan)
• RANTAI PASOKAN(SUPPLY CHAIN)
• PERSAINGAN
• LINGKUNGAN PEMASARAN
• PERENCANAAN PEMASARAN
Pemasaran
• Pemasaran
Fungsi organisasi dan serangkaian proses untuk
menciptakan, mengomunikasikan, dan memberi nilai
kepada pelanggan dan untuk mengelola hubungan
pelanggan dengan cara yang menguntungkan
organisasi dan pemangku kepentingannya (American
Marketing Association)
Manajemen Pemasaran
Manajemen Pemasaran
Sebagai seni dan ilmu memilih pasar
sasaran dan meraih, mempertahankan serta
menumbuhkan pelanggan dengan menciptakan,
menghantarkan, dan mengomunikasikan nilai
pelanggan yang unggul
TUJUAN PEMASARAN
• MEMBUAT PENJUALAN MELIMPAH,
DENGAN CARA MEMUASKAN
KONSUMEN

• MENGETAHUI DAN MEMAHAMI


PELANGGAN DENGAN BAIK SEHINGGA
PRODUK DAN JASA BISA SESUAI
DENGAN KEBUTUHANNYA
Orientasi Pemasaran
Konsep Pemasaran Lama

Orientasi Kegiatan

Produk Menjual dan mempromosikan Laba

Konsep Pemasaran Baru

orientasi kegiatan
Laba
Melalui
Manajemen Pemasaran Yang Kepuasan
Pasar Konsumen
Terintegrasi
KEBUTUHAN ?
KEPUASAN ?
LOYALITAS ?

Bagaimanakah Pengaruh
Antara Kepuasan dan
Loyalitas ?
Pelanggan Yang Puas
• Akan memiliki ikatan emosional terhadap
produk perusahaan
• Ikatan emosional inilah yang membuat
pelanggan menjadi loyal dan mendorong
mereka untuk terus melakukan pembelian
kembali serta memberikan rekomendasi
• Menciptakan emosi dan perasaan positif
sangat penting dalam membangun
hubungan
Penciptaan Nilai Menuju
Loyalitas

Loyalitas

Ketahanan

Kepuasan

Nilai
Nilai Yang Diberikan Kepada
Pelanggan
Nilai Pelanggan Total Total Biaya Total

Nilai Produk Biaya Moneter

Nilai PeLayanan Biaya Waktu

Nilai Karyawan Biaya Energi

Nilai Citra Biaya Mental


PENGUKURAN KUALITAS PELAYANAN
(PARASURAMAN , BARRY DAN ZEITHALM)
• KEANDALAN /RELIABILITY (kemampuan melaksanakan layanan
yang dijanjikan secara meyakinkan dan akurat)

• DAYA TANGGAP / RESPONSIVENESS (kesediaan membantu


pelanggan dan memberikan jasa dengan cepat)

• JAMINAN / ANSURANCE (pengetahuan dan kesopanan karyawan


dan kemampuan mereka menyampaikan kepercayaan dan keyakinan)

• EMPATI / EMPHATY (kesediaan memberikan perhatian yang


mendalam dan khusus kepada masing-masing pelanggan)

• BENDA BERWUJUD / TANGIBLE yaitu merupakan wujud nyata dari


pelayanan yang dirasakan oleh konsumen seperti keamanan, interior
dan eksterior (penampilan fasilitas fisik)
Pasar Sasaran dan Pengembangan
Marketing Mix

Produk Harga Promosi Distribusi

Pasar
Sasaran

Process Physical People


Evidence
KEPUTUSAN TERKAIT 4P
• PRODUCT :
-PHYSICAL GOOD -ASESORIS
-SERVICE -INTRUKSI PEMASANGAN
-FITUR -GARANSI
-KUALITAS -LINI PRODUK
-KEMASAN -MEREK

• PLACE:
-OBJEKTIF -SALURAN DISTRIBUSI
-PERANTARA -LOKASI
-TRANSPORTASI -GUDANG
-TKT PELAYANAN -PEREKRUTAN PERANTARA
• PROMOTION PRICE
-OBJEKTIF -OBJEKTIF
-BAURAN PROMOSI -FLEKSIBILITAS
-TENAGA PENJUAL(TIPE, -HARGA
DIKAITKAN
JUMLAH,SELEKSI,TRAINING, DGN PLC
MOTIVASI) -DISKON
-ADVERTISING(TARGET ,JENIS
ADV,MEDIA,SIAPA YANG
MENYAMPAIKAN)
-SALES PROMOTION
-PUBLISITAS
STRATEGI STP

SEGMENTASI PASAR

TETAPKAN PASAR SASARAN

PENETAPAN POSISI DI PASAR


SEGMENTASI PASAR
• TINDAKAN UNTUK MEMBAGI SUATU
PASAR KEDALAM KELOMPOK
PEMBELI YANG BERBEDA , YANG
MUNGKIN MEMERLUKAN PRODUK
DAN MARKETING MIX YANG BERBEDA.
DASAR SEGMENTASI PASAR
KONSUMEN
GEOGRAFIS DEMOGRAFIS
-WILAYAH -UMUR
-CUACA -JENIS KELAMIN
-PENDAPATAN
-PEKERJAAN
-PENDIDIKAN
-AGAMA
PASAR -RAS

PERILAKU
PSIKOGRAFIS -SITUASI
-KELAS SOSIAL -MANFAAT
-GAYA HIDUP -STATUS PENGGUNA
-KEPRIBADIAN -KESETIAAN
-SIKAP
PENGERTIAN PERILAKU KONSUMEN

BAGAIMANA INDIVIDU, KELOMPOK MEMILIH , MEMBELI,


MENGGUNAKAN, DAN BAGAIMANA BARANG , JASA, IDE,
ATAU PENGALAMAN UNTUK MEMUASKAN KEBUTUHAN DAN
KEINGINAN MEREKA
.

PERILAKU KONSUMEN SEBAGAI SUATU


PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN

PERILAKU KONSUMEN SEBAGAI PERILAKU


PEMBELIAN KONSUMEN AKHIR,BAIK INDIVIDU MAUPUN
RUMAH TANGGA.
Psikologi
Konsumen

Rangsangan
Motivasi
Rangsangan
Lain Persepsi Proses
Pemasaran Kept
Pembelajaran Keputusan
Pembelian
Memori Pembelian

Pilihan
Produk
Produk dan Masalah Pilihan
Ekonomi Cari informasi Merek
Jasa
Teknologi Evaluasi Alt Pilihan
Harga Keputusan Penyalur
Politik
Distribusi Karakteristik
Pembelian Jumlah
Budaya Pasca Pembelian
Komunikasi Konsumen Pembelian Waktu
Pembelian
Metode
Pembayaran
Budaya
Sosial
Pribadi

Model Perilaku
Konsumen ( Kotler)
Perilaku Konsumen (Schffman dan Kanuk )

Usaha Pemasaran Perusahaan Lingkungan sosial Budaya


Masukan 1.Produk 1.Keluarga
2.Harga 2.Sumber Informasi
3. Promosi 3.Sumber non Komersial lain
4. Saluran Distribus 4.Kelas Sosial

Pengambilan Keputusan Konsumen

Bidang Psikologi
Pengenalan Kebutuhan
1.Motivasi
Proses 2.Persepsi
Peneliatian Sebelum 3.Pengetahuan
Pemebelian 4.Kepribadian
5.Sikap
Evaluasi alternatif

Pengalaman
Perilaku setelah Keputusan

Pembelian :
1.Percobaan
Keluaran 2. Pembelian ulang

Evaluasi setelah pembelian


PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN
MEMBELI

Pengenalan Pencarian Evaluasi


masalah Informasi Alternatif

Perilaku Keputusan
Purna beli Membeli
Lingkungan Pemasaran
• Lingkungan luas terdiri dari enam komponen,
yaitu :
– Demografis
– Ekonomi
– Fisik
– Teknologi
– Politik-Hukum
– Sosial Budaya
Kuncinya : memperhatikan dan menyesuaikan!
MANAJER PEMASARAN

ANALISIS PERENCANAAN IMPLEMENTASI ORGANISASI KONTROL

SISTEM INORMASI PEMASARAN

MENGEMBANGKAN INFORMASI YANG


DIBUTUHKAN
MENILAI MENDISTRI-
KEBUTUHAN DATABASE ANALISIS BUSIKAN
INFORMASI INTERNAL INFORMASI
INFORMASI

INTELIJEN RISET
PEMASARAN PEMASARAN

LINGKUNGAN PEMASARAN
PASAR SALURAN PESAING PUBLIK KEKUATAN
SASARAN PEMASARAN LINGKUNGAN
MAKRO

Anda mungkin juga menyukai